sistem pasar_ekokes.ppt

28
Market dan Marketing Market dan Marketing Oleh Oleh Woro Yunita Trimukti, SIP,MSc Woro Yunita Trimukti, SIP,MSc

Upload: eka-kurnia-putra-djaelani

Post on 04-Nov-2015

10 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

sistem pasar_ekokes.ppt

TRANSCRIPT

  • Market dan MarketingOlehWoro Yunita Trimukti, SIP,MSc

  • Definisi pasarPengertian pasar secara khusus 1. Sebagai sarana distribusi Dengan adanya pasar, produsen dapat berhubungan baik secara langsung maupun tidak langsung untuk menawarkan hasil produksinya pada konsumen. 2. Sebagai pembentuk harga Di pasar terjadi tawar menawar antara penjual dan pembeli sehingga terbentuklah harga. 3. Sebagai sarana promosi Dengan berbagai macam cara para produsen memperkenalkan hasil produksi kepada konsumen sehingga para konsumen berniat membeli barang tersebut

  • Definisi pasarSyarat-syarat terjadinya pasar adalah : a. Ada tempat untuk berniaga b. Ada barang dan jasa yang akan diperdagangkan. c. Terdapat penjual barang tertentu d. Adanya pembeli barang e. Adanya hubungan dalam transaksi jual beli.

  • Macam macam pasarPasar barang adalah pasar yang menjual produk dalam bentuk barang. Pasar barang dapat dibagi lagi menjadi dua macam, yakni :Pasar Barang nyata atau riilPasar barang nyata adalah pasar yang menjual produk dalam bentuk barang yang bentuk dan fisiknya jelas. Contohnya adalah pasar Beringhardjo.Pasar Barang AbstrakPasar barang abstrak adalah pasar yang menjual produk yang tidak terlihat atau tidak riil secara fisik. Contoh jenis pasar ini adalah pasar komoditas / komoditi yang menjual barang semu seperti pasar karet, pasar tembakau, pasar timah, pasar kopi dan lain sebagainya.

  • Macam macam pasarPasar Jasa / TenagaPasar jasa adalah pasar yang menjual produknya dalam bentuk penawaran jasa atas suatu kemampuan. Jasa tidak dapat dipegang dan dilihat secara fisik karena waktu pada saat dihasilkan bersamaan dengan waktu mengkonsumsinya. Contoh pasar jasa seperti pasar tenaga kerja, Rumah Sakit yang menjual jasa kesehatan,

  • Macam macam pasarPasar Uang dan Pasar Modal

    Pasar Uang adalah pasar yang memperjual belikan mata uang negara-negara yang berlaku di dunia. Pasar ini disebut juga sebagai pasar valuta asing / valas / Foreign Exchange

    Pasar Modal adalah pasar yang memperdagangkan surat-surat berharga sebagai bukti kepemilikan suatu perusahaan bisnis atau kepemilikan modal untuk diinvestasikan sesuai dengan kesepakatan yang telah dibuat. Contohnya seperti saham, reksadana, obligasi perusahaan swasta dan pemerintah

  • Jenis pasarJenis Pasar menurut karakteristikkebutuhan yang dihadapi perusahaanPasar persaingan SempurnaPasar persaingan tidak sempurna : Monopoli, monopsoni,Oligopoli, duopoli

  • Jenis pasarPasar persaingan sempurna :Pasar yang keadaannya dimana pembeli dan penjual tidak dapat mempengaruhi hargaKarakteristik Pasar :Barang yang diproduksi homogenProdusen dan Konsumen memiliki informasi yang sempurnaProduk yang dihasilkan seorang produsen relative kecil dibanding dengan barang di pasar (industri)Produsen tidak dapat mempengaruhi hargaProdusen dan konsumen bebas keluar masuk pasarTidak ada campur tangan pemerintah

  • Jenis PasarKekuatanHarga jual produk yang termurahRasio output per penduduk maksimalMasyarakat merasa nyaman (tidak perlu memilih barang)Kelemahan :Lama dalam pengembangan teknologi karena lama normalKonflik efisiensi keadilan

  • Jenis PasarPasar persaingan tidak sempurnaPasar MonopoliPasar monopoli terjadi jika hanya ada 1 penjual di pasar tanpa ada pesaing langsung, tidak langsung, baik nyata maupun potensial.

