teori gelombang tunggal

15
TEORI GELOMBANG TUNGGAL MATA KULIAH REKAYASA PANTAI TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

Upload: mun-farid

Post on 12-Apr-2017

233 views

Category:

Engineering


7 download

TRANSCRIPT

PowerPoint Presentation

TEORI GELOMBANG TUNGGALMATA KULIAH REKAYASA PANTAITEKNIK PENGAIRAN FT-UB

KELOMPOK 1ALIF RAMADHANI MEDISIA PG (135060400111033)MUNFARID(135060400111035)GANISA ELSINA SALAMENA(135060401111068)YUDHISTIRA A Z R (145060400111005)FAIZAH FITRIAH(145060400111006)TAMI PRATIWI(145060400111007)NUR FADHILILLAH A(145060400111008)

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

2

LATAR BELAKANGLuas perairan di permukaan bumi adalah 2 kali lebih besar dibanding luas daratan, meliputi kurang lebih 2/3 dari seluruh permukaan bumi. Perairan luas yang menutupi permukaan bumi disebut samudera, tiap samudera terdiri atas perairan dengan luas lebih kecil yang disebut laut. Daerah yang menjadi batas antara perairan laut dan daratan disebut pantai. Pantai merupakan suatu kesatuan, dimana pada daerah pantai secara umum meliputi estuari atau muara sungai, kepulauan, terumbu karang, rawa pantai, bukit pasir (sand dune) dan lagoon (Kodoatie, 2010:317). PENDAHULUAN

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

3

MAKSUD DAN TUJUANMaksud dan tujuan dari presentasi ini adalah untuk menganalisis batasan pemakaian teori gelombang khusunya gelombang tunggal (solitary waves) beserta persamaannya yang akan digunakan dalam pemecahan masalah gelombang.

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

TEORI GELOMBANG SECARA UMUMGelombang adalah getaran yang merambat. Bentuk ideal dari suatu gelombang adalah mengikuti gerak sinusoide. Di dalam teori gelombang amplitudo kecil, persamaan gelombang diturunkan dengan mengabaikan suku (u2+v2) dari persamaan Bernoulli karena dianggap bahwa tinggi gelombang adalah sangat kecil terhadap panjangnya atau kedalamannya. Namun, apabila tinggi gelombang relatif besar maka suku tidak linier tersebut tidak boleh diabaikan. Dalam keadaan ini digunakan teori amplitudo berhingga yang memperhitungkan besaran dengan orde yang lebih tinggi sehingga dikemukakan teori-teori gelombang, salah satunya adalah teori gelombang tunggal.Karakteristik gelombang yang perlu di pelajari:L = panjang gelombang (wave length)H = tinggi gelombang (wave height)T= periode gelombang (wave period) d= kedalaman gelombang (wave depth)A= amplitudo gelombang (wave amplitude)k = angka gelombang (2/L) (wave coeffisient) C= kec. gelombang (wave velocity)L/T= kec. gelombang menjalar (spread velocity waves)PEMBAHASAN

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

TEORI GELOMBANG TUNGGALGelombang Tunggal adalah gelombang berjalan yang terdiri dari satu puncak gelombang. Apabila gelombang memasuki perairan yang sangat dangkal, amplitude gelombang menjadi semakin tinggi, puncaknya menjadi semakin tajam dan lembahnya menjadi semakin datar. Gelombang tunggal merupakan gelombang translasi, di mana kecepatan partikel air hanya bergerak dalam arah penjalaran gelombang.

Dengan sumbu x berawal dari puncak gelombang. Kecepatan rambat gelombang memiliki bentuk seperti berikut :

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UBGambar Sistem Koordinat Gelombang Tunggal

Kecepatan partikel gelombang diberikan oleh :

Dengan M dan N adalah fungsi H/d seperti di berikan pada Gambar berikut dan y diukur dari dasar.

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

Gambar grafik fungsi M dan N pada teori gelombang tunggal

Kecepatan horizontal u sering dipergunakan untuk memprediksi gaya gelombang pada bangunan pantai di air dangkal. Kecepatan maksimum U maks terjadi apabila x = t = 0, sehingga :

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

Energi gelombang total tiap satuan lebar :

Tekanan gelombang diberikan oleh bentuk :

Gelombang pecah akan terjadi jika

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

Batasan penggunaan teori gelombang berikut ini akan diberikan gambar mengenai batasan batasan di dalam pemilihan teori gelombang. Gambar ini didasarkan pada perbandingan H/d dan d/L.

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UBGambar grafik daerah penerapan fungsi gelombang fungsi H/d dan d/L

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UBGambar Tabel Batasan Penggunaan Gelombang Tunggal

Gelombang Tunggal

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

13

PENUTUP

KesimpulanGelombang tunggal adalah gelombang dengan satu puncak yang merupakan gelombang translasi,dengan kecepatan partikel air hanya bergerak dalam arah penjalaran gelombah. Batasan gelombang dapat dilihat pada fungsi H/d dan d/L. Gelombang pecah pada gelombang tunggal terjadi pada H/d = 0,78. Bentuk persamaan tersebut sebenarnya hanya berlaku untuk gelombang osilasi, gelombang osilasi dapat diartikan sebagai gelombang flicker atau gelombang yang dapat menggangu, sehingga mengubah bentuk gelombang menjadi rusak/cacat.

Wednesday, March 2, 2016TEKNIK PENGAIRAN FT-UB

Terimakasih