tujuan dan manfaat kkl fixed

Upload: tria

Post on 06-Mar-2016

1.343 views

Category:

Documents


25 download

DESCRIPTION

lap kkl

TRANSCRIPT

Tujuan Dan Manfaat KKL

A. TUJUANKuliah kerja lapangan (KKL) ini bertujuan untuk mengembangkan materi dan kemampuan serta menambah wawasan dan pengetahuan bagi para mahasiswa yang setelah lulus akan menghadapi kedunia kerja yaitu jadi seorang programmer, berkenaan dengan konsep dan teori yang didapatkan dari kegiatan KKL ini kita dapat mengetahui gambaran tentang kegitan pembelajaran dilapangan. Adapun tujuan KKL,lainya adalah :1. Mengembangkan wawasan dan pengetahuan secara langsung tentang dunia kerja.2. Mahasiswa dapat menambah pemahaman tentang sistem kerja Oracle.3. Mahasiswa dapat mengetahui ........

B. MANFAAT Kegiatan KKL Jurusan Ilmu Komputer Fakultas Sains dan Matematika Universitas Diponegoro angkatan 2013 mempunyai manfaat, antara lain :a. Bagi Mahasiswa 1) sarana dalam melatih keterampilan mahasiswa sesuai dengan pengetahuan yang diperoleh selama mengikuti perkuliahan. 2) kegiatan belajar dalam mengenal dinamika dan kondisi nyata dunia kerja. 3) Menjadikan mahasiswa lebih aktif dalam mempelajari konsep-konsep perangkat lunak dalam ilmu komputer yang dapat dimanfaatkan pada dunia kerja. 4) Mendapatkan penegetahuan tentang persaingan dalam dunia usaha dan dalam menciptakan lapangan pekerjaan baru. 5) Mendapatkan tambahan materi Sistem Perangkat Lunak dan Manajemen Basis Data.

b. Bagi Fakultas 1) Bahan pertimbangan / masukan dalam memajukan fakultas baik baik itu peningkatan mutu dalam bidang akademis maupun non-akademis. 2) Untuk menambah wawasan dalam pengelolaan kelembagaan fakultas, terutama dalam peningkatan kualitas pelayanan kepada mahasiswa dan peningkatan kualitas proses belajar mengajar.

c. Bagi Universitas Dari kegiatan Kuliah Kerja Lapangan (KKL) dapat meningkatkan kerjasama yang baik antara pihak Universitas dan Oracle yang dijadikan obyek KKL.