sistem pendukung keputusan penjurusan siswa...

13
Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi simki.unpkediri.ac.id || 1|| SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA PADA SMAN 5 KEDIRI DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROFIL MATCHING SKRIPSI Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Komputer (S.Kom) Pada Program Studi Sistem Informasi UN PGRI Kediri OLEH RIZKY PUTRA PRATAMA NPM. 11.1.03.03.0230 JURUSAN SISTEM INFORMASI FAKULTAS TEKNIK UN PGRI KEDIRI 2016

Upload: hoangkhanh

Post on 05-Aug-2019

219 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 1||

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA PADA

SMAN 5 KEDIRI DENGAN MENGGUNAKAN METODE PROFIL

MATCHING

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Guna

Memperoleh Gelar Sarjana Komputer (S.Kom)

Pada Program Studi Sistem Informasi UN PGRI Kediri

OLEH

RIZKY PUTRA PRATAMA

NPM. 11.1.03.03.0230

JURUSAN SISTEM INFORMASI

FAKULTAS TEKNIK

UN PGRI KEDIRI

2016

Page 2: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 2||

Skripsi oleh :

RIZKY PUTRA PRATAMA

NPM : 11.1.03.03.0230

Judul :

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA

PADA SMAN 5 KEDIRI DENGAN MENGGUNAKAN METODE

PROFIL MATCHING

Telah disetujui untuk diajukan Kepada

Panitia Ujian/Sidang Program Studi Sistem Informasi

Fakultas Teknik UN PGRI Kediri

Tanggal : 17 Desember 2015

Pembimbing I

Pembimbing II

Suratman, SH, M.Pd

NIDN. 0719036102

Rini Indriati, S.Kom, M.Kom

NIDN. 0725057003

Page 3: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 3||

Skripsi oleh:

RIZKY PUTRA PRATAMA

NPM : 11.1.03.03.0230

Judul :

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA

PADA SMAN 5 KEDIRI DENGAN MENGGUNAKAN METODE

PROFIL MATCHING

Telah dipertahankan di depan Panitia Ujian/Sidang Skripsi

Program Studi Sistem Informasi Fakultas Teknik UN PGRI Kediri

Pada Tanggal: 15 Januari 2016

Dan Dinyatakan Telah Memenuhi Syarat

Panitia Penguji:

1. Ketua

2. Penguji 1

3. Penguji 2

: Suratman, SH., M.Pd

: M. Rizal Arief, S.T., M.Kom

: Rini Indriati, S.Kom., M.Kom

______________

______________

______________

Mengetahui,

Dekan Fakultas Teknik

Dr. Suryo Widodo, M.Pd. NIP. 19640202 199103 1 002

Page 4: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 4||

SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA PADA SMAN 5 KEDIRI DENGAN MENGGUNAKAN METODE

PROFIL MATCHING

Rizky Putra Pratama 11.1.03.03.0230

Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi Email: [email protected]

Suratman, SH., M.Pd 1 dan Rini Indriati, S.Kom, M.Kom 2 UNIVERSITAS NUSANTARA PGRI KEDIRI

ABSTRAK

Penelitian ini dilatar belakangi oleh proses penjurusan siswa yang ada di SMAN 5 Kediri masih dilakukan secara manual, dengan cara menghitung dan menyortir nilai siswa baik dari nilai ulangan maupun dari nilai rapor yang masih dilakukan satu persatu. Cara pemilihan ini masih banyak kelemahannya selain tidak efisien dan efektif terhadap waktu pelaksanaannya, dan perbandingan yang dilakukan secara manual tersebut yang membuat perbandingan jadi tidak konsisten sehingga hasil keputusan pun akan tidak konsisten juga, ini disebabkan karena belum ada perhitungan nilai untuk bobot perbandingan dan bobot tiap kriteria.

Permasalahan penelitian ini adalah bagaimana membangun suatu aplikasi yang berfungsi sebagai alat bantu pengambilan keputusan dalam kasus penjurusan siswa SMAN 5 Kediri dengan menerapkan metode Sistem Pendukung Keputusan Profile Matching?

Kesimpulan dari penelitian ini adalah aplikasi sistem pendukung keputusan menggunakan metode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat proses perhitungan nilai yang digunakan pada proses penjurusan siswa dan hasilnya bisa lebih sesuai dengan profil masing-masing siswa (nilai dan minat siswa).

