tips pertolongan pertama terkena gigitan hewan rabies - panduancara.com

2
Search this site... 35 days ago by Admin 0 HOME KESEHATAN TIPS PERTOLONGAN PERTAMA TERKENA GIGITAN HEWAN RABIES Tips Pertolongan Pertama Terkena Gigitan Hewan Rabies Rabies adalah penyakit hewan yang bersifat menular dan termasuk dalam golongan B yang terdaftar pada buku International Animal Health Code. Bahkan penyakit ini telah dimasukan dalam 15 besar penyakit mematikan didunia oleh WHO (Badan organisasi dunia PBB yang menangani masalah kesehatan). Penyakit Rabies sebenarnya diakibatkan oleh virus bernama rabies yang menyerang pada hewan seperti Anjing, Kucing, Kera dan Monyet. Namun dalam perkembangannya virus rabies dapat menular ke manusia, sehingga menjadi penyakit yang tergolong mematikan dan harus benar-benar dicegah. Biasanya penyakit rabies sering tertular ke manusia melalui gigitan hewan Anjing, karena banyaknya manusia memelihara hewan peliharaan jenis ini. Luka yang diakibatkan oleh gigitan hewan terkena rabies jika tidak ditangani secara serius maka akibatnya adalah fatal, gejala pertama orang yang terkena penyakit rabies adalah gila phobia terhadap apaun, bahkan lebih fatalnya lagi jika tidak ditangani dengan serius dapat menyebabkan kematian. Untuk mengatahui hewan tersebut terkena penyakit rabies tentunya anda harus banyak membaca referensi yang bisa anda cari di internet, karena ada banyak jenis hewan yang dimungkinkan dapat menularkan penyakit rabies ke manusia. Ciri umum Anjing yang terkena rabies biasanya sering mengeluarkan air liur. Untuk itu alangkah baiknya kita mengetahui beberapa tips untuk mencegah agar kita tidak terkena rabies, berikut adalah tips pertolongan pertama mencegah penyakit rabies: 1. Pertolongan Saat Terkena Gigitan Ketika anda terkena gigitan hewan rabies langkah pertama yang harus anda lakukan adalah segeralah untuk mencuci dengan sabun anti kuman selama 5 sampai 10 menit dan keringkan. Setelah itu gunakan alkohol 70% untuk membilas pada luka gigitan sehingga kuman-kuman disekitar luka mati. 2. Pergi ke Dokter Jika anda masih kurang yakin dengan cara diatas anda dapat pergi ke dokter untuk mendapatkan suntikan seperti Vaksin Anti Rabies, Serum Anti Rabies (SAR), Anti Tetanus Serum (ATS). 3. Laporkan Hewan Kepada Petugas Jika anda telah menangani luka gigitan anda, segeralah untuk melaporkan hewan yang telah menggigit anda tersebut kepaa petugas kesehatan setempat, agar segera di obseravasi apakah hewan tersebut benar-benar terjangkit penyakit rabies. 4. Pemberian Vaksinasi pada Hewan Peliharaan Jika anda memiliki hewan peliharaan seperti Anjing dan Kucing pastikan anda selalu memeriksakan kesehatannya, anda dapat memberikan vaksinasi anti rabies pada hewan peliharaan anda dengan tujuan agar seluruh anggota keluarga anda benar-benar aman dari kemungkinan tertularnya penyakit rabies. Keempat cara diatas bisa anda lakukan sebagai pertolongan pertama ketika anda terkena gigitan hewan rabies, adapun beberapa tips lain yang disarankan oleh WHO yaitu: Pencucian dilakukan seperti cara di atas. Serum Anti Rabies disemprotkan ke dalam luka Jangan segera menjahit luka gigitan sebaiknya lakukan infiltrasi serum pada sekitar luka bagian luar. Setelah itu berikan Anti Tetanus Serum apabila terdapat indikasi dan antibiotika. Hal ini untuk mencegah YouTube Twitter Facebook RSS Email POPULAR LATEST COMMENTS TAGS Categories Kesehatan Kuliner Lifestyle Olahraga Otomotif Pendidikan Meta Log in Entries RSS Comments RSS WordPress.org ADVERTISEMENT Galau Gak Punya Pacar? Inilah Trik Jitu Mendapatkan Pacar 62 days ago 3 Tips Agar tidak Bosan Saat Menemani Pacar Belanja 46 days ago 0 Mengenal Suara Buzzer pada BIOS (Kode Beep) 42 days ago 0 Mengenal Lebih Dekat dengan Teknologi Wireless 42 days ago 0 Makanan Ini Dilarang untuk Dikonsumsi Sebelum Bercinta 42 days ago 0 HOME KONTAK PUNYA PERTANYAAN? Kesehatan Kuliner Lifestyle Olahraga Otomotif Pendidikan Relationship Teknologi Umum Tips Pertolongan Pertama Terkena Gigitan Hewan Rabies | PanduanCara.com http://www.panduancara.com/kesehatan/tips-pertolongan-pertama-terkena... 1 of 2 8/16/2013 7:29 AM

