sessi 3 - 4 bionomik & ekologi vektor

6
3/22/2011 1 BIONOMIK VEKTOR Dr. H. Arif Sumantri, SKM.,M.Kes PENGENDALIAN : SUATU USAHA UNTUK MENEKAN POPULASI SERANGGA HAMA DARI YANG MERUGIKAN MENJADI TIDAK MENIMBULKAN MASALAH LAGI (MENGURANGI POPULASI = INSECT PEST SPPRESSION) HAMA: ORGANISME YANG KEBERADAANNYA DAN/CARA HIDUPNYA PADA KONDISI TERTENTU DAPAT MEMBAHAYAKAN, MERUGIKAN ATAU MENGGANGGU KETENANGAN HIDUP MANUSIA PEST ERADICATION PEST CONTROL PEST MANAGEMENT INTEGRATED PEST MANAGEMENT STRATEGI PENGENDALIAN HAMA SERANGGA 1) MECHANICAL CONTROL : MENGGUNAKAN CA RA MEKANIK 2) PHYSICAL CONTROL : MEREKAYASA/MENGATUR KONDISI FISIK LINGKUNGAN (SUHU, %Hg, CAHAYA, RADIASI, DLL) 3) BIOTIC CONTROL : MENGGUNAKAN ORGANIK MUSUH ALAMI (PREDATOR, PARASIT DAN PATOGEN) 4) GENETIC CONTROL : MELAKUKAN REKAYASA GENETIK (INANG TRANSGENIK, STERILISASI, DLL) 5) LEGAL/SOSIAL CONTROL : PERATURAN PerUU (sangsi, kebijakan, dll) 6) CHEMICAL CONTROL : (Feromon, pestisida, hormon sintetis) ARSA

Upload: widayu-rahmidha

Post on 01-Jul-2015

478 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Sessi  3 - 4 Bionomik & Ekologi Vektor

3/22/2011

1

BIONOMIK VEKTOR

Dr. H. Arif Sumantri, SKM.,M.Kes

PENGENDALIAN :

SUATU USAHA UNTUK MENEKAN POPULASI SERANGGA

HAMA DARI YANG MERUGIKAN MENJADI TIDAK

MENIMBULKAN MASALAH LAGI

(MENGURANGI POPULASI = INSECT PEST SPPRESSION)

HAMA:

ORGANISME YANG KEBERADAANNYA DAN/CARA HIDUPNYA

PADA KONDISI TERTENTU DAPAT MEMBAHAYAKAN, MERUGIKAN

ATAU MENGGANGGU KETENANGAN HIDUP MANUSIA

PEST ERADICATION

PEST CONTROL

PEST MANAGEMENT

INTEGRATED PEST MANAGEMENT

STRATEGI PENGENDALIAN HAMA SERANGGA

1) MECHANICAL CONTROL : MENGGUNAKAN CA RA MEKANIK

2) PHYSICAL CONTROL : MEREKAYASA/MENGATUR KONDISI FISIK LINGKUNGAN

(SUHU, %Hg, CAHAYA, RADIASI, DLL)

3) BIOTIC CONTROL : MENGGUNAKAN ORGANIK MUSUH ALAMI

(PREDATOR, PARASIT DAN PATOGEN)

4) GENETIC CONTROL : MELAKUKAN REKAYASA GENETIK

(INANG TRANSGENIK, STERILISASI, DLL)

5) LEGAL/SOSIAL CONTROL : PERATURAN PerUU (sangsi, kebijakan, dll)

6) CHEMICAL CONTROL : (Feromon, pestisida, hormon sintetis)

ARSA

Page 2: Sessi  3 - 4 Bionomik & Ekologi Vektor

3/22/2011

2

UNTUK MENCAPAI HASIL MAKSIMAL PENGENDALIAN

HARUS DIPAHAMI DENGAN BAIK :

