silabus revisi 2015

Upload: primiandrianza

Post on 10-Jan-2016

17 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

anza

TRANSCRIPT

UNIVERSITAS INDONESIA

UNIVERSITAS DIPONEGORO

RANCANGAN PEMBELAJARAN

MATA KULIAHFILSAFAT DAN TEORI KEPERAWATAN

KODE MATA KULIAH :

KUP 600

Koordinator Mata Ajar :

Dr. Luky Dwiantoro, S.Kp., M.Kep.

PROGRAM MAGISTER ILMU KEPERAWATANFAKULTAS KEDOKTERANGasal 2015-2016

BAB IINFORMASI UMUM MATA AJAR

Nama mata ajarKodeDiberikan pada semesterJumlah SKS dan jenis SKSProgramKoordinator Co. KoordinatorTim Pengajar / Fasilitator

: Filsafat dan Teori Keperawatan: KUP 600: I (Satu): 3 SKS: Magister Keperawatan: Dr. Luky Dwiantoro, S.Kp., M.Kep.: Rita Hadi W., MKep., Sp.Kep.Kom: Dr. Luky Dwiantoro, S.Kp., M.Kep. Dra. Setyowati, SKp.MAppSc.PhD Prof. Dr. Budi Anna Keliat, M.App.Sc Dr. Untung Sujianto, MKes M. Rofii, MKep. Rita Hadi W., MKep., Sp.Kep.Kom Meidiana Dwidiyanti, M.Sc

Deskripsi mata kuliah:

Mata kuliah Filsafat dan Teori Keperawatan merupakan mata ajar inti wajib untuk mahasiswa Program Magister Ilmu Keperawatan yang diberikan pada semester pertama. Beban studi mata ajar ini adalah 3 SKS. Fokus mata kuliah ini pada konsep-konsep yang terdapat dalam falsafah, paradigma, teori dan model konseptual keperawatan. Pemahaman teoritis terhadap nilai-nilai, sikap dan perilaku perawat dalam memberikan pelayanan dan asuhan keperawatan kepada sistem klien.

Kompetensi:Setelah menyelesaikan mata kuliah, Mahasiswa diharapkan memiliki kemampuan untuk dapat memahami berbagai falsafah, paradigma, teori dan model konseptual keperawatan dan mampu menganalisis konsep-konsep terkait untuk dapat dijadikan dasar pembentukan nilai, sikap dan perilaku perawat dalam memberikan pelayanan dan asuhan keperawatan. Metode pembelajaran yang digunakan terutama adalah diskusi dan seminar, tutorial diselingi discovery learning, PBL / inquiry dan lain-lain. Peserta didik berpartisipasi secara aktif dalam pembahasan setiap topik dan menyelesaikan penugasan baik kelompok maupun individu. Metode evaluasi meliputi partisipasi dalam diskusi, presentasi kelompok, dan ujian tulis. Etika akademis sangat dijunjung tinggi selama proses pembelajaran dan mempengaruhi proses penilaian keberhasilan belajar peserta didik.

BAB IISASARAN PEMBELAJARAN

Sasaran Pembelajaran Terminal (SPT):

Peserta didik mampu menganalisis konsep-konsep terkait falsafah, teori dan model konseptual keperawatan dalam hubungannya dengan asuhan dan pelayanan keperawatan sebagi dasar pembentukan nilai, sikap dan perilaku perawat dalam pelayanan keperawatan.

Sasaran pembelajaran penunjang:Apabila diberi data / kasus / situasi, peserta didik mampu:1. Menguraikan konsep yang mendasari falsafah keperawatan2. Menganalisis peranan paradigma keperawatan dalam mengarahkan pengembangan keilmuan keperawatan3. Menganalisis hubungan antara falsafah, paradigma, model konseptual, dan teori keperawatan4. Membedakan antara teori philosophical, Conceptual models & Grand Theory, Nursing theory, Middle range theory dan Practice theory.5. Menyusun rancangan aplikasi suatu model atau teori keperawatan terpilih pada suatu tatanan pelayanan keperawatan sesuai dengan peminatan peserta didik.

