uh 2 e acara keluarga revisi

14
ULANGAN HARIAN Tema : Acara Keluarga Mata pelajaran : PKn Nama Siswa : ............................ Kelas / semester: 2/1 Hari tanggal : ............................ I. Pilihlah jawaban yang paling tepat ! 1. Musyawarah kelas biasanya dipimpin oleh .... a. orang tua b. guru c. Kepala sekolah 2. Pemilihan ketua kelas adalah contoh musyawarah di .... a. sekolah b. rumah c.masyarakat 3. Menentukan rencana mengisi liburan keluarga adalah contoh musyawarah di . a. masyarakat b. sekolah c. rumah 4. Dalam musyawarah, kita harus ... pendapat orang lain. a. membiarkan b. Menghargai c. mendengar 5. Penanaman kembali hutan-hutan yang gundul disebut .... a. erosi b. abrasi c. reboisasi II. Isilah dengan tepat ! 1. Musyawarah dilakukan untuk mencapai _________________________ 2. hasil musyawarah harus dilaksanakan dengan senang hati dan penuh rasa _____________________ 3. Musyawarah dalam keluarga biasanya dipimpin oleh _______________ KKM NILAI

Upload: ariefbekasi

Post on 23-Nov-2015

5 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

acara keluarga

TRANSCRIPT

KKM

KKMNILAI

ULANGAN HARIAN

Tema : Acara Keluarga

Mata pelajaran : PKn

Nama Siswa : ............................

Kelas / semester: 2/1 Hari tanggal : ............................

I. Pilihlah jawaban yang paling tepat !

1. Musyawarah kelas biasanya dipimpin oleh ....

a. orang tua

b. guru

c. Kepala sekolah

2. Pemilihan ketua kelas adalah contoh musyawarah di ....

a. sekolah

b. rumah

c.masyarakat

3. Menentukan rencana mengisi liburan keluarga adalah contoh musyawarah di .

a. masyarakat

b. sekolah

c. rumah

4. Dalam musyawarah, kita harus ... pendapat orang lain.

a. membiarkan

b. Menghargai

c. mendengar

5. Penanaman kembali hutan-hutan yang gundul disebut ....

a. erosi

b. abrasi

c. reboisasi

II. Isilah dengan tepat !

1. Musyawarah dilakukan untuk mencapai _________________________

2. hasil musyawarah harus dilaksanakan dengan senang hati dan penuh rasa _____________________

3. Musyawarah dalam keluarga biasanya dipimpin oleh _______________

4. Pemilihan ketua RT adalah contoh musyawarah di __________________

5. Gunung dan lembah merupakan lingkungan _______________________

6. Sungai-sungai diberi bantaran supaya ____________________________

7. Penebangan hutan secara sembarangan dapat mengakibatkan _______________________________

8. Hutan bakau dapat melindungi ______________________dari pengikisan.

9. Hasil musyawarah kelas wajib dilaksanakan oleh ___________________________________________

10.Jika ada masalah, sebaiknya diselesaikan dengan cara _____________________________________

III. Jawablah dengan singkat dan tepat !

1. Di mana sajakah biasa diadakan musyawarah ? ( 3 )

a. ___________________b. ____________________

c. ___________________

2. Siapa yang wajib melaksanakan hasil musyawarah dalam keluarga ?

___________________________________________________________3. Tuliskanlah 2 hal yang biasa di musyawarahkan dalam keluarga !

a. ____________________________

b. ________________________________4. Tuliskanlah 2 hal yang harus diperhatikan dalam musyawarah !

a. ____________________________

b. ___________________________5. Bagaimanakah cara memelihara lingkungan sungai ?

a. _____________________________

b. _____________________________KKMNILAI

ULANGAN HARIAN

Tema : Acara Keluarga

Mata pelajaran : Bhs Indonesia

Nama Siswa : ............................

Kelas / semester: 2/1 Hari tanggal : ............................

