soal prediksi un ips paket 5 2013

12
MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH (MKKS) PROPINSI LAMPUNG LATIHAN UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH ATAS SE PROPINSI LAMPUNG MATA PELAJARAN : MATEMATIKA JENJANG : SMA PROGRAM STUDI : IPS HARI / TANGGAL : Waktu : 07.30 – 09.30 (120 Menit) Jumlah Soal : 40 butir PETUNJUK UMUM : 1. Isikan identitas anda : Nama, Nomor Ujian, Program Studi, Bidang studi dan Kode Soal ke dalam Lembar Jawaban Komputer (LJK) yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B. 2. Jumlah soal sebanyak 40 butir, setiap butir soal terdapat 5 (lima) pilihan jawaban. Pilihlah salah satu jawaban yang benar dengan menghitamkan bulatan huruf yang benar tersebut. 3. Periksa dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum anda menjawabnya. Laporkan kepada pengawas ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap. 4. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya. 5. Periksalah pekerjaan dan data diri anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian. 6. Lembar soal boleh dicorat-coret untuk mengerjakan hitungan. Selamat mengerjakan, semoga sukses. Lembar Soal : 1. Ingkaran dari pernyataan “Jika terjadi banjir maka semua rumah terendam” adalah .... Terjadi banjir atau ada rumah tidak terendam A. Tidak terjadi banjir dan ada rumah tidak terendam B. Terjadi banjir dan ada rumah terendam C. Terjadi banjir dan ada rumah tidak terendam D. Tidak terjadi banjir dan ada rumah terendam 2. Jika p = Matahari terbit, q = Bunga mekar, maka pernyataan yang setara dengan : ~ p → ~ q adalah .... A. Jika Matahari tidak terbit maka bunga tidak mekar B. Jika bunga tidak mekar maka matahari tidak terbit

Upload: widi1966

Post on 25-Jun-2015

775 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Soal prediksi un ips paket 5 2013

MUSYAWARAH KERJA KEPALA SEKOLAH (MKKS) PROPINSI LAMPUNG

LATIHAN UJIAN NASIONALSEKOLAH MENENGAH ATAS SE PROPINSI LAMPUNG

MATA PELAJARAN : MATEMATIKAJENJANG : SMA PROGRAM STUDI : IPS

HARI / TANGGAL : Waktu : 07.30 – 09.30 (120 Menit)Jumlah Soal : 40 butir

PETUNJUK UMUM : 1. Isikan identitas anda : Nama, Nomor Ujian, Program Studi, Bidang studi dan Kode Soal ke dalam Lembar

Jawaban Komputer (LJK) yang tersedia dengan menggunakan pensil 2B.2. Jumlah soal sebanyak 40 butir, setiap butir soal terdapat 5 (lima) pilihan jawaban. Pilihlah salah satu

jawaban yang benar dengan menghitamkan bulatan huruf yang benar tersebut.3. Periksa dan bacalah soal-soal dengan teliti sebelum anda menjawabnya. Laporkan kepada pengawas

ujian apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap.4. Tidak diizinkan menggunakan kalkulator, HP, tabel matematika atau alat bantu hitung lainnya.5. Periksalah pekerjaan dan data diri anda sebelum diserahkan kepada pengawas ujian.6. Lembar soal boleh dicorat-coret untuk mengerjakan hitungan.