Upload: chique-martinez

Post on 11-Dec-2015

219 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

rabies

TRANSCRIPT

Page 1: Tips Pertolongan Pertama Terkena Gigitan Hewan Rabies - PanduanCara.com

Search this site...

35 days ago by Admin 0

HOME KESEHATAN TIPS PERTOLONGAN PERTAMA TERKENA GIGITAN HEWAN RABIES

Tips Pertolongan Pertama Terkena Gigitan HewanRabies

Rabies adalah penyakit hewan yang bersifat menular dan

termasuk dalam golongan B yang terdaftar pada buku

International Animal Health Code. Bahkan penyakit ini telah

dimasukan dalam 15 besar penyakit mematikan didunia oleh

WHO (Badan organisasi dunia PBB yang menangani

masalah kesehatan). Penyakit Rabies sebenarnya

diakibatkan oleh virus bernama rabies yang menyerang

pada hewan seperti Anjing, Kucing, Kera dan Monyet.

Namun dalam perkembangannya virus rabies dapat

menular ke manusia, sehingga menjadi penyakit yang

tergolong mematikan dan harus benar-benar dicegah.

Biasanya penyakit rabies sering tertular ke manusia melalui

gigitan hewan Anjing, karena banyaknya manusia

memelihara hewan peliharaan jenis ini. Luka yang

diakibatkan oleh gigitan hewan terkena rabies jika tidak

ditangani secara serius maka akibatnya adalah fatal, gejala

pertama orang yang terkena penyakit rabies adalah gila phobia terhadap apaun, bahkan lebih fatalnya lagi jika tidak

ditangani dengan serius dapat menyebabkan kematian.

Untuk mengatahui hewan tersebut terkena penyakit rabies tentunya anda harus banyak membaca referensi yang bisa

anda cari di internet, karena ada banyak jenis hewan yang dimungkinkan dapat menularkan penyakit rabies ke

manusia. Ciri umum Anjing yang terkena rabies biasanya sering mengeluarkan air liur.

Untuk itu alangkah baiknya kita mengetahui beberapa tips untuk mencegah agar kita tidak terkena rabies, berikut

adalah tips pertolongan pertama mencegah penyakit rabies:

1. Pertolongan Saat Terkena Gigitan

Ketika anda terkena gigitan hewan rabies langkah pertama yang harus anda lakukan adalah segeralah untuk mencuci

dengan sabun anti kuman selama 5 sampai 10 menit dan keringkan. Setelah itu gunakan alkohol 70% untuk membilas

pada luka gigitan sehingga kuman-kuman disekitar luka mati.

