skl 6 laju reaksi

8
SKL 6 : Mendeskripsikan kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan factor-faktor yang mempengaruhinya, serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan industri. No INDIKATOR 2011 INDIKATOR 2012 INDIKATOR 2013 1 Menentukan laju reaksi Menentukan laju reaksi Menentukan laju reaksi 2 Mendeskripsikan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kinetika reaksi dan kesetimbangan kimia. Mendeskripsikan faktor-faktor yang dapat memengaruhi kinetika reaksi dan kesetimbangan kimia. Mendeskripsikan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kinetika suatu reaksi dan kesetimbangannya 3 Menentukan Kc/Kp Menentukan Kc/Kp Menentukan Kc/Kp

Upload: mas-hakim

Post on 27-Oct-2015

86 views

Category:

Documents


4 download

DESCRIPTION

ujian nasional

TRANSCRIPT

Page 1: SKL 6 Laju Reaksi

SKL 6 : Mendeskripsikan kinetika reaksi, kesetimbangan kimia, dan factor-faktor yang mempengaruhinya, serta penerapannya dalam kehidupan sehari-hari dan industri.

No INDIKATOR 2011 INDIKATOR 2012 INDIKATOR 20131 Menentukan laju reaksi Menentukan laju reaksi Menentukan laju reaksi2 Mendeskripsikan faktor-

faktor yang dapat mempengaruhi kinetika reaksi dan kesetimbangan kimia.

Mendeskripsikan faktor-faktor yang dapat memengaruhi kinetika reaksi dan kesetimbangan kimia.

Mendeskripsikan faktor-faktor yang dapat mempengaruhi kinetika suatu reaksi dan kesetimbangannya

3 Menentukan Kc/Kp Menentukan Kc/Kp Menentukan Kc/Kp

Page 2: SKL 6 Laju Reaksi
Page 3: SKL 6 Laju Reaksi

UN 2012 B13

28. Data hasil percobaan laju reaksi P (g) + Q (g) R (g) + S (g)

No.

Konsentrasi (P) (Molar)

Konsentrasi (Q) (Molar)

V (M/det)

1 0,01 0,01 4,02 0,02 0,01 16,03 0.01 0,03 12,04 0,03 0,02 8,0

Berdasarkan data di atas, orde reaksi total adalah… A. 4 B. 3 C. 2 D. 1 E.0

Page 4: SKL 6 Laju Reaksi

30. 31. Perhatikan data reaksi kesetimbangan di bawah ini : (1) N2 (g) + 3 H2 (g) ↔ 2 NH3 (g) (2) 2 SO2 (g) + O2 (g) ↔ 2 SO3 (g) (3) PCl5 (g) ↔ PCl3 (g) + Cl2 (g) (4) H2 (g) + I2 (g) ↔ 2 HI (g) Pasangan reaksi kesetimbangan yang hasil produksinya makin bertambah bila tekanan diperbesar adalah… A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (1) dan (4) D. (2) dan (3) E. (3) dan (4)

32. Pada suhu tertentu terjadi reaksi kestimbangan : N2 (g) + 3 H2 (g) ↔ 2 NH3 (g) Pada keadaan kesetimbangan terdapat tekanan parsial gas H2 = x atm dan gas NH3

= y atm. Jika harga Kp = 54, maka tekanan parsial gas N2 adalah… A. 54 (y) 2 B. (y) 2 C. (y) 2 D. (x) 3 E. 54 (y) 2 (x)3 (x)3 .54 (x)3 (y)2 (x)

UN 2012 C25

Page 5: SKL 6 Laju Reaksi

≈≈≈≈ ≈≈≈≈ ≈≈≈≈ ≈≈≈≈ ≈≈≈≈

30. Perhatikan gambar berikut ini

10 ml HCl 1 M 10 ml HCl 1 M 10 ml HCl 2 M 10 ml HCl 2 M 10 ml HCl 3 M (1) (2) (3) (4) (5)

31. Perhatikan data reaksi kesetimbangan di bawah ini : (1) N2 (g) + 3 H2 (g) ↔ 2 NH3 (g) (2) 2 SO2 (g) + O2 (g) ↔ 2 SO3 (g) (3) PCl5 (g) ↔ PCl3 (g) + Cl2 (g) (4) H2 (g) + I2 (g) ↔ 2 HI (g) Pasangan reaksi kesetimbangan yang hasil produksinya makin bertambah bila tekanan diperbesar adalah… A. (1) dan (2) B. (1) dan (3) C. (1) dan (4) D. (2) dan (3) E. (3) dan (4)

32. Pada suhu tertentu terjadi reaksi kestimbangan : N2 (g) + 3 H2 (g) ↔ 2 NH3 (g) Pada keadaan kesetimbangan terdapat tekanan parsial gas H2 = x atm dan gas NH3

= y atm. Jika harga Kp = 54, maka tekanan parsial gas N2 adalah… A. 54 (y) 2 B. (y) 2 C. (y) 2 D. (x) 3 E. 54 (y) 2 (x)3 (x)3 .54 (x)3 (y)2 (x)

Page 6: SKL 6 Laju Reaksi

(7) Soal Ujian Nasional Tahun 2010Pada suhu 273 °, gas brom dapat bereaksi dengan gas nitrogen monoksida menurut persamaan reaksi:2NO(aq) + Br2(g) → 2NOBr(g)Berdasarkan reaksi tersebut diperoleh data berikut:

PercobaanKonsentrasi Awal (M)

Laju reaksi Awal (Ms-1)NO Br2

1 0,1 0,05 6

2 0,1 0,10 12

3 0,2 0,10 24

Laju reaksi bila konsentrasi gas NO = 0,01 M dan gas Br2 = 0,03 M adalah....A. 0,012B. 0,36C. 1,200D. 3,600E. 12,00

(8) Soal Ujian Nasional Tahun 2011Berikut ini diberikan data percobaan laju reaksi : Q(g) + 2T(g) → T2Q(g) pada beberapa kondisi:

No. [Q] [T] V(M/det)

1 0,1 0,1 1,25 . 10−2

2 0,2 0,1 5 . 10−2

3 0,1 0,2 10−1

Jika [Q] dan [T] masing-masing diubah menjadi 0,5 M, maka harga laju (V) reaksi saat itu adalah....M/detA. 5,0B. 7,5C. 10,5D. 12,5