BAB IIIPOKOK BAHASAN, SUB POKOK BAHASAN, DAN DAFTAR RUJUKAN

NOPOKOK BAHASANSUB POKOK BAHASANRUJUKAN

1

Falsafah dan paradigma disiplin sains keperawatan5. Definisi falsafah dan paradigma disiplin sains keperawatan5. Sains keperawatan :1. Sifat-sifat / karakteristik sains keperawatan1. Falsafah sains keperawatan1. Paradigma sains keperawatan8. Pengembangan sains keperawatan dan hubungan interaktif antara pendidikan, pelayanan / praktik dan riset keperawatan dalam pengembangan sains keperawatan.1-11

2Hubungan model konseptual / teori keperawatan dan falsafah, paradigma disiplin sains keperawatan1. Pengembangan empiris tentang teori/model konseptual keperawatan1. Perbedaan antara tingkat philosophical theory, Conceptual models & Grand Theory, Nursing theory, Middle range theory dan Practice theory1. Uraian dan kritisi refleksi / simulasi hubungan falsafah dan paradigma model konseptual dan teori keperawatan secara empiris.1. Analisis hubungan model konseptual atau teori keperawatan dengan falsafah, dan paradigma keperawatan. 1-11

3Rancangan aplikasi suatu model atau teori keperawatan terpilih pada suatu tatanan pelayanan keperawatan sesuai dengan peminatan peserta didik12. Model konseptual dan teori keperawatan: philosophical theory, Conceptual models & Grand Theory, Nursing theory, Middle range theory dan Practice theory 12. Rancangan aplikasi suatu model dan/ atau teori keperawatan dalam praktik keperawatan menggunakan sekuensi proses keperawatan dalam mendekati kasus / masalah keperawatan.1-11

DAFTAR RUJUKAN

1. Artikel pada jurnal ilmiah keperawatan lain yang relevan dengan topik.

1. Chinn, P. L. & Kramer, M. K. (1995). Theory and nursing a systematic approach. Fourth Edition, St. Louis; Mosby-Year Book, Inc.

1. Christensen, P.J., dan Kenney, J.W. 2009. Proses keperawatan aplikasi model konseptual. Jakarta: EGC.

1. Christensen, P. J. (1995): Nursing Process: application of conceptual models, 4th ed. St. Louis: Mosby-Year Book, Inc.

1. Fitzpatrick, J.J. & Whall, A.L, (1989). Conceptual Models of Nursing, Analysis and Application. 2nd edition. Norwalk: Appleton & Lange.

1. George, J.B. (1995) Nursing theories: The base for professional nursing practice. 4th Ed. Norwalk, Connecticut: Appleton and Lange.

1. Marriner-Tomey and Alligood (2006). Nursing theory and their work. 6th Ed. St. Louis: Mosby Company.

1. Marriner-Tomey and Alligood (2006). Nursing theory: utilization & application. 3th Ed. St. Louis: Mosby Company.

1. Meleis Ibrahim A., (1997). Theoretical nursing: development and progress, 3rd edition, Philadelphia: Lippincott.

1. Peterson, S.J & Bredow, T.S. (2004) Middle range theories: Application to nursing research. Philadelphia: Lippincott William & Wilkins.

1. Ree, P.G. , Shearer, N.C. dan Nicoll, L.H. (2009) Perspectives on nursing theory. Fifth edition. Philadelphia: Lippincott William & Wilkins.

BAB IVMETODE PENGAJARAN

Per temuanTgl/ WaktuPokok bahasan /subPokok bahasanPengampu

I

Senin,7 September 201510.00 10.5010.50 11.40

Rancangan pembelajaran dan kontrak belajarPembagian kelompok dan uraian penugasan

PJMKCo PJMK

II

Senin,14 September 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.301. Pengantar tentang Teori keperawatan Sifat-sifat / karakteristik sains keperawatan1. Falsafah sains keperawatan1. Paradigma sains keperawatan26. Dr. Untung Sujianto

IIISenin,21 September 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.300. Model konseptual keperawatan0. Teori Keperawatan0. Implementasi teori dan konsep keperawatan dalam praktik keperawatanProf. Dr. Budi Anna Keliat, SKp., M.App.Sc.

IVSenin,28 September 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.301. Tugas Kelompok kesatu: Uraian dan kritisi refleksi / simulasi hubungan antara falsafah, paradigma, model konseptual dan teori keperawatan secara empiris.1. Rita Hadi W., Sp.Kep.Kom

VSenin,5 Oktober 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.301. Presentasi hubungan antara falsafah, paradigma, model konseptual dan teori keperawatan secara empiris.M. Rofii, MKep

VISenin, 12 Oktober 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.301. Pengembangan empiris tentang teori/model konseptual keperawatan1. Perbedaan antara tingkat philosophical theory, Conceptual models & Grand Theory, Nursing theory, Middle range theory dan Practice theory1. Dra. Setyowati, SKp.MAppSc.PhD

VIISenin, 19 Oktober 201510.00 10.5010.50 11.40 11.40 12.301.

