rencana pelaksanaan pembelajaran  · web view2010-02-10 · siswa menghafal lima dari asmaul husna...

28
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) SD : SDN ................................. Kelas / Semester : II / 1 Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Standar Kompetensi : 1. Menghafal Alquran Kompetensi Dasar : 1.1 Mengenal huruf Hijaiyah Indikator : 1.1.1 Melafalkan huruf Hijaiyah dengan benar 1.1.2 Menunjukkan hafal huruf Hijaiyah Alokasi Waktu : 6 35 menit (2 pertemuan) Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat melafalkan huruf Hijaiyah dengan benar 2. Siswa dapat menunjukkan hafal huruf Hijaiyah Materi Pembelajaran : Huruf Hijaiyah Metode Pembelajaran: 1. Siswa berlatih melafalkan huruf Hijaiyah secara klasikal, kelompok dan individu mengikuti bacaan guru 2. Guru memberikan penjelasan tentang makhraj huruf Hijaiyah 3. Siswa berlatih menghafalkan huruf Hijaiyah secara individu Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran: 1. Kegiatan Pendahuluan Tadarus bersama surat-surat pendek yang telah di hafal Memperkenalkan bahan ajaran mengenai huruf Hijaiyah 2. Kegiatan Inti Siswa melafalkan huruf Hijaiyah secara klasikal Siswa melafalkan huruf Hijaiyah secara kelompok Siswa menghafalkan huruf Hijaiyah secara individu Siswa tampil ke depan kelas menghafalkan huruf Hijaiyah dengan benar 3. Kegiatan Penutup Siswa diminta menulis huruf-huruf Hijaiyah di buku tugas Alat / Sumber Belajar: 1. Tulisan lafal huruf Hijaiyah pada karton atau papan tulis 2. Buku tajwid 3. Alquran (juz amma) 4. Buku Pendidikan Agam Islam jilid II 5. Buku-buku lain yang relevan 6. Kaset atau CD Alquran 7. Pengalaman guru 8. Lingkungan sekitar Penilaian: 1. Lafalkan huruf Hijaiyah dengan benar! RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 28

Upload: phamduong

Post on 10-Mar-2019

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Kelas / Semester : II / 1Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamStandar Kompetensi : 1. Menghafal AlquranKompetensi Dasar : 1.1 Mengenal huruf HijaiyahIndikator : 1.1.1 Melafalkan huruf Hijaiyah dengan benar

1.1.2 Menunjukkan hafal huruf HijaiyahAlokasi Waktu : 6 35 menit (2 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat melafalkan huruf Hijaiyah dengan benar2. Siswa dapat menunjukkan hafal huruf Hijaiyah

Materi Pembelajaran : Huruf HijaiyahMetode Pembelajaran: 1. Siswa berlatih melafalkan huruf Hijaiyah secara klasikal,

kelompok dan individu mengikuti bacaan guru2. Guru memberikan penjelasan tentang makhraj huruf Hijaiyah 3. Siswa berlatih menghafalkan huruf Hijaiyah secara individu

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Tadarus bersama surat-surat pendek yang telah di hafal Memperkenalkan bahan ajaran mengenai huruf Hijaiyah

2. Kegiatan Inti Siswa melafalkan huruf Hijaiyah secara klasikal Siswa melafalkan huruf Hijaiyah secara kelompok Siswa menghafalkan huruf Hijaiyah secara individu Siswa tampil ke depan kelas menghafalkan huruf Hijaiyah dengan benar

3. Kegiatan Penutup Siswa diminta menulis huruf-huruf Hijaiyah di buku tugas

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lafal huruf Hijaiyah pada karton atau papan tulis2. Buku tajwid3. Alquran (juz amma)4. Buku Pendidikan Agam Islam jilid II 5. Buku-buku lain yang relevan6. Kaset atau CD Alquran7. Pengalaman guru8. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Lafalkan huruf Hijaiyah dengan benar!2. Hafalkan huruf Hijaiyah dan tunjukkan di depan kelas!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 28

Page 2: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Kelas / Semester : II/ 1Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamStandar Kompetensi : 1. Menghafal AlquranKompetensi Dasar : 1.2 Mengenal tanda baca (harakat)Indikator : 1.2.1 Melafalkan huruf Hijaiyah berharakat:

- fathah - tanwin- kasrah - sukun- damah

Alokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat melafalkan huruf Hijaiyah berharakat:

- fathah - tanwin- kasrah - sukun- damah

Materi Pembelajaran : Harakat Metode Pembelajaran : 1. Siswa berlatih melafalkan huruf Hijaiyah berharakat secara

bersama-sama dan kelompok mengikuti bacaan guru.2. Siswa menampilkan kemampuannya melafalkan huruf-huruf

