repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/abstrak suha.docx · web viewmetode...

22
PENGEMBANGAN MEDIA BIG BOOK PADA PEMBELAJARAN TEMATIK TENTANG PERISTIWA ALAM (R&D di Kelas 1 SDN Serang 11) SKRIPSI Diajukan pada jurusan pendidikan guru madrasah ibtidaiyah sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana pendidikan (S.Pd) Oleh : UMATU SUHA 132400640

Upload: others

Post on 23-Dec-2020

1 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

PENGEMBANGAN MEDIA BIG BOOK PADA

PEMBELAJARAN TEMATIK TENTANG PERISTIWA ALAM

(R&D di Kelas 1 SDN Serang 11)

SKRIPSI

Diajukan pada jurusan pendidikan guru madrasah ibtidaiyah sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar

Sarjana pendidikan (S.Pd)

Oleh :

UMATU SUHA132400640

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

UIN SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN

TAHUN AKADEMIK 2016/2017

Page 2: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis

sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar serjana pendidikan

dan diajukan pada Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah,

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negri Sultan

Maulana Hasanuddin Banten ini sepenuhnya asli merupakan hasil

karya tulisan ilmiah saya pribadi.

Adapun tulisan maupun pendapat orang lain yang terdapat

dalam skripsi ini saya sebutkan dalam kutipannya secara jelas sesuai

dengan stika keilmuan dan teknik penulisan yang berlaku di bidang

penulisan karya ilmiah.

Adapun di kemudian hari terbukti bahwa sebagian atau seluruh

isi skripsi ini merupakan hasil perbuatan plagiarism atau menyontek

karya tulisan orang lain, maka saya bersedia untuk menerima sanksi

yang berlaku sesuai keputusan atau aturan yang berlaku.

Serang, 20 Desember 2017

Umatu Suha,NIM. 132400640

Page 3: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

ABSTRAK

Nama : Umatu suha, NIM: 132400640, Judul: Pengembangan Media Big Book Pada Pembelajaran Tematik Tentang Peristiwa Alam Di Kelas 1 SDN Serang 11 Kota Serang (R&D Di SDN Serang 11 Kota Serang).

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan dan

menghasilkan produk berupa media big book pada Pembelajaran

Tematik Tema Peristiwa Alam Subtema Peristiwa Siang dan Malam

Pembelajaran 1 Di Kelas 1 SD. Metode penelitian ini menggunakan

penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan 6

langkah yang digunakan, yaitu: (1) penelitian dan data hasil

pengumpulan informasi, (2) produksi media big book, (3) uji validasi,

(4) perbaikan desain, (5) uji coba produk, (6) penyempurnaan produk

akhir, yang melibatkan 34 peserta didik sebagai partisipan dan para ahli

(guru) untuk menilai kelayakan media big book tersebut. Jenis data

yang digunakan dalam penelitian R&D ini yaitu data kuantitatif dan

kualitatif, melalui observasi, instrument angket, catatan deskriptif, dan

tes latihan menulis kata-kata sesuai gambar yang ada. Berdasarkan

hasil penelitian, bahwa media big book pada Pembelajaran Tematik

Tema Peristiwa Alam Subtema Peristiwa Siang dan Malam ini

dinyatakan layak untuk digunakan dengan presentase 83,00% yang

menunjukan klasifikasi BAIK dari penilaian uji pengguna oleh guru.

Kata kunci : Pengembangan, Media Big Book, Pembelajaran Tematik.

Page 4: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

PENGESAHAN

Skripsi a.n. Umatu Suha, NIM. 132400640 yang berjudul Pengembangan Media Big Book Pada Pembelajaran Tematik Tentang Peristiwa Alam Di Kelas 1 SDN Serang 11 Kota Serang (R&D SDN Serang 11 Kota Serang). Telah diujikan dalam sidang munaqosah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten, pada tanggal 20 Desember 2017.

