review bidang teknik lingkungan - · pdf filepembusukan materi padat penggerusan/erosi dari...

27
REVIEW BIDANG TEKNIK LINGKUNGAN TL 4001 Rekayasa Lingkungan 2009 Program Studi Teknik Lingkungan ITB

Upload: dinhdat

Post on 02-Feb-2018

245 views

Category:

Documents


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

REVIEW BIDANG TEKNIK LINGKUNGAN

TL 4001 Rekayasa Lingkungan 2009Program Studi Teknik Lingkungan ITB

Page 2: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Review Bidang Teknik Lingkungan

� Teknik Lingkungan (Environmental Engineering) adalah Cabang ilmu rekayasa (engineering) dengan fokus utama:Perlindungan Lingkungan dari kemungkinan terjadinya Perlindungan Lingkungan dari kemungkinan terjadinya kerusakan sebagai akibat dari dampak negatif aktivi tas manusia

� Konsep Dasar Pencemaran Lingkungan:

Sumber Lingkungan Receptor

-Biogenik/alamiah-Antropogenik/buatan Manusia

-Atmosfir-Hidrosfir-Litosfir

-Manusia-Tumbuhan-Hewan-Material

Page 3: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Pencemaran Lingkungan

Page 4: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Sumber� Sumber Pencemar Lingkungan:

� Biogenik: sumber pencemar yang teremisi ke lingkungan secara alamiah:� Letusan Gunung Berapi� Pembusukan materi padat� Pembusukan materi padat� Penggerusan/erosi dari hulu sungai� Dll

� Antropogenik: sumber pencemar yang berasal dari aktivitas/kegiatan buatan manusia yang dapat berupa materi yang mampu diasimilasi oleh alam dan materi xenobiotik (asing bagi lingkungan):

� Proses Industri� Pembakaran Bahan Bakar� Aktivitas Domestik� Eksploitasi dan Eksplorasi Sumber Daya Alam: ekstraksi mineral, minyak dan gas� Dll

� Bentuk materi pencemar yang dihasilkan oleh aktivitas manusia dapat berupa Limbah cair, padat dan gas.

Page 5: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Contoh-contoh “Sumber Pencemaran”

Pencemaran Lingkungan

Page 6: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Lingkungan� Lapisan dimana organisme dan makhluk hidup lainnya berinteraksi: Biosfir

� Biosfir adalah lapisan yang menyelimuti bumi yang terdiri dari atmosfir, litosfir dan hidrosfir:◦ Tempat sumberdaya alam mengalami sirkulasi dan bersiklus: gas, cairan dan materi padat◦ Tempat pembuangan produk sampingan akibat srkulasi dan siklus SDA berupa limbah padat, ◦ Tempat pembuangan produk sampingan akibat srkulasi dan siklus SDA berupa limbah padat,

cair dan gas

� Atmosfir terdiri dari campuran gas yang berada di atas permukaan bumi:◦ Troposfir◦ Stratosfir◦ Mesosfir◦ Termosfir

� Hidrosfir terdiri dari lautan, danau, sungai dan air tanah (lihat siklus hidrologi)

� Litosfir adalah lapisan tanah yang menyelimuti inti bumi

� Pada kondisi alamiah: bentuk-bentuk kehidupan di biosfir berada dalam kesetimbangan dengan lingkungan

� Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan “self-purification”

Page 7: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Dampak di “Pathway” (Lingkungan)

Sediment transport

Page 8: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Oil spill (?)Air asam tambangAir asam tambang

Page 9: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Smog Fotokimia Global Warming

Hujan Asam

Page 10: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Self Purification

Page 11: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Reseptor� Receptor adalah penerima akibat terjadinya perubahan kualitas lingkungan:

