skripsi - institutional repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/cover.pdf · mama, terima kasih...

18
PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana Jurusan Akuntansi Oleh : NURVINA SARTIKA RACHMAWATI 2015310130 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2019

Upload: others

Post on 26-Oct-2020

12 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE, DAN

KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Sarjana

Jurusan Akuntansi

Oleh :

NURVINA SARTIKA RACHMAWATI

2015310130

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2019

Page 2: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa
Page 3: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa
Page 4: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa
Page 5: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

v

MOTTO

Karunia Allah yang paling lengkap adalah kehidupan yang didasarkan pada ilmu

pengetahuan.

-Ali bin Abi Thalib

Life is like riding a bicycle To keep your balance, you must keep moving

-Albert Einstein

Page 6: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

vi

LEMBAR PERSEMBAHAN

Bismillahirrahmanirrahim

Alhamdulillah puji syukur kepada Allah karena saya termasuk salah satu orang

yang beruntung karena mendapatkan kesempatan untuk melanjutkan pendidikan ke

jenjang yang lebih tinggi. Sampai pada penulisan halaman persembahan ini saya

telah berhasil menyelesaikan masa kuliah saya selama tiga setengah tahun, karya

sederhana ini saya persembahkan kepada :

BAPAK H. MOCH HUSIN Dipl., ATP., Sp

Ayah, terima kasih selalu mendoakan kakak, mendukung kakak, serta

memberi bekal untuk kakak dunia dan akhirat. Semoga kakak dapat membalas

semua jasa, kebaikan, ketulusan, keikhlasan dan kerja keras ayah selama ini.

Semoga dengan awal terselesaikannya skripsi ini menjadi awal yang baik untuk

anakmu menjalani kehidupan ke depan yang lebih baik dan tentunya dengan restu

ayah. Semoga ayah senantiasa diberikan kesehatan, umur yang berkah, rejeki yang

halal, serta bahagia dunia dan akhirat.

IBU HJ. SITI MUSLIKHA

Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda

cinta kasih mama yang tidak bisa diukur demi kebaikan anakmu ini. Alhamdulillah

ma kakak telah berhasil menyelesaikan masa studi selama tiga setengah tahun.

Semoga kakak dapat membuat mama bangga, selalu menjaga nama baik keluarga,

tapi kakak ga mau kegendutan kayak mama hehe. Mama, sehat selalu ya, kakak

Page 7: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

vii

tidak bisa berkata banyak karena kebaikan mama terlalu banyak yang pada intinya

kakak sayang banget sama mama sosok wanita yang terhebat.

IBU ROVILA EL MAGHVIROH &

IBU YULIAN BELINDA

Terima kasih tak terhingga kepada Allah karena memberikan dosen

pembimbing dan Co dosen seperti ibu seseorang yang hebat, pekerja keras,

memotivasi kalangan muda, gaul, bersahabat, tegas, disiplin, ceria, dan

memberikan energi positif kepada anak-anak bimbingannya. Terima kasih kedua

dosen pembimbing yang hebat.

SRI LESTARININGRUM

Untuk tary, terima kasih banget suka ngomel-ngomel ke aku dan aku seperti

merasa dirimu sosok ibu keduaku hehe. Suwun akeh ta sudah menjadi teman

petualang, mak comblang cinta, temen curhat, cerita, ghibah, ngakak, sedih, sakit,

sehat, plus partner pesan sop ayam pak min klaten dengan menggunakan kode

promo grab haha. Sehat terus ya ta, jangan bosen dirimu dikatain sombong, hedon,

senang-senang terus dari nitijen. Lancar terus kedepannya, ingat adekmu dua

dimana kamu jadi cerminannya. Semangat !!!

PARTNER GAS

Hello bayu, dimas, donggy si tiga serangkai yang setia menemani en es er

segala situasi. Suwun bay sang kompor kodam & kompor mbak nar tapi paling rajin

nerjain tugas, suwun masyan sang pemberi masukan berfaedah yang membuka

Page 8: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

viii

mata hati dan pikiran nsr buat jadi manusia yang lebih baik dari sebelumnya, partner

diskusi menjelang uas dan uts. Suwun dong partner gendut yang sekarang dirimu

kurus setalah membuat berat badanku naik, partenr paling muales ngerjakan tugas,

partner dari neser kurus sampe gendut.