Hijaiyah berharakat secara individu di depan kelasLangkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Guru memperkenalkan bahan ajaran mengenai tanda baca (harakat) Siswa menyebutkan kembali huruf-huruf Hijaiyah secara klasikal

2. Kegiatan Inti Siswa melafalkan huruf-huruf Hijaiyah berharakat secara bersama-sama dan

kelompok Siswa memperaktikkan pelafalan huruf-huruf Hijaiyah berharakat secara individu di

depan kelas3. Kegiatan Penutup

Siswa melakukan aktivitas yang di jelaskan guru Siswa memahami bacaan intisari Guru memberi tugas siswa untuk mengerjakan latihan dan ditulis di buku tugas serta

dikumpulkan pada pertemuan berikutnyaAlat / Sumber Belajar:1. Tulisan tanda baca (harakat) di karton atau papan tulis2. Tulisan huruf Hijaiyah berharakat di karton atau papan tulis3. Buku tajwid 4. Buku pendidikan Agama Islam Jilid II 5. Buku-buku lain yang relevan7. Pengalaman guru 8. Lingkungan sekitarPenilaian:1. Bagaimana bunyi bacaan-bacaan di bawah ini:

a. ي س م شb. م ت ن كc. ر ك ن م

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 29

Page 3: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II/ 1Standar Kompetensi : 2. Mengenal Asmaul HusnaKompetensi Dasar : 2.1 Menyebutkan lima dari Asmaul HusnaIndikator : 2.1.1 Menyebutkan lima dari Asmaul Husna

2.1.2 Hafal lima Asmaul HusnaAlokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menyebutkan lima dari Asmaul Husna2. Siswa dapat menghafal lima Asmaul Husna

Materi Pembelajaran : Asmaul Husna Metode Pembelajaran : 1. Siswa berlatih menyebutkan lima dari Asmaul Husna secara

bersama-sama dan kelompok2. Siswa berlatih menghafalkan lima dari Asmaul Husna

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Mengupas secara singkat tentang kebesaran Allah Mengajukan pertanyaan untuk siswa yang telah mengetahui beberapa sifat Allah

2. Kegiatan Inti Siswa menyebutkan lima dari Asmaul Husna secara bersama-sama dan kelompok Siswa menghafalkan lima dari Asmaul Husna secara individu Siswa menampilkan hafalannya di depan kelas

3. Kegiatan Penutup Guru melakukan tanya jawab tentang materi yang diajarkan pada pertemuan tersebut.

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lima Asmaul Husna di atas potongan karton dan bagian lain arti dari lima Asmaul

Husna pada karton lainnya untuk dicocokkan2. Buku Pendidikan Agama Islam Jilid 23. Buku-buku lain yang relevan4. Pengalaman guru5. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Sebutkan tiga dari lima Asmaul Husna yang telah dipelajari!2. Hafalkan lima dari Asmaul Husna!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 30

Page 4: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II/ 1Standar Kompetensi : 2. Mengenal Asmaul HusnaKompetensi Dasar : 2.2 Mengertikan lima Asmaul HusnaIndikator : 2.2.1 Mengertikan lima dari Asmaul Husna

2.2.2 Hafal lima Asmaul Husna beserta artinyaAlokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat mengertikan lima dari Asmaul Husna2. Siswa dapat memahami lima dari Asmaul Husna3. Siswa dapat hafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya

Materi Pembelajaran : Asmaul Husna Metode Pembelajaran : 1. Siswa berlatih mengartikan lima dari Asmaul Husna secara

klasikal dan kelompok2. Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa seputar

pemahaman mereka tentang lima dari Asmaul Husna3. Siswa menghafalkan arti lima dari Asmaul Husna

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Siswa menyebutkan kembli dari lima Asmaul Husna yang telah dihafal Guru memperkenalkan bahan ajaran arti lima dari Asmaul Husna

2. Kegiatan Inti Siswa mengartikan lima dari Asmaul Husna secara berkelompok dan klasikal Siswa menghafalkan lima Asmaul Husna dan artinya secara individu Siswa menjawab pertanyaan guru tentang bahan ajar

3. Kegiatan Penutup Siswa diminta melaksanakan aktivitas yang dijelaskan guru Siswa memahami bacaan intisari Siswa diminta menyimpulkan menggunakan bahasa sendiri Guru memberi tugas serta dikumpulkan pada pertemuan berikutnya

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lima Asmaul Husna di atas potongan karton dan bagian lain arti dari lima Asmaul

Husna pada karton lainnya untuk dicocokkan2. Buku Pendidikan Agama Islam 3. Pengalaman guru4. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Sebutkan lima dari Asmaul Husna beserta artinya!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 31

