permohonan pinjam lab

3
Semarang, 2015 Kepada Yth. Kepala Laboratorium Universitas Diponegoro di tempat Dengan hormat, Sehubungan dengan pelaksanaan penelitian kami yang berjudul “Penentuan Formulasi Curing Alami pada Pembuatan Dendeng Daging Sapi Lokal” maka kami bermaksud memohon ijin untuk dapat menggunakan Laboratorium yang Bapak/Ibu pimpin pada Bulan ....................................s.d selesai beserta peralatan (terlampir). Atas peminjaman tersebut kami menyatakan bersedia menaati peraturan yang berlaku. Demikian permohonan ini kami sampaikan. Atas bantuan dan kerja sama yang baik kami ucapkan terima kasih. Mengetahui, Dosen Pembimbing Dr. Yoyok Budi Pramono, S. Pt., M.P. Mahasiswa yang meneliti, Eko Saputro Tembusan: 1. Petugas Laboratorium

Upload: ekosaputrobbppbatu

Post on 16-Feb-2016

224 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

http://research-indonesia.blogspot.co.id/

TRANSCRIPT

Page 1: Permohonan Pinjam Lab

Semarang, 2015

Kepada Yth.

Kepala Laboratorium

Universitas Diponegoro

di tempat

Dengan hormat,

Sehubungan dengan pelaksanaan penelitian kami yang berjudul “Penentuan Formulasi

Curing Alami pada Pembuatan Dendeng Daging Sapi Lokal” maka kami bermaksud

memohon ijin untuk dapat menggunakan Laboratorium yang Bapak/Ibu pimpin pada

Bulan ....................................s.d selesai beserta peralatan (terlampir). Atas peminjaman

tersebut kami menyatakan bersedia menaati peraturan yang berlaku.

Demikian permohonan ini kami sampaikan. Atas bantuan dan kerja sama yang baik

kami ucapkan terima kasih.

Mengetahui,

Dosen Pembimbing

Dr. Yoyok Budi Pramono, S. Pt., M.P.

Mahasiswa yang meneliti,

Eko Saputro

Tembusan:

1. Petugas Laboratorium

Page 2: Permohonan Pinjam Lab

BLANKO PEMINJAMAN ALAT LABORATORIUM

Nama : EKO SAPUTRO

NIM : 23010114410006

Jurusan/Prodi : PETERNAKAN/MAGISTER ILMU TERNAK

Fakultas : PETERNAKAN DAN PERTANIAN

No. HP : 081315794542

Dosen Pembimbing : Prof. Dr. Ir. V. Priyo Bintoro, M. Agr.

dan Dr. Yoyok Budi Pramono, S. Pt., M.P.

Judul Penelitian : Penentuan Formulasi Curing Alami pada Pembuatan Dendeng

Daging Sapi Lokal

No. Nama Alat Tanggal pakai Jumlah

1.