1) IKHWAL HAMANYA : BIOEKOLOGI DAN PERILAKU

2) IKHWAL STRATEGI PENGENDALIAN : (SIAPA SASARAN, BAGAIMANA,

DIMANA, DAN KAPAN)

3) IKHWAL SUBSTANSI PENGENDALIAN : (PESTISIDA & CARA APLIKASI,

ORGANISME MUSUH ALAMI, CARA NON PESTISIDA)

4) IKHWAL LINGKUNGAN (EKOSISTEM/SANITASI LINGKUNGAN)

IMPLEMENTASI KONSEP PENGENDALIAN

1) KERUGIAN EKONOMI VS GANGGUAN KENYAMANAN & BAHAYA

2) TINGKAT POPULASI AMBANG ?

(AMBANG TOLERANSI CUKUP BERAGAM DIANTARA USER)

3) PROGRAM PENGENDALIAN BERDASARKAN KAIDAH “EKOLOGI & FISIOLOGI”,

SESUAI DENGAN JENIS HAMA DAN SITUASI/KONDISI

LINGKUNGAN SERTA TINGKAT TOLERANSI USER (PENGHUNI/MASYARAKAT)

BIONOMIK VEKTOR NYAMUK SIKLUS HIDUP AEDES AEGYPTI

DIDALAM AIR

Page 3: Sessi  3 - 4 Bionomik & Ekologi Vektor

3/22/2011

3

Tempat untukberkembang

biak

Tempat untukistirahat

Tempat untukmencarimakan

Environment

PRILAKU NYAMUK•Perilaku Mencari Makan (Darah)

1. Perilaku mencari darah dikaitkan dengan waktu

2. Perilaku mencari darah dikaitkan dengan tempat

3. Perilaku mencari darah dikaitkan dengan sumber darah

2011-03-22

11

Curah Hujan

Klimatologi

T P N

Populasi

Nyamuk

Virus Dengue

Aedes aegypti

( Betina ♀)

Suhu &

Kelembaban

L I DKualitas Sanitasi

Permukiman

Populasi

Penduduk

Pencemaran

Udara (BBM)

Kesehatan

Masyarakat

Host/orang

Susceptible

Kasus

DBD

Masalah Kes

Masyarakat Kota

U G L IPHBS

EkonomiEkologi

Sosial

KONSEP PEMIKIRAN

Model : Arsa, 2005

ENDEMISDBD

ENDEMIS DBD DI DKI JAKARTA

PHBS

DBD PMKM 1968 - Sekarang

PERUBAHAN IKLIMGLOBAL

Kualitas Sanitasi

Pemukiman

INFO

LEMAHNYA PENEGAKANHUKUM

LEMAHNYA SISTEM SURVEILANS

KEBIJAKAN PEMERINTAH KONTRAPRODUKTIF

KEGAGALAN PENCEGAHAN

PENYEBARAN DBD

Masalah Kesehatan

Kota

EPISODE 1

PERBEDAAN

VISI DAN

PERSEPSI PARA

PENGAMBIL

KEBIJAKAN

LEMAHNYA

PERENCANAA

N & PREDIKSI

PENYEBARAN

DBD

Model : Arsa, 2005

Page 4: Sessi  3 - 4 Bionomik & Ekologi Vektor

3/22/2011

4

2011-03-22

13

DB

D p

en

yak

itm

asa

lah

ke

se

ha

tan

ma

sya

rak

at

se

jak

tah

un

19

68

-se

ka

ran

g

Sis

tem

De

tek

siD

ini

EW

S y

an

g

be

rba

sis

lingk

un

ga

n

Rekomendasi pola

Koordinasi stake holder

Manajemen pencegahan

Penyebaran penyakit DBD

Rekomendasi kebijakan

pemerintah

Kondisi optimal derajat

Kesehatan masyarakat

Terhadap penyakit DBD

Sistem pakar berbasis

pengetahuan

Sistem pakar berbasis

pengetahuan

Perilaku Hidup Bersih & Sehat

Masalah Kesehatan

Masyarakat Kota

Perubahan Iklim GLobal

EPISODE (2)

