studi mantan pengusaha genteng di dusun berjo … · anda harus tahan terhadap ulat jika ingin...

14
i STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO WETAN DESA SIDOLUHUR KECAMATAN GODEAN KABUPATEN SLEMAN SKRIPSI Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan DisusunOleh : DYAH AYU KUSUMAWATI 08405244042 PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI FAKULTAS ILMU SOSIAL UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA 2013

Upload: lekhanh

Post on 12-Mar-2019

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

i

STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG

DI DUSUN BERJO WETAN DESA SIDOLUHUR KECAMATAN

GODEAN KABUPATEN SLEMAN

SKRIPSI

Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Sosial

Universitas Negeri Yogyakarta

untuk Memenuhi Sebagian Persyaratan guna

Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

DisusunOleh :

DYAH AYU KUSUMAWATI

08405244042

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI

FAKULTAS ILMU SOSIAL

UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA

2013

Page 2: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

ii

Page 3: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

iii

Page 4: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

iv

Page 5: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

v

MOTTO

Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu.

(Antoine De Saint)

Jadilah diri anda sendiri sebelum orang lain mengambilnya dari anda (nicco el qassam)

Hidup itu bukan hanya membuat pilihan, bukan setiap saat harus memilih saja. Tetapi bagaimana kau terus bertahan dengan pilihanmu itu

(Risnalinda)

Hidup itu bukan perjuangan tapi perjalanan.melangkahlah kemanapun kau mau tapi ingat cepat atau lambat kita semua akan bertemu ditempat yang sama

(Tjal)

Ketika keberhasilanmu tertunda, jangan putus asa, segera bangkit dan katakan: “Aku bisa dan tak akan pernah menyerah.”

(Penulis)

Page 6: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

vi

PERSEMBAHAN

Teruntuk Penguasa seluruh alam jagad raya ini “ALLAH SWT”, tiada henti hamba bersyukur atas segala anugerah hidup yang telah Engkau berikan.Segala langkah dan napas hidupku semoga mendapatkan cahaya langit dari-Mu. Nabi Muhammad SAW sebagai Sang Pencerah hidupku. Tulisan ini saya persembahkan untuk: Ibu Muntikhanah Z.A , Bapak Juwari A.H dan Mas Donny

Kurniawan terimaksih atas segala bantuan dan kasih sayangnya.

Keluarga Besar Eyang Zainal Abidin dan Keluarga Besar Eyang Kriyo Sumardi terimakasih atas semua dukungan moril maupun spiritual dan nasihat selama ini.

Skripsi ini saya bingkiskan untuk:

Tanah kelahiranku “Yogyakarta” ,Sahabatku Cendy, Dek Fitria, Nicha, Orie, Nadia, Aryani dan Titin.

Terima kasih atas segala kebaikan, semangat dan doa dalam

kehidupan duniaku

Page 7: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Alhamdulillahirabbil’alamin, segala puji bagi Allah SWT yang telah

menganugerahkan begitu banyak nikmat serta petunjuk sehingga penulisan

sekripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.Salam dan shalawat penulis haturkan

kepada junjungan kita nabi agung Muhammad SAW beserta keluarga dan sahabat

yang kita harapkan syafaatnya nanti pada yaumul qiyamah.Amin ya

rabbal’alamin.

Skripsi yang berjudul “Studi Mantan Pengusaha Genteng di Dusun Berjo

Wetan Desa Sidoluhur Kecamatan Godean Kabupaten Sleman” ini disusun

sebagai salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan di

Universitas Negeri Yogyakarta.Penulis menyadari bahwa masih ada kekurangan

dalam penyusunan sekripsi ini, maka koreksi juga saran sangat penulis harapkan

guna penyempurnaan ke depannya nanti.Penulisan sekripsi ini tidak terlepas dari

bimbingan, bantuan dan saran dari berbagai pihak. Untuk itu, penulis

mengucapkan terimakasih kepada:

1. Rektor Universitas Negeri Yogyakarta yang secara tidak langsung telah

memberikan izin penelitian.

2. Dekan Fakultas Ilmu SosialUniversitas Negeri Yogyakarta yang telah

memberikan izin penelitian.

3. Ketua Jurusan Pendidikan Geografi Universitas Negeri Yogyakarta yang telah

memberikan izin penelitian.

4. Bapak Nurhadi, M.Si selaku pembimbing, terimakasih atas arahan dan

masukan serta dengan sabar meluangkan waktu, tenaga dan pikiran untuk

memberikan bimbingan dalam sekripsi ini.

