soal umptn mandala

10
BIOLOGI 1) Salah satu cirri khas mahluk hidup adalah melakukan ekskresi yang berarti ? a. Pengaturan proses didalam sel b. Pertambahan volume sel c. Pembentukan energy melalui oksidasi zat d. Menyusun zat pembentuk protoplasma sel e. Mengeluarkan sisa- sisa metabolism dari dalam tubuh 2) Dari proses Oogenesis akan dihasilkan : a. Satu ovum dan satu polosit b. Satu ovum dan dua polosit c. Satu ovum dan tiga polosit d. Dua ovum dan dua polosit e. Tiga ovum dan satu polosit 3) Sitokinesis yang terjadi pada proses mitosis berlangsung pada fase : a. Anaphase b. Interfase c. Profase d. Metaphase e. Telofase 4) Parasit berikut ini yang dapat hidup dalam darah adalah : a. Trypanosoma b. Plasmodium c. Taenia d. Fasciola e. Necator 5) Suatu cacing pipih hidup sebagai parasit dalam usus halus manusia, sedangkan dalam daur hidupnya pernah berada dalam daging sapi. Dari cirri-ciri diatas dapat disimpulkan bahwa cacing tersebut adalah : a. Taenia Solium b. Echinococcus granulosus c. Diphyllobothirium latum d. Clonorchis sinensis e. Taenia saginata 6) System pembuluh darah yang membawa hasil pencernaan dari usus halus vertebrata adalah : a. Intestinalis b. Porta renalis c. Pulmonalis d. Porta hepatikus e. Abdominalis

Upload: ischiadicus

Post on 01-Feb-2016

228 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

gg

TRANSCRIPT

Page 1: Soal Umptn Mandala

BIOLOGI

1) Salah satu cirri khas mahluk hidup adalah melakukan ekskresi yang berarti ?

a. Pengaturan proses didalam sel

b. Pertambahan volume selc. Pembentukan energy melalui

oksidasi zatd. Menyusun zat pembentuk

protoplasma sele. Mengeluarkan sisa-sisa

metabolism dari dalam tubuh2) Dari proses Oogenesis akan

dihasilkan :a. Satu ovum dan satu polositb. Satu ovum dan dua polositc. Satu ovum dan tiga polositd. Dua ovum dan dua polosite. Tiga ovum dan satu polosit

3) Sitokinesis yang terjadi pada proses mitosis berlangsung pada fase :

a. Anaphaseb. Interfasec. Profased. Metaphasee. Telofase

4) Parasit berikut ini yang dapat hidup dalam darah adalah :

a. Trypanosomab. Plasmodiumc. Taeniad. Fasciolae. Necator

5) Suatu cacing pipih hidup sebagai parasit dalam usus halus manusia, sedangkan dalam daur hidupnya pernah berada dalam daging sapi. Dari cirri-ciri diatas dapat

disimpulkan bahwa cacing tersebut adalah :

a. Taenia Soliumb. Echinococcus granulosusc. Diphyllobothirium latumd. Clonorchis sinensise. Taenia saginata

6) System pembuluh darah yang membawa hasil pencernaan dari usus halus vertebrata adalah :

a. Intestinalisb. Porta renalisc. Pulmonalisd. Porta hepatikuse. Abdominalis

7) Rhizopus oryzae menghasilkan spora haploid yang tumbuh menjadi hifa haploid, sedangkan pada fase tertentu terjadi konjugasi hifa yang menghasilkan :

a. Sporangiumb. Zigospora c. Sporangiosporad. Hifa +e. Hifa -

8) Bila pada tes urin seseorang dengan menggunakan reagen biuret diperoleh warna ungu, dapat diduga bagian ginjal yang mengalami kelainan adalah :

a. Glomerulus b. Kapsula bowmanc. Badan malphigid. Tubulus kontortuse. Vesica urinaria