� Manusia: dampak pencemaran lingkungan terhadap kesehatan � Tragedi Minamata di Jepang akibat pencemaran logam berat � Adanya korelasi positif yang kuat antara tingginya tingkat pencemaran udara

dengan angka kejadian penyakit ISPA.dengan angka kejadian penyakit ISPA.� dll

� Tumbuhan � terjadinya penurunan produktivitas tanaman produksi � kegagalan panen, � adanya residu logam berat dan materi pencemar lainnya dalam tanaman maupun

buah-buahan� dll

� Hewan� Meningkatnya angka kematian hewan ternak� Menururnnya resistensi hewan ternak terhadap penyakit/hama� Menururnnya resistensi hewan ternak terhadap penyakit/hama� Dll

� Material� Kerusakan bangunan� Estetika Bangunan� dll

Page 12: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Dampak terhadap “Receptor (Penerima)”

Page 13: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Penyakit Minamata

Pencemaran Lingkungan

Page 14: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Kebutuhan Natural:

Sumber Daya Alam

Kebutuhan Buatan:

Sumber Daya Alam Senyawa Senobiotik

Pemenuhan Kebutuhan Manusia

Pemenuhan Kebutuhan(sandang, pangan, papan)

Residu

Environmental FriendlyNon-Senobiotik

Proses Manufaktur

Pemenuhan Kebutuhan

Residu

Non-Senobiotik

Self Purification

Non & less degradable

Akumulasi di Lingkungan

Page 15: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

PermasalahanPertumbuhan Manusia

Peningkatan Pemenuhan Kebutuhan Natural dan Buatan

Emisi senyawa: - Senobiotik- over emission senyawa non-senobiotik

Penurunan “Daya Dukung Lingkungan”

Kemampuan Asimilasi Lingkungan: Tidak BerfungsiKemampuan Asimilasi Lingkungan: Tidak Berfungsi

Kerusakan Lingkungan

Page 16: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Perbaikan Kualitas Lingkungan� Untuk Memperbaiki kualitas lingkungan: “Pengelolaan Kualitas Lingkungan”

Sumber Lingkungan Receptor

Baku Mutu Baku Mutu Lingkungan

Pengelolaan Lingkungan: aspek strategi & Aspek Teknis

� Aspek Strategi: arena publik dan kebijakan, termasuk didalamnya pertimbangan ekonomi, sosial, demografi dan hukum

� ASPEK TEKNIS: Cara untuk mencapai tujuan yang digariskan dalam aspek strategik

Page 17: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Pengelolaan Kualitas Lingkungan

� Pengelolaan Kualitas Lingkungan bertujuan untuk mencegah dampak negatif:◦ aktivitas manusia terhadap lingkungan ◦ lingkungan terhadap makhluk hidup dan material

� Pemanfaatan daya dukung lingkungan dan daya asimilasi lingkungan tanpa mengganggu kesetimbangan yang sudah terjadi

� Melibatkan berbagai disiplin ilmu terutama dalam perumusan aspek-aspek strategis, misal:◦ Perencanaan Ruang dan Wilayah yg berwawasan lingkungan◦ Penegakan Hukum: Kriteria/Standard Lingkungan (baku mutu)◦ Dll

Pencapaian tujuan aspek strategis: ASPEK TEKNIS� Pencapaian tujuan aspek strategis: ASPEK TEKNIS

� ASPEK TEKNIS: upaya pengendalian dampak negatif terhadap lingkungan dengan pendekatan Rekayasa/Engineering: disain, konstruksi dan opearasi instalasi pengolahan air, udara, dan limbah padat (sampah)

Page 18: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Peranan Ahli Teknik Lingkungan ?� Peran ahli Teknik Lingkungan dalam Pengelolaan lingkungan akan lebih menonjol

peranannya dalam aspek teknis dan perencanaan :

� Aspek Teknis dan Perencanaan:Konversi limbah menjadi bentuk yang ramah lingkungan� Konversi limbah menjadi bentuk yang ramah lingkungan

� Minimasi limbah : Reuse, Recycle dan Recovery� Teknologi Bersih� Zero Emission (?)