Page 5: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II/ 1Standar Kompetensi : 2. Mencontoh prilaku terpujiKompetensi Dasar : 3.1 Menampilkan perilaku rendah hatiIndikator : 3.1.1 Menjelaskan pengertian rendah hati

3.1.2 Menunjukkan contoh-contoh perilaku rendah hati3.1.3 Menerapkan perilaku rendah hati

Alokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan perilaku rendah hati

2. Siswa dapat menunjukkan contoh-contoh perilaku rendah hati3. Siswa dapat menerapkan perilaku rendah hati

Materi Pembelajaran : Rendah hati Metode Pembelajaran : 1. Siswa mengadakan diskusi tentang perilaku rendah hati dengan

teman-temannya2. Siswa berlatih memberikan contoh-contoh perilaku rendah hati

Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang manfaat dari perilaku rendah hati

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Memberikan nasihat tentang pentingnya bersikap rendah hati 2. Kegiatan Inti

Siswa memperhatikan uraian dan penjelasan guru tentang bahan ajar yang sedang dipelajari

Siswa memberikan komentar, usulan, pengalaman menarik tentang teman, orang lain yang rendah hati

Siswa memberikan contoh sikap rendah hati Siswa menyebutkan beberapa keuntungan orang yang rendah hati dan kerugian orang

yang sombong3. Kegiatan Penutup

Siswa diminta melakukan aktivitas yang dijelaskan guru Siswa diminta menyimpulkan hasil aktivitas menggunakan bahasa sendiri

Alat / Sumber Belajar:1. Bahan cerita tentang para sahabat Nabi Muhammad yang rendah hati2. Potongan karton yang bertuliskan contoh sikap rendah hati dan sikap sombong untuk

dipisah-pisahkan, mana yang termasuk sikap rendah hati3. Buku Pendidikan Agama Islam 4. Alquran (juz Amma)5. Pengalaman guru atau pribadi siswa6. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Apakah yang dimaksud dengan sikap rendah hati?2. Berilah satu contoh sikap rendah hati!3. Sebutkan satu keuntungan berperilaku rendah hati!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 32

Page 6: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 1Standar Kompetensi : 3. Mencontoh perilaku terpujiKompetensi Dasar : 3.2 Menampilkan perilaku hidup sederhanaIndikator : 3.2.1 Menjelaskan pengertian hidup sederhana

3.2.2 Menunjukkan contoh hidup sederhana3.2.3 Menerapkan hidup sederhana

Alokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan pengertian hidup sederhana

2. Siswa dapat menunjukkan contoh hidup sederhana3. Siswa dapat menerapkan hidup sederhana

Materi Pembelajaran : Hidup sederhana Metode Pembelajaran : 1. Siswa mengadakan diskusi tentang perilaku hidup sederhana

dengan teman-temannya2. Siswa berlatih memberikan contoh-contoh perilaku hidup

sederhana3. Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang manfaat

dari perilaku hidup sederhana

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Memberikan nasihat tentang pentingnya bersikap hidup sederhana Cerita menarik tentang sikap hidup sederhana

2. Kegiatan Inti Siswa memperhatikan uraian dan penjelasan guru tentang bahan ajaran yang sedang

dipelajari Siswa memberikan komentar, usulan, pengalaman menarik tentang teman, orang lain

yang berperilaku hidup sederhana Siswa memberikan contoh sikap hidup sederhana Siswa menyebutkan beberapa keuntungan orang yang hidup sederhana

3. Kegiatan Penutup Siswa diminta melaksanakan aktivitas yang dijelaskan guru

Alat / Sumber Belajar:1. Gambar peraga penampilan sikap sederhana2. Teks cerita singkat tentang sikap hidup sederhana para sahabat Nabi3. Buku Pendidikan Agama Islam 4. Alquran (Juz Amma)5. Pengalaman guru atau pribadi siswa6. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Bagaimana cara hidup sederhana dalam harta?2. Beri satu contoh perilaku hidup sederhana?3. Apa keuntungan dari hidup sederhana?

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 33

Page 7: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 1Standar Kompetensi : 3. Mencontoh perilaku terpujiKompetensi Dasar : 3.3 Menampilkan adab buang air besar dan kecilIndikator : 3.3.1 Menunjukkan tata cara melakukan buang air besar dan kecil

3.3.2 Menjelaskan tata cara melakukan buang air besar dan kecil dengan benar

Alokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menunjukkan adab buang air besar dan kecil

2. Siswa dapat menjelaskan tata cara melakukan buang air besar dan kecil dengan benar

Materi Pembelajaran : Adab buang air Metode Pembelajaran : 1. Siswa mengadakan tanya jawab dengan teman-temannya

tentang tata cara buang air besar dan kecil2. Siswa berlatih menunjukkan adab buang air besar dan kecil3. Siswa menghafal doa masuk dan keluar kamar kecil