Serta masih banyak rekan-rekan yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu.

Semoga Allah membalas kebaikan kalian semua, dan dilancarkan semua urusan

kedepan. Terima kasih juga untuk rekan-rekan UKM Paduan Suara, Teman-teman

kost (Rica, Risa dan semua) sekali lagi Terima kasih telah membantu nsr selama

ini.

Page 9: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

ix

KATA PENGANTAR

Puji syukur selalu penulis panjatkan atas kehadirat Allah SWT yang

senantiasa melimpahkan rahmat, hidayah, dan karunia-Nya sehingga penulis dapat

menyelesaikan skripsi dengan judul “Pengaruh Profitabilitas, Ukuran Perusahaan,

Leverage, dan Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan” dengan baik dan

lancar. Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk memenuhi salah satu syarat

penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi Sekolah Tinggi

Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya. Peneliti menyadari sepenuhnya dalam

penyusunan skripsi ini tidak akan terselesaikan dengan baik tanpa adanya dukungan

dan bantuan dari berbagai pihak.

Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan rasa hormat dan ucapan terima

kasih kepada :

1. Allah SWT yang telah memberikan kelancaran penulis sehingga skripsi ini

selesai.

2. Ayah dan mama yang telah memberikan motivasi dan semangat sehingga skripsi

ini selesai.

3. Bapak Dr. Yudi Sutarso, S.E., M.Si., selaku Ketua STIE Perbanas Surabaya.

4. Bapak Dr. Nanang Shonhadji, S.E., Ak., M.Si., CA., CIBA., CMA, selaku Ketua

Program Studi Sarjana Akuntansi STIE Perbanas Surabaya.

5. Ibu Riski Aprilia Nita, S.E., M.A, selaku dosen wali.

Page 10: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

x

6. Ibu Dr. Dra. Rovila El Maghviroh, M.Si, Ak, CA, CMA, CIBA selaku dosen

pembimbing.

7. Ibu Yulian Belinda Ambarwati, S.E.,MM selaku Co dosen pembimbing.

8. Ibu Luciana Spica Almilia, SE.,M.Si, QIA. CPSAK selaku dosen wali.

9. Ibu Dr. Diyah Pujiati, S.E., M.Si dan Ibu Dra. Nur Suci I. Mei Murni, Ak.,

M.M.CA selaku dosen penguji.

10. Segenap civitas Akademika STIE Perbanas Surabaya yang telah memberikan

ilmu pengetahuan dan bantuan kepada penulis selama perkuliahan. Penulis

menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu,

penulis memohon maaf apabila masih terdapat kekurangan karena keterbatasan

pengetahuan dan pengalaman. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua

pihak yang membutuhkan. Kritik dan saran yang membangun diharapkan penulis

untuk kesempurnaan penelitian selanjutnya.

Surabaya, 1 Mei 2019

Nurvina Sartika R

NIM 2015310130

Page 11: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

xi

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ................................................................................................ i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI.. ......................................................... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI.. ............................................................... iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI.. .............................................................. iv

HALAMAN MOTTO. ............................................................................................ v

HALAMAN PERSEMBAHAN. ........................................................................... vi

KATA PENGANTAR. .......................................................................................... ix

DAFTAR ISI .......................................................................................................... xi

DAFTAR TABEL.. ................................................................................................ xi

DAFTAR GAMBAR.. ......................................................................................... xiv

DAFTAR GAMBAR. ........................................................................................... xv

DAFTAR LAMPIRAN.. ...................................................................................... xvi

ABSTRACT.. ........................................................................................................ xvii

ABSTRAK.. ....................................................................................................... xviii

BAB I PENDAHULUAN.. ..................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang Masalah.. .................................................................. 1