5. Ibu Sri Agustin Sutrisnowati, M.Si selaku narasumber dalam penelitian ini,

terimakasih atas segala saran dan masukan yang telah diberikan.

6. Ibu Dyah Respati Suryo S, M.Si , selaku Penasehat Akademik, terimakasih

untuk segala bimbingan yang berkaitan dengan akademik selama ini.

Page 8: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

viii

7. Semua Dosen Jurusan Pendidikan Geografi atas didikan dan bimbingan

pengajaran selama ini.

8. Gubernur Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta, Bappeda Kabupaten Sleman,

Dinas SDA dan ESDM Kabupaten Sleman, Disperindagkop Kabupaten

Sleman, Kantor Kecamatan Godean dan Kantor Kelurahan Desa Sidoluhur

yang telah memberikan izin dan data-data yang diperlukan dalam penyusunan

sekripsi ini.

9. Bapak, Ibu dan kakaku, terimakasih untuk semua support, doa yang tak pernah

henti serta dukungan baik moril maupun material.

10. Bapak Agung Yulianto, selaku staf laboratorium Pendidikan Geografi yang

selalu bersedia memberikan waktu dan tenaganya untuk membantu kelancaran

perkuliahan dan penelitian.

11. Bapak Hernawan Zudanto, SE., selaku kepala desa Desa Sidoluhur,

terimakasih atas izin yang telah diberikan, serta seluruh staf Desa Sidoluhur

atas segala informasinya.

12. Bapak Tri Santoso, selaku kepala dusun (kadus) Dusun Berjo Wetan,

terimakasih atas segala informasi, waktu, tenaga dan bantuan sehingga

penelitian dapat berjalan dengan lancar. Serta tidak lupa seluruh masyarakat

Dusun Berjo Wetan Desa Sidoluhur, khususnya para informan, terimakasih

atas segal informasi yang telah diberikan.

13. Semua sahabatku di Jurusan Pendidikan Geografi R dan NR angkatan 2008

dan kakak Angkatan 2007, terimakasih atas segala motivasi, perhatian, saran

dan bantuan baik langsung maupun tidak langsung serta untuk rasa

kekeluargaan, persahabatan dan kebersamaan kita.

14. Rizki Niwanda, Aftri, Puji, Eno, Eka, Mas Triyono yang memberikan bantuan,

semangat dan dukungan.

15. Bang adji, Kak sari, Kak dini, Kak Yani, Johny, Awais, Waqas, Aa Sam

terimakasih telah memberikan senyuman, inspirasi, dukungan dan semangat.

16. Sepupuku tercinta Fitria yang telah memberikan motivasi dan semangat.

17. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu-persatu, terimakasih atas

bantuan, dukungan, pengalaman dan doa yang telah diberikan.

Page 9: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

ix

Jazakumullohukhoironkatsiro.Semoga Allah SWT membalas segala

kebaikan yang telah mereka lakukan kepada penulis dengan kebaikan yang

sempurna.Penulisan skripsi ini tentunya juga jauh dari kesempurnaan dan masih

ada kekurangan, oleh karena itu penulis mengharap saran dan kritik.Semoga

skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak.Amin.

Penulis,

Dyah Ayu Kusumawati

Page 10: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

x

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ................................................................................. i

HALAMAN PERSETUJUAN .................................................................. ii

HALAMAN PENGESAHAN .................................................................. iii

SURAT PERNYATAAN ......................................................................... iv

MOTTO .................................................................................................... v

PERSEMBAHAN .................................................................................... vi

ABSTRAK ................................................................................................ vii

KATA PENGANTAR .............................................................................. viii

DAFTAR ISI ............................................................................................. xi

DAFTARTABEL ...................................................................................... xiii

DAFTAR GAMBAR ................................................................................. xiv

DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................. xv

BAB I. PENDAHULUAN ....................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah .................................................................. 1