9) Gangguan dalam pengangkutan oksigen ke jaringan atau gangguan penggunaan oksigen oleh jaringan disebut :

a. Asfiksiab. Sinusitis

Page 2: Soal Umptn Mandala

c. Rhinitisd. Bronchitise. Pleuritis

10) Suatu senyawa kimia yang berperan dalam menghantarkan impuls saraf pada sinapsis adalah :

a. Esteraseb. Asetilkolin esterasec. Neurilemad. Kolinesterasee. Asetilkolin

11) Teori evolusi yang dicetuskan oleh Lamarck antara lain menyatakan :

1) Organ tubuh yang sering digunakan akan berkembang terus, sedangkan yang tidak digunakan akan tereduksi

2) Adanya variasi morfologi dalam satu keturunan

3) Perubahan organ tubuh yang dipengaruhi oleh lingkungan akan diwariskan

4) Adanya perjuangan species untuk mempertahankan kelangsungan hidupnya

12) Hemophilia adalah adalah kelainan genetic yang disebabkan oleh gen resesif yang terpaut kromosom X. Seseorang anak laki-laki yag hemophilia dapat lahir dari perkawinan :

1) Ayah normal, ibu normal heterozigot

2) Ayah normal, ibu normal karier

3) Ayah hemophilia, ibu normal karier

4) Ayah hemophilia, ibu normal homozigot

13) Hormon yang konsentrasinya meningkat sebelum terjadi ovulasi adalah :

1) Follicle Stimulating Hormon2) Luteinizing hormon3) Estrogen 4) Progesteron

14) Pada proses oogenesis dan spermatogenesis dapat menghasilkan empat sel kelamin haploid yang fungsional.

SEBABPada saat pembentukan sel kelamin terjadi dua tahap pembelahan meiosis.Jawaban : D

15) Seorang ibu rhesus positif yang mengandung janin rhesus negative akan terjadi reaksi penolakan pada kehamilannya.

SEBABDarah ibu rhesus positif bercampur dengan darah janin rhesus negative melaui tali pusatnya.Jawaban E

Page 3: Soal Umptn Mandala

FISIKA1. Dua buah mobil bergerak pada

lintasan lurus dengan gerak yang saling berlawanan. Mobil pertama bergerak 2 s kemudian dari B dengan kecepatan 25 m/s. kedua mobil bertemu setelah mobil kedua bergerak selama 7 sekon. Jarak A dengan B adalah ….

a. 120 m d. 310 m

b. 200 m e. 450 mc. 280 m

2. Sebuah partikel bermuatan listrik mula-mula bergerak lurus dengan kecepatan 100 m/s. karena pengaruh gaya listrik, partikel mengalami percepatan yang dinyatakan dengan persamaan a= (2-10t) m/s2 ( t adalah waktu lamanya gaya listrik bekerja). Kecepatan partikel tersebut setelah gaya bekerja selama 4 sekon adalah…

a. 24 m/s d. 36 m/sb. 28 m/s e. 40 m/sc. 32 m/s

3. Sebuah balok bermasa 25 kg diletakkan dilantai mendatar. Gaya normal yang bekerja pada balok tersebut sebesar….

a. 2,5 N d. 2.500 Nb. 250 N e. 1,250 Nc. 125 N

4. Buah kelapa dan mangga jatuh bersamaan dari ketinggian h1 dan h2. Bila h1 : h2= 2:1, maka perbandingan waktu jatuh antara

buah kelapa dengan buah mangga adalah…

a. 1 : 2b. 1 : 2√2c. √2:1 d. 2 : 1

e .2√2

5. Sebuah bola bermassa 0,5 kg bergerak dari A ke C melalui lintasan lengkung, seperti gambar dibawah. Apabila percepatan gravitasi = 10 m/s, maka usaha yang dilakukan bola tersebut dari A ke C adalah…

a. 25 J d. -25 Jb. 20 J e. -35 Jc. 15 J

6. Panjang batang rel kereta api masing-masing 10 m, dipasang pada suhu 20° C. Diharapkan pada suhu 30° C rel tersebut saling bersentuhan. Koefisien muai rel kereta api 12.1 0−6 /10 C, jarak kedua batang yang diperlukan pada suhu 20° C adalah…

