slide presentasi

19
COMBINASI LINAGLIPTIN DAN METFORMIN UNTUK PENGOBATAN DM TIPE 2 OLEH: NUNING LA UDIN (2010-83-036) OKTOBER 2015 BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PATTIMURA Pembimbing dr. Denny Jolanda, Sp PD, FINASIM DIBAWAKAN DALAM RANGKA TUGAS KEPANITERAAN KLINIK PADA BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PATTIMURA AMBON 2015

Upload: mantap

Post on 01-Feb-2016

7 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kmnk

TRANSCRIPT

Page 1: Slide Presentasi

COMBINASI LINAGLIPTIN DAN METFORMIN UNTUK PENGOBATAN DM TIPE 2

OLEH: NUNING LA UDIN

(2010-83-036)

OKTOBER 2015BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS PATTIMURA

Pembimbingdr. Denny Jolanda, Sp PD, FINASIM

DIBAWAKAN DALAM RANGKA TUGAS KEPANITERAAN KLINIK PADA BAGIAN ILMU PENYAKIT DALAM FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS PATTIMURA AMBON2015

Page 2: Slide Presentasi

LATAR BELAKANG

Diabetes mellitus tipe 2 adalah penyakit progresif dengan terapi seumur hidup. Banyak dari pasien DM tidak bisa mempertahankan kadar normoglikemik hanya dengan menggunakan metformin.

Page 3: Slide Presentasi

Di Amerika Serikat, single pil combination ( SPC ) dari linagliptin / metformin tersedia dalam tiga sediaan dan diberikan dua kali sehari: 2.5/500 mg, 2.5/850 mg, dan 2.5/1000 mg

Page 4: Slide Presentasi

Diabetes mellitus tipe 2 (DMT2) merupakan penyakit multifaktorial yang meliputi: penurunan sekresi insulin pankreas, peningkatan resistensi insulin perifer, peningkatan produksi glukosa hepatik,

gangguan lipolisis, kekurangan incretin gastrointestinal / resistensi,

hyperglucagonemia sel-α, peningkatan reabsorbsi glukosa ginjal,

Page 5: Slide Presentasi

Mekanisme dan farmakokinetik metformin dan linagliptin

Linagliptin menghambat enzim DPP-4 memperpanjang waktu paruh incretins usus yaitu GLP-1 insulin meningkat

Metformin penghambatan glukoneogenesis hepatik dan meningkatkan sensitifitas insulin perifer.

Page 6: Slide Presentasi

STUDI FARMAKOKINETIK DAN PARMAKODINAMIK LINAGLIPTIN/METFORMIN ATAU KOMBINASI KEDUANYA

Studi Crossover pada16 orang laki-laki, didapatkan penggunaan kombinasi kedua obat tersebut tidak memiliki efek farmakodinamik dan farmakokinetik yang relevan dan didapatkan paparan bioekuivalensi dan inhibisi DPP-4 sama antara linagliptin 2,5mg dan linagliptin 5 mg.

Page 7: Slide Presentasi

 LINAGLIPTIN SEBAGAI TAMBAHAN UNTUK METFORMIN DIBANDINGKAN DENGAN PLASEBO

dose-ranging study , 333 pasien secara acak linagliptin (1, 5 atau 10 mg QD), plasebo, atau glimepiride (1 – 3 mg QD) selama 12 minggu. Placebo menurunkan HbA1c sebanyak 0,73% dan linagliptin 5 - 10 mg sebanyak 0.67%, 0.9% untuk glimepiride.

Page 8: Slide Presentasi

Studi placebo terkontrol secara acak selama 24 minggu pada pasien yang tidak cukup terkontrol kadar gulanya dengan metformin (1500 mg / hari),menunjukan penambahan linagliptin 5 mg secara statistic dan klinis menurunkan kadar HbA1c (0,64%), glukosa darah puasa (1,2 Mmol) dan glukosa 2 jam postprandial (3,7 Mmol / L)

Page 9: Slide Presentasi

Ross et al menyebutkan keamanan dan efikasi dari linagliptin 2,5 mg BID = efikasi dan keamanan linagliptin 5 mg QD ketika ditambahkan metformin BID (dosis maksimum 1500 mg / hari).Sebuah studi pada 491 pasien dengan DM Tipe 2 dan pasien yang control glukosa darah tidak adekuat. Setelah 12 minggu, penurunan HbA1c adalah 0,74% untuk linagliptin 2,5 mg BID dan 0,80% untuk linagliptin 5 mg QD, dengan selisih keduanya sebesar 0,06%.

