thin client

8
 THIN CLIENT CHALEB PANYUWA 672008313

Upload: chaleb-believe-jesus

Post on 07-Jul-2015

79 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

5/9/2018 Thin Client - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/thin-client-559bf530360ff 1/8

 

THIN CLIENTCHALEB PANYUWA

672008313

5/9/2018 Thin Client - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/thin-client-559bf530360ff 2/8

 

Jaringan Thin Client adalah suatu lingkungan

 jaringan, yang mana client berfungsi sebagai

terminal yang mengakses data dan aplikasi dari

komputerserver. Secara terpusat pengolahan data

dilakukan oleh server. Sedangkan client hanya

memproses input dari keyboard, mouse, dan

keluaran berupa tampilan atau gambar (display), halini karena proses seutuhnya dilakukan oleh server.

5/9/2018 Thin Client - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/thin-client-559bf530360ff 3/8

 

PermasalahanDalam hal ini penulis memfokuskan

keadaan pada jaringan yang padaumumnya dipakai saat ini. Pada jaringanyang umum sekarang dipakai tipe fat

client. Dimana pada tipe ini tiap computer dituntut memiliki spesifikasi yang tinggi baik 

pada Server juga pada Client, seperti

contoh di bawah ini :

5/9/2018 Thin Client - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/thin-client-559bf530360ff 4/8

 

Spesifikasi Komputer - spesifikasi minimum fat client

} CPU 600 mhz P2} 256MB RAM

} 40 GB hard drive

} Keyboard, Mouse, DVD ROM (RW untuk back up)

} USB Memory stick atau disk untuk back up

} 2 printer (satu laser dan satu didedikasikan untuk label)

} Warna monitor - dengan resolusi layar 1024 x 768 atau lebihtinggi

} (Optional) Fax modem, Telepon line untuk onboard fax

} Kartu jaringan untuk LAN

} Barcode scanner - nirkabel, persediaan

} Kartu suara dan speaker untuk penggunaan barcode

} 128 k ADSL atau lebih tinggi untuk WAN ditambah router untuk beberapa komputer 

5/9/2018 Thin Client - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/thin-client-559bf530360ff 5/8

 

Pada contoh di atas, jelas kebutuhan spesifikasi yangtinggi akan berpengaruh pada semakin tinggi Biayayang akan di keluarkan, dimulai dari membeli PCsampai pada biaya perawatan, demikian jugakonsumsi daya listrik yang diperlukan. Biasanya padatipe jaringan ini konsumsi daya berada pada kisaran

350 Watt pada Client saja, demikian juga Server biasanya ada pada 1000watt. Sedangkan pada thin

client kebutuhan PC pada Server saja yang tinggi,selebihnya pada Client hanya diperlukan PCberspesifikasi rendah, dikarenakan PC Client hanyaakan berfungsi sebagai Input, sedangkan Serverlah

yang menjadi pengolah. Dengan demikian jelaspenggunaan thin client sangat mengntungkan darisegi biaya juga dari segi konsumsi daya dibandingkansistem fat client.

5/9/2018 Thin Client - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/thin-client-559bf530360ff 6/8

 

TUJUAN THIN CLIENT} Untuk memudahkan administrator,

diantaranya untuk menyimpan data pada

user, bayangkan, ada 40 PC yang harusdiback up setiap hari, tentunya ini akanmemakan cukup waktu.

} Efisiensi Biaya dan Konsumsi Listrik (Low Costand Low Power Consumption)

} Dirancang untuk efisiensi dan pemanfaatanpenuh kemampuan komputasi dari komputer server.

5/9/2018 Thin Client - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/thin-client-559bf530360ff 7/8

Manfaat

}CPU (CPU AMD Athlon 1,2GHz ) dapatdigunakan 8 orang atau lebih

(tergantung spesifikasi server)dan semuamerasakan spesifikasi yang sama

} Hemat listrik 

} Hemat perawatan

} Hemat budget

} Terjangkau

 

5/9/2018 Thin Client - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/thin-client-559bf530360ff 8/8

SEKIAN dan TERIMA KASIH