B. Identifikasi Masalah ....................................................................... 5

C. Pembatasan Masalah ....................................................................... 5

D. Rumusan Masalah .......................................................................... 6

E. Tujuan Penelitian ............................................................................ 6

F. Manfaat Penelitian ........................................................................... 6

BAB II. KAJIAN TEORI ....................................................................... 8

A. Kajian Teori .................................................................................... 8

1. Kajian Geografi ......................................................................... 8

2. Kajian Geografi Ekonomi dan Geografi Industri ......................... 16

3. Kajian tentang Industri ................................................................ 17

4. Kajian tentang Industri Genteng .................................................. 25

B. Penelitian yang Relevan .................................................................. 31

C. Kerangka Berfikir ............................................................................ 32

D. Bagan Kerangka Berfikir ................................................................. 33

BAB III. METODE PENELITIAN .......................................................... 34

A. Desain Penelitian ............................................................................. 34

B. Tempat dan Waktu Penelitian .......................................................... 34

C. Data dan Sumber Data ..................................................................... 34

D. Teknik Pengumpulan Datadan Instrumen Penelitian ........................ 35

E. Teknik Analisis Data ....................................................................... 38

F. Pemeriksaan Keabsahan Data .......................................................... 40

Page 11: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

xi

BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .......................... 42

A. Deskripsi Daerah Penelitian ............................................................. 42

1. Letak,Luas dan Batas Daerah Penelitian .................................... . 42

2. Kondisi Topografi dan Tanah ...................................................... 44

3. Kondisi Iklim .............................................................................. . 45

4. Bentuk Penggunaan Lahan ......................................................... . 49

5. Kondisi Demografi ....................................................................... 50

B. Hasil Penelitian dan Pembahasan ..................................................... 55

1. Deskripsi dan Karakteristik Informan ........................................ .. 55

2. Kondisi Genteng di Dusun Berjo Wetan .................................... . 61

a. Sejarah Munculnya Industri Genteng di Godean ................. . 61

b. Faktor-faktor Penyebab Mantan Pengusaha Genteng

Berhenti Menjalankan Usaha Industri Genteng.................... ....... 63

c. Solusi agar Pengusaha Genteng di Dusun Berjo Wetan

tidak berhenti menjalankan usaha industri genteng............... 75

BAB V. KESIMPULAN DAN SARAN .................................................... 78

A. Kesimpulan ..................................................................................... 78

B. Saran ............................................................................................... 80

DAFTAR PUSTAKA ................................................................................ 82

LAMPIRAN ..............................................................................................

Page 12: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

xii

DAFTAR TABEL

Daftar Tabel Hal

1. Penelitian yang Relevan ........................................................................ 31

2. Kisi-kisi Data dengan Pedoman Dokumentasi ....................................... 37

3. Klasifikasi Curah Hujan Menurut Schmidt Fergusson ........................... 47

4. Jumlah Curah Hujan di Desa Sidoluhur dari Tahun 2002-2011

(mm) .................................................................................................... 47

5. Bentuk Penggunaan Lahan di Desa Sidoluhur Tahun 2011 .................... 49

6. Komposisi Penduduk Menurut Tingkat Pendidikan di Desa

Sidoluhur Tahun 2011 ........................................................................... 51

7. Mata Pencaharian Penduduk Desa Sidoluhur Tahun 2011 ..................... 53

8. Sarana Transportasi di Desa Sidoluhur .................................................. 55

9. Daftar Nama Informan .......................................................................... 56

10. Daftar Jumlah Pengusaha Genteng dari Tahun 2008-2012 ..................... 64

Page 13: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Hal

1. Interaksi Antara Organisme Hidup dengan Lingkungan ......................... 15

2. Skema Kerangka Berfikir ...................................................................... 33

3. Komponen dalam Analisis Data ............................................................ 39

4. Triangualsi dengan Tiga Sumber Data ................................................... 41

5. Peta Administrasi Dusun Berjo Wetan ................................................... 43

6. Diagram Penentuan Tipe Curah Hujan di Kecamatan Godean

menurut Schmidtz-Fergusson ................................................................ 48

7. Salah Satu Informan dengan Pekerjaan Barunya dibidang

Transportasi Truk .................................................................................. 56

8. Lahan Bekas Industri Genteng yang Sudah Beralih Fungsi ................... 59

9. Tanah Liat Kecoklatan .......................................................................... 65

10. Tanah Liat Kehitaman ........................................................................... 65

11. Tanah Liat Keputihan ............................................................................ 65

12. Kayu Bakar ........................................................................................... 65

Page 14: STUDI MANTAN PENGUSAHA GENTENG DI DUSUN BERJO … · Anda harus tahan terhadap ulat jika ingin dapat melihat kupu-kupu. (Antoine De Saint) Jadilah diri anda sendiri sebelum orang

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Hal

Transkrip Wawancara ................................................................................. L-1

Surat Ijin Penelitian .................................................................................... L-2