Page 10: Slide Presentasi

LINAGLIPTIN DITAMBAHKAN DENGAN METFORMIN DIBANDINGKAN DENGAN SU.

Penurunan kadar HbA1c yaitu linagliptin, 0,16%, glimepiride, 0,36%. Hipoglikemia terjadi pada 58 dari 776 (7%) pasien yang diberikan linagliptin 5mg serta 280 dari 775 (36%) pasien yang diberikan SU, dengan nilai P < 0,0001.Efek samping kardiovaskular terjadi pada 12 pasien yang diberikan linagliptin dan 26 pasien yang diberikan SU dengan IP = 95%.

Page 11: Slide Presentasi
Page 12: Slide Presentasi

KOMBINASI INISIAL LINAGLIPTIN DAN METFORMIN

Dalam sebuah penelitian selama 24 minggu, pada 791 pasien, yang dibagi secara acak dan diberikan salah satu dari enam rejimen pengobatan antara lain (1) linagliptin 2,5 mg ditambah metformin 500 BID mg, (2) linagliptin 2,5 mg BID ditambah metformin 1000 mg BID, (3) metformin 1000 mg BID, (4) metformin 500 mg BID, (5) linagliptin 5 mg QD, atau (6) plasebo

Page 13: Slide Presentasi

KOMBINASI INISIAL LINAGLIPTIN DAN METFORMIN

Hasil dari penelitian tersebut didapatkan penurunan HbA1c antara lain 1,7% (Linagliptin + dosis tinggi metformin), 1,3% (linagliptin + Dosis rendah metformin), 1,2% (dosis tinggi metformin), 0,8% (Dosis rendah metformin), dan 0,6% (linagliptin).

Page 14: Slide Presentasi

 TRIPEL KOMBINASI DENGAN LINAGLIPTIN DAN METFORMIN

Sebuah Studi selama 24 minggu pada pasien dengan DMT2 tidak cukup terkontrol dengan metformin dan SU, penambahan linagliptin secara signifikan meningkatkan kontrol glikemik (penurunan glukosa: HbA1c, 0,62%; FPG, 0,7 mmol / L).

Page 15: Slide Presentasi

TEMPAT SPCS PADA TERAPI

Ketidakpatuhan terhadap pengobatan jangka panjang adalah salah satu penyebab utama peningkatan morbiditas, mortalitas, dan peningkatan biaya. Peningkatan kepatuhan dengan penggunaan SPC telah dibuktikan dalam sejumlah studi klinis.analisis retrospektif kohort dari klaim resep di Italia, kepatuhan lebih baik pada pasien yang diresepkan SPC dibandingkan dengan pasien yang diresepkan monoterapi atau LPC.

Page 16: Slide Presentasi

Dua meta-analyses membandingkan kepatuhan terhadap pengobatan, kepuasan pasien, dan biaya SPC dibandingkan LPCs menunjukkan bahwa, penggunaan SPC menurunkan HbA1c secara signifikan dan peningkatan kepatuhan pasien dibandingkan LPCs ( 10% sampai 13%) dan pasien yang beralih ke SPC (3,5% menjadi 12,4%).

Page 17: Slide Presentasi

keuntungan dari linagliptin / metformin SPC adalah punurunan kadar HbA1c yang lebih besar dibandingkan monoterapi.

Page 18: Slide Presentasi

Uji klinis acak dari linagliptin digunakan bersama dengan metformin menunjukkan perbaikan yang signifikan pada HbA1c dan FPG dibandingkan dengan pemberian monoterapi, dengan rendah risiko hipoglikemia dan berat badan pasien yang stabil. SPC linagliptin / metformin, seperti SPC lain, didasarkan pada uji coba kombinasi serta studi bioekivalensi.

Page 19: Slide Presentasi

DANKE …….^__^