Berdasarkan simpulan hasil penelitian ini, direkomendasikan tujuan utama dari “Sistem Pendukung Keputusan Penjurusan Siswa Pada SMAN 5 Kediri Dengan Menggunakan Metode Profil Matching” adalah untuk mempermudah dan mempercepat proses penjurusan siswa kelas X di SMAN 5 Kediri.

Kata Kunci : sistem pendukung keputusan, penjurusan siswa SMA, profile matching

Page 5: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 5||

I. LATAR BELAKANG

Dewasa ini manusia sering dihadapkan

oleh beberapa pilihan dalam sebuah

kehidupan. Dalam kehidupan proses belajar

mengajar di sekolah, masing-masing siswa

memiliki keahlian masing- masing, selain itu

prestasi belajar disekolah juga diperhatikan.

Dalam sekolah adanya sebuah tujuan yaitu

menggali seluruh bakat dan keahlian dalam

diri setiap siswa, sehingga mereka bisa

melihat kemampuan yang dimilikinya dalam

bidang tertentu semaksimal mungkin. Setiap

siswa memiliki perbedaan tertentu

diantaranya kemampuan kognitif, motivasi

berprestasi, minat dan kreativitas. Melalui

perbedaan tersebut peran pendidikan tidak

hanya, tetapi juga meliputi

bimbingan/konseling, pemilihan dan

penempatan siswa sesuai dengan kapasitas

individual yang dimiliki, rancangan sistem

pengajaran yang sesuai dan strategi mengajar

yang disesuaikan dengan karakteristik

individu siswa. Kesalahan yang mungkin

terjadi jika penempatan yang tidak sesuai

dengan keahlian siswa akan menjadikan

turunnya prestasi terhadap siswa tersebut.

Penjurusan bagi siswa SMAN 5

dilaksanakan pada semester ganjil kelas XI.

Sesuai kurikulum yang berlaku di SMAN 5

Kediri, siswa kelas X SMA yang naik ke

kelas XI akan mengalami pemilihan jurusan

(penjurusan). Penjurusan yang tersedia di

SMAN 5 meliputi Ilmu Alam (IPA) dan Ilmu

Sosial (IPS). Penjurusan akan disesuaikan

dengan kemampuan akademik dan minat

siswa. Tujuan penjurusan ini yaitu agar siswa

bisa terarah dalam menerima pelajaran yang

sesuai dengan kemampuan dan bakat yang

dimiliki oleh siswa. Salah satu pertimbangan

untuk menyeleksi siswa dalam menentukan

jurusan adalah prestasi siswa pada semester

satu dan dua (kelas X) dalam bentuk nilai

mata pelajaran yang sering disebut juga

kemampuan akademik.

Selama ini proses penjurusan siswa

yang ada di SMAN 5 Kediri masih dilakukan

secara manual, dengan cara menghitung dan

menyortir nilai siswa baik dari nilai ulangan

maupun dari nilai rapor yang masih

dilakukan satu persatu. Cara pemilihan ini

masih banyak kelemahannya selain tidak

efisien dan efektif terhadap waktu

pelaksanaannya, dan perbandingan yang

dilakukan secara manual tersebut yang

membuat perbandingan jadi tidak konsisten

sehingga hasil keputusan pun akan tidak

konsisten juga, ini disebabkan karena belum

ada perhitungan nilai untuk bobot

perbandingan dan bobot tiap kriteria.

Oleh karena itu perlu dirancang dan

dibangun sebuah system terkomputerisasi

yang dapat mengatasi permasalahan diatas,

yaitu dengan menerapkan system pendukung

keputusan cerdas menggunakan metode

profile matching yang dapat memberikan

solusi yang tepat dalam penjurusan siswa

SMA.

Page 6: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 6||

II. PROFILE MATCHING

Metode profile matching merupakan

proses membandingkan antara kompetensi

individu dengan kompetensi suatu jabatan

sehingga dapat diketahui perbedaan

kompetensinya (disebut juga gap), semakin

kecil gap yang dihasilkan maka bobot

nilainya semakin besar yang berarti memiliki

peluang lebih besar untuk seseorang

menempati posisi tersebut. Adapun langkah-

langkah untuk menghitungnya adalah sebagai

berikut:

1. Menentukan variabel-variabel

pemetaan Gap dan Menentukan

aspek-aspek

Variabel yang digunakan adalah

sebagai berikut:

a) Aspek Nilai Kognitif

Nilai Kognitif diperoleh dari nilai rata-

rata pelajaran yang akan digunakan

dalam perhitungan nanti, baik dari nilai

ulangan harian maupun nilai semester.

