tugas ii prin

12
Tugas II Instrumen Penilaian Afektif (Sikap) dengan Teknik Observasi Disusun untuk memenuhi tugas semester VI Mata Kuliah : Asesmen Pembelajaran Fisika Dosen Pengampu : Dra. Rini Budiarti, M.Pd Oleh, 1. Afanin Nur K. (K2310003) 2. Apriyan Ardhitya P. (K2310011) 3. Dinda Ameilia G. (K2310026) 4. Fairusy Fitria H. (K2310037) 5. Prisandini P (K2309057)

Upload: usman-abdillah

Post on 16-Nov-2015

214 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

assesmen

TRANSCRIPT

Tugas IIInstrumen Penilaian Afektif (Sikap) dengan Teknik ObservasiDisusun untuk memenuhi tugas semester VIMata Kuliah : Asesmen Pembelajaran FisikaDosen Pengampu : Dra. Rini Budiarti, M.Pd

Oleh,1. Afanin Nur K.(K2310003)

2. Apriyan Ardhitya P.(K2310011)

3. Dinda Ameilia G.(K2310026)

4. Fairusy Fitria H.(K2310037)5. Prisandini P(K2309057)PENDIDIKAN FISIKA 2010A

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARETTujuan : Menilai Sikap siswa terhadap guru selama Proses Pembelajaran yang berlangsung pada materi Karakteristik dan Aplikasi Gelombang Elektromagnetik menggunakan metode : Ceramah dan Tanya Jawab Kisi-kisi :

NODIMENSIINDIKATORNO SOAL YG MENGUKUR

KOGNISIAFEKSIKONASI

+-+-+-

1.. Rasa Tanggung Jawaba. Mengerjakan tugas sesuai dengan perintah guru (+)(-)b. Melakukan kegiatan lain di luar konteks pembelajaran (-)c. Memperhatikan informasi yang diberikan (+)d. Datang terlambat (-)65

172

3849

2.Percaya diri a. Bersikap pasif terhadap informasi yang diberikan (-)b. Berani menjawab pertanyaan yang diberikan guru (+)121110

3.Komunikasi Efektif

a. Memberikan umpan balik terhadap informasi yang diberikan (+)b. Bersikap pasif ketika diberi pertanyaan (-)c. Menerima kritik yang diberikan guru (+) (-)1413161517

4.Berpikir kritis a. Mampu mengungkapkan hipotesis/dugaan sementara b. Terjadi miskonsepsic. Mengungkapkan ide baru yang berkaitan dengan konsep materi2019

18

Lembar Instrumen

NoPernyataan / PertanyaanSkala Penilaian

1234

1.

2.

3.

4.

5.

6.

7.

8.

9.

10.

11.12.13.

14.

15.

16.

17.

18.

19.

20.

Siswa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru dengan sungguh-sungguh

Siswa terlambat mengumpulkan tugas yang diberikan oleh guru

Siswa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru secara mandiri

Siswa ribut sendiri ketika guru sedang menjelaskan di depan

Siswa mengerjakan tugas lain selain yang diberikan guru pada saat itu

Siswa mampu mengkorelasikan informasi yang diberikan oleh guru dengan aplikasi pada kehidupan sehari-hari yaitu manfaat penggunaan gelombang elektromagnetik

Siswa mampu fokus saat guru menjelaskan materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetik

Siswa mencatat materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetik yang diberikan oleh guru

Siswa datang terlambat masuk kelas

Siswa bersikap cuek saat diminta pendapatnya tentang karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetik

Siswa berani menjawab pertanyaan yang diberikan guru

Siswa mampu menjawab pertanyaan yang diberikan guru dengan benar

Siswa mampu menanggapi pertanyaan yang dilontarkan oleh guru

Siswa tidak memberikan respon ketika guru mengajak tanya jawabSiswa diam saja ketika guru menanyakan kabar/keadaan mereka

Siswa menerima pembenaran yang diberikan guru mengenai materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetik

Siswa mengomentari teguran yang diberikan oleh guru

Siswa mampu mengungkapkan hipotesis/dugaan sementara atas permasalahan yang diberikan guru pada apersepsi pembelajaranSiswa mengalami miskonsepsi terhadap materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetik yang disampaikan oleh guru

Siswa mampu mengungkapkan ide baru yang berkaitan dengan konsep materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetik

Rubrik PenilaianNoPernyataan / PertanyaanSkala Penilaian

1234

1.

Siswa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru dengan sungguh-sungguh

Tidak mengerjakan tugasMengerjakan tugas, tetapi tidak lengkapMengerjakan tugas dengan lengkap, tetapi tidak rapiMengerjakan tugas dengan lengkap dan rapi

2.