Pembagian Tugas

Setelah tamu pulang, ayah segera menemui Ririn, Bima, dan Tono.

Bagaimana, sudah selesai belum pembagian tugasnya? tanya ayah.

Bima menjawab, Belum selesai, Yah !

Kalau begitu, mari kita bicarakan di ruang keluarga, kata ayah .

Mereka segera menuju ke ruang keluarga. Di sana mereka bermusyawarah membicarakan pembagian tugas persiapan malam tahun baru.

Ayah mulai membagi tugas. Setiap anggota keluarga diminta ayah menyiapkan pakaian sendiri.

Pakaian yang disiapkan harus cukup untuk dua hari.

Tugas lain juga dibagi. Ibu mendapat tugas menyiapkan bahan-bahan yang akan dimasak.

Ririn bertugas menyiapkan piring, sendok, dan gelas.

Tugas Bima menyiapkan alat-alat yang diperlukan di tenda, dan tugas Tono menyiapkan peralatan mandi.

Pembagian tugas selesai, setiap anggota keluarga menerimanya dengan senang hati. Merekapun melakukan tugasnya masing-masing dengan senang hati pula.

I. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan kalimat jawab yang lengkap sesuai bacaan !

1. Siapa yang ditemui ayah setelah tamu pulang ? _______________________________________________________________

2. Di mana Bima dan keluarganya bermusyawarah ? _______________________________________________________________

3. Apa yang mereka bicarakan? _______________________________________________________________

4. Siapa yang membagi tugas? _______________________________________________________________

5. Apa tugas yang sama untuk semua anggota keluarga ?

_______________________________________________________________

II. isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !

1. Tugas ibu menyiapkan bahan-bahan yang akan _______________________________

2. Piring, sendok, dan gelas, disiapkan oleh _____________________________________

3. Alat-alat untuk di tenda disiapkan oleh _______________________________________4. Tono bertugas menyiapkan peralatan untuk ___________________________________

5. Ayah menyiapkan peralatan untuk mendirikan _________________________________

6. Setiap anggota keluarga menerima tugas dengan senang hati.

Persamaan dari kata senang hati yaitu ______________________

Bacaan

Setelah ibu selesai memasak, Ririn menyiapkan perabotan, dan ayah selesai mendirikan tenda, ayah mengajak berkumpul dan makan bersama. Setelah selesai makan,ayah berpesan kepada Ririn, Bima, dan Tono.

Sesudah makan, anak-anak harus istirahat dulu.

Ibupun berpesan, Kalian juga tidak boleh bermain ke pantai sendirian, berbahaya!

Setelah selesai berpesan,ayah dan ibu masuk kamar untuk beristirahat. Anak-anak juga segera masuk ke kamar untuk beristirahat

7. Apa pesan ayah kepada anak-anaknya ?

______________________________________________________________

8. Ibu juga berpesan kepada anak-anak . Apa isi pesan ibu ?

______________________________________________________________

9. Ke manakah ayah dan ibu setelah menyampaikan pesan ?

______________________________________________________________

10. Di mana Ririn, Bima, dan Tono bersitirahat ?

______________________________________________________________

III. a. Tebaklah ! ( skor 1)

Aku sebatang pohon , batangku tidak berkayu

Daunku lebar, warnanya hijau

Daunku biasa digunakan untuk membungkus makanan

Aku berbuah hanya satu kali

Buahku bisa digoreng, dikukus, atau dibuat keripik

Kera juga sangat menyukai aku

Aku adalah pohon ____________________________

b. Lengkapilah ! ( skor 8 )

Aku adalah pohon __________________________

Aku banyak sekali gunanya.

Daunku yang muda digunakan untuk membuat _________________

Tulang daunku digunakan untuk membuat _____________________

Batangku untuk membuat __________________________________

Buahku yang muda bisa dibuat ______________________________

Buahku yang tua bisa dibuat ________________________________

Tempurungku bisa dibuat __________________________________

Sabutku bisa dibuat ________________________________________

c. Susunlah kalimat-kalimat di bawah ini menjadi sebuah cerita ! Berilah judul yang sesuai !