Selamat mengerjakan, semoga sukses.Lembar Soal :

1. Ingkaran dari pernyataan “Jika terjadi banjir maka semua rumah terendam” adalah .... Terjadi banjir atau ada rumah tidak terendamA. Tidak terjadi banjir dan ada rumah tidak terendamB. Terjadi banjir dan ada rumah terendamC. Terjadi banjir dan ada rumah tidak terendamD. Tidak terjadi banjir dan ada rumah terendam

2. Jika p = Matahari terbit, q = Bunga mekar, maka pernyataan yang setara dengan : ~ p → ~ q adalah ....A. Jika Matahari tidak terbit maka bunga tidak mekarB. Jika bunga tidak mekar maka matahari tidak terbitC. Matahari terbit dan bunga tidak mekarD. Matahari tidak terbit jika bunga tidak mekarE. Matahari terbit atau bunga tidak mekar

3. Premis (1) “Jika turun hujan deras maka sungai meluap” Premis (2) “Jika sungai meluap maka jembatan rubuh” Premis (3) “Jembatan tidak rubuh atau perkampungan terisolirKesimpulan yang dapat diambil adalah....A. Jika perkampungan tidak terisolir maka tidak turun hujan derasB. Perkampungan tidak terisolir dan turun hujan derasC. Perkampungan terisolir atau turun hujan derasD. Jika perkampungan terisolir maka turun hujan derasE. Jika jembantan rubuh maka perkampungan tidak terisolir

4. Bentuk sederhana dari: ( 9 x2 y33xy 5 )

−2

adalah ....

Page 2: Soal prediksi un ips paket 5 2013

A.

y3

9 x3

B.

y4

9 x2

C.

y2

9 x3

D.

x2

3 y4

E.

x2

9 y3

5. Bentuk Sederhana dari 4 √22+√3

adalah....

A. 4 √2−4 √6B. 4 (2√2−√6 )C. 4 √2−2√6 D. 4 √6−4√8E. 4 (√6+√8 )

6. Diketahui 2 log 3 = m dan

2 log 5 = n , nilai dari 8 log 45 adalah ....

A.

2 (m + n )3

B.

m + 2n3

C.

2m + n3

D.

23 (m +n )

E.

23m + n

7. Titik balik maksimum dari fungsi kuadrat f(x) = 6 - x - x2 adalah ....

A.(−12 ,

−254 )

B.( 12 , 254 )

C.( −254

,12 )

D.( 254 ,

−12 )

Page 3: Soal prediksi un ips paket 5 2013

E.(−12 ,

254 )

8. Persamaan grafik pada gambar berikut adalah....

9. Diketahui fungsi f dan g : R →R dengan f(x) = x2 + 2x - 5 dan g(x) = 2x + 1 maka (fog)(x) = ....

A. x2 + 4x + 2B. x2 - 4x + 2C. 4x2 - 8x + 2D. 4x2 - 8x - 2E. 4x2 + 8x - 2

10. Diketahui fungsi f yang ditentukan oleh f(x) =

x − 12x − 3

, x ≠ 32 Invers dri f adalah f

−1 ( x ) =

A.

3x − 12x + 1

B.

−3x + 12x + 1

C.

3x − 12x−1

D.

x + 3x − 2

E.

1 − 3x1 + 2 x

11. Diketahui persamaan kuadrat x2 + 2x + 8=0

mempunyai akar-akar x1 dan x2 ,maka nilai dari

1

x12

+ 1

x22

adalah ....

A.

−316

B.

−516

C.

116

D.

316

A. y = x2 - 4x - 5B. y = x2 - 4x + 5C. y = - x2 + 4x + 5D. y = x2 + 2x - 10E. y = x2 + 2x + 10

Page 4: Soal prediksi un ips paket 5 2013

E.

916

12. Nilai x yang memenuhi pertidaksamaan x2 + 2x – 8 > 0 adalah ....A. x < - 4 atau x > 2B. x > - 4 atau x < 2C. – 4 < x < 2D. – 2 < x < 4E. – 2 < x < - 4

13. Diketahui p dan q adalah penyelesaian sistem persamaan linear :

{3x + y = −32x + 3 y = 5

Maka nilai p + q adalah....A. – 5 B. – 3 C. 1D. 2E. 3

14. Untuk membeli 2 kg jeruk dan 3 kg salak, Ani harus membayar sebesar Rp 32.000,- Pada toko yang sama Susi membayar Rp 23.500,- . Untuk pembelian 3 kg jeruk dan 1 kg salak, harga 1 kg jeruk dan 2 kg salak adalah ....

