rangkaian counter seven segment ic 555

3
Rangkaian Counter Seven Segment Dengan IC 555 Rangkaian counter dengan tampilan seven segment adalah rangkaian elektronika yang sederhana, lagi-lagi kita memanfaatkan prinsip kerja IC 555 dan tentunya IC driver 4026B/4033B sebagai driver seven segment. Seven segment display biasa tersusun atas 7 bagian yang setiap bagiannya merupakan LED (Light Emitting Diode) yang dapat menyala. Jika 7 bagian diode ini dinyalakan dengan aturan yang sedemikian rupa, maka ketujuh bagian tersebut dapat menampilkan sebuah angka. Seven-segment display membutuhkan 7 sinyal input untuk mengendalikan setiap diode di dalamnya. Setiap diode dapat membutuhkan input HIGH atau LOW untuk mengaktifkannya, tergantung dari jenis seven-segmen display tersebut. Jika Seven- segment bertipe common-cathode, maka dibutuhkan sinyal HIGH untuk mengaktifkan setiap diodenya. Sebaliknya, untuk yang bertipe common-annide, dibutuhkan input LOW untuk mengaktifkan setiap diodenya. Berikut Komponen yang dibutuhkan untuk membuat rangkaian led berjalan dengan IC 555 : 1. Power supply 9 V (baterai) 2. Resistor 1 K,33K, dan variabel resistor 10 K 3. Kapasitor 10 mikrofarad 4. Push button 5. IC 555 6. IC 4026 2 buah 7. Seven segment common katoda2 buah

Upload: piijawatimur

Post on 09-Dec-2015

299 views

Category:

Documents


33 download

DESCRIPTION

rangkaian counter digital

TRANSCRIPT

Page 1: Rangkaian Counter Seven Segment IC 555

Rangkaian Counter Seven Segment Dengan IC 555

Rangkaian counter dengan tampilan seven segment adalah rangkaian elektronika yang

sederhana, lagi-lagi kita memanfaatkan prinsip kerja IC 555 dan tentunya IC driver

4026B/4033B sebagai driver seven segment. Seven segment display biasa tersusun atas 7 bagian

yang setiap bagiannya merupakan LED (Light Emitting Diode) yang dapat menyala. Jika 7

bagian diode ini dinyalakan dengan aturan yang sedemikian rupa, maka ketujuh bagian tersebut

dapat menampilkan sebuah angka. Seven-segment display membutuhkan 7 sinyal input untuk

mengendalikan setiap diode di dalamnya. Setiap diode dapat membutuhkan input HIGH atau

LOW untuk mengaktifkannya, tergantung dari jenis seven-segmen display tersebut. Jika Seven-

segment bertipe common-cathode, maka dibutuhkan sinyal HIGH untuk mengaktifkan setiap

diodenya. Sebaliknya, untuk yang bertipe common-annide, dibutuhkan input LOW untuk

mengaktifkan setiap diodenya.

Berikut Komponen yang dibutuhkan untuk membuat rangkaian led berjalan dengan IC 555 :

1. Power supply 9 V (baterai)

2. Resistor 1 K,33K, dan variabel resistor 10 K

3. Kapasitor 10 mikrofarad

4. Push button

5. IC 555

6. IC 4026 2 buah

7. Seven segment common katoda2 buah

Page 2: Rangkaian Counter Seven Segment IC 555

Gambar Rangkaian Led Berjalan Memanfaatkan Prinsip Kerja IC 555 dan 4017

Prinsip kerja dari rangkaian diatas adalah IC 555 akan memberikan pulsa clock pada IC 4026

dimana 4026 akan mengeluarkan logika biner untuk mengaktifkan setiap kaki pada seven

segment dapat anda lihat pada tabel logika seven segment. Seven Segment pertama akan

menampilkan angka dari 1 sampai 9, dan ketika seven segment sudah mencapai angka 9 maka IC

4026 yang pertama memberikan logika 1 pada IC 4026 yang kedua sehingga seven segment yang

kedua menampilkan angka satu, begitu seterusnya. Jika untuk mengulang counter angka pada

seven segment anda bisa menekan push button yang diatur sebagai reset. Serta untuk mengatur

waktu delay pergantian angka yang ditampilkan pada seven segment kita dapat

mengendalikannya dengan mengaturnya pada variabel resistor ataupun kapasitor.

Berikut tabel logika seven segment :