pip 1 (transportasi zat cair dan gas)

Upload: siti-rahmayanti

Post on 17-Oct-2015

128 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

PENYAMBUNGAN

PENYAMBUNGANCara penyambungan umumnya ada dua macam, yaitu:Joints : cara penyambungan dimana hanya sebagian kecil dari material yang disambung dan tidak menggunakan material ketigaFitting :cara penyambungan pipa dimana digunakan material ketiga sebagai penyambung

Cara Penyambungan PipaScrew Fitting: penyambungan ujung-ujung pipa yang akan disambung diderat/dibuat ulirnya pada bagian luar dengan menggunakan suatu alatBeberapa Jenis Screw Fitting :Close mippleShort mippleLong mipleCoupling UnionElbow Street

7.Elbow Tie8. Reducer9. Plug10.Cross11.Cap12.Busching

BushingCrossCouplingelbow teePluglong nippleCapshort nippleReducer street elbowUnionclose nippleFLANGEFlange: penyambungan pipa yang lebih panjang dari 2 . Dengan cara mempertemukan disk (cakram) atau cincin dari metal dan diikat bersama gasket di antara kedua flange yang diikat tadi. Flange masing-masing diikat ke pipa dengan screw atau welding.

Macam Macam Tipe FlangeTergantung dari penggunaannya ada, yaitu:Raised faceMale and femaleTongue and grooveRing jointFull faceKnife eageMacam Macam Tipe Flange

Full Face

Male and FemaleKnife EdgeRaised FaceMacam Macam Tipe Gasket:1. Pelayanan yang bertekanan rendah (digunakan gasket lunak seperti gabus, karet)2. Pelayanan yang bertekanan tinggi (digunakan gasket keras seperti Pb, Cu, Al, Baja)3. Pelayanan yang bertekanan sangat tinggi (digunakan dengan cara ikatan kedua muka flangenya diperkuat)

Keuntungan: sambungannya dapat dibuka Kerugian: konstruksinya akan berat karena ada tambahan berat dari flange itu sendiri

WELDING (Las)Las: digunakan untuk menyambung pipa yang diameternya lebih dari 2, merupakan metode standar untuk menyambung pipa pada flange dengan tekanan tinggi.

Macam Macam Las:Butt WeldingLap WeldingWELDING (Las)Keuntungan: 1. Sambungan kuat dan tidak melemahkan dinding pipa2.Murah dan tidak bocor3.Enteng dibanding dengan sambungan lain4.Tidak menggangu aliran dengan sambungan uliranKerugian : sambungan dengan las tidak dapat dilepas, kecuali dengan melepas/merusak sambungan tersebutSOLDERINGKegunaan : untuk menyambung pipa dan tube dengan permukaan yang sangat kecilKeuntungan: Sambungan dapat dibuka kembali dengan jalan melebur bahan solder (remelting) tanpa merusak pipaBahan Solder: TimahBRAZINGKegunaan : untuk melekatkan flange ke pipa induknya. Begitu juga untuk menyambung flange dan tube nyaBahan Brazing: batangan tembaga atau perak

USAHA UNTUK MENGATASI PERUBAHAN SUHUPipa yang beroperasi dengan bermacam suhu, akan menyebabkan kontraksi (bila suhu rendah) dan ekspansi (bila suhu tinggi) pada pipa tersebut. Untuk pipa pendek pengaruh buruknya tidak ada. Tetapi untuk pipa panjang, besar dan terletak konstan diantara kedua penahan, efek buruknya akan tampak jelas.3 cara untuk mengatasi perubahan suhu, yaitu:Memakai U-bend (gambar 2.14)Memakai Loop (circle bend) (gambar 2.15)Memakai Belows expansion jointsH. USAHA UNTUK MENGHINDARI KEBOCORAN PADA BAGIAN YANG BERPUTARStuffing Box a. tanpa lantern gland b. dengan lantern gland2. Mechanical Seal, ataupun dengan LabyrinthCara Cara Pemasangan Pipa yang BaikDalam pemasangan pipa yang baik, harus memperhatikan faktor faktor sebagai berikut:Faktor ruangFaktor perpindahan pipa tersebutFaktor pemeliharaannya (maintance)