a. 3,6 mm d. 0,8 mmb. 2,4 mm e. 1,2 mmc. 0,6 mm

7. Taraf intensitas bunyi sebuah mesin adalah 60 Db (Dengan acuan intensitas ambang pendengaran = 10−12 Wm−12¿.

A

B

C5 M

2 M

Page 4: Soal Umptn Mandala

Jika taraf intensitas didalam ruangan pabrik yang menggunakan sejumlah mesin itu adalah 80 dB, maka jumlah mesin yang digunakan adalah…

a. 100 d. 20b. 200 e. 10c. 210

8. Sebuah lensa konvergen di udara mempunyai jarak focus 20 cm. lensa tersebut dibuat dari gelas yang mempunyai indeks bias = 1,6. Jika lensa itu kita letakkan di dalam suatu zat cair, ternyata jarak fokusnya menjadi 60 cm. nilai indeks bias zat cair itu adalah….

a. 115

d. 123

b. 114

e. 157

c. 113

9. Suhu permukaan suatu benda 483 K. Jika tetapan wien= 2,898 x

10−3Mk, maka panjang

gelombang radiasi pada intensitas maksimum yang dipancarkan oleh permukaan benda tersebut adalah…

a. 6 X 104 angstrom

b. 6 X 103 angstrom

c. 6 X 102 angstrom

d. 6 X 105 angstrom

e. 6 X 106 angstrom10. Waktu paruh suatu unsure

radioaktif 3,8 hari. Unsure tersebut tersisa 1/16 bagian setelah….a. 7,6 hari d. 60,8 hari

b. 15,2 hari e. 30,4 haric. 23,0 hari

11. Apabila cahaya ultra ungu menyinari potassium, electron akan terpancar dari permukaan logam tersebut. Dalam peristiwa ini…

1) Semua electron yang terpancar mempunyai energy sama dengan energy partikel cahaya.

2) Energy partikel cahaya sebanding dengan frekuensi cahaya.

3) Peristiwa diatas berlaku untuk semua warna cahaya

4) Energy kinetic maksimum electron yang terpancar lebih kecil dari energy partikel cahaya.Jawaban : C

12. Persamaan untuk gelombang transversal mempunyai bentuk :

y = sin 2π( t0,02

− x15 )

dengan x dan y dalam cm dan t dalam detik, maka…

1) Panjang gelombang sama dengan 15 cm

2) Frekuensi sama dengan 50 Hz

3) Amplitude sama dengan 1 cm

4) Kecepatan rambat sama dengan 750 cm/s

Jawaban : E13. Usaha yang harus dilakukan

untuk memindahkan partikel

Page 5: Soal Umptn Mandala

bermuatan listrik dari satu tempat ketempat lain dalam suatu medan ilistrik bergantuk pada…

1) Besar muatan yang dipindahkan.

2) Lintasan yang dilalui3) Beda potensial antara

kedua tempat perpindahan muatan tersebut

4) Massa partikel.Jawaban : B

14. Sebuah lampu pijar 60 W, 110 V akan dinyalakan pada jaringan listrik 220 V dengan menggunakan transformator berefisiensi 80 %. Jika i1dan i2

masing-masing adalah kuat arus pada kumparan primer dan sekunder, maka perbandingan i1dan i2 adalah…

a. 2 : 1 d. 3 : 4b. 8 : 5 e. 5 : 8c. 4 : 3

15. Jika energy total electron atom hydrogen dikulit M adalah –E,maka energy total electron di kulit K adalah…

a. -1/9 E d. -2/3 Eb. -1/3 E e. – 9 Ec. -4/9 E

KIMIA

1. Manakah pernyataan yang benar tentang efek fotolistrik….

a. Jika energi ambang logam setara dengan energi sinar kuning, maka sinar merah mampu

mengeluarkan elektron dari logam tsb.