� Aspek Strategis dan kebijakan: assessment suatu kegiatan terhadap lingkungan dari aspek solusi-solusi teknis yang bisa diterapkan: “best available technology” dan “best practical technology”

� Kompetensi ahli Teknik Lingkungan: memiliki kemampuan dalam identifikasi, formulasi dan � Kompetensi ahli Teknik Lingkungan: memiliki kemampuan dalam identifikasi, formulasi dan perancangan alat-alat pengendali: � Sistem Pengelolaan Air Bersih dan Buangan/Limbah Cair: Penyaluran dan Pengolahan� Ssitem Pengelolaan Sampah: Transportasi dan Pengolahan� Sistem Pengelolaan Kualitas Udara� Sanitasi Lingkungan: drainase lingkungan, persampahan, air bersih dan air kotor

Page 19: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Sumber: Zero Waste Alliance

Page 20: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Sumber: Zero Waste Alliance

Peranan Ahli Teknik Lingkungan ?

Page 21: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

End of Pipe Treatment

Page 22: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Well Engineered Disposal Site

Page 23: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Nutrien +

Water table

Spray irrigation/Infiltration trenches

Pemulihan/remediasiTanah dan air tanah tercemar

Kontaminasi

Suplay oksigen

Kontaminasi

Blower

Knock out tank

geotextileDrainase

Page 24: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

Konsep Rekayasa Lingkungan� Penerapan teknologi yang selaras dengan sifat-sfat alami dari lingkungan: optimasi dan

intensifikasi sehingga mampu mengolah dalam beban yang lebih besar dan lebih cepat◦ Pengendapan secara fisik : hukum gravitasi◦ Reaksi kimia: netralisasi, prepitasi◦ Reaksi biologi: dekomposisi zat organik oleh mikroba◦ Reaksi biologi: dekomposisi zat organik oleh mikroba◦ dll(Kecuali dalam penanganan Limbah Berbahaya dan beracun dimana Pengenceran dan

pendispersian ke lingkungan tidak diperbolehkan)

� Penguasaan dan pemahaman proses-proses alami dan Proses Pemurnian rekayasa (engineered purified process): proses biologi dan kimia

� Penerapan Rekayasa Lingkungan didasari oleh pengetahuan bidang matematika, fisika dan ilmu-ilmu engineering (engineering science) serta pengetahuan bidang kimia dan biologi

� Berdasarkan hukum kekekalan masa dan energi: konversi material menjadi lebih material lain yang dapat diterima lingkungan, pengenceran sehingga konsentrasdi menjadi lebih rendah, atau pengkonsentrasian menjadi lebih pekat untuk kemudian diisolasi

� Keunikan ilmu Teknik Lingkungan: Jembatan antara ilmu Biologi dengan Teknologi

Page 25: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

UU No. 23 tahun 1997tentang Pengelolaan Lingkungan Hidup

� Pencemaran lingkungan hidup adalah masuknya atau dimasukkannya masuknya atau dimasukkannya makhluk hidup, zat, energi, dan/atau komponen lain ke dalam lingkungan hidup oleh kegiatan manusia sehingga kualitasnya turun sampai ke tingkat tertentu yang menyebabkan lingkungan tertentu yang menyebabkan lingkungan hidup tidak dapat berfungsi sesuai peruntukannya.

Page 26: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

� Baku mutu lingkungan hidup adalah � Baku mutu lingkungan hidup adalah ukuran batas atau kadar makhluk hidup, zat, energi, dan/atau komponen yang ada atau harus ada dan/atau unsur pencemar yang ditenggang keberadaannya dalam suatu sumber daya tertentu sebagai unsur suatu sumber daya tertentu sebagai unsur lingkungan hidup

Page 27: Review Bidang Teknik Lingkungan - · PDF filePembusukan materi padat Penggerusan/erosi dari hulu sungai Dll Antropogenik: ... Lingkungan memiliki kemampuan dan kapasitas untuk melakukan

� Daya dukung lingkungan hidup adalah � Daya dukung lingkungan hidup adalah kemampuan lingkungan hidup untuk mendukung perikehidupan manusia dan makhluk hidup lain.

� Limbah adalah sisa suatu usaha dan/atau kegiatan