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Cerita singkat tentang hidup bersih Memperkenalkan bahan ajar yang menarik dan berguna bagi siswa

2. Kegiatan Inti Siswa mendengarkan dan memahami uraian guru tentang pentingnya adab buang air

besar dan kecil Siswa secara berkelompok atau sendiri menceritakan pengalamannya bagaimana tata

cara yang baik apabila buang air Siswa secara berkelompok atau sendiri-sendiri menjelaskan tata cara melakukan buang

air besar dan kecil dengan benar Siswa menghafalkan doa ketika masuk dan keluar kamar mandi secara berkelompok Siswa tampil secara sendiri-sendiri untuk menghafalkan doa ketika masuk dan keluar

kamar kecil3. Kegiatan Penutup

Siswa diminta melakukan aktivitas yang dijelaskan guru Siswa memahami bacaan intisari Guru memberikan tugas siswa untuk mengerjakan latihan serta menulisnya di buku

tugas dan dikumpulkan pada pertemuan berikutnyaAlat / Sumber Belajar:1. Gambar peraga 2. Lafal doa ketika masuk dan keluar kamar kecil di karton atau papan tulis3. Buku Pendidikan Agama Islam 4. Alquran (juz Amma)5. Pengalaman guru 6. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Jelaskan tata cara buang air besar dan kecil dengan benar!2. Bagaimana doa masuk kamar kecil?

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 34

Page 8: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 1Standar Kompetensi : 4. Mengenal tata cara wuduKompetensi Dasar : 4.1 Membiasakan wudu dengan tertibIndikator : 4.1.1 Menjelaskan tata cara wudu yang benar

4.1.2 Menyebutkan urutan berwudu4.1.3 Menyebutkan hal-hal yang membatalkan wudu4.1.4 Praktik berwudu dengan benar

Alokasi Waktu : 6 35 menit (2 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan tata cara wudu yang benar

2. Siswa dapat menyebutkan urutan berwudu3. Siswa dapat menyebutkan hal-hal yang membatalkan wudu4. Siswa dapat mempraktikkan berwudu dengan benar

Materi Pembelajaran : Wudu Metode Pembelajaran : 1. Siswa berlatih menyebutkan urutan berwudu.

2. Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang hal-hal yang berkaitan wudu dan yang membatalkannya

3. Siswa berlatih mempraktikkan wudu dengan benar

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Pengenalan tentang beberapa macam bersuci termasuk wudu Memberikan bahan ajar secara menarik melalui pengalaman siswa atau kisah yang

relevan2. Kegiatan Inti

Siswa memahami hal-hal yang berkaitan dengan wudu dan yang membatalkannya Siswa menghafalkan niat wudu secara klasikal dan individu Siswa mengenal dan memahami tata cara berwudu Siswa mempraktikkan cara berwudu dengan benar

3. Kegiatan Penutup Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang urutan-urutan berwudu Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang hal-hal yang dapat membatalkan

wudu

Alat / Sumber Belajar:1. Alat dan tempat berwudu2. Gambar peraga orang berwudu serta urutannya3. Lafal niat wudu di karton atau papan tulis4. Buku Pendidikan Agama Islam 5. Pengalaman guru6. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Bagaimana tata cara berwudu yang benar?2. Bagaimana cara membasuh muka yang benar dalam wudu?3. Sebutkan dua hal yang membatalkan wudu!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 35

Page 9: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 1Standar Kompetensi : 4. Mengenal tata cara wuduKompetensi Dasar : 4.2 Membaca doa setelah berwuduIndikator : 4.2.1 Melafalkan doa setelah berwudu

4.2.2 Praktik berdoa setelah berwuduAlokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat melafalkan doa setelah berwudu2. Siswa dapat menghafal dan mempraktikkan doa setelah berwudu

Materi Pembelajaran : Doa setelah wudu Metode Pembelajaran : 1. Siswa melafalkan doa setelah berwudu secara klasikal dan

kelompok2. Siswa menghafalkan doa setelah berwudu secara kelompok dan

individu

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Memberikan bahan ajaran melalui cerita yang menarik 2. Kegiatan Inti

Siswa melafalkan doa setelah berwudu secara klasikal dan kelompok Siswa menghafalkan doa setelah berwudu secara kelompok dan individu Siswa menampilkan hafalannya di depan kelas secara sendiri-sendiri

3. Kegiatan Penutup Siswa diminta melakukan aktivitas yang dijelaskan guru Siswa memahami bacaan intisari Siswa diminta menyimpulkan kisah menggunakan bahasa sendiri Siswa diberi tugas mengerjakan latihan untuk ditulis di buku tugas serta hasilnya

dikumpulkan pada pertemuan berikutnya

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lafal doa setelah berwudu di karton atau papan tulis2. Buku Pendidikan Agama Islam 3. Pengalaman guru4. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Lafalkan doa setelah berwudu!2. Hafalkan doa setelah berwudu!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 36

