terapi khelasi - dokteranissundari.files.wordpress.com · lukan pemeriksaan awal fungsi ginjal dan...

2
P embuluh darah arteri memegang peranan yang sa- ngat penting dalam tubuh Anda. Hal tersebut terkait dengan fungsi utamanya yaitu mengantarkan asupan oksigen dan nutrisi ke seluruh tubuh, mengangkut sisa meta- bolisme sekaligus berperan penting dalam mekanisme imun tubuh. Namun, seiring berjalannya waktu, dinding pembuluh darah arteri Anda mengalami pengerasan sekaligus penebalan akibat penumpukkan plaque yang berupa zat lemak, nikotin, logam berat, kalsium, dan sebagainya, dampak dari gaya hidup yang Anda jalani sehari-hari. Karena pengerasan dan penebalan tersebut, pembuluh darah arteri Anda sedikit demi sedikit mengalami penyempitan dan berujung pada terhambatnya suplai zat-zat yang dibutuh- kan oleh organ-organ tubuh penting, di antaranya jantung. Pada kondisi ekstrem, hambatan tersebut bisa berubah menjadi sumbatan pembuluh darah, dan bila yang tersumbat adalah pembuluh darah vital seperti pembuluh darah koroner jantung atau pembuluh darah utama otak Anda, maka hal terse- but dapat menyebabkan kematian mendadak, serangan jantung koroner, stroke, gangguan pembuluh darah otak, pembusukan jaringan anggota tubuh atau gangren. Dalam kondisi pembuluh darah arteri Anda menyempit bah- kan tersumbat, tindakan medis yang kerap dilakukan adalah Pembuluh arteri normal dan penyempitan pembuluh arteri. by pass, balonisasi, stent atau pemasangan ring, pengeboran kerak pada pembuluh darah (Rotablation) dan pengerokkan plaque pada pembuluh darah (Directional Atherectomy) serta ballon. Kesemua proses ini merupakan tindakan bedah/operasi berat berisiko tinggi dan terjadi pada jantung Anda. Terapi Khelasi Chelation Therapy atau Terapi Khelasi, merupakan sebuah metode pengobatan memanfaatkan EDTA (Ethylene Diamine Tetracetik Acid), mineral, vitamin, nutrien, dengan cara intra- vena (IV) atau dimasukkan melalui pembuluh darah vena. Melalui reaksi biokimia, cairan EDTA mampu mengikat plaque di seluruh dinding pembuluh darah dengan cara men- capit endapan tersebut, untuk selanjutnya dibuang melalui ginjal. Akibatnya, penyempitan yang terjadi pada dinding pem- buluh darah dapat tergerus sedikit demi sedikit. Proses Terapi Khelasi harus dilakukan secara bertahap dan perlahan, karena ikatan yang menyusun plaque tersebut, seperti lo- gam-logam berat, sebenarnya sangat kuat. Itu sebabnya Terapi Khelasi harus dilakukan dalam beberapa sesi secara teratur, setidaknya 2 kali dalam seminggu, dan masing-masing sesi memakan waktu antara 3-4 jam. Berbeda dengan tindakan pembedahan yang memiliki tingkat risiko tinggi, proses Terapi Khelasi yang memasuk- kan EDTA lewat infus ke tubuh pasien, merupakan terobosan inovatif yang sangat bermanfaat bagi penderita penyakit pe- nyempitan pembuluh darah. Karena sifat dari pengobatan ini, Terapi Khelasi dapat dikelompokkan sebagai detoksifikasi racun yang masuk ke dalam tubuh Anda, sehingga fungsi organ-organ tubuh dapat bekerja dengan optimal kembali. Terapi Khelasi Good Health, Great Life! Desain Brosur.indd 1 10/4/10 9:53:00 PM

Upload: trinhngoc

Post on 19-Mar-2019

258 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Terapi Khelasi - dokteranissundari.files.wordpress.com · lukan pemeriksaan awal fungsi ginjal dan hati di laboratorium, untuk mengetahui kelayakan Anda mengikuti Terapi Khelasi

P embuluh darah arteri memegang peranan yang sa­ngat penting dalam tubuh Anda. Hal tersebut terkait dengan fungsi utamanya yaitu mengantarkan asupan

oksigen dan nutrisi ke seluruh tubuh, mengangkut sisa meta­bolisme sekaligus berperan penting dalam mekanisme imun tubuh.

Namun, seiring berjalannya waktu, dinding pembuluh darah arteri Anda mengalami pengerasan sekaligus penebalan akibat penumpukkan plaque yang berupa zat lemak, nikotin, logam berat, kalsium, dan sebagainya, dampak dari gaya hidup yang Anda jalani sehari­hari.

Karena pengerasan dan penebalan tersebut, pembuluh darah arteri Anda sedikit demi sedikit mengalami penyempitan dan berujung pada terhambatnya suplai zat­zat yang dibutuh­kan oleh organ­organ tubuh penting, di antaranya jantung.

