presentation berat jenis bitumen

10
(PA-0307-76 ) ( AASHTO T – 228 – 79 ) ( ASTM D – 70 – 76 )

Upload: fajar-faiz-amar

Post on 01-Jul-2015

241 views

Category:

Documents


10 download

TRANSCRIPT

Page 1: Presentation Berat jenis bitumen

(PA-0307-76 )( AASHTO T – 228 – 79 )

( ASTM D – 70 – 76 )

(PA-0307-76 )( AASHTO T – 228 – 79 )

( ASTM D – 70 – 76 )

Page 2: Presentation Berat jenis bitumen

TEORIPengujian Berat Jenis Bitumen Keras dan Ter adalah suatu metode pengujian untuk menentukan berat jenis bitumen keras dan ter dengan piknometer. Berat jenis bitumen atau ter adalah perbandingan antara berat bitumen atau ter dan berat air suling dengan isi yang sama pada suhu tertentu.

TUJUAN PRAKTIKUMPemeriksaan ini dimaksudkan untuk menentukan berat jenis bitumen keras dan ter dengan piknometer.

Page 3: Presentation Berat jenis bitumen

PERALATAN

- Bak perendam yang dilengkapi pengatur suhu dengan ketelitian = 0,1 º C

- Piknometer .- Termometer.- Air suling sebanyak 1000 cm .- Bejana gelas.

Page 4: Presentation Berat jenis bitumen

BENDA UJIPanaskan contoh bitumen keras dan ter sejumlah 50 gram sampai menjadi cair dan aduklah untuk mencegah pemanasan setempat.

CARA MELAKUKAN- Isilah bejana dengan air suling sehingga diperkirakan bagian atas piknometer yang tidak terendam setinggi 40 mm. Kemudian rendam dan jepitlah bejana tersebut dalam bak perendam sekurang-kurangnya 100 mm aturlah suhu bak perendam pada suhu 25 º C.- Bersihkan, keringkan dan timbanglah piknometer dengan ketelitian 1 mg.- Angkatlah bejana dari bak perendam dan isilah piknometer dengan air suling, kemudian tutuplah piknometer tanpa ditekan.

Page 5: Presentation Berat jenis bitumen

- Letakkan piknometer ke dalam bejana dan tekanlah penutup sehingga rapat, kembalikan bejana berisi piknometer kedalam bak perendam. Diamkan bejana tersebut di dalam bak perendam selama sekurang-kurangnya 30 menit , kemudian angkatlah piknometer keringkan dengan lap (kain Lap). Timbanglah piknometer dengan ketelitian 1mg.- Tuanglah bendah uji tersebut kedalam piknometer yang telah kering hingga terisi ¾ bagian.- Biarkan piknometer sampai dingin, waktu tuidak kurang dari 40 menit dan timbanglah dengan penutupnya dengan ketelitian 1 mg.Isilah piknometer yang berisi benda uji dengan air dan tutuplah tanpa di tekan. Diamkan agar gelembung-gelembung udara keluar.- Angkatlah bejana dari bak perendam dan letakkan piknometer di dalamnya kemudian tekanlah penutup hingga rapat.- Masukkan dan diamkan bejana kedalam bak perendam selama skurang-kurangnya 30 menit. Angkat keringkan dan timbanglah piknometer.

Page 6: Presentation Berat jenis bitumen

Berat jenis =Dimana : A = Berat piknometer de ngan penutup B = Berat piknometer berisi air C = Berat piknometer berisi aspal D = Berat Piknometer berisi air dan aspal

Pengolahan data

C)(DA)(BA)(C

BERAT PIKNOMETER A 29

BERAT PIKNOMETER + AIR B 50,97

BERAT PIKNOMETER + ASPAL C 40,66

BERAT PIKNOMETER + ASPAL +

AIRD 50,25

BERAT JENIS BITUMEN 0,94

Berat jenis = )66,4025,50()2997,50(

)2966,40(

= 0,94 Gr/Cr

Page 7: Presentation Berat jenis bitumen

Analisa percobaan Pertama, menimbang berat kosong piknometer (24 ml) dengan

tutupnya, kemudian mengisi bejana gelas dengan air suling hingga penuh. Setelah itu mengisi piknometer dengan air dengan cara merendam di dalam bak perendam yang berisi air pada suhu ruang ( ±250C ), setelah air penuh

tutup piknometer ketika masih didalam air. Kemudian menimbang piknometer berisi air penuh, setelah ditimbang buang air suling dari

piknometer kemudian bersihkan. Selanjutnya masukkan bitumen ¾ bagian ke dalam piknometer, diamkan hingga dingin kurang lebih 2 jam. Kemudian

timbang piknometer berisi bitumen tersebut.Masukkan air kedalam piknometer yang berisi bitumen sama dengan

cara di atas hingga penuh lalu tutup piknometer. Piknometer ditutup dimasudkan agar gelembung-gelembung udara yang terdapat pada

piknometer hilang. Setelah itu timbang kembali piknometer berisi bitumen dan air.

ANALISA

Page 8: Presentation Berat jenis bitumen

Analisa data

Hasil yang diperoleh dari percobaan diatas adalah berat jenis bitumen dengan nilai 0,94 Gr/Cr. Sedangkan menurut tabel Syarat Pemeriksaan

Aspal Keras untuk berat jenis besarnya minimal 1 Gr/Cr. Ini berarti hasil dari praktikum tidak memenuhi syarat. Hasil ini merupakan nilai dari

perbandingan antara berat bitumen dengan air suling pada suhu yang sama yang nantinya akan digunakan pada perhitungan marshall test.

Page 9: Presentation Berat jenis bitumen

Analisa kesalahanFaktor kesalahan dalam melakukan percobaan ini adalah ketelitian praktikan dalam membaca skala yang terdapat

pada alat praktikum. 

Page 10: Presentation Berat jenis bitumen

Kesimpulan

Berat jenis bitumen yang diperoleh pada praktikum ini adalah

0,94 Gr/Cr