Page 10: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 1Standar Kompetensi : 5. Mengenal bacaan salatKompetensi Dasar : 5.1 Melafalkan bacaan salatIndikator : 5.1.1 Melafalkan bacaan salat dengan benar (takbiratul ihram, doa

iftitah, doa rukuk, sujud, duduk di antara dua sujud, tasyahud awal dan akhir serta salam)

Alokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : Siswa dapat melafalkan bacaan salat dengan benar

Materi Pembelajaran : Bacaan salat

Metode Pembelajaran : Siswa melafalkan bacaan salat secara klasikal, kelompok dan individu mengikuti bacaan guru

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Pembahasan singkat pengalaman siswa tentang pengalaman pelajaran yang lalu Memperkenalkan pokok-pokok bahan ajaran yang akan dipelajari

2. Kegiatan Inti Siswa melafalkan bacaan salat secara klasikal mengikuti bacaan guru Siswa melafalkan bacaan salat secara kelompok Siswa melafalkan bacaan salat secara individu

3. Kegiatan Penutup Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang bacaan-bacaan salat

Alat / Sumber Belajar:1. Lafal bacaan salat pada karton atau papan tulis2. Gambar peraga gerakan salat3. Buku tata cara salat4. Buku Pendidikan Agama Islam 5. Pengalaman guru6. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Lafalkan bacaan salat dengan benar!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 37

Page 11: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 1Standar Kompetensi : 5. Mengenal bacaan salatKompetensi Dasar : 5.2 Menghafal bacaan salatIndikator : 5.2.1 Hafal bacaan salat dengan benarAlokasi Waktu : 6 35 menit (2 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : Siswa dapat hafal bacaan salat dengan benar

Materi Pembelajaran : Bacaan salat Metode Pembelajaran : Siswa menghafal bacaan salat secara klasikal, kelompok dan

individu

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Pembahasan singkat tentang materi bacaan salat sebelumnya 2. Kegiatan Inti

Siswa menghafal bacaan salat secara berkelompok Siswa menghafal bacaan salat secara individu Siswa menampilkan hafalan bacaan salat di depan kelas

3. Kegiatan Penutup Siswa memahami bacaan intisari Siswa mengerjakan latihan serta ditulis di buku tugas

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lafal bacaan salat di karton atau papan tulis2. Gambar peraga gerakan salat3. Buku tata cara salat4. Buku Pendidikan Agama Islam 5. Pengalaman guru6. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Hafalkan bacaan salat dengan benar!2. Apa yang kamu baca ketika sujud?

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 38

Page 12: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

(RPP)SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 2Standar Kompetensi : 6. Membaca dan menulis huruf AlquranKompetensi Dasar : 6.1 Membaca huruf Hijaiyah bersambungIndikator : 6.1.1 Mengenal huruf Hijaiyah bersambung

6.1.2 Membaca huruf Hijaiyah bersambung6.1.3 Memahami bentuk perubahan huruf Hijaiyah secara benar

Alokasi Waktu : 6 35 menit (2 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat mengenal huruf Hijaiyah bersambung

2. Siswa dapat membaca huruf Hijaiyah bersambung3. Siswa dapat memahami bentuk perubahan huruf Hijaiyah secara

benarMateri Pembelajaran : Huruf Hijaiyah bersambung Metode Pembelajaran : 1. Siswa mengadakan tanya jawab dengan teman-temannya

tentang huruf Hijaiyah bersambung2. Siswa berlatih membaca huruf Hijaiyah bersambung

3. Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang bentuk perubahan huruf Hijaiyah

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Siswa menyebutkan kembali huruf Hijaiyah yang telah mereka hafal Guru mengenalkan bahan ajaran kepada siswa mengenai huruf Hijaiyah bersambung

2. Kegiatan Inti Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang huruf Hijaiyah bersambung dan bentuk-

bentuknya Siswa mengenal tentang huruf Hijaiyah bersambung Siswa membaca huruf Hijaiyah bersambung secara klasikal dan kelompok mengikuti

bacaan guru Siswa memahami tentang bentuk perubahan huruf Hijaiyah Siswa menjawab pertanyaan guru yang berkaitan dengan bahan ajar

3. Kegiatan Penutup Siswa diminta melakukan aktivitas yang dijelaskan guru Siswa diminta menulis bentuk-bentuk perubahan huruf Hijaiyah di buku tugas