Aspek-aspeknya yaitu :

1) Nilai Matematika

2) Nilai Biologi

3) Nilai Fisika

4) Nilai Kimia

5) Nilai Sejarah

6) Nilai Ekonomi

7) Nilai Sosiologi

8) Nilai Geografi

Dan bobot nilainya adalah seperti

berikut :

Nilai 91 – 100 memiliki bobot 5

Nilai 81 – 90 memiliki bobot 4

Nilai 71 – 80 memiliki bobot 3

Nilai 61 – 70 memiliki bobot 2

Nilai kurang dari 60 memiliki

bobot 1

b) Aspek Non Akademik

Aspek non akademik merupakan nilai

tambahan yang digunakan untuk bahan

pertimbangan. Aspek-aspeknya yaitu :

1) Prestasi non akademik

Prestasi non akademik dibidang

matematika, sains, dan olah raga, dll

memiliki bobot 5. Dan jika tidak

punya prestasi bobotnya 1.

2) Minat

Anak yang berminat masuk jurusan

IPA memiliki bobot 5, sedangkan

yang berminat masuk jurusan IPS

memiliki bobot 1.

3) Nilai IQ

Nilai IQ diatas 128 memiliki bobot 5

Nilai IQ 120 – 127 memiliki bobot 4

Nilai IQ 111 – 119 memiliki bobot 3

Nilai IQ 91 – 110 memiliki bobot 2

Nilai IQ dibawah 90 memiliki bobot 1

4) Disiplin

5) Sikap

6) Kreatifitas

Untuk nilai disiplin, sikap, dan

kreatifitas memiliki bobot sebagai

berikut :

Sangat baik memiliki bobot 5

baik memiliki bobot 4

cukup memiliki bobot 3

Page 7: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 7||

kurang memiliki bobot 2

sangat kurang memiliki bobot 1

2. Menghitung Pemetaan GAP

a. Menghitung GAP

GAP yang dimaksudkan di sini adalah

perbedaan antara nilai dengan target atau

bisa ditunjukkan pada rumus di bawah

ini:

GAP = Nilai Value – Nilai Target

Tabel 4.1 GAP Aspek Nilai Kognitif

Tabel 4.2 GAP Aspek Non Akademik

b. Penghitungan Bobot

Setelah diperoleh nilai GAP pada

masing-masing seseorang maka setiap

nilai diberi bobot nilai dengan patokan

tabel bobot nilai gap.

Tabel 4.3 Konversi hasil pemetaan GAP

Aspek Nilai Kognitif

Tabel 4.4 Konversi hasil pemetaan GAP

Aspek Non Akademik

c. Perhitungan dan pengelompokan

Core dan Secondary Factor

1) Perhitungan Core Factor dan

Secondary Factor Aspek Nilai

Kognitif:

1.a) Ajeng

NCF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 +𝑏𝑏𝑁𝑁𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑘𝑘𝑁𝑁𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

4+4+4+44

= 4 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑓𝑓𝑠𝑠𝑠𝑠+𝑠𝑠𝑘𝑘𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑏𝑏𝑓𝑓+𝑔𝑔𝑠𝑠𝑏𝑏 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

4.5+4.5+4.5+4.54

= 4.5

1.b) Aji

NCF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 +𝑏𝑏𝑁𝑁𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑘𝑘𝑁𝑁𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

2+3+2+24

= 2.25 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑓𝑓𝑠𝑠𝑠𝑠+𝑠𝑠𝑘𝑘𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑏𝑏𝑓𝑓+𝑔𝑔𝑠𝑠𝑏𝑏 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

4.5+4.5+4.5+3.54

= 4.25

1.c) Amelia

NCF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 +𝑏𝑏𝑁𝑁𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑘𝑘𝑁𝑁𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

3+3+3+34

= 3

Page 8: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 8||

NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑓𝑓𝑠𝑠𝑠𝑠+𝑠𝑠𝑘𝑘𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑏𝑏𝑓𝑓+𝑔𝑔𝑠𝑠𝑏𝑏 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

