soal kimia

6
Soal-soal Kimia 1. Di antara zat-zat berikut yang larutannya dalam air tidak dapat menghantarkan listrik adalah… a. Asam cuka d. Asam nitrat b. Garam dapur e. Gula c. Air laut Jawaban : e. gula 2. Elektrolit berikut merupakan elektrolit kuat... a. AgCl d. NaCl b. PbCl2 e. H2O c. NH3 Jawaban : d. NaCl 3. Pasangan senyawa berikut yang termaksuk nonelektrolit adalah... a. urea dan gula b. glukosa dan asam klorida c. asam sulfat dan gula d. natrium klorida dan asam klorida e. kalium hidroksida dan glukosa Jawaban : a. urea dan gula 4. Kelompok berikut yang dapat menghantarkan arus listrik adalah... a. air, larutan gula, larutan garam b. alkohol, larutan cuka, larutan gula c. larutan garam, larutan cuka, air sumur d. larutan garam, larutan cuka, air gula e. kristal gula, alkohol, kristal garam dapur Jawaban : c. larutan garam, larutan cuka, air sumur

Upload: zahra-zakira

Post on 28-Jul-2015

33 views

Category:

Education


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Soal kimia

Soal-soal Kimia

1. Di antara zat-zat berikut yang larutannya dalam air tidak dapat menghantarkan listrik adalah…a. Asam cuka d. Asam nitratb. Garam dapur e. Gula c. Air laut

Jawaban : e. gula

2. Elektrolit berikut merupakan elektrolit kuat...a. AgCl d. NaClb. PbCl2 e. H2Oc. NH3

Jawaban : d. NaCl

3. Pasangan senyawa berikut yang termaksuk nonelektrolit adalah...

a. urea dan gulab. glukosa dan asam kloridac. asam sulfat dan gulad. natrium klorida dan asam kloridae. kalium hidroksida dan glukosa

Jawaban : a. urea dan gula

4. Kelompok berikut yang dapat menghantarkan arus listrik adalah...

a. air, larutan gula, larutan garamb. alkohol, larutan cuka, larutan gulac. larutan garam, larutan cuka, air sumurd. larutan garam, larutan cuka, air gulae. kristal gula, alkohol, kristal garam dapur

Jawaban : c. larutan garam, larutan cuka, air sumur

5. Rumus empiris alkena adalah...a. CnH2n+2 d. CnH2n

b. CnH2n+1 e. CnH2n-2

c. C2nHn

Page 2: Soal kimia

Jawaban : d. CnH2n

6. Hidrokarbon dengan rumus C5H8 dapat digolongkan dalam deret homolog...

a. Alkena d. alkunab. Alkadiena e. jawaban b dan d benar c. Sikloalkana

Jawaban : d. Alkuna

7. Jumlah isomer C5H12 adalah...a. 2 d. 5b. 3 e. 6c. 4

Jawaban : b. 3

8. Senyawa 2 mempunyai nama...a. Metana d. metunab. Etana e. etunac. Etena

Jawaban : b. Etana

9. Peristiwa berikut yang terjadi pada saat pembentukan minyak bumi dan gas adalah...

a. pemecahan batu-batuanb. pelapukan batu kapur anorganikc. pelapukan senyawa organikd. sisa penguapan air laute. pelapukan senyawa

Jawaban : c. pelapukan senyawa organik10. Untuk menaikan bilangan oktan ditambahkan zat adiktif, yaitu...

a. Tetra Ethyl Leadb. Tetra Eter Leadc. Tri Etil Leadd. Tetra Eter Leade. Tetra Ester Lead

Jawaban : a. Tetra Ethyl Lead

11. Hasil pengolahan minyak bumi yang digunakan dalam pengerasan jalan adalah...

Page 3: Soal kimia

a. nafta d. aspalb. kerosin e. lilinc. bensin

Jawaban :d. aspal

12. Bensin premium mempunyai bilangan oktan sekitar...

a. 70-75 d. 85-90b. 75-80 e. 90-95c. 80-85

Jawaban : c. 80-85

13. Fraksi minyak bumi kerosin dikenal juga dengan sebutan...

a. premium d. Minyak solarb. premix e. LPGc. minyak tanah

Jawaban : c. minyak tanah

14. LPG yang dipergunakan untuk bahan bakar kompor mempunyai komponen utama, yaitu...

a. metana dan etanab. etana dan propanac. propana dan butanad. butana dan pentanae. pentana dan heksana

Jawaban : a. metana dan etana

15. Bilangan oktan digunakan untuk menyatakan...a. mutu bensin sebagai bahan bakar mesin yang bertegangan

tinggib. kendaraan dengan bahan bakar oktanac. jumlah senyawa oktana yang terdapat pada bensind. kekentalan minyak bumie. kualitas suatu bahan bakar yang digunakan

Page 4: Soal kimia

Jawaban : c. jumlah senyawa oktana yang terdapat pada bensin

16. Reaksi yang dapat dialami alkena adalah...a. substitusi d. sintesisb. adisi e. analisisc. polimerisasi

Jawaban : b. adisi

17. Gas etuna dibuat dari reaksi karbid dengan...a. air d. metanab. Etana e. butanac. Etena

Jawaban : a. air

18. Alkana disebut juga parafin, sebab...a. atom karbonnya bervalensi 4b. sukar bereaksi dengan zat lainc. mudah bereaksi dengan zat laind. rumus umumnya CnH2n+2

e. berupa zat cair pada suhu kamar

Jawaban : b. sukar bereaksi dengan zat lain

19. Penyusun utama bensin adalah...a. heksana dan heptanab. pentana dan heksanac. propana dan butanad. heptana dan oktanae. butana dan propana

Jawaban : d. heptana dan oktana

20. Gas asetilena termaksuk deret...a. alkanab. alkenac. alkunad. sikloalkanae. hidrokarbon jenuh

Page 5: Soal kimia

f. Jawaban : c. alkuna

21. Senyawa yang mempunyai rumus molekul sama tetapi struktur molekul berbeda disebut...

a. monomer d. isomerb. polimer e. tautomerc. deret homolog

Jawaban : d. isomer

22. Alkana merupakan senyawa karbon yang berikatan..

a. Jenuh d. Rangkap duab. Ion e. Rangkap tigac. Kovalen

Jawaban : a. Jenuh 23. Reaksi antara 1-butena dengangas hidrogen akan membentuk...

a. 1-butena d. butanab. 2-butena e. 1-butunac. 2-butuna

Jawaban : a. 1-butena

24. Alkana disebut juga parafin karena...a. rumus molekulnya CnH2n+2

b. sukar bereaksi dengan zat lainc. mudah bersenyawad. berupa zat cair pada suhu kamare. atom karbonnya bervalensi empat

Jawaban : b. sukar bereaksi dengan zat lain

25. Hasil distilasi minyak bumi yang berwujud cair adalah..a. LPG d. aspalb. LNG e. lilinc. Kerosin

Jawaban : c. Kerosin