satuan acara penyuluhan kesehatan

10
PRE PLANING PENDIDIKAN KESEHATAN Latar Belakang Kelainan atau penyakit rongga mulut dan gigi merupakan salah satu dari 10 penyakit terbanyak di Puskesmas. Hampir sekitar 60% masyarakat Indonesia pernah mengalami gangguan pada gigi. Pada tahun 1980, ditemukan bahwa hampir 90% anak sekolah mempunyai kelainan gigi atau rongga mulut. Hal ini menunjukkan bahwa kesehatan gigi dan rongga mulut perlu mendapatkan perhatian khusus. Penyuluhan kesehatan gigi memegang peranan penting di sekolah terutama untuk meningkatkan kesadaran para siswa/i dalam menjaga giginya supaya bisa bertahan lama. Jelas tak enak memiliki gigi yang rapuh dan bolong disana-sini karena tentu akan menyebabkan banyak kendala ketika mengunyah makanan, seringnya sakit gigi, dan rasa ketidak-enakkan lainnya. Gigi dan mulut merupakan aspek penting bagi manusia terutama dalam peranannya sebagai organ untuk memakan. Mulut berfungsi untuk memasukkan berbagai rupa makanan, dan gigi brefungsi mengolah segala makanan yang masuk dengan cara menghaluskannya sebelum akhirnya masuk ke lambung untuk menghasilkan berbagai macam zat dan gizi yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan akan zat-zat tersebut oleh tubuh. Penyuluhan kesehatan gigi dan mulut merupakan aktifitas yang bertujuan untuk mengingatkan, memberikan

Upload: votranica-siregar

Post on 17-Apr-2015

156 views

Category:

Documents


12 download

DESCRIPTION

rencana untuk kegiatan penyuluhan kesehatan tentang gigi dan mulut

TRANSCRIPT

Page 1: satuan acara penyuluhan kesehatan

PRE PLANING PENDIDIKAN KESEHATAN

Latar Belakang

Kelainan atau penyakit rongga mulut dan gigi merupakan salah satu dari 10

penyakit terbanyak di Puskesmas. Hampir sekitar 60% masyarakat Indonesia pernah

mengalami gangguan pada gigi. Pada tahun 1980, ditemukan bahwa hampir 90% anak

sekolah mempunyai kelainan gigi atau rongga mulut. Hal ini menunjukkan bahwa

kesehatan gigi dan rongga mulut perlu mendapatkan perhatian khusus.

Penyuluhan kesehatan gigi memegang peranan penting di sekolah terutama

untuk meningkatkan kesadaran para siswa/i dalam menjaga giginya supaya bisa

bertahan lama. Jelas tak enak memiliki gigi yang rapuh dan bolong disana-sini karena

tentu akan menyebabkan banyak kendala ketika mengunyah makanan, seringnya sakit

gigi, dan rasa ketidak-enakkan lainnya.

Gigi dan mulut merupakan aspek penting bagi manusia terutama dalam

peranannya sebagai organ untuk memakan. Mulut berfungsi untuk memasukkan

berbagai rupa makanan, dan gigi brefungsi mengolah segala makanan yang masuk

dengan cara menghaluskannya sebelum akhirnya masuk ke lambung untuk

menghasilkan berbagai macam zat dan gizi yang digunakan untuk memenuhi

kebutuhan akan zat-zat tersebut oleh tubuh.

Penyuluhan kesehatan gigi dan mulut merupakan aktifitas yang bertujuan

untuk mengingatkan, memberikan contoh, sampai memberikan peringatan mengenai

pentingnya menjaga kesehatan kedua organ vital manusia tersebut.

Program ini bisa dikatakan merupakan salah satu bagan penting dari program

kesehatan secara komprehensif. Kementrian Kesehatan sendiri telah mempunyai

program untuk mengadakan penyuluhan tersebut secara berkala kepada masyarakat,

khususnya lagi kepada anak-anak di sekolah.

Sasaran penyuluhan adalan anak sekolah, karena pada umumnya siswa/i

sekolah belum mempunyai kesadaran yang tinggi untuk menjaga aset penting dalam

tubuhnya, yakni gigi. Mereka cenderung mengabaikan selama belum merasakan

keluhan pada giginya tersebut.

Page 2: satuan acara penyuluhan kesehatan

Penyuluhan kesehatan gigi ini perlu dilakukan secara berkesinambungan

minimal 6 bulan sekali ke sekolah-sekolah. Dikhususkan bagi sekolah-sekolah yang

terletak di desa-desa yang memang biasanya belum tertanam kesadaran yang tinggi

untuk menjaga kesehatan giginya.

Berbeda dengan masyarakat kota yang sudah punya kesadaran tinggi untuk

menjaga gigi dan mulut, siswa/i di desa biasanya banyak abai dan tak hirau dengan

urgensi menjaga kesehatan organ penting dalam tubuhnya.

Page 3: satuan acara penyuluhan kesehatan

SATUAN ACARA PENGAJARAN (SAP)

A. POKOK BAHASAN

Kebersihan Gigi dan Mulut

B. SUB POKOK BAHASAN

1. Anatomi gigi

2. Cara menyikat gigi yang baik benar

3. Penyebab gigi rusak

4. Perawatan gigi

C. TUJUAN

TIU :Setelah mengikuti penyuluhan ini selama 30 menit, siswa SD diharapkan

dapat mengetahui tentang kesehatan gigi dan mulut.