4.5+4.5+4.5+4.54

= 4.5

1.d) Dewi

NCF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 +𝑏𝑏𝑁𝑁𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑘𝑘𝑁𝑁𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

3+3+2+24

= 2.75 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑓𝑓𝑠𝑠𝑠𝑠+𝑠𝑠𝑘𝑘𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑏𝑏𝑓𝑓+𝑔𝑔𝑠𝑠𝑏𝑏 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

2.5+3.5+2.5+3.54

= 3

1.e) Dwi

NCF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 +𝑏𝑏𝑁𝑁𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑘𝑘𝑁𝑁𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

5+4+3+34

= 3.75 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑓𝑓𝑠𝑠𝑠𝑠+𝑠𝑠𝑘𝑘𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑏𝑏𝑓𝑓+𝑔𝑔𝑠𝑠𝑏𝑏 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

5+5+5+5+54

= 5

1.f) Eky

NCF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 +𝑏𝑏𝑁𝑁𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑘𝑘𝑁𝑁𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

4+4+4+44

= 4 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑓𝑓𝑠𝑠𝑠𝑠+𝑠𝑠𝑘𝑘𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑏𝑏𝑓𝑓+𝑔𝑔𝑠𝑠𝑏𝑏 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

4.5+4.5+4.5+4.54

= 4.5

1.g) Else

NCF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 +𝑏𝑏𝑁𝑁𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑘𝑘𝑁𝑁𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

3+4+2+24

= 2.75

NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑓𝑓𝑠𝑠𝑠𝑠+𝑠𝑠𝑘𝑘𝑏𝑏+𝑓𝑓𝑏𝑏𝑓𝑓+𝑔𝑔𝑠𝑠𝑏𝑏 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

5+4.5+5+4.54

= 4.75

Tabel 4.5 Nilai CF dan SF (Aspek Nilai

Kognitif)

2) Perhitungan Core Factor dan

Secondary Factor Aspek Non

Akademik:

2.a) Ajeng

NCF =Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑁𝑁𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= 51

= 5 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑝𝑝𝑝𝑝𝑠𝑠𝑓𝑓+𝑁𝑁𝑖𝑖+𝑑𝑑𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑘𝑘+𝑘𝑘𝑝𝑝𝑠𝑠 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

1+5+5+4.5+55

= 4

2.b) Aji

NCF =Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑁𝑁𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= 11

= 1 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑝𝑝𝑝𝑝𝑠𝑠𝑓𝑓+𝑁𝑁𝑖𝑖+𝑑𝑑𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑘𝑘+𝑘𝑘𝑝𝑝𝑠𝑠 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

1++5+5+5+55

= 4.2

2.c) Amelia

NCF =Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑁𝑁𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= 51

= 5 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑝𝑝𝑝𝑝𝑠𝑠𝑓𝑓+𝑁𝑁𝑖𝑖+𝑑𝑑𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑘𝑘+𝑘𝑘𝑝𝑝𝑠𝑠 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

1+5+5+5+45

= 4

Page 9: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 9||

2.d) Dewi

NCF =Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑁𝑁𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= 11

= 1 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑝𝑝𝑝𝑝𝑠𝑠𝑓𝑓+𝑁𝑁𝑖𝑖+𝑑𝑑𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑘𝑘+𝑘𝑘𝑝𝑝𝑠𝑠 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

1+5+5+5+45

= 4

2.e) Dwi

NCF =Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑁𝑁𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= 51

= 5 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑝𝑝𝑝𝑝𝑠𝑠𝑓𝑓+𝑁𝑁𝑖𝑖+𝑑𝑑𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑘𝑘+𝑘𝑘𝑝𝑝𝑠𝑠 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

1+5+5+5+45

= 4

2.f) Eky

NCF =Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑁𝑁𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= 51

= 5 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑝𝑝𝑝𝑝𝑠𝑠𝑓𝑓+𝑁𝑁𝑖𝑖+𝑑𝑑𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑘𝑘+𝑘𝑘𝑝𝑝𝑠𝑠 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

1+5+5+5+55

= 4.2

2.g) Else

NCF =Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑚𝑚𝑁𝑁𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚𝑚 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= 11

= 1 NSF

=Σ𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁𝑁Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