Skripsi tersebut telah disahkan dan diterima sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd.) pada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

Serang, 20 Desember 2017

Sidang Munaqasah

Ketua Merangkap Anggota,

Dr. Supardi, M.Pd.,Ph. D.NIP. . 196806201996031003

Sekertaris Merangkap Anggota,

Drs. Sabri, M. Pd.NIP. 196410061994031004

Anggota:

Penguji I

Khaeroni, M.Si.NIP. 19830318 200604 1 003

Penguji II

Birru Muqdamien, M.Kom.NIP. 19810320 200912 1 003

Pembimbing I

Drs. H. Habudin, M.M. Pd.NIP. 19630201 199403 1 002

Pembimbing II

H.Eko Wahy Wibowo,S.Si., M.Si.NIP. 19750414 200312 1 002

Page 5: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

Nomor : Nota TugasLampiran : SkripsiPerihal : Usulan Ujian Skripsi

Kepada Yth.Dekan FakultasTarbiyah dan KeguruanDiSerang

Assalaamu’alaikum Wr. Wb.

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisis serta mengadakan koreksi seperlunya, kami mendapat bahwa skripsi saudari Umatu suha, NIM: 132400640 yang berjudul: Pengembangan Media Big Book Pada Pembelajaran Tematik Tentang Peristiwa Alam Di Kelas 1 SDN Serang 11 Kota Serang (R&D Di SDN Serang 11 Kota Seang). Telah dapat di ajukan sebagai salah satu syarat untuk melengkapi ujian munaqasah pada Jurusan Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

Demikian atas segala perhatian Bapak. Kami ucapkan terima

kasih.

Wassalaamu’alaikum Wr. Wb.

Serang, 20 Desember 2017

Pembimbing I,

Drs. H. Habudin, M.M.Pd. NIP. 19680620 199403 1 002

Pembimbing II,

H.Eko Wahyu Wibowo,S.Si., M.Si.NIP. 19750414 200312 1 002

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUANUNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN

Page 6: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

PENGEMBANGAN MEDIA BIG BOOK PADA

PEMBELAJARAN TEMATIK TENTANG PERISTIWA ALAM

DI KELAS 1 SDN SERANG 11 KOTA SERANG

Oleh:

UMATU SUHA

NIM. 132400640

Menyetujui,

Pembimbing I,\

Drs. H. Habudin, M.M.Pd.NIP. 19680620 199403 1 002

Pembimbing II,

H.Eko Wahyu Wibowo,S.Si., M.Si.NIP. 19750414 200312 1 002

Mengetahui,

DekanFakultas Tarbiyah dan Keguruan

Dr. H. Subhan, M.Ed,NIP. 19680910 200003 1 001

Ketua JurusanPendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

Khaeroni, M.Si.NIP. 19830318 200604 1 003

Page 7: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

PERSEMBAHAN

Bismillaahirrahmaanirrahiim

Dengan ini saya persembahkan skripsi ini untuk orang-orang yang ku

sayangi terutama keluargaku tercinta khususnya kepada kedua orang

tuaku yang telah memberikan segala dukungan, semangat, nasehat, dan

doa yang selalu kalian panjatkan setiap harinya, dan pengalaman ini

tidak akan pernah bisa ku lupakan sampai kapanpun.

Tidak lupa pula untuk kakakku Imro atun najah S.Pd.I dan adikku

Anida, Afwan, Osama, serta saudara-saudaraku, sahabat-sahabatku

yang telah memberikan motivasi dan selalu memberikan inspirasi yang

tak henti.

Page 8: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

MOTTO

Bacalah, dan tuhanmulah yang maha

mulia, yang mengajar (manusia) dengan

pena. Dia mengajarkan manusia apa yang

tidak diketahuinya.

(Qs. Al-Alaq ayat 3-5)

Page 9: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

RIWAYAT HIDUP

Penulis Umatu suha dilahirkan di Serang, pada tanggal 24

November 1995. Tepatnya di link katepeng Rt 05 Rw 02 Kelurahan

Lebakwangi Kecamatan Walantaka. Penulis merupakan anak ke 2 dari

5 bersaudara dari pasangan H.Arda bili dan Ibu Yulyanah.

Pendidikan formal yang telah diselesaikan oleh penulis di

antaranya: SDN Cibonteng pada tahun 2007, Madrasah Tsanawiyah

Daarul Falah Carenang-Kopo tahun 2010, Madrasah Aliyah Daarul

Falah Carenang-Kopo lulus pada tahun 2013, dan pada tahun 2013

masuk keperguruan tinggi IAIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten,

pada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Pendidikan Guru Madrasah

Ibtidaiyah.