Pada kondisi ekstrem, hambatan tersebut bisa berubah menjadi sumbatan pembuluh darah, dan bila yang tersumbat adalah pembuluh darah vital seperti pembuluh darah koroner jantung atau pembuluh darah utama otak Anda, maka hal terse­but dapat menyebabkan kematian mendadak, serangan jantung koroner, stroke, gangguan pembuluh darah otak, pembusukan jaringan anggota tubuh atau gangren.

Dalam kondisi pembuluh darah arteri Anda menyempit bah­kan tersumbat, tindakan medis yang kerap dilakukan adalah

Pembuluh arteri normal dan penyempitan pembuluh arteri.

by pass, balonisasi, stent atau pemasangan ring, pengeboran kerak pada pembuluh darah (Rotablation) dan pengerokkan plaque pada pembuluh darah (Directional Atherectomy) serta ballon. Kesemua proses ini merupakan tindakan bedah/operasi berat berisiko tinggi dan terjadi pada jantung Anda.

Terapi KhelasiChelation Therapy atau Terapi Khelasi, merupakan sebuah metode pengobatan memanfaatkan EDTA (Ethylene Diamine Tetracetik Acid), mineral, vitamin, nutrien, dengan cara intra­vena (IV) atau dimasukkan melalui pembuluh darah vena.

Melalui reaksi biokimia, cairan EDTA mampu mengikat plaque di seluruh dinding pembuluh darah dengan cara men­capit endapan tersebut, untuk selanjutnya dibuang melalui ginjal. Akibatnya, penyempitan yang terjadi pada dinding pem­buluh darah dapat tergerus sedikit demi sedikit.

Proses Terapi Khelasi harus dilakukan secara bertahap dan perlahan, karena ikatan yang menyusun plaque tersebut, seperti lo­gam­logam berat, sebenarnya sangat kuat.

Itu sebabnya Terapi Khelasi harus dilakukan dalam bebe rapa sesi secara teratur, setidaknya 2 kali dalam seminggu, dan masing­masing sesi memakan waktu antara 3­4 jam.

Berbeda dengan tindakan pembedahan yang memiliki tingkat risiko tinggi, proses Terapi Khelasi yang memasuk­kan EDTA lewat infus ke tubuh pasien, merupakan terobosan inovatif yang sangat bermanfaat bagi penderita penyakit pe­nyempitan pembuluh darah.

Karena sifat dari pengobatan ini, Terapi Khelasi dapat ­dikelompokkan­ sebagai­ detoksifikasi­ racun­ yang­ masuk­ ke­dalam tubuh Anda, sehingga fungsi organ­organ tubuh dapat bekerja dengan optimal kembali.

Terapi KhelasiGood Health,

Great Life!

Desain Brosur.indd 1 10/4/10 9:53:00 PM

Page 2: Terapi Khelasi - dokteranissundari.files.wordpress.com · lukan pemeriksaan awal fungsi ginjal dan hati di laboratorium, untuk mengetahui kelayakan Anda mengikuti Terapi Khelasi

Great Life!

Terapi KhelasiGood Health,

Penyakit yang memberi respon positif terhadap Terapi Khelasi:

Jantung koroner Atherosklerosis Hipertensi Kolesterol

Gangguan pembuluh darah tepi

Luka pada kencing manis

Rematik dan perkapuran

sendiDemensia

Senilis

Vitalitas menurun Parkinson Stroke Impotensi

Syarat Terapi KhelasiKarena pembuangan seluruh zat beracun dilakukan sebagian terbesar melalui urin dan sebagian melalui hati, maka Anda harus memiliki fungsi ginjal dan fungsi hati yang baik. Untuk itu diper­lukan pemeriksaan awal fungsi ginjal dan hati di laboratorium, untuk mengetahui kelayakan Anda mengikuti Terapi Khelasi.

Terapi Khelasi di Sartika Medical CentreUntuk mendukung Terapi Khelasi, Sartika Medical Centre (SMC) menyediakan laboratorium canggih yang dapat dengan cepat memantau dan mengetahui kondisi pasien, baik sebelum mau­pun sesudah dilaksanakan Terapi Khelasi.

Karena Terapi Khelasi membutuhkan waktu antara 3­4 jam, SMC selalu berusaha untuk menciptakan suasana kekeluargaan antara pasien dan staf SMC, maupun pasien dengan pasien. Se­hingga selama proses terapi, akan tumbuh empati pasien yang akan saling menguatkan keyakinan akan kesembuhan.

Good Health, Great Life!

Jl. Kayu Manis Barat No. 78Jakarta TimurTelp: 021 850 49 31 / 851 47 92Info via sms: 021­965 96196Contact Person: Annie. S

Jl. Jendral ahmad Yani (BY pass)

Jl. matraman

Jl. r

aY

a p

ra

mu

ka

ka

Yu

ma

nis

v

ka

Yu

ma

nis

vi

ka

Yu

ma

nis

vii

Desain Brosur.indd 2 10/4/10 9:53:01 PM