trans pencurian hasil hutan

4
1 PENCURIAN HASIL HUTAN A PENGERTIAN PENCURIAN HASIL HUTAN: KEGIATAN PEMU- NGUTAN HASIL HUTAN KAYU DAN NON KAYU DARI KAWASAN HUTAN SECARA TIDAK SAH ATAU DILUAR KETENTUAN YANG BERLAKU DENGAN TUJUAN UNTUK MEMILIKI HASIL HUTAN TERSE- BUT. YANG BANYAK DICURI ADALAH HASIL HUTAN KAYU B LATAR BELAKANG PENCURIAN 1 KEADAAN SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT SE- KITAR HUTAN YANG MASIH RENDAH 2 TERDAPATNYA SINDIKAT PEMASARAN KAYU GELAP 3 PENYELEWENGAN OKNUM-OKNUM APARAT PEMERINTAH 4 NILAI EKONOMI KAYU YANG TINGGI 5 KURANG MANTAPNYA SISTEM PENGAMANAN HUTAN 6 KELEMAHAN DI BIDANG PERATURAN PERUN- DANGAN C MODUS OPERANDI PENCURIAN 1 PENCURIAN TERORGANISIR 2 PENCURIAN BIASA (TIDAK TERORGANISIR) a POHON DITEBANG LANGSUNG

Upload: iman-tochid

Post on 25-Sep-2015

248 views

Category:

Documents


19 download

DESCRIPTION

Re-upload

TRANSCRIPT

  • 1

    PENCURIAN HASIL HUTAN

    A PENGERTIAN PENCURIAN HASIL HUTAN: KEGIATAN PEMU-NGUTAN HASIL HUTAN KAYU DAN NON KAYU DARI KAWASAN HUTAN SECARA TIDAK SAH ATAU DILUAR KETENTUAN YANG BERLAKU DENGAN TUJUAN UNTUK MEMILIKI HASIL HUTAN TERSE-BUT. YANG BANYAK DICURI ADALAH HASIL HUTAN KAYU

    B LATAR BELAKANG PENCURIAN 1 KEADAAN SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT SE-

    KITAR HUTAN YANG MASIH RENDAH 2 TERDAPATNYA SINDIKAT PEMASARAN KAYU

    GELAP 3 PENYELEWENGAN OKNUM-OKNUM APARAT

    PEMERINTAH 4 NILAI EKONOMI KAYU YANG TINGGI 5 KURANG MANTAPNYA SISTEM PENGAMANAN

    HUTAN 6 KELEMAHAN DI BIDANG PERATURAN PERUN-

    DANGAN

    C MODUS OPERANDI PENCURIAN 1 PENCURIAN TERORGANISIR 2 PENCURIAN BIASA (TIDAK TERORGANISIR) a POHON DITEBANG LANGSUNG

  • 2

    b POHON DIMATIKAN SEBELUM DITEBANG c PANGKAL BATANG POHON DIGERGAJI SEBA-

    GIAN AGAR TUMBANG DENGAN SENDIRINYA d CABANG-CABANG POHON DIPANGKAS SAMPAI

    PUNCAKNYA

    D TINGKAT KERAWANAN HUTAN 1 BERDASARKAN JUMLAH POHON YANG DICURI a SANGAT RAWAN, JUMLAH POHON YANG DICU-

    RI 150 - 250 POHON PER BULAN b RAWAN, JUMLAH POHON YANG DICURI 50

    150 POHON PER BULAN c AMAN, JUMLAH POHON YANG DICURI < 50 PO-

    HON PER BULAN 2 BERDASARKAN JUMLAH PELAKU DAN NILAI

    KERUGIAN YANG TERJADI a RINGAN, PENCURIAN DILAKUKAN OLEH PERO-

    RANGAN/KELOMPOK KECIL (5 - 10 OARANG), BERSIFAT PASIF, JUMLAH POHON YANG DICU-RI < 10 POHON DENGAN KERUGIAN RP. 1 - 5 JUTA

    b SEDANG, DILAKUKAN OLEH KELOMPOK TER-DIRI DARI 10 OARANG ATAU LEBIH YANG TER-ORGANISIR, BERANI MELAWAN PETUGAS, FREKUENSI PENCURIAN SAMPAI 4 KALI PER BULAN DENGAN KERUGIAN RP. 5 10 JUTA.

    c BERAT, DILAKUKAN SEPERTI PADA KELAS SE-DANG, NAMUN ADA UNSUR-UNSUR POLITIS/ SUBVERSI, DENGAN KERUGIAN > RP. 10 JUTA.

  • 3

    D DAMPAK PENCURIAN 1 KERUGIAN FINANSIAL: ANTARA TAHUN 1996

    2005, KERUGIAN YANG DIDERITA PERUM PER-HUTANI MENCAPAI RP. 177,9 MILYAR PER TA-HUN.

    2 KERUSAKAN TEGAKAN TINGGAL, AKIBAT BA-NYAK POHON YANG TERTIMPA OLEH POHON YANG DITEBANG PENCURI.

    3 TERGANGGUNYA JADWAL PENJARANGAN 4 RUSAKNYA HARGA PASAR KAYU 5 HUTAN JADI RAWAN TERHADAP HAMA/PE-

    NYAKIT 6 HUTAN JADI RAWAN TERHADAP KEBAKARAN 7 HUTAN JADI RAWAN TERHADAP PENGGEMBA-

    LAAN LIAR 8 TERGANGGUNYA FUNGSI LINDUNG DAN

    FUNGSI KONSERVASI DARI HUTAN

    E PENGENDALIAN PENCURIAN 1 OPERASI PENGAMANAN HUTAN 2 PENGELOLAAN HUTAN BERSAMA MASYARA-

    KAT (PHBM) 3 MENGIKUT SERTAKAN PENDUDUK SEKITAR

    HUTAN DALAM PENGUSAHAAN HUTAN TA-NAMAN RAKAYAT (HTR) (15 HA PER ORANG)

    3 PENYLUHAN KEHUTANAN

  • 4