persegi panjang

17
PERSEGI PANJANG OLEH m. Al afif : 410.162 Ilham Ramadhan : 410.143 aRif saPutra : 410.091

Upload: al-afiev

Post on 03-Jul-2015

1.227 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

PERSEGI PANJANGOLEH m. Al afif : 410.162 Ilham Ramadhan : 410.143 aRif saPutra : 410.091

DefinisiPersegi Panjang :adalah Segi empat yang memiliki dua pasang sisi berhadapan yang setiap pasangnya sejajar dan sama panjang , serta keempat sudutnya siku-siku.

UNSUR-UNSUR PERSEGI PANJANGBanyak sisi persegi panjang ada empat buah, yaitu AB, BC, CD, dan AD Banyak sudut persegi panjang ada empat buah yang semuanya siku-siku, yaitu A, B, C, dan D. Banyak diagonal persegi panjang ada dua buah, yaitu AC dan BDA D

B

C

SIFAT SIFAT PERSEGI PANJANG

Sifat 1 :

Panjang sisi-sisi yang berhadapan sama dan sejajar.C D AC = BD, AB = CD

A

B

Untuk lebih jelasnya perhatikan dengan baik setiap uraian berikut ini :

dengan bingkainya, jika persegi panjang tersebut dibalik menurut garis EF, maka persegi panjang dapat dengan tepat menempati bingkainya seperti letak 2, sehingga dapat disimpulkan : - A menempati B dan B menempati A, ditulis A B - D menempati C dan C menempati D, ditulis D C - AD menempati BC dan BC menempati AD, ditulis AD BC Karena AD BC, maka AD = BC (lihat letak 1 dan 2) Dengan cara yang sama kita dapat menentukan panjang AB dan DC. Amatilah letak 3 dan 4. pada letak 3 dibalik menurut garis GH, ternyata dapat menempati bingkainya dengan tepat seperti letak 4, sehingga dapat disimpulkan : - A D, B C, dan AB DC - Jadi AB = DC (lihat letak 3 dan 4) Karena AD = BC dan AB = DC, uraian di atas dapat disimpulkan. y Sisi-sisi yang berhadapan suatu persegi panjang sama panjang dan sejajar.

y Letak 1 pada gambar menyatakan persegi panjang ABCD berimpit

y Sifat 2 :

y Diagonal diagonal persegi panjang sama panjang dan kedua diagonalnya berpotongan di tengah-tengah.D C

AC= BD

A

B

y Jika letak 1 dibalik menurut garis EF, maka dengan tepat menempati

bingkainya kembali seperti letak 2, sehingga didapat : - A B, dan C D, dan - AC BC (lihat letak 1 dan 2) - Jadi AC =BD

Dari uraian di atas dapat ambil kesimpulan yaitu :

y Diagonal-diagonal persegi panjang sama panjang

y Sifat 3 :

Semua sudut persegi panjang sama besar.A B

C

D

letak 1 dibalik menurut garis EF diperoleh letak 2 ; maka - A B Jadi A = B - D C Jadi D = C letak 3 dibalik menurut garis GH diperoleh letak 4, maka - A D Jadi A = D - B C Jadi B = C maka, dapat disimpulkan : A = B = C = D

Jadi : Semua sudut persegi panjang sama besar

Sifat 4 :

Semua sudut persegi panjang adalah sudut siku - siku.A B

C

D

Luas dan KelilingLuas persegi panjang : Dengan mengetahui panjang dan lebar suatu persegi panjang kita dapat mencari luas persegi panjang tersebut dengan rumus : ket : L = luas p = panjang L = p.l l = lebar K = keliling Secara umum rumus keliling persegi panjang adalah :

K = 2.p + 2.l

y Luas persegi panjang sama dengan hasil perbanyakan panjang dengan

lebarnya. Misal :

Kotak-kotak kecil itu sisinya 1 cm dan bentuknya persegi. Jadi tiap kotak itu kita sebut 1 cm persegi dan ditulis.

Luas daerah persegi panjang ABCD di atas dapat dicari dengan menghitung banyaknya kotak-kotak kecil yang ada dalam persegi panjang ABCD itu. Jumlah kotak kecil itu adalah 21 kotak jadi luas persegi panjang ABCD = 21 x 1 cm = 21 cmy Adakah cara lain yang lebih mudah untuk menentukan luas persegi panjang

ABCD di atas ? Tentu ada ! Ikutilah uraian berikut ini, sebelum kita cari luasnya, tentukan dulu banyaknya kotak pada sisi BC dan pada sisi AB.

Ya ! pada sisi BC ada 7 kotak jadi panjangnya : 7 x 1 cm = 7 cm pada sisi AB 3 kotak jadi lebarnya : 3 x 1 cm = 3 cm. Jadi luas persegi panjang ABCD didapat dengan mengalikan panjang dan lebar sisinya. Maka luas persegi panjang ABCD = (7 x 3) cm2 = 21 cm lebih mudah bukan ?

y Contoh soal : y 1. Suatu persegi panjang mempunyai panjang = 8 cm dan

lebar = 5 cm, Berapa Luas dan keliling persegi panjang itu ? Jawab : - Luas = px l 8cm = 8 cm x 5 cm = 40 cm2 - Keliling = 2 (p+l) 5cm = 2 ( 8cm+ 5 cm) = 2 x 13 cm = 26 cm

2 Suatu persegi panjang mempunyai luas = 70 cm2 dan panjang 10 cm,Berapa lebar dan keliling persegi panjang tersebut ? Jawab: Luas = p x l l = Luas : Panjang 70 cm2 : 10cm = 7 cm Keliling = 2 (10cm+7cm) = 2 x 17 cm = 34 cm 10 cm

?

Sekian terima kasih