VIIISenin, 19 Oktober 201510.00 10.5010.50 11.40 11.40 12.30Tugas Kelompok Kedua : 33. Pengembangan model konseptual dan teori keperawatan; perbedaan antara tingkat philosophical theory, Conceptual models & Grand Theory, Nursing theory, Middle range theory dan Practice theory, serta hubungan teori keperawatan / model konseptual dengan falsafah dan paradigma keperawatan sesuai masa kehidupan dan orientasi theorist 33. Analisis tentang teori-teori / model konseptual keperawatan terpilih pada; 1) Asumsi theorists terhadap konsep-konsep sentral disiplin ilmu keperawatan dan statement / hubungan antar konsep sesuai masa dan orientasi theorist; 2) Rancangan aplikasi suatu model konseptual dan/ atau teori keperawatan dalam praktik keperawatanRita Hadi W., Sp.Kep.Kom

IXSenin, 26 Oktober 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.30Presentasi : Pengembangan model konseptual dan teori keperawatan; perbedaan antara tingkat philosophical theory, Conceptual models & Grand Theory, Nursing theory, Middle range theory dan Practice theory, serta hubungan teori keperawatan / model konseptual dengan falsafah dan paradigma keperawatan sesuai masa kehidupan dan orientasi theorist Dr. Luky Dwiantoro, S.Kp.,M.Kep.

XSenin, 2 November 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.301. Analisis teori-teori / model konseptual keperawatan terpilih dan membandingkan perbedaan dan persamaan antara berbagai teori tersebut berfokus pada asumsi theorists terhadap konsep-konsep sesuai masa dan orientasi theoristDr. Luky Dwiantoro, S.Kp.,M.Kep.

XISenin, 9 November 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.301. Analisis beberapa teori / model konseptual keperawatan terpilih menggunakan proses keperawatan sebagai pendekatan aplikatif dalam asuhan keperawatan.Meidiana D.,M.Sc.

XIISenin, 16 November 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.30Presentasi Rancangan aplikasi suatu model konseptual dan/ atau teori keperawatan dalam praktik keperawatan (Konsentrasi Manajemen Keperawatan)Muhamad Rofii, S.Kp., Ns., M.Kep

XIIISenin, 23 November 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.30Presentasi Rancangan aplikasi suatu model konseptual dan/ atau teori keperawatan dalam praktik keperawatan (Konsentrasi Keperawatan Dewasa)Dr. Untung Sujianto, Mkes

XIVSenin, 30 November 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.30Presentasi Rancangan aplikasi suatu model konseptual dan/ atau teori keperawatan dalam praktik keperawatan (Konsentrasi Keperawatan Komunitas)Rita Hadi W. Sp.Kep.Kom

XVSenin, 7 Desember 201510.00 10.5010.50 11.4011.40 12.30Ujian Akhir SemesterCo. PJMK

Keterangan:Setiap sesi pertemuan dilakukan dengan:1. Pengantar dari pengajar tentang tujuan yang harus dicapai pada sesi tersebut.2. Presentasi data diskusi kelompok yang dinilai oleh pengajar dan perwakilan kelompok3. Pemantapan substansi dari pengajar untuk memastikan tujuan sesi tercapai4. Penjelasan dan klarifikasi tentang penugasan yang akan datang