Selama ini penulis mengabdi di PAUD Lebakwangi Damai di

Cimareng Kecamatan Walantaka Kota Serang sebagai Tutor, dan di

MDTA (Madrasah Diniyah Takmiliyah Awwaliyah) di Cibonteng

Kecamatan Walantaka Kota Serang sebagai pengajar.

Page 10: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

KATA PENGANTAR

Bismillaahirrahmaanirrahiim

Segala puji hanya bagi Allah SWT., yang telah memberikan

taufik, hidayah, serta inayah-Nya, sehingga skripsi ini dapat

diselesaikan tepat pada waktunya. Shalawat beserta salam semoga tetap

tercurah kepada Rasulullah SAW., keluarga, para sahabat serta para

pengikutnya yang setia hingga akhir zaman.

Berkat pertolongan Allah SWT, usaha sungguh-sungguh, dan

motivasi dari berbagai pihak terutama keluarga sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pengembangan Media Big Book

Pada Pembelajaran Tematik Tentang Peristiwa Alam Di Kelas 1

Sekolah Dasar Negeri Serang 11 (R&D Di SDN Serang 11 Kota

Serang)”.

skripsi ini kemungkinan besar tidak dapat diselesaikan tanpa

bantuan dari berbagai pihak. Oleh karenanya penulis ingin

menyampaikan ucapan terimakasih dan penghargaan yang setinggi-

tingginya, terutama kepada:

1. Bapak Prof. Dr. H. Fauzul Iman, M.A., Rektor UIN Sultan

Maulana Hasanuddin Banten.

2. Bapak Dr. H. Subhan, M.Ed., Dekan Fakultas Tarbiyah dan

Keguruan UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

3. Bapak Khaeroni, M.Si., Ketua Jurusan Pendidikan Guru

Madrasah Ibtidaiyah Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN

Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

Page 11: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

4. Bapak Drs. H. Habudin, M.M.Pd., Sebagai Pembimbing I dan

Bapak H.Eko Wahyu Wibowo, S.Si.,M.Si., Sebagai Pembimbing

II,yang telah memberikan bimbingan dan saran-saran kepada

penulis selama penyusunan skripsi ini.

5. Bapak dan Ibu Dosen UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten,

terutama yang telah mengajar dan mendidik penulis selama

kuliah di UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

6. Ibu Sundawati Tisnasari M.Pd., Sebagai Dosen Ahli Uji Validasi

Produk Di Bidang Pendidikan dan Sastra Indonesia Universitas

Sultan Ageng Tirtayasa Serang.

7. Ibu Entin Agustini, S,Pd.,M.Pd., Kepala Sekolah SDN Serang 11,

yang telah memberikan izin kepada peneliti untuk melakukan

penelitian.

8. Ibu Neti S.Pd., Selaku Guru Kelas 1 SDN Serang 11, yang telah

memberikan kemudahan kepada peneliti selama melakukan

proses penelitian dari awal hingga akhir.

9. Bapak H.Arda bili dan Ibu Yulyanah selaku orang tua penulis

yang selalu mensupport penulis dalam setiap langkah dan

kegiatan yang penulis lakukan.

10. Ibu Rohaeti S.Pd., Selaku Pengelola PAUD Lebak Wangi Damai

dan guru-guru yang telah memberikan pengertian kepada penulis.

11. Keluarga,sahabat, dan rekan-rekan yang telah memberikan

motivasi selama penyusunan skripsi ini.

Atas segala bantuan yang telah diberikan, penulis berharap

semoga Allah SWT, membalasnya dengan pahala yang

berlimpah. Amin.

Page 12: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

Penulis juga menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari

kesempurnaan baik dari segi isi maupun metodologi

penulisannya. Untuk itu, kritik dan saran dari pembaca sangat

penulis harapkan guna perbaikan selanjutnya. Akhirnya hanya

kepada Allah penulis berharap, semopga skripsi ini bermanfaat

bagi kita semua. Amin

Serang, 20 Desember 2017

Penulis,

UMATU SUHA

NIM. 132400640

Page 13: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

DAFTAR ISI

PERNYATAAN KEASLIAN...................................................................i

ABSTRAK.................................................................................................ii

