sejarah aliran psikologiocw.upj.ac.id/files/slide-psg103-pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. ·...

20
SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGI Psikologi Gestalt

Upload: others

Post on 12-Nov-2020

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGI

Psikologi Gestalt

Page 2: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:
Page 3: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:
Page 4: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:
Page 5: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:
Page 6: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

Max Wertheimer

Kurt Koffka

Wolfgang Kohler

Kurt Lewin

Page 7: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

• Menolak strukturalisme Wundt, bahwa kesadaran dapat dibagikedalam elemen-elemen dasar.

• Namun masih menerima konsep-konsep tentang kesadaran, pikiran dan persepsi berbeda dengan Behaviorisme.

• Pengertian Gestalt: bentuk (form, shape), konfigurasi, entitasyang utuh.

Perceptual Constancy:Pengalaman persepsi yang utuh dan lengkap ketika kita

mempersepsi objek bahkan ketika elemen sensoris berubah

Page 8: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

Prinsip-Prinsip Psikologi Gestalt:

• Persepsi manusia bekerja secara aktif dan teroganisir

• Ketika kita mempersepsi obyek, pikiran kita aktifmengorganisasikan elemen-elemen tersebut secara lebihbermakna dan ke dalam bentuk yang lebih koheren.

• Dalam mempersepsi, pikiran akan membentuk ataumenciptakan bentuk yang utuh atau keseluruhan dari suatuobyek.

Page 9: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

Prinsip-Prinsip Perceptual Organization

Page 10: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

Prinsip Perceptual Organization1. Proximity

Bagian tertentu yang letaknya berdekatan dalam ruangdan waktu akan tampak menjadi satu kesatuan.

Page 11: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

Prinsip Perceptual Organization1. Proximity

Page 12: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

2. ContinuityKecenderungan dari persepsi kita untuk mengikuti suatu arahan, untuk membuat hubungan dari berbagai elemen sedemikian rupa, sehinggal terlihat bersambung atau mengalir pada arah tertentu.

Page 13: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

3. SimiliarityBentuk yang sama akan cenderung dilihat sebagai suatu kesatuan atau membentuk satu kelompok

Page 14: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

3. Similiarity

Page 15: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

4. ClosurePersepsi individu memiliki kecenderungan untuk melengkapisuatu bentuk yang belum lengkap atau juga untuk mengisikekosongan yang ada

Page 16: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

5. Simplicity/PragnazIndividu cenderung memandang suatu benda itu bagus bila bentuknya simetris, sederhana dan stabil.

Page 17: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

6. Figure/GroundKita mengorganisasikan persepsi dengan membedakan ataumengelompokkan obyek yang dilihat (figure) dengan latar belakang (ground)

Page 18: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

• Lapangan Kehidupan (Psychological Fields)

Aktivitas-aktivitas psikologis seseorang

terjadi di dalam lapangan psikologis yang ia sebut

dengan lapangan kehidupan.

Kurt Lewin:

Page 19: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

Keterangan:1. Menggambarkan tingkah laku manusia dalam keseluruhan

(total) konteks lingkungan fisik dan sosialnya

2. Daya : sesuatu hal yang dapat menyebabkan perubahan

3. Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan

4. Ketegangan/konflik: bisa terjadi karena adanya perbedaan kebutuhan atau kebutuhan tidak terpenuhi.

Page 20: SEJARAH ALIRAN PSIKOLOGIocw.upj.ac.id/files/Slide-PSG103-Pertemuan-11.pdf · 2020. 1. 23. · Tingkah laku dan lokomosi: perubahan / gerakah pada lapangan kehidupan 4. Ketegangan/konflik:

Tiga Jenis Konflik:

1. Approach-approach conflictsmemilih 2 cowok

2. Approach-avoidance conflicts saat mudik lebaran

3. Avoidance-avoidance conflicts saat deadline