= Σ𝑁𝑁𝑁𝑁(𝑝𝑝𝑝𝑝𝑠𝑠𝑓𝑓+𝑁𝑁𝑖𝑖+𝑑𝑑𝑁𝑁𝑓𝑓+𝑓𝑓𝑁𝑁𝑘𝑘+𝑘𝑘𝑝𝑝𝑠𝑠 )Σ𝐼𝐼𝑁𝑁

=

1+4+5+5+45

= 3.8

Tabel 4.6 Nilai CF dan SF (Aspek Non

Akademik)

d. Perhitungan Nilai Total

1) Perhitungan Nilai Total Aspek

Akademik:

1.a) Ajeng

N1 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 4) + (10% x 4.5) = 4.05

1.b) Aji

N1 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 2.25) + (10% x 4.25) =

2.45

1.c) Amelia

N1 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 3) + (10% x 4.5) = 3.15

1.d) Dewi

N1 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 2.5) + (10% x 3) = 2.55

1.e) Dwi

N1 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 3.75) + (10% x 5) = 3.88

1.f) Eky

N1 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 4) + (10% x 4.5) = 4.05

1.g) Else

N1 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 2.75) + (10% x 4.75) =

2.95

2) Perhitungan Nilai Total Aspek

Non Akademik:

2.a) Ajeng

N2 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 5) + (10% x 4) = 4.9

2.b) Aji

N2 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 1) + (10% x 4.2) = 1.32

Page 10: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 10||

2.c) Amelia

N2 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 5) + (10% x 4) = 4.9

2.d) Dewi

N2 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 1) + (10% x 4) = 1.3

2.e) Dwi

N2 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 5) + (10% x 54) = 4.9

2.f) Eky

N2 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 5) + (10% x 4.2) = 4.92

2.g) Else

N2 = (90% x NCF) + (10% x NSF)

= (90% x 1) + (10% x 3.8) = 1.28

Tabel 4.7 Nilai Total Aspek Nilai Kognitif

dan Aspek Non Akademik

e. Perhitungan Hasil Akhir

Langkah terakhir yang dilakukan adalah

menghitung untuk menentukan ranking

yang diperoleh oleh seorang siswa

dengan menggunakan rumus:

Ranking = (90% x N1) + (10% x N2)

Ajeng = (90% x 4.05) + (10% x 4.9)

= 4.14

Aji = (90% x 2.45) + (10% x

1.32) = 2.34

Amelia = (90% x 3.15) + (10% x 4.9)

= 3.33

Dewi = (90% x 2.55) + (10% x 1.3)

= 2.43

Dwi = (90% x 3.88) + (10% x 4.9)

= 3.98

Eky = (90% x 4.05) + (10% x

4.92) = 4.14

Else = (90% x 2.95) + (10% x

1.28) = 2.78

Tabel 4.8 Perhitungan Hasil Akhir

Setelah setiap siswa mendapatkan hasil

akhir seperti pada tabel di atas maka bisa

ditentukan kecocokan jurusan dari para

kandidat berdasarkan pada besarnya nilai

hasil akhir jika siswa tersebut

mempunyai nilai diatas 3,8 maka siswa

tersebut akan diarahkan pada jurusan

IPA, dan jika nilainya dibawah 3,8

makan siswa tersebut akan diarahkan

pada jurusan IPS.

Page 11: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 11||

III. HASIL DAN KESIMPULAN

1. HASIL

Berikut ini adalah hasil implementasi

halaman web yang telah dibuat berdasarkan

rancangan tampilan (interface) yang telah

dibuat :

a. Halaman Login

Halaman login merupakan halaman yang

digunakan oleh administrator (operator)

untuk masuk ke halaman admin. Sistem

memerlukan autentifikasi pengguna aplikasi

denan mengisikan username dan password

pengguna aplikasi. Berikut gambar

implementasi dari halaman login :

Gambar 5.1 Halaman Login

b. Halaman Home

Halaman home merupakan halaman awal

ketika proses autentifikasi pada halaman

login sesuai.

Gambar 5.2 Halaman Home

c. Halaman Data Siswa

Halaman menu data siswa selain berisi

tentang info dari data siswa juga berisi menu

untuk melakukan pengolahan data siswa

seperti tambah, edit, dan hapus data siswa.