Tulislah menggunakan huruf tegak bersambung ! ( skor 6 )

Pagi-pagi Ririn, Bima, dan Tono bangun.

Tidak terasa hari semakin siang.

Di pantai, mereka asyik berenang dan bermain pasir.

Ririn menyiapkan bekal dan baju renang

Ririn,Bima, dan Tono bersiap-siap untuk pulang.

Mereka mau pergi ke pantai.

_______________________________

________________________________________________________________

________________________________________________________________

________________________________________________________________

________________________________________________________________

________________________________________________________________

________________________________________________________________

KKMNILAI

ULANGAN HARIAN

Tema : Acara Keluarga

Mata pelajaran : IPA

Nama Siswa : ............................

Kelas / semester: 2/1 Hari tanggal : ............................

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat !

1. Untuk memasak, ibu sangat membutuhkan .

a. panci

b. kompor

c. piring

2. Jika diberi baterai, radio dapat menghasilkan .

a. cahaya

b. panas

c. bunyi

3. Saat aliran listrik mati, sebaiknya kita menyalakan .

a. kipas angin

b. kompor

c. lilin

4. Benda yang dapat menghasilkan panas yaitu ....

a. seterika

b. panci

c. senter

5.Benda yang dapat menghasilkan cahaya, yaitu ....

a. telepon

b. senter

c. radio

II. Isilah dengan jawaban yang tepat !

1. Untuk menerangi ruangan kita membutuhkan ___________________________

2. Jika dinyalakan, kembang api akan menghasilkan _______________________

3. Televisi dapat menghasilkan cahaya dan ______________________________

4. Panas dari seterika dapat digunakan untuk ____________________pakaian.

5. Air di lemari es dapat membeku jika kabelnya dihubungkan dengan _______________

6. Panas yang dihasilkan kompor dapat membuat air mentah menjadi ________________

7. Blender dapat digunakan untuk membuat jus, jika kabelnya dihubungkan dengan ______________

8. Ruangan gelap akan menjadi terang, jika diberi _________________________________________

9. Baling-baling kipas angin akan ______________________ jika kabelnya dihubungkan dengan listrik.

10. Korek api dinyalakan dapat menghasilkan ___________________________III. Jawablah dengan tepat !

1. Tuliskanlah 2 alat rumah tangga yang menghasilkan panas !

a. _______________________b. _____________________________

2. Tuliskan 2 alat rumah tangga yang menghasilkan cahaya !

a. _______________________b. ____________________________

3. Tuliskan 3 alat rumah tangga yang menghasilkan bunyi !

a.________________b. ________________c. __________________

4. Tuliskan 3 alat rumah tangga beserta kegunaannya !

a. ________________________________________________________

b. _________________________________________________________

c. ________________________________________________________KKMNILAI

ULANGAN HARIAN

Tema : Acara Keluarga

Mata pelajaran : IPS

Nama Siswa : ............................

Kelas / semester: 2/1 Hari tanggal : ............................

I. Pilihlah jawaban yang paling tepat !

1. Membayar iuran kebersihan adalah ... sebagai warga masyarakat.

a. paksaan

b. kewajiban

c. hak

2. Anak-anak ... menghormati orang tua.

a. boleh

b. dilarang

c. wajib

3. Merawat dan mendidik anak-anak adalah ... orangtua

a. kewajiban

b. hak

c. kebiasaan

4. Jika tetangga mengalami musibah, kita wajib ....

a. melihat

b. bersedih

c. membantu

5. Mengikuti ronda malam adalah salah satu kewajiban ayah sebagai .

a. anggota keluarga

b. anggota masyarakat

c. anggota keamanan

II. Isilah dengan jawaban yang tepat!

1.Jika ada tetangga sakit, sebaiknya kita _______________________________

2.Jika anak sakit, orang tua wajib _____________________________________

3. Mendapat kasih sayang dari orangtua adalah _______________seorang anak.

4. Berbicara dengan orang tua, wajib menggunakan bahasa yang ____________5. Memenuhi kebutuhan keluarga adalah kewajiban seorang ________________6. Dalam keluarga, ayah berperan sebagai ______________________________7. Anak-anak wajib _____________________________ nasihat orang tua.

