perbedaan auditor internal dan

3
Perbedaan Auditor Internal dan Auditor Eksternal Terdapat perbedaan antara auditor eksternal dengan auditor internal, berkaitan dengan posisi serta fokus perhatian dari seorang auditor internal dibandingkan dengan auditor eksternal. (Sawyer’s, 2005) T a b e l P e r b e d a a n A u d i t o r I n t e r n a l d a n A u d i t o r NO AUDIT INTERNAL AUDIT EKSTERNAL 1 Merupakan karyawan perusahaan Merupakan orang yang independendi luar perusahaan 2 Melayani kebutuhan organisasi,meskipun fungsinya harusdikelola perusahaan Melayani pihak ketiga yang memerlukan informasi keuanganyang dapat diandalkan 3 Fokus pada kejadian- kejadian dimasa depan dengan mengevaluasi kontrol yang dirancang untuk meyakinkan pencapaian tujuan organisasi Fokus pada ketepatan dankemudahan pemahaman dari kejadian - kejadian masa lalu yang dinyatakan dalam laporan keuangan 4 Langsung berkaitan dengan pencegahan kecurangan dalamsegala Sekali-kali memperhatikan pencegahan dan pendeteksian kecurangan secara

Upload: wahyu-arthaluhur

Post on 06-Aug-2015

243 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: Perbedaan Auditor Internal Dan

Perbedaan Auditor Internal dan   Auditor Eksternal

Terdapat perbedaan antara auditor eksternal dengan auditor internal, berkaitan dengan posisi

serta fokus perhatian dari seorang auditor internal dibandingkan dengan auditor eksternal.

(Sawyer’s, 2005)

T a b e l P e r b e d a a n

A u d i t o r I n t e r n a l

d a n   A u d i t o r

NO AUDIT INTERNAL AUDIT EKSTERNAL

1 Merupakan karyawan perusahaan Merupakan orang yang independendi luar

perusahaan

2 Melayani kebutuhan

organisasi,meskipun fungsinya

harusdikelola perusahaan

Melayani pihak ketiga yang memerlukan

informasi keuanganyang dapat diandalkan

3 Fokus pada kejadian-kejadian dimasa

depan dengan mengevaluasi kontrol

yang dirancang untuk

meyakinkan pencapaian tujuan

organisasi

Fokus pada ketepatan dankemudahan

pemahaman dari kejadian - kejadian masa lalu

yang dinyatakan dalam laporan keuangan

4 Langsung berkaitan

dengan pencegahan kecurangan

dalamsegala bentuknya atau perluasan

dalam setiap aktivitas yang ditelaah

Sekali-kali memperhatikan pencegahan dan

pendeteksian kecurangan secara umum,

namunakan memberikan perhatian lebih bila

kecurangan tersebut akan mempengaruhi

laporan keuangan secara material

5 Menelaah aktivitas secara terus

menerus

Menelaah catatan-catatan yang mendukung

laporan keuangan secara periodik biasanya satu

tahun sekali

Page 2: Perbedaan Auditor Internal Dan

Persamaan Auditor Internal dengan Auditor Eksternal

Masing-masing auditor harus mempunyai latar belakang pendidikan dan pengalaman

kerja di bidang akuntansi, keuangan, perpajakan, manajemen dan komputer.

Keduanya harus membuat rencana pemeriksaan dan program pemeriksaan secara tertulis

Semua prosedur pemeriksaan dan hasil pemeriksaan harus didokumentasikam secara

lengkap dan jelas pada kertas pemeriksaan

Staf audit harus selalu melakukan Pendidikan Profesi Berkelanjutan

Baik auditor internal maupun eksternal harus mempunyai audit manual sebagai pedoman

dalam melakukan pemeriksaan serta harus memiliki kode etik dan system pengendalian

mutu.