tugas etikolegal ibu rt hivaids - halaman judul

5
MAKALAH ETIKOLEGAL KASUS IBU RUMAH TANGGA YANG TERSERANG HIV/AIDS DAN PENGGUNAAN INFORMED CONSENT DISUSUN KELOMPOK IV 1. NANIK ARI SANTOSO 2. NOVI ANJENG FATMAWATI 3. JUMIATI LELU SANGA 4. YULIANI 5. DELSI ROSITA LEMA 6. VILARIA OSE 7. ERNATASARI 8. DESYNTA EKA YULIANA DIII KEBIDANAN i

Upload: fadlali

Post on 30-Jan-2016

236 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

tugas

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Etikolegal Ibu RT HIVAIDS - Halaman Judul

MAKALAH ETIKOLEGAL

KASUS IBU RUMAH TANGGA YANG TERSERANG

HIV/AIDS DAN PENGGUNAAN INFORMED CONSENT

DISUSUN KELOMPOK IV

1. NANIK ARI SANTOSO

2. NOVI ANJENG FATMAWATI

3. JUMIATI LELU SANGA

4. YULIANI

5. DELSI ROSITA LEMA

6. VILARIA OSE

7. ERNATASARI

8. DESYNTA EKA YULIANA

DIII KEBIDANAN

STIKES GUNA BANGSA YOGYAKARTA

2015

i

Page 2: Tugas Etikolegal Ibu RT HIVAIDS - Halaman Judul

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis penjatkan kehadirat Alloh SWT, yang atas rahmat-Nya

maka penulis dapat menyelesaikan penyusunan makalah yang berjudul “KASUS

IBU RUMAH TANGGA YANG TERSERANG HIV/AIDS DAN

PENGGUNAAN INFORMED CONSENT”. Penulisan makalah adalah

merupakan salah satu tugas dan persyaratan untuk menyelesaikan tugas mata

pelajaran Komunikasi Kebidanan.

Dalam Penulisan makalah ini penulis merasa masih banyak kekurangan-

kekurangan baik pada teknis penulisan maupun materi, mengingat akan

kemampuan yang dimiliki penulis. Untuk itu kritik dan saran dari semua pihak

sangat penulis harapkan demi penyempurnaan pembuatan makalah ini.

Dalam penulisan makalah ini penulis menyampaikan ucapan terima kasih

yang tak terhingga kepada pihak-pihak yang membantu dalam menyelesaikan

makalah ini.

Akhirnya penulis berharap semoga Allah memberikan imbalan yang

setimpal pada mereka yang telah memberikan bantuan, dan dapat menjadikan

semua bantuan ini sebagai ibadah, Amiin Yaa Robbal ‘Alamiin.

Yogyakarta, 26 April 2015

Penulis

ii

Page 3: Tugas Etikolegal Ibu RT HIVAIDS - Halaman Judul

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL i

KATA PENGANTAR ii

DAFTAR ISI iii

BAB I PENDAHULUAN 1

A. Latar Belakang 1

B. Tujuan 3

C. Manfaat penulisan makalah 3

D. Rumusan Masalah 4

BAB II LANDASAN TEORI 5

A. Pengertian HIV AIDS 5

B. Faktor Penyebab Wanita Rentan Hiv Aids Dibanding Pria 9

BAB III PEMBAHASAN 14

A. Bahaya AIDS-HIV 14

B. HIV-AIDS Menyerang Ibu Rumah Tangga 14

C. Pencegahan AIDS-HIV di Kalangan Ibu Rumah Tangga 19

D. Informed Consent atau Persetujuan Tindakan

medik Untuk ibu Bersalin 22

E. Roleplay pemberian inform consent dan inform

choice pada ibu bersalin 31

BAB IV PENUTUP 36

A. Kesimpulan 36

iii