BAB IVPENUGASAN DAN LATIHAN

I. TUGAS KELOMPOK1. PETUNJUK UMUM TUGAS KELOMPOKa. Mahasiswa akan dibagi dalam kelompok yang terdiri dari @ 5-6 orang atau 4-5 orangb. Tiap kelompok menyusun makalah kelompok dan menyajikannya pada pertemuan yang sudah disepakati yang disajikan oleh wakil kelompok secara bergantian untuk tiap penugasan.c. Mahasiswa diharuskan untuk menggunakan hasil kajian artikel dan referensi wajib tentang teori keperawatan yang relevan untuk membahas penugasan yang diberikan.d. Mahasiswa wajib memahami tentang tingkatan / level teori, tapi pada saat penugasan tidak harus menggunakan level tertentu untuk memilih teori, yang penting bisa diaplikasikan dalam asuhan keperawatan sesuai dengan peminatan / spesialisasi keilmuan keperawatan.e. Makalah kelompok sudah harus diserahkan kepada Tim pengajar dan wakil kelompok lain minimal 2 hari sebelum hari penyajian, sehingga memberikan waktu bagi Tim pengajar untuk memberikan pemantapan dan wakil kelompok lain untuk menyiapkan penyanggahnnya (soft copy atau hard copy)f. Makalah kelompok dan penampilan penyajian dan penguasaan substansi dinilai oleh pengajar dan wakil kelompok lain sesuai dengan lembar penilaian terlampir dengan bobot total 50% untuk semua penugasan kelompok (penyajian dan makalah).g. Pengajar akan menilai ketajaman analisis dan sintesis tulisan kelompok, sehingga dapat menyimpulkan bahwa mahasiswa memang memahami apa yang ditulis dalam makalah kelompok.h. Sanksi akademis akan diberlakukan bagi mahasiswa yang diketahui melakukan plagiat.

1. PETUNJUK KHUSUS TUGAS KELOMPOKTugas kelompok ke-1a. Susun makalah kelompok yang menunjukkan bahwa anda memahami tentang sifat dan karakteristik sains keperawatan, filosofi sains keperawatan, paradigma sains keperawatan dan konsep sentral yang menjadi fokus garapan disiplin ilmu keperawatan serta proses pengembangan sains keperawatan. Tuliskan pengembangan sains keperawatan yang merupakan kontribusi dari interaksi antara pendidikan, pelayanan / praktik dan riset keperawatan serta pengaruhnya terhadap kehidupan keprofesian.b. Makalah maksimal 12 halaman, tidak termasuk referensi.c. Perhatikan indikator penilaian makalah ketika menyusun makalah.d. Makalah kelompok kemudian disajikan oleh wakil kelompok sesuai jadwal yang telah disepakati bersama.

Tugas kelompok ke-2a. Susun makalah kelompok yang menunjukkan bahwa anda memahami tentang pengembangan model konseptual dan teori keperawatan; perbedaan antara tingkat philosophical theory, Conceptual models & Grand Theory, Nursing theory, Middle range theory dan Practice theory, serta hubungan teori keperawatan / model konseptual dengan falsafah dan paradigma keperawatan sesuai masa kehidupan dan orientasi theorist .b. Makalah maksimal 12 halaman, tidak termasuk referensi.c. Perhatikan indikator penilaian makalah ketika menyusun makalah.d. Makalah kelompok kemudian disajikan oleh wakil kelompok sesuai jadwal yang telah disepakati bersama.Tugas kelompok ke-3a. Susun makalah kelompok tentang hasil analisis anda tentang teori-teori / model konseptual keperawatan terpilih pada; 1) Asumsi theorists terhadap konsep-konsep sentral disiplin ilmu keperawatan dan statement / hubungan antar konsep sesuai masa dan orientasi theorist; 2) bagaimana menggunakan proses keperawatan sebagai pendekatan aplikatif dalam asuhan keperawatan. Teori yang dipilih untuk ditulis dan disajikan, harus berbeda.b. Seorang wakil dari tiap kelompok membentuk satu kelompok yang akan menyusun makalah tentang analisis perbandingan, perbedaan dan persamaan antara berbagai teori/model konseptual keperawatan tersebut dan menyajikannya.c. Makalah maksimal 12 halaman, tidak termasuk referensi.d. Perhatikan indikator penilaian makalah ketika menyusun makalah.e. Makalah kelompok kemudian disajikan oleh wakil kelompok sesuai jadwal yang telah disepakati bersama.

1. TUGAS INDIVIDUTugas Individu ke-1a. Membuat rancangan aplikasi model konseptual dan teori keperawatan dalam asuhan / praktik keperawatan sesuai dengan masalah sesuai konsentrasi.b. Memilih salah satu model konseptual/ teori keperawatan tiap mahasiswa.c. Mendesain aplikasi teori untuk mendekati kasus / masalah keperawatan dalam asuhan / praktik keperawatan menggunakan proses keperawatan.d. Menganalisis dan mengkritisi teori/model konseptual keperawatan yang dirancang dalam situasi praktik keperawatan dan membuat kesimpulan dan rekomendasi / saran (merujuk pada point 2)e. Makalah maksimal 15 halaman, tidak termasuk referensi.f. Perhatikan indikator penilaian makalah ketika menyusun makalah.g. Makalah individu kemudian disajikan oleh mahasiswa sesuai jadwal yang telah disepakati bersama.