A. Rp. 11.500,-B. Rp. 14.000,-C. Rp. 16.500,-D. Rp. 18.000,-E. Rp. 19.500,-

15. Nilai optimum dari Z = 2x+ 5y untuk daerah yang di arsir pada grafik tersebut adalah....A. 6B. 10C. 12D. 18E. 20

20

16. Seorang pedagang mempunyai lemari yang hanya cukup ditempati untuk 40 buah buku. Buku I dibeli dengan harga Rp. 9.000,- dan buku II dibeli dengan harga Rp. 12.000,-. Jika pedagang tersebut mempunyai modal Rp. 600.000,- untuk membeli x buku I dan y buku II, maka model matematikanya adalah....

A. 4x + 3y ≤ 200, x + y ≤ 40, x ≥ 0, y ≥ 0B. 4x + 3y ≥ 200, x + y ≥ 40, x ≥ 0, y ≥ 0C. 3x + 4y ≤ 200, x + y ≥ 40, x ≥ 0, y ≥ 0D. 3x + 4y ≤ 200, x + y ≤ 40, x ≥ 0, y ≥ 0E. 4x + 3y ≥ 200, x + y ≤ 40, x ≥ 0, y ≥ 0

17. Harga sebungkus coklat A Rp. 4.000,- dan coklat B Rp. 3.000,-. Modal yang dimiliki pedagang Rp. 1.800.000,-, kiosyang dimiliki hanya mampu memuat 500 bungkus coklat, Coklat a dijual dengan harga Rp. 4.800,- dan coklat b Rp. 3.600,-, keuntungan maksimal yang diperoleh adalah ....

Page 5: Soal prediksi un ips paket 5 2013

A. Rp. 300.000,-B. Rp. 320.000,-C. Rp. 340.000,-D. Rp 360.000,-E. Rp. 400.000,-

18. Diketahui matriks A = (2 −45 x )

, B = (−2 y1 −4 )

, C = ( 2 −511 8 )

Jika 2A + B = C, maka nilai 3x - 2y adalah ....

A. 3B. 4C. 6D. 12E. 18

19. Diketahui matriks A = ( 1 −4−2 5 )

, B = (2 −13 4 )

, Jika matriks C = A.B , maka determinan C adalah ....

A. – 53B. – 33C. 25D. 33E. 35

20. Jika ( 6 −2−3 2 ) x = (2 −26

1 17 ) , maka matriks x = ....

A.( 1 3−2 4 )

B.(−2 34 1 )

C.( 4 3−2 1 )

D.( 4 −3−2 1 )

E.(1 −32 4 )

21. Suku ke-7 suatu barisan aritmatika adalah 15 dan suku ke-11 adalah 23. Jumlah 12 suku pertamanya adalah ....

A. 132B. 168C. 195D. 216E. 288

22. Suku ke-3 dan ke-5 suatu barisan geometri berturut-turut 12 dan 48, suku ke 6 barisan geometri tersebut adalah ....

A. 34B. 62C. 96D. 126

Page 6: Soal prediksi un ips paket 5 2013

E. 19223. Seorang karyawati tiap bulannya menabung sejumlah uang yang meningkat secara tetap, Bila bulan ketiga

setoran tabungannya Rp 190.000; dan pada bulan ke sembilan setoran tabungannya Rp 310.000; maka peningkatan setoran tabungan tiap bulannya = ....A. Rp 50.000;B. Rp 30.000;C. Rp 25.000;D. Rp 20.000;E. Rp 15.000;

24. Nilai dari limx → 2

x2 +x − 6x − 2 adalah ....

A. 5B. 3C. 2D. – 3 E. – 5

25. Nilai limx → ∞

(√4 x2 + 5 x + 3 − √4 x2 − 7 x + 4 ) adalah .....