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lafal huruf Hijaiyah pada karton atau papan tulis2. Tulisan lafal huruf Hijaiyah bersambung pada karton atau papan tulis3. Buku tajwid4. Buku Pendidikan Agama Islam 5. Alquran6. Pengalaman guruPenilaian:1. Bagaimana bunyi kalimat-kalimat di bawah ini:

a. مسدرb. تر لم اc. محمد

2. Beri harakat kalimat berikut sehingga berbunyi Amhilhum! امهلهم

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 39

Page 13: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 2Standar Kompetensi : 6. Membaca dan menulis huruf AlquranKompetensi Dasar : 6.2 Menulis huruf Hijaiyah bersambngIndikator : 6.2.1 Memahami cara menulis huruf Hijaiyah bersambung

6.2.2 Praktik menulis huruf Hijaiyah bersambungAlokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat memahami cara menulis huruf Hijaiyah

bersambung2. Siswa dapat mempraktikkan menulis huruf Hijaiyah

bersambungMateri Pembelajaran : Huruf Hijaiyah Metode Pembelajaran : 1. Siswa mengadakan tanya jawab dengan teman-temannya

tentang cara menulis huruf Hijaiyah bersambung2. Siswa berlatih menulis huruf Hijaiyah bersambung

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Cerita singkat dari pengetahuan siswa tentang bahan ajar yang lalu Memperkenalkan bahan ajar kepada siswa tentang cara menulis huruf Hijaiyah

bersambung 2. Kegiatan Inti

Siswa mendengarkan uraian guru tentang bahan ajar yang disampaikan Siswa memahami tentang cara menulis huruf Hijaiyah Siswa mempraktikkan menulis huruf Hijaiyah

3. Kegiatan Penutup Siswa diminta melakukan aktivitas yang dijelaskan guru Siswa memahami bacaan intisari Guru memberikan tugas siswa untuk mengerjakan latihan serta menulisnya di buku

tugas dan dikumpulkan pada pertemuan berikutnya

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lafal huruf Hijaiyah pada karton atau papan tulis2. Tulisan lafal huruf Hijaiyah bersambung pada karton atau papan tulis3. Buku tajwid4. Buku Pendidikan Agama Islam 5. Alquran (Juz Amma)6. Kaset atau CD Alquran7. Pengalaman guru8. Lingkungan sekitar

Penilaian:Sambungkan huruf-huruf berikut ini :

a. د اح b ك ل م c م ي ل ع

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 40

Page 14: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 2Standar Kompetensi : 7. Mengenal Asmaul HusnaKompetensi Dasar : 7.1 Menyebutkan lima dari Asmaul HusnaIndikator : 7.1.1 Menyebutkan lima Asmaul HusnaAlokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : Siswa dapat menyebutkan lima dari Asmaul Husna dengan benarMateri Pembelajaran : Asmaul Husna Metode Pembelajaran : Siswa menyebutkan lima dari Asmaul Husna secara klasikal,

kelompok dan individu

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Mengupas secara singkat tentang kebesaran Allah Mengajukan pertanyaan untuk siswa yang telah mengetahui beberapa sifat Allah

2. Kegiatan Inti Siswa mendengarkan penjelasan guru tentang bahan ajar yang disampaikan Siswa secara klasikal menyebutkan lima dari Asmaul Husna mengikuti bacaan guru Siswa secara berkelompok menyebutkan lima dari Asmaul Husna Siswa secara individu menyebutkan lima dari Asmaul Husna

3. Kegiatan Penutup Siswa diminta menulis lima dari Asmaul Husna di buku tugas

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lima Asmaul Husna di atas potongan karton atau papan tulis2. Buku Pendidikan Agama Islam 3. Buku-buku lain yang relevan4. Pengalaman guru5. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Sebutkan lima dari Asmaul Husna yang telah dipelajari!2. Tulis lima dari Asmaul Husna yang telah dipelajari!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 41

Page 15: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 2Standar Kompetensi : 7. Mengenal Asmaul HusnaKompetensi Dasar : 7.2 Mengartikan lima dari Asmaul HusnaIndikator : 7.2.1 Mengartikan lima Asmaul Husna

7.2.2 Hafal lima Asmaul Husna beserta artinyaAlokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat mengartikan lima dari Asmaul Husna2. Siswa dapat hafal lima Asmaul Husna beserta artinya

Materi Pembelajaran : Asmaul Husna Metode Pembelajaran : 1. Siswa berlatih mengartikan lima dari Asmaul Husna

2. Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Uraian singkat siswa tentang pengetahuan mereka dari pelajaran yang lalu Mengenalkan bahan ajaran kepada siswa mengenai arti dari lima Asmaul Husna

2. Kegiatan Inti Siswa memperhatikan uraian guru tentang bahan ajar yang disajikan Siswa mengartikan lima dari Asmaul Husna secara klasikal Siswa mengartikan lima dari Asmaul Husna secara berkelompok Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna secara berkelompok Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu

3. Kegiatan Penutup Guru memberikan beberapa pertanyaan tentang bahan ajar kepada siswa Siswa memahami bacaan intisari Guru memberikan tugas siswa untuk mengerjakan latihan serta menulisnya di buku

tugas dan dikumpulkan pada pertemuan berikutnya

Alat / Sumber Belajar:1. Tulisan lima Asmaul Husna di atas potongan karton dan bagian lain arti dari lima Asmaul

Husna pada karton lainnya untuk dicocokkan2. Buku Pendidikan Agama Islam 3. Pengalaman guru4. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Apa arti Asmaul Husna di bawah ini:

a. As Sami’ b. Al khaliq c. Al Gaffar

2. Tulis lafal-lafal Asmaul Husna yang artinya:a. Maha Menyelamatkanb. Maha Melihatc. Maha Pengampun

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 42

Page 16: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 2Standar Kompetensi : 8. Membiasakan Perilaku TerpujiKompetensi Dasar : 8.1 Mencontohkan perilaku hormat dan santun kepada orangtua

dan guruIndikator : 8.1.1 Menjelaskan tata cara hormat kepada orangtua dan guru

8.1.2 Menunjukkan contoh cara menghormati orangtua dan guru8.1.3 Membiasakan sikap hormat dan santun kepada orangtua dan

guruAlokasi Waktu : 6 35 menit (2 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menjelaskan tata cara hormat kepada orangtua dan

guru2. Siswa dapat menunjukkan contoh cara menghormati orangtua

dan guru3. Siswa dapat membiasakan sikap hormat dan santun kepada

orangtua dan guruMateri Pembelajaran : Hormat dan santun kepada orangtua dan guru Metode Pembelajaran : 1. Siswa mengadakan tanya jawab dengan teman-temannya

tentang tata cara hormat kepada orangtua dan guru2. Siswa berlatih memberikan contoh cara menghormati orangtua

dan guru3. Guru mengadakan tanya jawab dengan siswa tentang cara

menghormati orangtua dan guru berdasarkan pengalaman mereka sehari-hari

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Mengupas singkat tentang jasa-jasa orangtua dan guru Memperkenalkan bahan ajar atau cerita menarik yang berkaitan dengan bahan ajar

2. Kegiatan Inti Siswa memahami bagaimana cara untuk menghormati orangtua dan guru Siswa memberikan contoh tentang perbuatan yang baik dilakukan untuk kedua

orangtua dan guru Siswa secara berkelompok dan individu menghafal doa untuk kedua orangtua beserta

artinya Menjawab pertanyaan guru yang berkaitan dengan bahan ajar

3. Kegiatan Penutup Siswa diminta menulis contoh cara menghormati orangtua dan guru masing-masing

lima dan tulis di buku tugasAlat / Sumber Belajar:1. Gambar peraga tentang anak yang berbakti kepada orangtua dan hormat kepada guru2. Teks cerita tentang akibat anak yang durhaka kepada orangtua 3. Buku Pendidikan Agama Islam 4. Pengalaman guru5. Lingkungan sekitarPenilaian:1. Beri satu contoh cara menghormati orangtua!2. Beri satu contoh cara menghormati guru!3. Mengapa orangtua wajib dihormati!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 43

Page 17: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 2Standar Kompetensi : 8. Membiasakan Perilaku TerpujiKompetensi Dasar : 8.2 Menampilkan perilaku sopan dan santun kepada tetanggaIndikator : 8.2.1 Menunjukkan cara berperilaku sopan dan santun terhadap

tetangga8.2.2 Membiasakan perilaku sopan dan santun terhadap tetangga

Alokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menunjukkan cara berperilaku sopan dan santun

terhadap tetangga2. Siswa dapat membiasakan perilaku sopan dan santun terhadap

tetanggaMateri Pembelajaran : Sopan dan santun terhadap tetangga Metode Pembelajaran : 1. Siswa berlatih menunjukkan cara berperilaku sopan dan santun

terhadap tetangga2. Siswa mengadakan tanya jawab dengan teman-temannya

tentang adab terhadap tetangga dan hal-hal yang tidak boleh dilakukan terhadap tetangga

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Cerita singkat tentang pengalaman siswa dari bahan ajar yang lalu Mengenalkan bahan ajar melalui cerita menarik dan dari Hadis/ayat Alquran yang

berkaitan dengan materi2. Kegiatan Inti

Siswa mendengarkan uraian guru tentang bahan ajar yang disampaikan Siswa menunjukkan cara berperilaku sopan dan santun terhadap tetangga Siswa memberikan pendapat, komentar tentang adab bertetangga dan hal-hal yang

tidak boleh dilakukan terhadap tetangga3. Kegiatan Penutup

Siswa memahami bacaan intisari Siswa diminta menyimpulkan kisah menggunakan bahasa sendiri Siswa mengerjakan latihan dan ditulis di buku tugas

Alat / Sumber Belajar:1. Gambar peraga tentang adab bertentangga2. Teks cerita tentang adab bertentangga (cerita perilaku Nabi Muhammad SAW tehadap

para tetangga)3. Buku Pendidikan Agama Islam 4. Pengalaman guru5. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Apa saja yang baik dilakukan terhadap tetangga?2. Apa kewajibanmu ketika mengetahui tetanggamu sakit?