Model : Arsa, 2005

Parasit

LingkunganFisik

Vektor

Faktor Biologis Lainnya

Pejamu

Manusia

EKOLOGI VEKTOR

2011-03-22

15

Klimatologi

Curah

Hujan

Kebutuhan

lahan

Perumahan

Pencemaran

Udara

Suhu/

Kelem

baban

T P N

P H BS

Pop Nyamuk

Kesehatan

Masyarakat

Kualitas

Sanitasi

Pemukiman

Masalah

Kesehatan

Kota

Agent

Infektif

Jumlah

Penduduk

Kasus

DBD

Causal Loops kasus DBD dan interaksi PHBS

Host

Susceptible

+

+

+ +

+

--

--

--

-

-

-

-

- --

-

-

+

+

+

+

+

-

-

_

+

+

+

_

+

+

_

_

+

+

Model : Arsa, 2005

2011-03-22

16

Iklim

Curah

hujan

Kualitas

udara

Kepadatan

nyamuk

Surveilance

DBD

Penyakit

DBD

Bionomik

nyamuk

Pencegahan

penyebaran

penyakit DBD

Potensi

PSM

PSP

Masyarakat

PHBS

Temperatur/

Kelembaban

Kepadatan

Jentik

Pengelolaan

Lingkungan

Potensi

manfaat

Causal Loops Pencegahan Penyebaran Penyakit DBD berbasis lingkungan

+

+

+

+ +

+

+

+

_

++

+

+

-

++

++

-

-

-

+

-

--

-

-

-

_

_

-

-

+

Model : Arsa, 2005

Page 5: Sessi  3 - 4 Bionomik & Ekologi Vektor

3/22/2011

5

Jenis-jenis Kecoa di Indonesia

1. Periplaneta americana

2. Periplaneta australasiae

3. Periplaneta brunnea

4. Blatella germanica

5. Neostylophyga rombifolia

6. Supella longipalpa

7. Symploce sp

Periplaneta americana

Periplaneta australasiae Periplaneta brunnea

Page 6: Sessi  3 - 4 Bionomik & Ekologi Vektor

3/22/2011

6

TUGAS KELOMPOK

1. IDENTIFIKASI PEMETAAN BIONOMIK NYAMUK DI KAMPUS FKIK

2. DISAIN INSTRUMEN PENGENDALIAN PADA FASE OVUM

3. LAKUKAN ANALISA PROPORSI BREEDING INDEX

1. IDENTIFIKASI PEMETAAN BIONOMIK KECOA DI KAMPUS FKIK

2. DISAIN INSTRUMEN PENGENDALIAN KECOA FASE OVUM

3. LAKUKAN ANALISA PROPORSI BREEDING INDEX

A

B

DIKUMPULKAN : 29 MARET 2011

TUGAS MANDIRI

1. TELAAH BIONOMIK VEKTOR & PENGARUH GLOBAL WARMING DENGAN

PENYAKIT BERBASIS LINGKUNGAN

2 JELASKAN KAITAN PHBS, VECTOR CONTROL DAN PENINGKATAN KASUS

DBD

3 TERANGKAN MODEL CAUSAL LOOPS PADA PENCEGAHAN PENYAKIT VEKTOR

BERBASIS LINGKUNGAN DENGAN DINAMIKA BIONOMIK DAN EKOLOGI

VEKTOR

4 BAGAIMANA KRITERIA SUATU PENGENDALIAN VEKTOR DISEBUT SEBAGAI

PENGENDALIAN VEKTOR TERPADU ? TERANGKAN BENTUK APLIKASI &

APLIKATORNYA.

DIKUMPULKAN : 29 MARET 2011

والسالم عليكن ورحمة هللا وبركاته