tugas metode pelaksanaan konstruksi

8
Tugas metode pelaksanaan konstruksi Kelompok : Arjuni edi rahman 13.51.01470 Cici ulos tamba 13.51.014748 Fandri 13.51.014743

Upload: arjuni-rahman

Post on 16-Apr-2017

230 views

Category:

Engineering


12 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas metode pelaksanaan konstruksi

Tugas metode pelaksanaan konstruksi

Kelompok :Arjuni edi rahman13.51.01470Cici ulos tamba 13.51.014748Fandri 13.51.014743

Page 2: Tugas metode pelaksanaan konstruksi
Page 3: Tugas metode pelaksanaan konstruksi

Bore PilePondasi Bore Pile adalah tiang pondasi dalam yang

berbentuk tabung, yaitu berfungsi meneruskan beban struktur bangunan diatasnya dari permukaan tanah sampai lapisan tanah keras di bawahnya. Pondasi bore pile memiliki fungsi yang sama dengan pondasi tiang pancang atau pondasi dalam lainya. Perbedaan di antara keduanya adalah pada cara pelaksanaan pengerjaanya. Jasa Pelaksanaan pondasi bore pile dimulai dari pembuatan lubang di tanah dengan cara tanah di bor terlebih dahulu kemudian penginstalan besi tulangan ke dalam lubang yang dilanjutkan dengan pengecoran bor pile.

Page 4: Tugas metode pelaksanaan konstruksi

Pile capFungsi dari pile cap adalah untuk menerima

beban dari kolom yang kemudian mengikat bore pile dan diteruskan serta disebarkan ke pondasi borepile itu sendiri

Page 5: Tugas metode pelaksanaan konstruksi

PEAR dan Pear headPilar merupakan komponen bangunan bawah

jembatan, yang memiliki fungsi untuk menyalurkan beban struktur atas jembatan (superstructure) menuju pondasi jembatan yang kemudian diteruskan ke tanah dasar.

Pearhead berfungsi sebagai pengikat pilar dan sebagai tumpuan gilder serta konstruksi bagian atas.

Page 6: Tugas metode pelaksanaan konstruksi

Contoh Pile cap , bore pile,pear, dan pear head pada jembatan kahayan

Page 7: Tugas metode pelaksanaan konstruksi
Page 8: Tugas metode pelaksanaan konstruksi

Sekian dan terima kasih