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 44

Page 18: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 2Standar Kompetensi : 9. Membiasakan salat secara tertibKompetensi Dasar : 9.1 Mencontoh gerakan salatIndikator : 9.1.1 Menunjukkan gerakan salat dengan tertib

9.1.2 Mempraktikkan gerakan salat dengan benarAlokasi Waktu : 3 35 menit (1 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : 1. Siswa dapat menunjukkan gerakan salat dengan tertib2. Siswa dapat mempraktikkan gerakan salat dengan benar

Materi Pembelajaran : Salat Metode Pembelajaran : 1. Siswa mengadakan diskusi dengan temannya tentang gerakan-

gerakan salat dari gambar peraga2. Siswa berlatih menunjukkan gerakan salat3. Siswa mempraktikkan gerakan salat dengan benar

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Pembahasan singkat pengalaman siswa yang telah melaksanakan salat Memperkenalkan pokok-pokok bahan ajaran yang akan dipelajari

2. Kegiatan Inti Siswa memperhatikan uraian guru tentang bahan ajar dan gambar peraga Siswa berlatih melakukan gerakan salat bersama teman satu kelas kemudian satu

kelompok Siswa melakukan gerakan salat secara individu Siswa melaksanakan tugas dari guru

3. Kegiatan Penutup Siswa memahami bacaan intisari Siswa diminta menyimpulkan kisah menggunakan bahasa sendiri Siswa mengerjakan latihan untuk ditulis di buku tugas

Alat / Sumber Belajar:1. Gambar peraga salat2. Lafal bacaan salat3. Buku tata cara salat4. Buku Pendidikan Agama Islam 5. Pengalaman guru6. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Tulis gerakan salat dalam satu rakaat dengan berurutan!2. Gerakan apa yang kamu lakukan setelah rukuk!

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 45

Page 19: RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN  · Web view2010-02-10 · Siswa menghafal lima dari Asmaul Husna beserta artinya secara individu. 3. Kegiatan Penutup. Guru memberikan beberapa

(RPP)

SD : SDN .................................Mata Pelajaran : Pendidikan Agama IslamKelas / Semester : II / 2Standar Kompetensi : 9. Membiasakan salat secara tertibKompetensi Dasar : 9.2 Mempraktikkan salat secara tertibIndikator : 9.2.1 Melaksanakan salat dengan sempurnaAlokasi Waktu : 6 35 menit (2 pertemuan)

Tujuan Pembelajaran : Siswa dapat melaksanakan salat dengan sempurnaMateri Pembelajaran : Salat Metode Pembelajaran : 1. Siswa berlatih menyerasikan gerakan salat dan bacaan salat

2. Siswa mempraktikkan salat dengan gerakan dan bacaan salat secara sempurna

Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran:1. Kegiatan Pendahuluan

Guru mengingatkan kembali pentingnya salat sebagai seorang muslim Siswa menghafal bacaan salat yang telah dipelajari

2. Kegiatan Inti Siswa menghafal bacaan salat secara bersama-sama dan sendiri-sendiri Siswa menghafal gerakan salat secara bersama-sama dan sendiri-sendiri Siswa memperaktikkan keserasian bacaan salat dan gerakan salat di atas secara

bersama-sama, kemudian mempraktikkan secara individu3. Kegiatan Penutup

Siswa melakukan aktivitas yang dijelaskan guru Siswa memahami bacaan intisari Siswa mengerjakan latihan

Alat / Sumber Belajar:1. Lafal bacaan salat2. Gambar peraga gerakan salat3. Kelas/ruangan/mushala4. Perlengkapan salat5. Buku tata cara salat6. Buku Pendidikan Agama Islam 7. Pengalaman guru8. Lingkungan sekitar

Penilaian:1. Bagaimana cara melakukan rukuk dengan benar?2. Praktikkan gerakan salat dan bacaannya dengan tertib!3. Anggota badan yang mana saja yang menempel di sajadah ketika sujud?

Mengetahui,Kepala SDN .................................

.........................................NIP ..........................................

........................,........................................Guru Pendidikan Agama Islam

..........................................NIP ...........................................

RPP Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam 46