sistem data base dasar

8
KURIKULUM SMK “UYELINDO”, KOTA “KUPANG” SILABUS NAMA SEKOLAH : SMK INFORMATIKA UYELINDO KUPANG MATA PELAJARAN : Sistem Data Base Dasar KELAS/SEMESTER : XI STANDAR KOMPETENSI : Mengoperasikan aplikasi Basis Data KODE KOMPETENSI : TIK.PRO02.020.01 ALOKASI WAKTU : 36 X 45 Menit PROGRAM KEAHLIAN : SILABUS - SISTEM DATA BASE DASAR REKAYASA PERANGKAT LUNAK Halaman 1 dari 8

Upload: abbhe-devill

Post on 18-Nov-2015

4 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

sistem data base data

TRANSCRIPT

KOMPETENSI

KURIKULUM SMK UYELINDO, KOTA KUPANG

SILABUS

NAMA SEKOLAH: SMK INFORMATIKA UYELINDO KUPANGMATA PELAJARAN: Sistem Data Base Dasar

KELAS/SEMESTER: XISTANDAR KOMPETENSI: Mengoperasikan aplikasi Basis Data

KODE KOMPETENSI: TIK.PRO02.020.01

ALOKASI WAKTU: 36 X 45 Menit

KOMPETENSI DASARMATERI PEMBELAJARANKEGIATAN PEMBELAJARANINDIKATORPENILAIANALOKASI WAKTUSUMBER

BELAJAR

TMPSPI

1. Menjelaskan Menu aplikasi basis data

Fitur program aplikasi basis data

Menemu tunjukan menu-menu yang tersedia berserta shortcut-nya

Menjelaskan fitur-fitur pengelolaan tabel

Menjelaskan fitur fitur pengelolaan view

Menjelaskan fitur-fitur pengelolaan Form

Menjelaskan fitur fitur pengelolaan Report

Menjelaskan fitur fitur pengelolaan modul

Menu-menu yang tersedia berserta shortcut-nya ditunjukkan

Fitur-fitur pengelolaan tabel dijelaskan.

Fitur Fitur pengelolaan view dijelaskan

Fitur-fitur pengelolaan Form dijelaskan

Fitur Fitur pengelolaan Report dijelaskan

Fitur Fitur pengelolaan modul dijelaskan

Pengamatan

Tes tulis

Tugas

Hasil

44(8) Buku ajar data base

Komputer

Jobsheet

2. Membuat tabel wizard.

Fitur-fitur table

bahasa data deskripsi (SQL).

Nama field, tipe data, dan deskripsi field

Aturan penamaan yang sesuai dengan format standar aplikasi yang digunakan

Membuat Tabel dengan menggunakan wizard.

Membuat fitur-fitur table untuk membuat tabel

Membuat table dengan menggunakan bahasa data deskripsi (SQL).

Menulis nama field, tipe data, dan deskripsi field pada kolom

Menyimpan Tabel diberi nama sesuai dengan aturan penamaan format standar aplikasi yang digunakan

Tabel dibuat dengan menggunakan wizard.

Fitur-fitur table digunakan untuk membuat tabel

Tabel dibuat dengan menggunakan bahasa data deskripsi (SQL).

Nama field, tipe data, dan deskripsi field ditulis pada kolom

Tabel diberi nama sesuai dengan aturan penamaan dan disimpan sesuai dengan format standar aplikasi yang digunakan

Pengamatan

Tes tulis

Tugas

Hasil

44(8) Buku ajar data base

Komputer

Jobsheet

3. Membuat tabel view (Query)

Query untuk menampilkan tabel

View dibuat dengan menggu-nakan wizard View

Mengaplikasikan fitur-fitur View.

Menetapkan Field sesuai dengan kebutuhan tabel

Memberi namaView sesuai dengan aturan penamaan dan disimpan sesuai dengan format standar aplikasi yang digunakan

Mengecek field pada tabel

Menyimpan nama view sesuai dengan format standar

View dibuat dengan menggu-nakan wizard View

Fitur-fitur View diaplikasikan.

Field ditetapkan sesuai dengan kebutuhan tabel

View diberi nama sesuai dengan aturan penamaan dan disimpan sesuai dengan format standar aplikasi yang digunakan

Pengamatan

Tes tulis

Tugas

Hasil

44(8) Buku ajar data base

Komputer

Jobsheet

NAMA SEKOLAH: .................................MATA PELAJARAN: Sistem Data Base Dasar

KELAS/SEMESTER:

STANDAR KOMPETENSI: Membuat Aplikasi berbasis Microsoft AccessKODE KOMPETENSI: TIK.PRO8.004.01

ALOKASI WAKTU: 76 X 45 Menit

KOMPETENSI DASARMATERI PEMBELAJARANKEGIATAN PEMBELAJARANINDIKATORPENILAIANALOKASI WAKTUSUMBER

BELAJAR

TMPSPI

1. Menjelaskan Database Manajemen System Konsep Database Management Sistem (DBMS) Menjelaskan konsep normalisasi

Menjelaskan aturan pembuatan tabel

Menjelaskan tipe data

Menjelaskan ERD Konsep normalisasi dan ERD Basis data dijelaskan

Berbagai jenis batasan-batasan dalam pembuatan tabel dijelaskan

Konsep tipe data dijelaskan

Pengamatan

Tes tulis

Tugas

Hasil

44(8) Buku sistem data base

Komputer

Buku Microsoft Access

2.Menjelaskan Data Definition Language Konsep Data Definion Language (DDL) Menjelaskan konsep bahasa yang digunakan untuk menciptakan obyek-obyek basis data (basis data, tabel, view, syarat). Konsep bahasa yang digunakan untuk menciptakan obyek-obyek basis data (basis data, tabel, view, syarat) dijelaskan. Pengamatan

Tes tulis

Tugas

Hasil

44(8) Buku sistem data base

Komputer

Buku Microsoft Access

3. Menerapka Query SQL dan penggunaannya Menggunakan SQL untuk membentuk Query

Mengaplikasikan penggunaan Query pada program

Mengeksekusi Quero untuk mencari data SQL untuk membentuk Query digunakan

Penggunaan Query pada program diaplikasikan Pengamatan

Tes tulis

Tugas

Hasil

44(8) Buku sistem data base

Komputer

Buku Microsoft Access

5. Menerapkan Reporting Report pada Access Tata cara pembuatan report Membuat laporan dengan menggunakan report

Penggunaan report untuk menghasilkan laporan dijelaskan . Pengamatan

Tes tulis

Tugas

Hasil

44(8)8(32) Buku sistem data base

Komputer

Buku Microsoft Access

Keterangan

TM: Tatap Muka

PS: Praktek di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)

PI: Praktek di Industri (4 jam praktik di Du/ Di setara dengan 1 jam tatap muka)

PROGRAM KEAHLIAN :

SILABUS - SISTEM DATA BASE DASAR

REKAYASA PERANGKAT LUNAK

Halaman 5 dari 5