polip nasi

17
BED SIDE TEACHING (BST) Polip Nasi Muhammad Indra H- 12100113035 Derri Hafa Nurfajri - 12100113057 Preseptor : dr.Fahmi, Sp.THT KL SMF THT RUMAH SAKIT Muhamadiyah Bandung

Upload: derri-hafa

Post on 03-Oct-2015

13 views

Category:

Documents


5 download

DESCRIPTION

Polip Nasi

TRANSCRIPT

PowerPoint Presentation

BED SIDE TEACHING (BST) Polip NasiMuhammad Indra H- 12100113035Derri Hafa Nurfajri - 12100113057

Preseptor :dr.Fahmi, Sp.THT KL

SMF THTRUMAH SAKIT Muhamadiyah BandungNama: Ny. SUsia: 27 tahunJenis Kelamin: PerempuanAlamat: BandungPekerjaan: DosenTanggal Periksa: 17 Maret 2015

IDENTITAS PASIENKeluhan Utama : Penciuman berkurangAnamnesis Khusus :Pasien datang dengan keluhan penciuman menjadi berkurang sejak 3 bulan yang lalu. Keluhan dirasakan tiba-tiba dan semakin memburuk. Keluhan pasien disertai dengan adanya sering cairan yang keluar dari hidung, cairan yang keluar jernih berwarana putih dan tidak berbau dan terkadang tertelan ke belakang.

ANAMNESASebelum keluhan tersebut pasien mengatakan sering mengalami batuk pilek apabila pagi hari dan terkena debu.Pasien menyangkal adanya keluhan pada telinga, demam, nyeri pada wajah, trauma, atau terkena bahan-bahan kimia di hidung. Pasien mengatakan memiliki riwayat alergi atau sering bersin dan hidung berair pada telinganya sebelumnya. Pasien sudah pernah mengobati keluhan ini ke dokter dan diberikan obat tetes hidung keluhan sedikit membaik tetapi keluhan masih tetap terjadiPEMERIKSAAN FISIKKeadaan Umum: sakit ringanKesadaran: Composmentis, kooperatifGizi: cukup

Tanda-tanda VitalTekanan darah: 130/90 mmHgRespirasi: 20x/menitNadi: 80x/menitSuhu: 36,5 0C Status GeneralisKepala: tidak dilakukan Leher: tidak dilakukan Thoraks: tidak dilakukan Abdomen: tidak dilakukan Extremitas : tidak dilakukan Status Lokalis TelingaBagianKelainanAurisDextraSinistraPreaurikulaKongenitalRadang & tumorTraumaNyeri tekanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanAurikulaKongenitalRadang & tumorTraumaNyeri tekan tragusTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanRetroaurikulaKongenitalHiperemisNyeri tekanSikatriksFistulaFluktuasiTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanCAEKongenitalKulitSekretSerumenEdemaJaringan granulasiTidak ada kelainantenangTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainantenangTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanTidak ada kelainanMembrana TimpaniWarnaIntakRefleks cahayaPerforasi Putih keabuan Intak(+)Tidak adaPutih keabuan Intak(+)Tidak adaStatus Lokalis HidungPemeriksaanNasalDextraSinistraKeadaan LuarBentuk & ukuranDalam batas normalDalam batas normalRhinoskopi AnteriorMukosaSekretConchaSeptumPolip/tumorPasase udaraBekuan darahnormal+normalTidak deviasi+ (multiple)+-normal+normalTidak deviasi+ (multiple)+-Rhinoskopi PosteriorMukosaKoanaSekret Polip--+---+-Status Lokalis Rongga MulutBagianKelainanKeteranganMulutMukosa mulutLidahPalatum molleGigi geligiUvulaHalitosisTenangBersih, basah, Tenang, simetrisCaries (-)Simetris(-)TonsilMukosaBesarKriptaDetritus

normalT1-T1tidak melebar-/-FaringMukosaGranulaPost nasal dripnormal-+LaringEpiglotisKartilago aritenoidPlika ariepiglotisPlika vestibularisPlika vokalisTidak dilakukanRESUMEDDPolip nasiHypertropi conchaUSULAN PEMERIKSAANLaboratorium- Hematologi rutin- IgEPrick TestWaters

DIAGNOSIS KERJAMultiple Polip nasi cavum nasi dextra sinistraPENATALAKSANAANRENCANA TERAPI Operasi untuk mengangkat massa pada cavum nasi sinistra (polip) PolipektomiKIE Kurangi makanan berminyak, serta makanan atau minuman dingin.Diet seimbang dan tingkatkan konsumsi makanan tinggi vitamin A, C dan E, seperti buah-buahan dan sayuran.Kontrol 9 hari kemudian untuk evaluasi kemajuan terapi.

PROGNOSISAd Vitam: ad bonamAd Functionam: ad malamAd Sanationam : dubia ad malamTerima KasihWabilahitaufikwalhidayah wassalamualaikum wr. Wb.