NOTASI DINAS.......................................................................................iv

PERSETUJUAN PEMBIMBING...........................................................v

LEMBAR PENGESAHAN......................................................................vi

PERSEMBAHAN....................................................................................vii

MOTTO....................................................................................................viii

RIWAYAT HIDUP..................................................................................ix

KATA PENGANTAR...............................................................................x

DAFTAR ISI.............................................................................................xii

BAB I PENDAHULUAN..........................................................................1

A. Latar Belakang..........................................................................1

B. Pembatasan Masalah.................................................................4

C. Rumusan Masalah.....................................................................4

D. Tujuan Penelitian......................................................................4

E. Manfaat Penelitian....................................................................4

F. Sistematika Penulisan...............................................................6

BAB II LANDASAN TEORI...................................................................7

A. Pengembangan..........................................................................7

1. Pengertian Pengembangan..................................................7

B. Media.........................................................................................8

1. Pengertian Media..........................................................8

2. Landasan Teoritis Penggunaan Media.........................11

3. Ciri-ciri Media Pembelajaran.......................................12

4. Fungsi Media Pembelajaran.........................................13

Page 14: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

5. Langkah-langkah Pemilihan Media.............................14

6. Macam-macam Media Pembelajaran...........................16

7. Pemilihan Media...........................................................18

8. Manfaat Media.............................................................21

C. Media Big Book.......................................................................22

1. Pengertian Media Big Book.........................................22

2. Keistimewaan Media Big Book...................................22

3. Manfaat Media Big Book.............................................23

D. Pembelajaran Tematik..............................................................24

1. Pengertian Pembelajaran Tematik .....................................24

E. Kerangka Pemikiran.................................................................25

BAB III METODOLOGI PENELITIAN..............................................27

A. Metodelogi Penelitian...........................................................27

1. Tempat dan Waktu Penelitian.........................................27

B. Metode Penelitian................................................................27

C. Prosedur Pengembangan.....................................................28

1. Potensi dan Masalah...........................................29

2. Mengumpulkan Data..........................................30

3. Desain Produk.....................................................36

4. Validasi Desain...................................................37

5. Perbaikan Desain................................................37

6. Uji Coba Produk.................................................38

7. Revisi Produk......................................................40

8. Penyempurnaan Produk Akhir............................40

D. Langkah Penelitian dan Pengembangan..............................40

E. Instrument Pengumpulan Data............................................41

F. Teknik Analisis Data...........................................................42

Page 15: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN........................45

A. Hasil Penelitian......................................................................45

1. Data Hasil Pengumpulan Informasi................................45

2. Produksi Media Big Book..............................................47

3. Uji Validasi.....................................................................49

4. Perbaikan Desain............................................................59

5. Uji Coba Produk.............................................................62

6. Penyempurnaan Produk Akhir........................................68

B. Deskripsi Hasil Produk Akhir................................................68

BAB V PENUTUP....................................................................................71

A. Kesimpulan...........................................................................71

B. Saran.....................................................................................72

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

Page 16: repository.uinbanten.ac.idrepository.uinbanten.ac.id/2798/1/ABSTRAK SUHA.docx · Web viewMetode penelitian ini menggunakan penelitian dan pengembangan (R&D) dari Brog and Gall dengan

DAFTAR TABEL

Bagan 3.1 Langkah-langkah Penggunaan Metode (R&D)........................29

Tabel 3.1 Ruang Lingkup Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar..........31

Tabel 3.2 Ruang Lingkup Indikator...........................................................33

Tabel 3.3 Kisi-kisi Instrumen Ahli Materi.................................................34

Tabel 3.4 Kisi-kisi Instrumen Validasi Ahli Media...................................35

Tabel 3.5 Kisi-kisi Instrumen Uji Coba Pengguna....................................38

Tabel 4.1 Hasil Uji Validasi Ahli Materi Tahap I......................................50

Tabel 4.2 Hasil Uji Validasi Ahli Materi Tahap II....................................52

Tabel 4.3 Hasil Validasi Ahli Media Tahap I............................................54

Tabel 4.4 Hasil Validasi Ahli Media Tahap II...........................................57

Tabel 4.5 Hasil Uji Coba Pengguna...........................................................64

Tabel 4.6 Hasil Latihan Menulis Kata-kata Sesuai Gambar Yang Ada

..........................................................................................................66