    Faktor penyebab terbentuknya monopoli Adanya hambatan teknis (kontrol sumber produksi)Hambatan legalitas (Undang-undang dan hak khusus, hak patent, dan hak cipta)

  • Jenis PasarMonopoli AlamiahLahir karena mekanisme murni dalam pasar Lahir secara wajar dan alamiah karena kondisi obyektif yang dimiliki oleh suatu perusahaan, sehingga perusahaan unggul dalam pasar tanpa bisa ditandingi dan dikalahkan secara memadai oleh perusahaan lainPasar bersifat terbuka, hanya saja perusahaan lain tidak mampu menandingi perusahaan monopilistisAda produk pengganti, tetapi sulit menyamai atau menyaingi produk unggulan Timbul secara fair karena keunggulan teknologi, manajemen, komposisi tertentu yang tidak bisa ditiru oleh perusahaan lain

  • Jenis PasarMonopoli ArtifisialLahir karena persekongkolan atau kolusi politis dan ekonomi antara pengusaha dan penguasa demi melindungi kepentingan kelompok tertentu

  • Jenis PasarPasar MonopsoniBentuk pasar ini merupakan bentuk pasar yang dilihat dari segi permintaan atau pembelinya. Dalam hal ini pembeli memiliki kekuatan dalam menentukan harga.Dalam pengertian ini, pasar monopsoni adalah suatu bentuk interaksi antara permintaan dan penawaran di mana permintaannya atau pembeli hanya satu perusahaan.

    Contoh yang ada di Indonesia seperti PT. Kereta Api Indonesia yang merupakan satu-satunya pembeli alat-alat kereta api.

  • Jenis PasarPasar Oligopoli Pasar oligopoli adalah pasar dimana penawaran suatu jenis barang dikuasai oleh beberapa perusahaan

    Bentuk pasar oligopoli dikarakterisasikan berdasarkan sejumlah besar perusahaan-perusahaan dominan, dengan beberapa yang kecil lainnya,suatu produk yang distandarisasikan kekuatan dari perusahaan-perusahaan dominan terhadap harga, namun ketakutan akan pembalasan,

  • Jenis PasarPEMUSATAN OLIGOPOLISuatu bentuk pasar oligopoli dikarakterisasikan berdasarkan kehadiran beberapa perusahaan yang dominan. Disana mungkin terdapat sejumlah besar perusahaan-perusahaan kecil, tetapi hanya perusahaan besar yang memiliki kekuatan untuk mengcover pasar. Ini berakibat dalam suatu pemusatan industri tinggi dimana hanya 2 sampai 10 perusahaan dengan pangsa pasar yang sangat besar.

  • Jenis PasarPENYEBAB-PENYEBAB PEMUSATANOLIGOPOLI siklus-siklus bisnis yang menyingkirkan pesaing-pesaing lemah,keuntungan dari perusahaan-perusahaan yang bergabung.

  • Jenis PasarBentuk bentuk OligopoliKartelPrice fixing: perusahaan2 menetapkan harga lebih tinggi dan memaksa konsumen untuk menerima harga tersebut Manipulasi penawaran: perusahaan2 sepakat untuk menangguhkan produksi untuk kurun waktu tertentu untuk menghentikan penawaran sehingga terjadi kelangkaanPrice leadership:Menentukan atau membuat kesepakatan diam-diam untuk menaikkan atau menurunkan harga

  • Jenis PasarPasar DuopoliArti pasar duopoli adalah suatu pasar di mana penawaran suatu jenis barang dikuasai oleh dua perusahaan.Contoh: Penawaran minyak pelumas dikuasai oleh Pertamina dan Caltex.

  • MarketingProses perencanaan tujuan organisasi dan implementasinyaProses Pricing ( penentuan harga)PromosiDistribusi ide,barang dan layananKreatifitas untuk meningkatkan kepuasan pelanggan dan pencapaian tujuan organisasi

  • MarketingSalah satu fungsi manajerial Proses dari kreatifitas, komunikasi dan penyaluran nilai nilai yang dibutuhkan oleh konsumenManajemen hubungan yg baik dengan konsumen

  • Tujuan MarketingCustomer relationship buildingCustomer satisfaction

  • Proses MarketingMarket segmentationTarget MarketCCDVTP4P Marketing Mix : Product,Price,Place and Promotion4A Marketing view : awareness,acceptable, affordable, availablePositioning

  • Langkah langkah dalam proses MarketingMengkondisikan situasiMembuat asumsi asumsiMereview data pendukung ( SWOT analisis dan Marketing Research)Menentukan Segmen dan target marketMembuat tujuan marketing

  • Langkah langkah dalam proses MarketingMembuat strategi marketingMembuat target pencapaian marketingPengembangan 4 P marketing mixPengembangan Marketing toolsPenentuan marketing channel : interpersonal, Group channel, Impersonal Channel

  • Data Pendukung

  • Data Pendukung

  • Terima Kasih