Untuk keperluan tersebut terdapat peraturan yang umum :Pemasangan pipa harus paralelSetiap belokan harus diusahakan menggunakan fitting dan tidak dibuat bengkok-bengkok. Untuk itu digunakan Elbow dan crossUntuk suatu fluida yang mengalir secara gravitasi, pipa pipa sedapat mungkin:Mempunyai penampang sebesar mungkinJangan berliku-liku (agar tahananya kecil)

POMPAPompa adalah alat untuk memindahkan zat cair, sedangkan kipas (fan), blower, atau kompresor berfungsi untuk menambahkan energi pada gas. Kipas pembuang gas (biasanya udara) dalam volume besar ke ruang terbuka atau talang besar, biasanya berbentuk mesin putar kecepatan rendah dan tekanan yang dibangkitkannya hanyalah beberapa inci air saja. KARAKTERISTIK POMPAPositive Displacement Pump (PDP)Reciprocating PumpRotary Pump

Variable Head Capacity Pump (VHCP)a. pompa sentrifugalb. pompa turbin

Perbedaan kedua golongan pompa itu antara lain:

Pada VHCP, kapasitas dan head terbentuk karena adanya putaran kipasPada PDP, kapasitas dan head terbentuk karena adanya gerakan perpindahanPada PDP, tidak memerlukan priming, sedangkan pada VCHP sangat diperlukan priming.PRIMINGPriming (pemula) atau pemancing adalah cara yang dilakukan pada pompa VCHP agar dapat terjadi aliran.

Cara Cara Priming:Dengan Jalan Pengisian : secara langsung atau tak langsungDengan Cara Vakum : Pengaliran berlangsung karena adanya vakum. Keadaan vakum ini diciptakan dengan melakukan penyedotan atau menggunakan jet injektor.

HEADHead merupakan besaran energi yang terdapat didalam persamaan neraca energi dari sistem aliran fluida, yaitu Persamaan Bernoulli. Umumnya digunakan satuan panjang dari kolom fluida, ft atau cm.

Ada 2 macam head dalam sistem aliran fluida:Static HeadDynamic HeadHEADStatic Head : energi yang diakibatkan karena adanya perbedaan tinggi antara permukaan liquid dengan pusat pompa (Z). Berdasarkan perbedaan dengan posisi pompa, maka static suction head dan static dicharge head.Dynamic Head : energi yang diakibatkan oleh adanya sifat alir fluida, seperti velociy head, preasure head, dan friction head (energiyang diakibatkan oleh adanyakecepatan air fluida/tekanan fluida/energi yang hilang karena adanya friksi dari fluida. Dynamic Head terdiri dari:Tekanan pada discharge yang diinginkanVelocity discharge yang diinginkanHf pada sistem (friksi)NPSH(Net Positive Suction Head)NPSH adalah selisih tekanan pada pompa inlet dengan tekanan uap liquid, yang dinyata-kan dalam ft dalam liquid.

Ada dua harga NPSH :NPSH available : NPSH yang dibentuk karena sistem pengaliran fluidaNPSH required : NPSH yang ditentukan oleh pabrik pembuatnyaKAVITASIKavitasi adalah kondisi dari pompa dimana terjadi lokal pressure drop sehingga ruangan pompa menjadi terisi oleh uap air.Kavitasi ini terjadi karena harga NPSH = 0 . Hal ini terjadi karena:Static suction lift bertambah (Zb>>)Fraksi antara permukaan fluida yang dikompakkan dengna pompa inlet (Hfs>>)Menurunnya tekanan atau karena ketinggian (Pa>>)Naiknya temperatur dari pompa liquid (Pv>>)Terjadinya penurunan tekanan absolut dari sistem fluida itu sendiri, misalnya: pemompaan dari vesel dan vakum.

TANDA TANDA KAVITASIAdanya noise dan vibrasi dari pompaTerjadi penurunankurva dari head capacity dan efisiensi sehingga karakteristik pompa akan lebih rendah dari semula (yang akan merugikan operasi)Terjadinya lubang lubang pada impeller, karena adanya uap air Korosi terhadap logam pompa, yang akan merusak pompa tersebut