Siswa terlambat mengumpulkan tugas yang diberikan oleh guru

Tidak mengumpulkanMengumpulkan tetapi terlambat dengan alasan yang kurang logisMengumpulkan tetapi terlambat dengan alasan yang logisMengumpulkan tepat waktu

3.

Siswa mengerjakan tugas yang diberikan oleh guru secara mandiriTidak mengerjakan tugasMengerjakan tugas dengan mencontekMengerjakan tugas dengan diskusiMengerjakan tugas dengan mandiri

4.Siswa ribut sendiri ketika guru sedang menjelaskan di depanRibut sampai membuat gaduh seluruh kelasRibut sampai mengganggu teman di sekelilingnyaRibut mengganggu teman sebangkunyaTidak ribut sama sekali

5.

Siswa melakukan kegiatan lain selain yang diberikan guru pada saat ituMelakukan kegiatan di luar konteks pembelajaranMengerjakan tugas lain di luar konteks materiMengerjakan PR materi yang diterangkan guru di kelas Tidak mengerjakan tugas di luar pembelajaran maupun konteks pembelajaran

6.

Siswa mampu mengkorelasikan informasi yang diberikan oleh guru terhadap aplikasi pada kehidupan sehari-hari yaitu manfaat penggunaan gelombang elektromagnetikTidak mampu mengkorelasikan materi terhadap aplikasi pada kehidupan sehari-hariMengkorelasikan materi terhadap aplikasi pada kehidupan sehari-hari melalui diskusi dengan temannyaMengkorelasikan materi terhadap aplikasi pada kehidupan sehari-hari secara mandiri tetapi kurang tepatMampu mengkorelasikan materi terhadap aplikasi pada kehidupan sehari-hari secara mandiri dan tepay

7.Siswa mampu fokus saat guru menjelaskan materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetikTidak fokus terhadap materi yang diberikanMemperhatikan tetapi melakukan kegiatan lainFokus terhadap materi tetapi sikapnya kurang antusiasFokus terhadap materi yang diberikan

8.Siswa mencatat materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetik yang diberikan oleh guruTidak mencatat materi yang diberikanMencatat materi yang diberikan, tetapi tidak rapi dan tidak lengkapMencatat materi yang diberikan dengan rapi dan tidak lengkap; secara lengkap tetapi tidak rapiMencatat materi yang diberikan dengan rapi dan lengkap

9.Siswa datang terlambat masuk kelas

Terlambat di atas 15 menitTerlambat di anatar 10-15 menitTerlambat di antara 0-10 menitDatang tepat waktu

10.Siswa bersikap cuek saat diminta pendapatnya tentang karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetikTidak menanggapiMenanggapi dengan sesuka hati dan melenceng dari materiMenanggapi namun dengan berdiskusi bersama temannyaMenanggapi secara mandiri dengan benar dan tepat

11.Siswa berani menjawab pertanyaan yang diberikan guru tidak berani--berani

12.

Siswa mampu menjawab pertanyaan yang diberikan guru dengan benarTidak benarBenar tetapi tidak runtut dan sistematisBenar tetapi dengan diskusi bersama temanBenar secara keseluruhan

13.Siswa mampu menanggapi pertanyaan yang dilontarkan oleh guruTidak mampu menanggapi--Mampu menanggapi

14.Siswa tidak memberikan respon ketika guru mengajak tanya jawabTidak memberikan respon--Memberikan respon

15.Siswa diam saja ketika guru menanyakan kabar/keadaan merekaDiam --Menanggapi

16.

Siswa menerima pembenaran yang diberikan guru mengenai materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetikTidak menerima sama sekaliMenerima tetapi sikapnya tidak sesuai dengan pernyataan penerimaannyaMenerima tetapi dengan penjelasan yang cukup panjangLangsung menerima

17.Siswa mengomentari teguran yang diberikan oleh guruMengomentari teguran dari guruMenerima tetapi sikapnya tidak sesuai dengan ia katakanMenerima tetapi dengan penjelasan nasihat yang cukup panjangMematuhi nasihat yang diberikan guru

18.Siswa mampu mengungkapkan hipotesis/dugaan sementara atas permasalahan yang diberikan guru pada apersepsi pembelajaranTidak mampu mengungkapkan --Mampu mengungkapkan hipotesisnya

19.Siswa mengalami miskonsepsi terhadap materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetik yang disampaikan oleh guru Terjadi miskonsepsi--Tidak terjadi miskonsepsi

20.Siswa mampu mengungkapkan ide baru yang berkaitan dengan konsep materi karakteristik dan aplikasi gelombang elektromagnetikTidak mampu--Mampu mengungkapkan ide