TIK : Setelah mengikuti penyuluhan ini selama 30 menit siswa diharapkan dapat :

1. Mengetahui tentang bagian-bagian gigi.

2. Mengetahui dan dapat memperagakan cara menyikat gigi yang benar.

3. Mengetahui tentang penyebab gigi rusak

4. Mengetahui cara perawatan gigi yang benar

D. SASARAN

Siswa SD Harapan Baru

E. WAKTU

Hari/Tanggal : Jum’at, 11 Maret 2011

Pukul : 10.00 WIB – 11.00 WIB

F. METODE

Ceramah dan diskusi

G. MEDIA

Leaflet dan poster

Page 4: satuan acara penyuluhan kesehatan

H. PENGORGANISASIAN

Moderator : Siti Aminah Daulay S.Kep

Penyuluh : Murniaty Adongma Simanjuntak S.Kep

I. PELAKSANAAN KEGIATAN

N

O

KEGIATAN PENGAJAR PESERTA MEDIA WAKTU

1 Pembukaan - Memberi

salam.

- Menjelaskan

tujuan,

manfaat dan

cakupan

materi.

- Menjawab

salam.

- Mendengarkan

dan

memperhatikan

3 menit

2 Kegiatan Inti - Menjelaskan

bagian-bagian

gigi

- Menjelaskan

cara menyikat

gigi yang

benar

- Menjelaskan

penyebabkan

gigi rusak

- Menjelaskan

cara

perawatan gigi

yang benar

- Mendengarkan

dan

memperhatikan

- Memperhatikan

dan menyimak.

- Mendengarkan

dan

memperhatikan

- Memperhatikan

dan menyimak.

poster 20 menit

Page 5: satuan acara penyuluhan kesehatan

3 Penutup - Mengevaluasi

pengetahuan

siswa.

- Menyimpulkan

materi yang

telah

disampaikan.

- Memberi

salam.

- Bertanya

jika ada hal

yang kurang

jelas.

- Menjawab

pertanyaan.

- Menjawab

salam

Leaflet 7 menit

J. Evaluasi

1. Evaluasi Struktur

a. Kesiapan mahasiswa memberikan materi penyuluhan.

b. Media dan alat memadai.

c. Setting sesuai dengan kegiatan.

2. Evaluasi Proses

a. Pelaksanaan preplanning sesuai dengan alokasi waktu.

b. Peserta penyuluhan mengikuti kegiatan dengan aktif.

c. Peserta penyuluhan menanyakan tentang hal hal yang diajukan oleh

penyuluh pada saat evaluasi.

3. Evaluasi Hasil

a. Peserta mampu menjawab 80% pertanyaan yang diajukan oleh penyuluh

pada saat evaluasi.

MATERI PENYULUHAN

1. Bagian-bagian gigi

Page 6: satuan acara penyuluhan kesehatan

2. Menyikat gigi yang benar

a. Waktu menyikat gigi : menyikat gigi sebaiknya dilakukan pada saat setelah

makan pagi dan menjelang tidur pada malam hari.

b. Lamanya menyikat gigi dianjurkan salama 3-5 menit.

c. Menggunakan pasta gigi yang mengandung flour.

d. Cara menyikat gigi

1. Letakkan posisi sikat 45 derajat terhadap gusi

2. Gerakan sikat dari arah gusi kebawah untuk gigi Rahang Atas (seperti mencungkil)

3. Gerakan sikat dari arah gusi ke atas untuk gigi rahang bawah

4. Sikat seluruh permukaan yang menghadap bibir dan pipi serta permukaan dalam

dan luar gigi dengan cara tersebut.

5. Sikat permukaan kunyah gigi dari arah belakang ke depan.

Page 7: satuan acara penyuluhan kesehatan

Menggunakan cara vertikal karena tujuan menyikat gigi adalah mengangkat sisa

makanan yang biasanya menumpuk di leher gusi, gerakan horisontal selain tidak

mengangkat sisa makanan yang terletak di sela gigi, juga akan menyebabkan

perlekatan papila gusi (gusi yg terletak di antar gigi).

3. Yang menyebabkan gigi rusak

e. Cara makan yang salah

Makan dan minum panas dan dingin secara bergantian dalam satu waktu,

mengemut makanan

f. Tidak membersihakan gigi setel;ah makan gula, coklat, cuka

g. Obat-obatan

4. perawatan yang baik untuk gigi

a. Sikat gigi setelah makan dan sebelum tidur

b. Makan makanan dan minuman yang mengandung flour

c. Menghindari hal-hal yng merusak gigi

d. Periksa ke dokter gigi setiap 6 bulan.

Page 8: satuan acara penyuluhan kesehatan

DAFTAR PUSTAKA

Ahira, A. Yrgensi Penhttp://abidinblog.blogspot.com/2008/12/kesehatan-gigi-dan-mulut.html

http://www.anneahira.com/penyakit-gigi-dan-mulut.htm

http://www.anneahira.com/penyuluhan-kesehatan-gigi.htm