sop memasang infus

5
RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM PROSEDUR PEMASANGAN INFUS NO. DOK : NO. REVISI : HALAMAN : SPO TANGGAL TERBIT DITETAPKAN DIREKTUR RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM Drg. Fadilla R.D Mallarangan , M.Kes NIP. 19580912 198703 2 006 Pengertian Suatu tindakan untuk memasukkan intra vena kateter ke dalam vena untuk jalur terapi parental Tujuan 1. Memenuhi kebutuhan cairan tubuh ketika pemenuhan oral tidak terpenuhi 2. Mempertahankan kebutuhan elektrolit 3. Jalur pemberian obat / terapi 4. Pemberian nutrisi : glukosa, asam amino, dan lemak 5. Akses terapi bila terjadi situasi emergensi Kebijakan SK. Direktur Nomor : Pemberlakuan standar prosedur Operasional (SPO) di RSUD Embung Fatimah Kota Batam Prosedur Persiapan alat Siapkan semua peralatan yang dibutuhkan dan bawa ke sisi tempat tidur antara lain: 1. Cairan infuse 2. Set infuse 3. Kateter IV 4. Kassa transparan 5. Tourniquet 6. Cairan anti septic 7. Alas / perlak 8. Plester 9. Sarung tangan bersih 10. Piala ginjal

Upload: jeffta

Post on 08-Apr-2016

189 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

infus

TRANSCRIPT

Page 1: SOP Memasang Infus

RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM

PROSEDUR PEMASANGAN INFUS

NO. DOK :

NO. REVISI : HALAMAN :

SPO TANGGAL TERBIT

DITETAPKANDIREKTUR RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM

Drg. Fadilla R.D Mallarangan , M.KesNIP. 19580912 198703 2 006

Pengertian Suatu tindakan untuk memasukkan intra vena kateter ke dalam vena untuk jalur terapi parental

Tujuan 1. Memenuhi kebutuhan cairan tubuh ketika pemenuhan oral tidak terpenuhi2. Mempertahankan kebutuhan elektrolit3. Jalur pemberian obat / terapi 4. Pemberian nutrisi : glukosa, asam amino, dan lemak5. Akses terapi bila terjadi situasi emergensi

Kebijakan SK. Direktur Nomor :Pemberlakuan standar prosedur Operasional (SPO) di RSUD Embung Fatimah Kota Batam

Prosedur Persiapan alatSiapkan semua peralatan yang dibutuhkan dan bawa ke sisi tempat tidur antara lain:

1. Cairan infuse2. Set infuse3. Kateter IV4. Kassa transparan5. Tourniquet6. Cairan anti septic7. Alas / perlak8. Plester9. Sarung tangan bersih10. Piala ginjal11. Tiang infuse12. k/p papan spalk

Page 2: SOP Memasang Infus

RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA

BATAM

PROSEDUR PEMASANGAN INFUS

NO. DOK :

NO. REVISI : HALAMAN :

SPO TANGGAL TERBIT

DITETAPKANDIREKTUR RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM

Drg. Fadilla R.D Mallarangan , M.KesNIP. 19580912 198703 2 006

ProsedurPesiapan klien Jelaskan prosedur pada klien, tujuan pemberian terapi intravena hal-hal yang perlu dilaporkan selama menggunakan infuse.

Pelaksanaan1. Cuci tangan dengan air mengalir2. Pakai sarung tangan bersih3. Siapkan cairan infuse dan selang IV :

a. Perhatikan teknik asepsis saat membuka set infuse steril dan cairan IVb. Klem selang buka tutup penusuk dan tusukkan ke bagian botol /

container cairan intra venac. Tekan chamber drip dan isi hingga separuhnya d. Membuka klem pengatur tetesan dan alirkan cairan melalui selang

sehingga gelembung udara hilang. Tutup pengatur tetesan dan pasang penutup ujung selang pertahankan sterilisasi

4. Berika posisi supine pada klien letakkan alas dibawah lengan klien pilih lokasi yang memungkinkan dan vena yang teraba :a. Gunakan vena di bagian distal terlebih dahulu pada lengan yang tidak

dominanb. Hindari area yang nyeri saat di palpasi, area luka, jaringan scar, edema,

infeksic. Pilih vena yang sesuai dengan ukuran IV kateterd. Hindari vena di kaki kecuali lokasi lain tidak dapat di aksese. Hindari lokasi pada daerah penonjolan tulang

5. Bila lokasi penusukan berambut/berbulu sebaiknya digunting sekitar 5 cm dari lokasi tusukan

Page 3: SOP Memasang Infus

RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM

PROSEDUR PEMASANGAN INFUS

NO. DOK :

NO. REVISI : HALAMAN :

SPO TANGGAL TERBIT

DITETAPKANDIREKTUR RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM

Drg. Fadilla R.D Mallarangan , M.KesNIP. 19580912 198703 2 006

Prosedur 6. Pasang tourniquet 12-15 cm di atas lokasi fungsi vena untuk menghambat aliran darah. Pasang tourniquet tidak terlalu kencang dan tidak lebih dari 2 menit

7. Anjurkan klien untuk membuka dan menutup genggamannya Observasi dan palpasi vena yang memungkinkan untuk fungsiJika vena tidak teraba cobalah beberapa teknik dibawah ini :a. Lepaskan tourniquet dan anjurkan klien untuk merendahkan tangannya

dibawah posisi jantung. Pasang kembali tourniquet dengan lembut b. Lepaskan tourniquet dan beri kompres hangat di atas vena yang

diinginkan selama 10-15 menit8. Tusukkan IV kateter perlahan dengan memegang hub kateter ditangan

dominan bevel menghadap keatas dan sudut 10-30 0 cateter dapat ditusukkan tepat di atas vena atau dari sisi vena masukkan sesuai arah vena jika tampak darah keluar melalui lumen jarum atau chamber kateter, masukkanlah plastic kateter lebih jauh lagi ke vena. Masukkan plastic kateter hingga hub mencapai lokasi tusukkan.

9. Lepaskan penutup selang segera dan hubungkan selang dengan kateter. Stabilkan atau tahan kateter dengan tangan non dominan dan lepaskan tourniquet dengan tangan yang lain. Mulailah teteskan cairan dan mengatur klem, amati kulit sekitar tusukan untuk melihat tanda-tanda infiltrasi.

10. Bila perlu viksasi kateter dengan kassa diletakkan dibawah kubungan beri plester secara chevron, h atau u.

11. Cairan antiseptic dapat diberikan di atas lokasi tusukkan jika menggunakan kassa.

12. Pasang kassa steril diatas lokasi tussukkan beri plester pada selang di atas kassa kemudian dirapikan.

13. Beri label tanggal, jam, lokasi tusukkan, beri plester pada selang diatas kasa kemudian dirapikan

Page 4: SOP Memasang Infus

RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA

BATAM

PROSEDUR PEMASANGAN INFUS

NO. DOK :

NO. REVISI : HALAMAN :

SPO TANGGAL TERBIT

DITETAPKANDIREKTUR RSUD EMBUNG FATIMAH KOTA BATAM

Drg. Fadilla R.D Mallarangan , M.KesNIP. 19580912 198703 2 006

Prosedur 14. Atur tetesan infuse sesuai jumlah yang danjurkan .15. Rapikan semua alat dan buang di tempat yang telah di tentukan

Lepaskan sarung tangan dan cuci tanganUnit Terkait 1. Instalasi rawat inap

2. Instalasi rawat jalan3. Instalasi kamar bedah 4. IGD5. ICU