Tugas Individu ke-2Mahasiswa diwajibkan untuk mengikuti ujian tertulis dalam bentuk comprehensive open book exam pada hari yang telah ditentukan (lihat jadual). Mahasiswa diperkenankan untuk membawa referensi yang diperlukan ke dalam ruang ujian. Kemampuan analisis dan sintesis menjawab soal ujian menjadi indikator utama penilaian.

BAB VEVALUASI HASIL PEMBELAJARAN

KISI-KISI EVALUASI

BENTUKBOBOT

Presentasi hasil penugasan kelompok: 15 %

Makalah kelompok: 20 %

Presentasi Individu: 15 %

Makalah individu: 20 %

Ujian Akhir Semester (Comprehensive open book exam): 25 %

Kehadiran / partisipasi & kedisiplinan: 5 %

Ketentuan kelulusan mata ajar:38. Dinyatakan lulus mata ajar jika memperoleh nilai minimal B38. Tidak ada her (ujian perbaikan) dalam semester yang sama.

PENILAIAN MAKALAH(INDIVIDU / KELOMPOK)

NO.KOMPONENBOBOTNILAIBOBOT X NILAI

1.Penampilan dan kerapian1. Pengetikan / penulisan tangan1. Penjilidan 1. Lay out makalah10

2.Sistematika penulisan1. Dilengkapi Bab, Sub bab1. Paragraf pembuka dan penutup1. Kejelasan kalimat dalam paragraf10

3.Cakupan konsep yang dibahas dan metode analisisnya1. Komprehensiveness1. Tingkat pemikiran kritikal1. Pemilihan metode analisis25

4.Kejelasan penyajian konsep1. Isi paragraf1. Alur penjelasan1. Keberadaan konsep / teori baru15

5.Pembahasan konsep dan pendapat mahasiswa1. Sintesis1. Pemikiran kritikal1. Ide dan pandangan baru mahasiswa20

6.Kesimpulan dan saran

10

7.Daftar rujukan yang disitasi1. Lama tahun1. Relevansi1. Jurnal riset1. Buku teks10

TOTAL100

Tanggal penilaian : .....................................................Identitas kelompok : ...................................................Penilai : .......................................................................Komentar umum tentang makalah :..............................................................................................................................................................................................................................................................................................Keterangan:1 = kurang 3 = baik2 = cukup 4 = baik sekali

PENILAIAN PRESENTASI INDIVIDU / KELOMPOK

NO.KOMPONENBOBOTNILAIBOBOT X NILAI

1.Materi isi:1. Tujuan 1. Alur struktur materi 1. Kejelasan argumen atau penjelasan1. Kedalaman dan keluasan analisis1. Rangkuman inti materi presentasi1. Kesimpulan 30

2.Bukti / evidence1. Desain pendekatan dalam penyajian1. Kajian literatur / penggunaan literatur1. Interpretasi masalah / temuan / artikel20

3.Penampilan presentasi1. Kelancaran1. Penggunaan AVA1. Handouts1. Bahasa tubuh15

4.Ketrampilan berdiskusi1. Mendengarkan 1. Respon terhadap pertanyaan1. Memacu anggota / orang lain ke dalam diskusi1. Mengelola kelompok dan hadirin20

5.Aspek lain 1. Presentasi secara keseluruhan1. Koordinasi dalam tim1. Pemerataan peran dalam tim15

TOTAL100

Tanggal penilaian : .....................................................Identitas kelompok : ...................................................Penilai : .......................................................................

Komentar umum tentang makalah :..............................................................................................................................................................................................................................................................................................Keterangan: (nilai bisa tidak bulat, misal 3.50, 3.75 dst)1 = kurang 3 = baik2 = cukup 4 = baik sekali

PENILAIAN SEBAGAI PENYANGGAH (OPONEN)

NO.KOMPONENBOBOTNILAIBOBOT X NILAI

1.Kejelasan pertanyaan10

2.Ketepatan pertanyaan dengan materi presentasi

30

3.Kemampuan analisis

20

4.Kemampuan menerima jawaban penyaji 20

5.Kemampuan mamberi saran / umpan balik

20

TOTAL100

Tanggal penilaian : .....................................................Identitas kelompok : ...................................................Penilai : .......................................................................

Keterangan:1 = kurang 3 = baik2 = cukup 4 = baik sekali

16