tari serampang 12 (powerpoint xi ipa4)

9
Nama Kelompok Melati Medinah M . Ismetuloh Teguh TBP Nurul Fitri Ratu Kinasih Rizka Tiafin

Upload: melati-medinah

Post on 20-Jul-2015

490 views

Category:

Art & Photos


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)

Nama Kelompok

•Melati Medinah

•M . Ismetuloh

•Teguh TBP

•Nurul Fitri

•Ratu Kinasih

•Rizka Tiafin

Page 2: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)

1. Ciri-ciri dan watak pada tarian “ SerampangDua Belas “ yaitu Bersemangat.

2. Koreografi atau gerakan :

Tari serampang Dua belas diciptakan olehSauti pada tahun 1940-an.

Gerakan tari tersebut terdiri dari beragamgerakan yakni :

Page 3: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)

Ragam I : Permulaan (menari ditempat, kemudian mundur sambil berputar sembarimelompat-lompat kecil).

Ragam II : Berjalan (berjalan kecil, berputar dan berbalik ke posisi semula).

Ragam III : Pusing (berputar-putar).

Ragam IV : Gila (berlenggak-lenggok danterhuyung-huyung sebagaimana orang yang sedang mabuk)

Page 4: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)

Ragam V : Berjalan Bersipat (berjalanmengikuti ).

Ragam VI : Goncet-goncet.

Ragam VII : Tari sebelah kaki kiri/kanan.

Ragam VIII : Langkah tiga melonjak majumundur.

Ragam XI : Melonjak-lonjak.

Ragam X : Datang-mendatangi.

Page 5: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)

Ragam XI : Rupa-rupa jalan(memperlihatkan gerakan jalan denganberaneka cara).

Ragam XII : Tari satu tangan (menyatukansapu tangan dengan pasangan).

Page 6: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)

3.Tujuan tari tersebut :

Tarian ini bersifat sakral dan bertujuanuntuk mengajarkan generasi muda dalammencari jodoh. Arti dari tarian ini yaituperjalanan kisah anak muda dalam mencarijodoh mulai dari perkenalan sampai tahappernikahan.

4. Tari Serampang Dua Belas mengtandungunsur melodi.

5. Alat musik yang digunakan yaitu: Rebana , keyboard dan akardeon.

Page 7: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)

Tari serampang dua belas dulu lebih dikenaldengan dengan tari Pulau Sari. Tari serampangduabelas diciptakan oleh sauti tahun 1940-an diserdang bardagi (Deli Serdang) Sumatera Utara dandiubah pada tahun 1950 sampai 1960 . Pada awalperkembangannya tari serampang dua belas hanyaboleh dilakukan oleh laki-laki karena perempuantidak boleh tampil di depan umum. Namun seiringdengan perkembangannya tari ini dibawakan secaraberpasangan antara laki-laki dengan perempuan . Tari ini menceritakan tentang perjalanan kisah anakmuda dalam mencari jodoh mulai dari perkenalansampai tahap pernikahan.

6. Sinopsis

Page 8: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)

7. Kesimpulan

Tari Serampang Dua Belas merupakan taritradisional dari Serdang Berdagi (Deli Serdang) Sumatera Utara . Tari ini dibawakan secaraberpasangan antara laki-laki dan perempuan .

Tari ini terdiri dari 12 ragam gerakan.

Page 9: Tari Serampang 12 (powerpoint XI IPA4)