rencana ppi agama islam untuk kay

7
Rencana PPI Agama Islam Sekolah : SD Citta Bangsa Kelas : III Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Semester : II Standar kompetensi : Berwudhu yang baik dan benar Kompetensi Dasar Materi Pokok/Pembahas an Kegiatan Pembelajaran Indikator Pencapaian Kompetensi Penilaian Alokasi waktu Sumber Belajar Teknik Bentuk Instrumen Contoh Instrumen 3.1 Membiasak an Cara berwudhu yang baik dan benar Berwudhu 1. Siswa diperliha tkan gambar anak yang sedang berwudhu mulai dari membasuh tangan sampai berkumur dan membasuh hidung. 2. Siswa diminta memprakte kan gerakan tersebut. 3. Siswa diminta 1. Menunjukkan gambar sesuai istilah gerakan yang disebutkan. Menjodoh kan dan mencocok kan gambar Mencocok kan 1. tunjukkan gambar anak yang sedang membasuh hidung 1 × 35 menit 1. Gambar- gambar peraga yang menunnjukka n anak yang sedang berwudhu (membasuh tangan, berkumur dam membasuh hidung) 2. Pengalaman guru 2.siswa dapat mempraktekan gerakan berwudhu mulai dari membasuh tangan, berkumur dan membasuh hidung. 3. siswa dapat mengurutkan gambar dari kegiatan gambar tersebut 4. siswa dapat menuliskan Tes tulis praktek

Upload: giriagungsoebandoenoe

Post on 18-Dec-2015

7 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

jutrfu

TRANSCRIPT

Rencana PPI Agama Islam

Sekolah : SD Citta Bangsa Kelas: IIIMata Pelajaran: Pendidikan Agama IslamSemester :IIStandar kompetensi : Berwudhu yang baik dan benarKompetensi DasarMateri Pokok/PembahasanKegiatan PembelajaranIndikator Pencapaian KompetensiPenilaianAlokasi waktuSumber Belajar

TeknikBentuk InstrumenContoh Instrumen

3.1 Membiasakan Cara berwudhu yang baik dan benarBerwudhu1. Siswa diperlihatkan gambar anak yang sedang berwudhu mulai dari membasuh tangan sampai berkumur dan membasuh hidung.2. Siswa diminta mempraktekan gerakan tersebut.3. Siswa diminta mengurutkan gambar anak yang sedang berwudhu pada panel yang disedikan.4. Siswa diminta menuliskan apa nama istilah gerakan yang ditunnjukkan oleh guru1. Menunjukkan gambar sesuai istilah gerakan yang disebutkan.Menjodohkan dan mencocokkan gambar Mencocokkan 1. tunjukkan gambar anak yang sedang membasuh hidung1 35 menit1. Gambar-gambar peraga yang menunnjukkan anak yang sedang berwudhu (membasuh tangan, berkumur dam membasuh hidung) 2. Pengalaman guru

2.siswa dapat mempraktekan gerakan berwudhu mulai dari membasuh tangan, berkumur dan membasuh hidung.

3. siswa dapat mengurutkan gambar dari kegiatan gambar tersebut4. siswa dapat menuliskan istilah gerakan tersebut. Tes tulispraktek

3.2 Membiasakan Cara berwudhu yang baik dan benarBerwudhu 1. Siswa diperlihatkan gambar anak yang sedang berwudhu mulai dari membasuh tangan sampai berkumur dan membasuh hidung.2. Siswa diminta menebak gambar dengan menunjukkan panel jawaban yang benar. 3. Siswa diminta mempraktekkan kembali dari gerakan sudah dikenalkan, namun sedikit dibantu dan diarahkan bagaimana gerakan yang baik dan benar.4. Siswa diminta menyebutkan apa gerakan yang sedang diprakterkkan oleh guru. 5. Siswa diminta menunjukkan gambar yang sesuai dengan gerakan yang dipraktekkan oleh guru namun tidak dibantu.

1. Menunjukkan contoh gerakan berwudhu yang dipraktekkan.

Tes LisanInterview1. Apa Istilah gerakan ini (Anak yang sedang membasuh Tangan)1 35 menit1. Gambar-gambar peraga anak yang yang sedang berwudhu (membasuh tangan, berkumur dam membasuh hidung)2. Pengalaman guru3. Tempat wudhu

2. Membiasakan bagaimana berwudhu yang baik dan benar. PraktekPraktek1. Mohon praktekkan ke Bapak guru bagaimana cara Berkumur.

3.1 Membiasakan Cara berwudhu yang baik dan benar

Berwudhu1. Siswa diperlihatkan gambar anak yang sedang berwudhu mulai dari membasuh tangan sampai berkumur dan membasuh hidung.2. Siswa diminta mencocokkan gambar dengan menunjukkan panel jawaban yang benar sebak tiga gambar sekaligus. 3. Siswa diminta mempraktekkan kembali dari gerakan sudah dikenalkan, namun tanpa dibantu sedikitpun.4. Siswa diminta menyebutkan apa gerakan yang sedang diprakterkkan oleh guru. 5. Siswa diminta langsung mempraktekkan 3 gerakan sesuai urutan yang benar dengan mandiri tanpa dibantu oleh guru dan pendamping.

1. Siswa dapat mepraktekkan 3 gerakan tersebut dengan mandiri dan sesuai urutan yang benar tanpa dibantu. PraktekPraktek1. Mohon Praktekkan bagaimanakah urutan wudhu yang benar.

1 35 menit1. Gambar-gambar peraga anak yang sedang berwudhu (membasuh tangan, berkumur dam membasuh hidung) dan panel istilah gerakan tersebut.2. Pengalaman guru3. Tempat Wudhu

2. Siswa dapat membedakan dari gerakan-gerakan tersebut. menjodohkanMemcocokkan gambar sesuai istilahnya.1. Pasangkan gambar-gambar ini sesuai istilahnya masing-masing!

3.4 Membiasakan perilaku disiplinPerilaku disiplin1. Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang perilaku disiplin dan menyempaikan pendapat tentang keuntungan dari perilaku dari perilaku disiplin serta contoh perilaku disiplin1. Menunjukkan contoh perilaku disiplin dan keuntungannya

2. Membiasakan perilaku disiplinTes tulisJawaban singkat

Pilihan ganda1. Untuk apa kamu harus membiasakan disiplin?

1. Belajar dengan teratur adalah contoh berperilaku .a. disiplinb. jujurc. teliti

3 35 menit

1. Gambar-gambar peraga yang mencerminkan sifat disiplin2. Perilaku siswa yang disiplin3. Buku Pendidikan Agama Islam jilid I, halaman 22-384. Alquran (juz Amma)5. Kaset atau CD Alquran6. Pengalaman guru7. Lingkungan sekitar

Karakter siswa yang diharapkan : Dapat dipercaya ( Trustworthines) , Rasa hormat dan perhatian ( respect ) , Tekun ( diligence ) , Tanggung jawab ( responsibility )Berani ( courage ), Ketulusan (Honesty ), Integritas ( integrity ) , Peduli ( caring ) dan Jujur ( fairnes ),

............ , ..................................... 20 ......MengetahuiGuru Mapel Pendidikan Agama IslamKepala SD/MI dan SDLB.

( ..................................................... )( ........................................................... )NIP.NIP.