surat pemohonan dana.docx

2
Hal : Permohonan Bantuan Dana sebagai Pemateri di Seminar Nasional Lamp. : 4 lembar Kepada Yth. Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaan di- Gorontalo Dengan hormat, Kami, Ni Nyoman Widiantari (NIM. 441411048) dan Ayu Putri Karmila (NIM. 441411072) adalah mahasiswa kimia UNG yang akan bertindak sebagai pemateri dalam kegiatan Seminar Nasional berdasarkan surat Panitia Seminar Nasional Sains dan Matematika II Jurusan PMIPA FKIP Universitas Tadulako, No. 04/PANPEL/FKIP.UTD/2013 tentang Peneriman Makalah untuk Dipresentasikan dalam Seminar Nasional. Oleh karena itu, kami memohon bantuan dana sebagai Pemateri dalam kegiatan Seminar Nasional tersebut. Sebagai bahan pertimbangan Bapak, bersama ini kami lampirkan : 1. Rincian dana yang dibutuhkan 2. Surat panitia tentang penerimaan makalah untukdipresentasikan dalam Seminar Nasional 3. Daftar makalah yang dinyatakan diterima untuk diseminarkan pada Seminar Nasional Jurusan Pendidikan MIPA FKIP UNTAD 4. Artikel/makalah yang akan diseminarkan Demikain permohonan ini kami ajukan, atas perhatian dan bantuan bapak, kami ucapkan terimakasih. Gorontalo, 4 november 2013

Upload: weedhy-kha-gleda

Post on 25-Oct-2015

6 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: surat pemohonan dana.docx

Hal : Permohonan Bantuan Dana sebagai Pemateri di Seminar NasionalLamp. : 4 lembar

Kepada Yth.Pembantu Rektor Bidang Kemahasiswaandi-Gorontalo

Dengan hormat,

Kami, Ni Nyoman Widiantari (NIM. 441411048) dan Ayu Putri Karmila (NIM. 441411072) adalah mahasiswa kimia UNG yang akan bertindak sebagai pemateri dalam kegiatan Seminar Nasional berdasarkan surat Panitia Seminar Nasional Sains dan Matematika II Jurusan PMIPA FKIP Universitas Tadulako, No. 04/PANPEL/FKIP.UTD/2013 tentang Peneriman Makalah untuk Dipresentasikan dalam Seminar Nasional. Oleh karena itu, kami memohon bantuan dana sebagai Pemateri dalam kegiatan Seminar Nasional tersebut. Sebagai bahan pertimbangan Bapak, bersama ini kami lampirkan :

1. Rincian dana yang dibutuhkan2. Surat panitia tentang penerimaan makalah untukdipresentasikan dalam

Seminar Nasional3. Daftar makalah yang dinyatakan diterima untuk diseminarkan pada

Seminar Nasional Jurusan Pendidikan MIPA FKIP UNTAD4. Artikel/makalah yang akan diseminarkan

Demikain permohonan ini kami ajukan, atas perhatian dan bantuan bapak, kami ucapkan terimakasih.

Gorontalo, 4 november 2013

Mengetahui,

Pembimbing Yang bermohon,

Dr. Akram La Kilo, M.Si Ni Nyoman Widiantari NIDN. 0011047702

Page 2: surat pemohonan dana.docx

Rincian Dana yang Dibutuhkan untuk Kegiatan Seminar Nasional Sains dan Matematika II Jurusan PMIPA FKIP Universitas Taduloko

1. Pendaftaran Rp. 200.0002. Transportasi darat:

Gorontalo-palu 2 orang @Rp.300.000 Rp. 600.000Palu-Gorontalo 2 orang @Rp.300.000 Rp. 600.000

3. Sewa Hotel/Penginapan 2 hari @Rp. 400.000 Rp. 800.0004. Uang harian 2 orang selama 2 hari @Rp.500.000 Rp. 1.000.000

Total Rp. 3.200.000

(Tiga juta dua ratus ribu rupiah)