A. 0B. 3C. 4D. 5E. 7

26. Turunan pertama dari f(x) = 5x3 - 3x2 + x - 6 adalah ....A. f(x) = 15x2 - 6x + 1B. f(x) = 15x2 + 6x + 1C. f(x) = 15x2 - 6x - 6D. f(x) = 15x2 + 6x - 1E. f(x) = 15x2 + 6x + 6

27. Turunan pertama dari f ( x ) = 4 x − 5

2 x − 3, x ≠ 3

2 adalah ....

A.

2

(4 x − 5 )2

B.

4

(4 x − 5 )2

C.

4

(2x − 3 )2

D.

−2(2x − 3 )2

E.

4

( x − 3 )2

28. Jika y adalah jarak yang ditempuh oleh waktu t dinyatakan dengan y = t 3 + 2t2 - 5t + 1, maka kecepatan menjadi 34 pada waktu t = ....

A. 1B. 2C. 3D. 4

Page 7: Soal prediksi un ips paket 5 2013

E. 5

29. Hasil pengintegralan dari ∫ 12 x

2+ 4 x − 6 dx adalah ....

A.

14x3 + 2 x2− 6 x + c

B.

16x3 + 2x2 − 6 x + c

C.

16x3 + 4 x2 + 6 x + c

D.

16x3 − 4 x2 + 6 x + c

E.

16x3 − 2x2 − 6x + c

30. Hasil dari ∫0

3

(−x2 + 6 x − 4 )dx = ....

A. -2 B. 0C. 2D. 3E. 6

31. Luas daerah yang diarsir adalah ....

A.

283

B.

393

C.

783

D.

983

E.

1063

32. Dari angka-angka: 1, 2, 3, 4, 5, dan 6, banyaknya bilangan yang ganjil yang terdiri dari 4 angka yang berlainan yang dapat disusun adalah ....

A. 215B. 200C. 180D. 172E. 160

33. Dalam pemilihan calon ketua dan wakil ketua kelompok belajar terdapat 6 orang calon, banyaknya kemungkinan pasangan ketua dan wakil ketuanya adalah....

A. 24B. 30C. 36D. 40

Page 8: Soal prediksi un ips paket 5 2013

E. 4234. Didalam rak buku terdapat 5 novel dan 4 komik, diambil secara acak 3 buah buku sekaligus, maka banyak

kemungkinan terambil minimal 2 komik adalah ....A. 34B. 36C. 39D. 40E. 48

35. Seperangkat kartu Bridge diambil sebuah kartu secara acak, peluang terambil kartu Quen atau kartu As merah adalah ....

A.

152

B.

352

C.

326

D.

526

E.

952

36. Sebuah dadu dilempar sebanyak 54 kali, frekuensi harapan munculnya jumlah mata dadu bilangan prima ganjil adalah ....

A. 10B. 12C. 14D. 21E. 25

37. Diagram lingkaran dibawah ini menyajikan jenis ekstrakurikuler suatu SMA yang diikuti oleh 240 siswa. Banyaknya siswa yang mengikuti ekstrakurikuler olimpiade adalah ....

38. Tabel berikut merupakan data berat badan sekelompok petinju, modus dari data tersebut adalah ....

interval f 46 - 5051 - 5556 - 6061 - 6566 - 70

579125

A. 61B. 61,2C. 62D. 62,5E. 63,2

A. 36B. 48C. 76D. 84E. 96

Page 9: Soal prediksi un ips paket 5 2013

39. Perhatikan histogram berikut,

Median dari data pada histogram tersebut adalah ....A. 7,6B. 8C. 8,5D. 9E. 9,3

40. Simpangan baku dari data berikut: 4, 6, 6, 4, 5, 8, 7, 8, 6, 6 adalah ....

A.15√5

B.35√5

C.25√10

D.15√10

E. 2√2

Page 10: Soal prediksi un ips paket 5 2013

Kunci Jawaban : Matematika IPS Paket B :