1.2 Perumusan Masalah.. ......................................................................... 7

1.3 Tujuan Penelitian.. ............................................................................. 8

1.4 Manfaat Penelitian.. ........................................................................... 9

1.5 Sistematika Penulisan Skripsi.. ........................................................ 10

BAB II TINJAUAN PUSTAKA.. ......................................................................... 12

2.1 Penelitian Terdahulu.. ...................................................................... 12

2.2 Landasan Teori ................................................................................ 30

2.2.2 Nilai Perusahaan.. ................................................................... 33

2.2.3 Profitabilitas.. .......................................................................... 35

Page 12: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

xii

2.2.4 Ukuran Perusahaan.. ............................................................... 37

2.2.5 Leverage.. ................................................................................ 38

2.2.6 Kebijakan Dividen.. ................................................................ 41

2.3 Pengaruh Variabel Independen terhadap Variabel Dependen.. ....... 43

2.3.1 Pengaruh Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan.. ............... 43

2.3.2 Pengaruh Ukuran Perusahaan terhadap Nilai Perusahaan.. .... 44

2.3.3 Pengaruh Leverage terhadap Nilai Perusahaan.. .................... 45

2.3.4 Pengaruh Kebijakan Dividen terhadap Nilai Perusahaan.. ..... 45

2.4 Hipotesis Penelitian.. ....................................................................... 46

Bab III METODE PENELITIAN.. ....................................................................... 47

3.1 Rancangan Penelitian.. ........................................................................ 47

3.2 Batasan Penelitian.. ............................................................................. 48

3.3 Identifikasi Variabel.. .......................................................................... 48

3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel.. ................................ 49

3.5 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sampel.. ........................ 52

3.5.1 Gambaran dari Popolasi (Obyek) Penelitian.. ........................ 52

3.5.2 Sampel dari Penelitian.. .......................................................... 52

3.5.3 Teknik Pengambilan Sampel.. ................................................ 53

3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data.. ................................................ 53

3.6.1 Jenis Data.. .............................................................................. 53

3.6.2 Metode Pengumpulan Data.. ................................................... 54

3.7 Teknik Analisis Data.. ......................................................................... 54

3.7.1 Analisis Deskriptif.. ................................................................ 54

3.7.2 Analisis Regresi Linier Berganda.. ......................................... 55

3.7.3 Uji Asumsi Klasik.. ................................................................. 55

3.7.4 Uji Kelayakan Model.. ............................................................ 58

3.7.5 Uji Koefisiensi Determinasi.. .................................................. 59

3.7.6 Uji Hipotesis Penelitian .......................................................... 60

Page 13: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

xiii

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA.. ..... 62

4.1 Gambaran Subjek Penelitian.. .......................................................... 62

4.2 Analisis Data.. .................................................................................. 63

4.2.1 Analisis Deskriptif…. .................................................................. 64

4.2.2 Uji Asumsi Klasik.. ..................................................................... 74

BAB V PENUTUP.. .............................................................................................. 91

5.1 Kesimpulan,, .................................................................................... 91

5.2 Keterbatasan Penelitian.. .................................................................. 92

5.3 Saran.. .............................................................................................. 92

DAFTAR PUSTAKA

DAFTAR LAMPIRAN

Page 14: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 4.1 : Sampel Penelitian Perusahaan Manufaktur 62