2. Pergi ke Dokter

Jika anda masih kurang yakin dengan cara diatas anda dapat pergi ke dokter untuk mendapatkan suntikan seperti

Vaksin Anti Rabies, Serum Anti Rabies (SAR), Anti Tetanus Serum (ATS).

3. Laporkan Hewan Kepada Petugas

Jika anda telah menangani luka gigitan anda, segeralah untuk melaporkan hewan yang telah menggigit anda tersebut

kepaa petugas kesehatan setempat, agar segera di obseravasi apakah hewan tersebut benar-benar terjangkit

penyakit rabies.

4. Pemberian Vaksinasi pada Hewan Peliharaan

Jika anda memiliki hewan peliharaan seperti Anjing dan Kucing pastikan anda selalu memeriksakan kesehatannya,

anda dapat memberikan vaksinasi anti rabies pada hewan peliharaan anda dengan tujuan agar seluruh anggota

keluarga anda benar-benar aman dari kemungkinan tertularnya penyakit rabies.

Keempat cara diatas bisa anda lakukan sebagai pertolongan pertama ketika anda terkena gigitan hewan rabies,

adapun beberapa tips lain yang disarankan oleh WHO yaitu:

Pencucian dilakukan seperti cara di atas.

Serum Anti Rabies disemprotkan ke dalam luka

Jangan segera menjahit luka gigitan sebaiknya lakukan infiltrasi serum pada sekitar luka bagian luar.

Setelah itu berikan Anti Tetanus Serum apabila terdapat indikasi dan antibiotika. Hal ini untuk mencegah

YouTube Twitter Facebook RSS Email

POPULAR LATEST COMMENTS TAGS

Categories

Kesehatan

Kuliner

Lifestyle

Olahraga

Otomotif

Pendidikan

Meta

Log in

Entries RSS

Comments RSS

WordPress.org

ADVERTISEMENT

Galau Gak Punya Pacar? Inilah Trik Jitu

Mendapatkan Pacar

62 days ago 3

Tips Agar tidak Bosan Saat Menemani Pacar

Belanja

46 days ago 0

Mengenal Suara Buzzer pada BIOS (Kode

Beep)

42 days ago 0

Mengenal Lebih Dekat dengan Teknologi

Wireless

42 days ago 0

Makanan Ini Dilarang untuk Dikonsumsi

Sebelum Bercinta

42 days ago 0

HOME KONTAK PUNYA PERTANYAAN?

Kesehatan Kuliner Lifestyle Olahraga Otomotif Pendidikan Relationship Teknologi Umum

Tips Pertolongan Pertama Terkena Gigitan Hewan Rabies | PanduanCara.com http://www.panduancara.com/kesehatan/tips-pertolongan-pertama-terkena...

1 of 2 8/16/2013 7:29 AM

Page 2: Tips Pertolongan Pertama Terkena Gigitan Hewan Rabies - PanduanCara.com

Tags: Anjing, Hewan Rabies, Kucing, Penyakit Rabies, Rabies, Vaksin Rabies, Virus Rabies, WHO

Tweet0

Suka

Get Updates

Subscribe to our e-mail newsletter to receive

updates.

E-mail

Share This Post

Related Articles

Tips Mudah Mengusir Tikus di Rumah Anda

Panduan Memandikan Anjing Peliharaan dengan Baik dan Benar

terjadinya infeksi sekunder pada luka kareka kuman.

Demikianlah tips mencegar tertularnya penyakit rabies dari gigitan hewan. Semoga bermanfaat!

Admin

Leave a Reply

Name (Required)

Mail (will not be published) (Required)

Website

Relationship

Teknologi

Umum

Copyright © 2013 Panduan Cara. All rights reserved · Entries RSS Sitemap

Tips Pertolongan Pertama Terkena Gigitan Hewan Rabies | PanduanCara.com http://www.panduancara.com/kesehatan/tips-pertolongan-pertama-terkena...

2 of 2 8/16/2013 7:29 AM