Gambar 5.3 Halaman data siswa

Beberapa menu pengolahan data yang

terdapat pada halaman menu data siswa

adalah sebagai berikut :

1) Menu tambah data siswa

Gambar 5.4 Halaman Tambah Data Siswa

2) Menu edit data siswa

Gambar 5.5 Halaman Edit Data Siswa

Page 12: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 12||

d. Halaman Nilai Kriteria

Halaman menu nilai kriteria ini sama halnya

dengan menu data siswa selain berisi tentang

info dari nilai kriteria yang siswa miliki juga

berisi menu untuk melakukan pengolahan

data siswa seperti tambah, edit nilai.

Gambar 5.6 Halaman Nilai Kriteria

Beberapa menu pengolahan data yang

terdapat pada halaman menu nilai kriteria

adalah sebagai berikut :

1) Menu Tambah Nilai Kriteria

Gambar 5.7 Halaman Tambah Nilai Kriteria

2) Menu Edit Nilai Kriteria

Gambar 5.8 Halaman Edit Nilai Kriteria

e. Halaman Hasil Perhitungan

Halaman hasil perhitungan ini berisikan hasil

akhir nilai yang telah dihitung oleh sistem

beserta kecocokan jurusan yang bisa diambil

oleh siswa.

Gambar 5.9 Halaman Hasil Perhitungan

f. Halaman Keterangan Nilai

Kriteria

Halaman ini berisi info untuk pengisian nilai

pada tambah (input) data nilai kriteria siswa.

Gambar 5.10 Halaman Keterangan Nilai

Kriteria

2. KESIMPULAN

Berdasarkan dari hasil penelitian dan

pengujian aplikasi sistem pendukung

keputusan menggunakan metode profile

matching ini dapat membantu SMA Negeri 5

Kediri mempercepat proses perhitungan nilai

yang digunakan pada proses penjurusan

siswa dan hasilnya bisa lebih sesuai dengan

profil masing-masing siswa (nilai dan minat

siswa).

Page 13: SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENJURUSAN SISWA …simki.unpkediri.ac.id/mahasiswa/file_artikel/2016/11.1.03.03.0230.pdfmetode profile matching ini dapat membantu SMA Negeri 5 Kediri mempercepat

Artikel Skripsi Universitas Nusantara PGRI Kediri

Rizky Putra Pratama | 11.1.03.03.0230 Fak. Teknik – Prodi Sistem Informasi

simki.unpkediri.ac.id || 13||

IV. DAFTAR PUSTAKA

[1] B. Beizer, 1995. Black Box Testing.

New York: John Wiley & Sons, Inc.

[2] Citra Nuraini Mursa, 2010.

Implementasi Analisis GAP Untuk

Sistem Pendukung Keputusan

Kenaikan Jabatan.

[3] Ferdian Benny, 2011. Sistem

Informasi Keputusan Perencanaan

Karir Dan Pemilihan Karyawan

Berprestasi Pada CV. SAS Bandung.

[4] Grady Booch, James Rumbaugh, and

Ivar Jacobson, 1999. The Unified

Modeling Language User Guide,

Publisher: Addison Wesley.

[5] Kustiyaningsih, Yeni. 2011.

Pemograman Basis Data Berbasis

Web Menggunakan PHP & MYSQL.

Yogyakarta: Graha Ilmu.

[6] Kusrini, 2007, Konsep dan Aplikasi

Sistem Pendukung Keputusan,

Penerbit ANDI, Yogyakarta.

[7] Lela Rahmawati, 2013. System

Pendukung Keputusan Pemberian

Beasiswa Pada STIE Bank BPD

Jateng Menggunakan Metode Profile.

[8] Okky Cintia Devi, Indana Zulfa,

Fauziatul Munawaroh, Desyy Rizky

K. 2014. Sistem Pendukung

Keputusan Penjurusan SMA

Menggunakan Metode Analytical

Hierarchy Proses (AHP).

[9] Peraturan Menteri Pendidikan

Nasional. Satuan Pendidikan Dasar

dan Menengah. Nomor 22 Tahun

2006.

[10] Turban, Efraim, 2007, “Decision

Support System and Intelligent

System”, Jilid 2, Edisi 7, Yogyakarta:

Andi.

[11] Turban, Efraim, Jay E.Aronson, dan

Ting Peng Liang.Decision Support

Systems and Intelligent Systems

(Sistem Pendukung Keputusan dan

Sistem Cerdas) edisi ketujuh jilid

1.Yogjakarta : Andi Offset. 2005.