8. Yang bertugas mengatur ekonomi keluarga adalah _____________________9. Jika ibu sedang sibuk, anak-anak wajib ______________________________10. Dengan tetangga kita wajib saling _________________________________III. Jawablah dengan baik !

1. Tuliskan 3 manfaat kerja sama !

a. _______________________________________

b. _______________________________________

c. _______________________________________

2. Tuliskanlah 2 akibat jika kita tidak mau bekerjasama !

a. ________________________b. __________________________3. Tuliskanlah 2 contoh kegiatan yang memerlukan kerja sama !

a. ________________________ b. __________________________4. Tuliskanlah 2 contoh kegiatan yang sebaiknya dilakukan sendiri !

a. _________________________b. ______________________________

5. Apa yang akan kamu lakukan jika orangtuamu sakit ? ______________________________________________________________________________________________________________________KKMNILAI

ULANGAN HARIAN

Tema : Acara Keluarga

Mata pelajaran : Matematika Nama Siswa : ............................

Kelas / semester: 2/1 Hari tanggal : ............................

I. Isilah dengan benar !

1. 2 + 2 + 2 + 2 = ... x ... = ....

2. 4 + 4 + 4 = ... x ... = ....

3. 7 + 7 + 7 + 7 + 7 = ... x ... = ....

4. 8 + 8 = ... + ... = ...

5. 3 x 9 = ... + ... + ... = ....

6. 5 x 6 = ... + ... + ... + ... + ... = ....

7. 4 x 3 = ....

8. 5 x 8 = ....

9. 6 x 6 = ....

10. 7 x 8 = ...

11. 3 x 6 + 16 = ... + ... = ...

12. 4 x 8 + 42 = ... + ... = ....

13. 5 x 9 + 50 = ... + ... = ....

14. 6 x 10 - 25 = ... - ... = ....

15. 7 x 9 - 18 = ... - ... = ....

16. 8 x 8 - 19 = ... - ... = ....

17. 2 x 2 x 6 = ... x ... = ....

18. 3 x 2 x 7 = ... x ... = ....

19. 4 x 1 x 9 = ... x ... = ....

20. 5 x 2 x 10 = ... x ... = ...

II. Selesaikanlah soal cerita di bawah ini !

1. Ayah mempunyai 3 kotak korek api.

Setiap kotak korek api berisi 10 batang,

Berapa batang korek api yang ada dalam 3 kotak ?

Jawab: ___________________________

Jadi ________________________________________________________2. Bima menyiapkan 3 dus cadangan minuman.

Dalam tiap dus berisi 6 gelas minuman.

Berapa gelas minuman yang ada dalam 3 dus ?

Jawab: __________________________

Jadi : ________________________________________________________

3. Untuk keperluan pesta , ibu membeli 8 kilogram telur.

Setiap kilogram berisi 8 butir telur.

Waktu mau direbus ternyata 5 butir telur retak.

Berapa butir telur yang tidak retak?

Jawab: ______________________________

Jadi: _____________________________________________________

4. Ibu membuat 4 loyang kue kering.

Setiap loyang berisi 10 kue.

Waktu dimasukkan ke dalam toples ternyata sisa 6 kue.

Berapa kue yang bisa masuk ke dalam toples ?

Jawab: _____________________________

Jadi

: _____________________________________________________

5. Ririn mempunyai 5 lembar kertas warna.

Setiap lembar dipotong menjadi 2 bagian.

Setiap bagian dibuat menjadi 4 bulatan.

Berapa banyak bulatan yang dapat dibuat Ririn ?

Jawab: _____________________________

Jadi: _____________________________________________________