Tabel 4.2 : Analisis Statistik Deskriptif Nilai Perusahaan 63

Tabel 4.3 : Analisis Statistik Deskriptif Profitabilitas 65

Tabel 4.4 : Analisis Statistik Deskriptif Ukuran Perusahaan 67

Tabel 4.5 : Analisis Statistik Deskriptif Leverage 69

Tabel 4.6 : Analisis Statistik Deskriptif Ukuran Perusahaan 71

Tabel 4.7 : Hasil Uji Normalitas 73

Tabel 4.8 : Ringkasan Pengujian Normalitas 74

Tabel 4.9 : Hasil Uji Multikolinearitas 75

Tabel 4.10 : Hasil Uji Autokorelasi 76

Tabel 4.11 : Hasil Uji Heterokesatisitas 78

Tabel 4.12 : Hasil Uji Statistik F 79

Tabel 4.13 : Hasil Uji Koefisien Determinasi 80

Tabel 4.14 : Hasil Uji T 81

Page 15: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

xv

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 : Matriks Penelitian 29

Gambar 2.2 : Kerangka Pemikiran 46

Gambar 4.1 : Diagram Rata-rata Nilai Perusahaan 64

Gambar 4.2 : Diagram Rata-rata Profitabilitas 66

Gambar 4.3 : Diagram Rata-rata Ukuran Perusahaan 68

Gambar 4.4 : Diagram Rata-rata Leverage 70

Gambar 4.5 : Diagram Rata-rata Kebijakan Dividen 72

Page 16: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Matriks Penelitian Terdahulu

Lampiran 2 : Data Awal Sampel Penelitian

Lampiran 3 : Data Sampel Siap Olah

Lampiran 4 : Perhitungan Variabel Nilai Perusahaan Tahun 2015-2017

Lampiran 5 : Perhitungan Variabel Profitabilitas Tahun 2015-2017

Lampiran 6 : Perhitungan Variabel Ukuran Perusahaan Tahun 2015-2017

Lampiran 7 : Perhitungan Variabel Leverage Tahun 2015-2017

Lampiran 8 : Perhitungan Variabel Kebijakan Dividen Tahun 2015-2017

Lampiran 9 : Hasil Analisis Deskriptif

Lampiran 10 : Hasil Uji Asumsi Klasik

Lampiran 11 : Hasil Uji Hipotesis

Lampiran 12 : Hasil Regresi Linear Berganda

Page 17: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

xvii

THE INFLUENCE OF PROFITABILITY, COMPANY SIZE, LEVERAGE,

AND DIVIDEND POLICY ON FIRM VALUE

Nurvina Sartika Rachmawati

Sekolah Tinggi Ilmi Ekonomi Perbanas Surabaya

[email protected]

ABSTRACT

Companys that have go public in general are trying to increase the prosperity of

investors through the improvement of firm value which is the perception of investors

to the success rate of the company to provide prosperity for shareholders. One of

the methods used to analyze firm value is by using Price to Book Value (PBV). This

research aims to determine the effect of profitability, company size, leverage, and

dividend policy on the value of the company. The research population is

manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange period 2015-

2017. The sample technique used in this study is the selection of samples with

consideration (purposive sampling). The analysis method used is multiple

regression analysis. The result of this research are : profitability and leverage

effected on firm size, while company size and dividend policy has no effect on firm

value.

Keywords: Profitability, Company Size, Leverage, Dividend Policy, Firm Value

Page 18: SKRIPSI - Institutional Repositoryeprints.perbanas.ac.id/4506/4/COVER.pdf · Mama, terima kasih selalu cerewet buat kakak karena kakak tau itu tanda cinta kasih mama yang tidak bisa

xviii

PENGARUH PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, LEVERAGE,

DAN KEBIJAKAN DIVIDEN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN

Nurvina Sartika Rachmawati

Sekolah Tinggi Ilmi Ekonomi Perbanas Surabaya

[email protected]

ABSTRAK

Perusahaan yang go public pada umumnya berusaha untuk meningkatkan

kemakmuran investor melalui peningkatan nilai perusahaan yang merupakan

presepsi investor terhadap tingkat keberhasilan perusahaan untuk memberikan

kemakmuran bagi pemegang saham. Salah satu metode yang digunakan untuk

menganalisis nilai perusahaan adalah dengan menggunakan pendekatan Price to

Book Value (PBV). Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh

profitabilitas, ukuran perusahaan, leverage, dan kebijakan dividen terhadap nilai

perusahaan. Populasi penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di

Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2015-2017. Teknik pengambilan sampel yang

digunakan pada penelitian ini adalah dengan pertimbangan (purposive sampling).

Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda. Hasil dari

penelitian ini adalah profitabilitas dan leverage berpengaruh terhadap nilai

perusahaan, sedangkan ukuran perusahaan dan kebijakan dividen tidak berpengaruh

terhadap nilai perusahaan.

Kata Kunci: Profitabilitas, Ukuran Perusahaan, Leverage, Kebijakan Dividen, Nilai

Perusahaan