b. Kuat arus fotolistrik bergantung pada intensitas cahaya yang dipakai, tidak tergantung warna, asalmempunyai energi cukup.

c. Elektron akan keluar dari logam jika disinari sinar apapun asal intensitasnya besar.

d. Sinar ungu tidak bisa mengeluarkan elektron pada logam yang mempunyai energi ambang setaraenergi sinar hijau.

e. Makin lama penyinaran dilakukan pada logam, maka arus listrik maningkat

2. Elektron dengan bilangan kuantum n=3, l=2, m=0, s= -1/2 terletak pada....a. Kulit Lb. Orbital pxc. Subkulit dd. Orbital paling kanan pada

subkulit de. Sub kulit f

3. Unsur X mempunyai nomor massa 56, dan jumlah neutron = 30. Konfigurasi elektron untuk ion X3+ adalah....a. 1s22s22p63s23p64s23d6b. 1s22s22p63s23p64s23d3c. 1s22s22p63s23p64s13d4d. 1s22s22p63s23p64s13d10e. 1s22s22p63s23p63d5

4. Elektron terakhir dari atom Z mempunyai bilangan kuantum : n=3, l=2, m=-2, s= -1/2. Jika 5,6 gram Z

Page 6: Soal Umptn Mandala

tepat bereaksi dengan 100 ml H2SO4 1M menghasilkan ZSO4 dan gas hidrogen, maka neutron yangada dalam inti atom Z adalah....a. 65 d. 30b. 56 e. 26c. 35

5. Suatu logam L bervalensi dua sebanyak 8 gram, dilarutkan dalam HCl berlebih sehingga terjadi 4,48liter gas H2(STP). Jika logam tsb mempunyai 20 neutron, maka letak logam tsb dalam sistem periodikpada....a. Golongan IIA, periode 2b. Golongan IIA, periode 3c. Golongan IIA, periode 4d. Golongan IVA, periode 3e. Golongan IVA, periode 2

6. Fe(s) + Cu2+ (aq) → Cu(s) + Fe2+(aq) ΔH = -152 kJ.Jika serbuk besi berlebihan ditambahkan dalam 100 ml larutan CuSO4 0,1 M dalam bejana plastic(Cbejana diabaikan), ρlarutan = 1 kg/lt, clarutan = 4,2 J /gr0C, maka kenaikan suhunya adalah….

a. 2,8 d. 28b. 3,6 e. 36c. 6,4

7. Entalpi pembakaran karbon, hydrogen, & etuna berturut – turut adalah a kJ/mol, b kJ/mol, c kJ/mol.Maka perubahan entalpi penguraian gas etuna adalah….

a. 2a + b –c kJ/molb. 2a + b +c kJ/molc. c - 2a - b kJ/mol

d. c + 2a - b kJ/mole. 2a + b –2c kJ/mo

8. Bila suhu suatu reaksi dinaikkan 100C, maka reaksinya menjadi dua kali lebih cepat. Kalau pada suhu200C reaksi berlangsung 12 menit, maka pada suhu 500C reaksi akan berlangsung selama....

a. 96 menit d. 2 Menitb. 24 menit e. 3 menitc. 1,5 menit

9. Pada ekspansi gas yang berlangsung pada tekanan tetap 2 atm, volume berubah dari 3 L menjadi 5 L.Pada proses ini sistem menyerap kalor sebesar 40 kal. Diketahui 1 L atm =24,2 kal. Perubahan EnergiDalam sistem tersebut adalah ...

a. +56,8 kalb. –56,8 kalc. +40 kald. +48,4 kale. –48,4 kal

10. Urutan berdasarkan kenaikan titik didihnya NH3, CH4, SiO2, H2O, HF adalah (Ar H = 1, C = 12, N = 14, O = 16, F = 19, Si = 28)….a. NH3, CH4, SiO2, H2O, HFb. HF, NH3, CH4, SiO2, H2Oc. NH3, CH4, H2O, HF, SiO2d. CH4, NH3, H2O, HF, SiO2e. CH4, NH3, HF, H2O, SiO2

11.