perancangan program aplikasi penjadwalan produksi dengan menggunakan ... · pdf...

Download PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI PENJADWALAN PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN ... · PDF filePerancangan program aplikasi ini menggunakan software Borland Delphi 7. ... Tabel 4.7 Data spesifikasi

If you can't read please download the document

Upload: vuhuong

Post on 07-Feb-2018

254 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI PENJADWALAN PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN

    ALGORITMA NAWAZ, ENSCORE AND HAM (NEH) UNTUK PRODUK SHOPPING BAG DI PT. WANGSA JATRA LESTARI

    Skripsi

    ARY PUTRI SURYANI

    I 0304021

    JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK

    UNIVERSITAS SEBELAS MARET

    SURAKARTA

    2011

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI PENJADWALAN PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN

    ALGORITMA NAWAZ, ENSCORE AND HAM (NEH) UNTUK PRODUK SHOPPING BAG DI PT. WANGSA JATRA LESTARI

    Skripsi

    Sebagai Persyaratan Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Teknik

    ARY PUTRI SURYANI

    I 0304021

    JURUSAN TEKNIK INDUSTRI FAKULTAS TEKNIK

    UNIVERSITAS SEBELAS MARET

    SURAKARTA

    2011

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    ABSTRAK

    Ary Putri Suryani, NIM : I 0304021, PERANCANGAN PROGRAM APLIKASI PENJADWALAN PRODUKSI DENGAN MENGGUNAKAN ALGORITMA NAWAZ, ENSCORE AND HAM (NEH) UNTUK PRODUK SHOPPING BAG DI PT. WANGSA JATRA LESTARI. Skripsi, Surakarta : Jurusan Teknik Industri Fakultas Teknik, Universitas Sebelas Maret, April 2011.

    Penjadwalan pengerjaan order di PT. Wangsa Jatra Lestari dianalisa oleh divisi PPIC yaitu berdasarkan metode First Come First Serve (FCFS). Penentuan due date yang dilakukan oleh divisi PPIC dilakukan hanya berdasarkan intuisi dan perkiraan. Hal tersebut menyebabkan due date yang dijanjikan kepada customer tidak sesuai dengan kemampuan produksi perusahaan sehingga mengakibatkan terjadinya keterlambatan. Berdasarkan uraian tersebut maka perlu adanya perbaikan metode penjadwalan. PT Wangsa Jatra Lestari memiliki karakteristik manufaktur bersifat flowshop, maka penjadwalan dapat dipecahkan menggunakan algoritma Nawaz, Enscore and Ham (NEH). Kriteria yang digunakan adalah minimasi total tardiness. Kriteria ini dipilih untuk membantu perusahaan dalam menyelesaikan masalah keterlambatan waktu penyerahan order. Perumusan masalah pada penelitian ini yaitu bagaimana merancang program aplikasi penjadwalan produksi dengan menggunakan algoritma NEH dengan kriteria minimasi total tardiness.

    Langkah-langkah penjadwalan produksi dengan menggunakan algoritma NEH yaitu menghitung waktu proses, mengurutkan waktu proses (Pi) dari yang besar ke kecil dan dievaluasi berdasarkan total tardiness yang terkecil, ambil tiap-tiap pekerjaan sisa daftar yang disortir temukan jadwal yang terbaik, contoh, jika (j1, j2) adalah urutan arus pekerjaan dan pekerjaan dijadwalkan r adalah pekerjaan yang sisa dengan Pr paling besar didaftar yang disortir, kemudian pekerjaan r bisa ditempatkan pada tiga posisi: ( r, j1, j2), ( j1, r, j2) atau ( j1, j2, r), urutan dengan sasaran terbaik berfungsi nilai di antara yang tiga dipertimbangkan terpilih untuk perluasan lebih lanjut. Hasil yang didapatkan dengan menggunakan algoritma NEH adalah nilai total tardiness di lantai produksi bisa dikurangi hingga mencapai 100%. Selanjutnya dibuat program aplikasi penjadwalan sesuai rancangan penjadwalan produksi dengan menggunakan algoritma NEH. Perancangan program aplikasi ini menggunakan software Borland Delphi 7. Program aplikasi yang dibuat merupakan program aplikasi yang user friendly, sehingga akan mudah dalam penerapan dan penggunaannya. Program aplikasi ini juga memberikan manfaat berupa kemudahan dan kecepatan dalam pembuatan jadwal produksi, kemudahan menyimpan data order, serta aktivitas pengolahan data dapat dilakukan dengan tepat sehingga resiko-resiko human error dapat diminimalkan. Kata kunci : software, total tardiness, algoritma Nawaz, Enscore and Ham xvi + 83 halaman; 38 gambar; 16 tabel; 8 lampiran; Daftar pustaka : 14 (1974-2011)

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    ABSTRACT

    Ary Putri Suryani, NIM : I 0304021, DESIGNING A SCHEDULING APPLICATION SOFTWARE USING NAWAZ, ENSCORE AND HAM (NEH) ALGORITHM FOR SHOPPING BAG PRODUCT IN PT. WANGSA JATRA LESTARI. Thesis, Surakarta: Industrial Engineering Department, Engineering Faculty, Sebelas Maret University, April 2011.

    Order scheduling in PT. Wangsa Jatra Lestari is analyzed by PPIC division, that is based on the First Come First Serve (FCFS) method. PPIC division determines the due date based on intuition and prediction. It makes the due date promised to the customer are not suitable with the company production capabilities so that causes many order lateness. Considering that problem, it needed to improve the scheduling method. PT. Wangsa Jatra Lestari could apply Nawaz, Enscore and Ham (NEH) algorithm to solve their scheduling problems. The criteria used is to minimize total tardiness. Such criteria is chosen in order that company is able to reduce the order delivery tardiness. The problem statement is how to design the scheduling application software using NEH algorithm with total tardiness criteria.

    The production scheduling steps are to calculate the process time, to sequence the processes time (Pi) by decreasing order, to evaluate them considering the smallest total tardiness and to take each last job in the sorted list to find the best schedule. As example, if (jl, j2) is the job sequence and job r is the last job with largest Pr in the sorted list, then the job r can be put in the three alternative position: ( r, j1, j2), ( j1, r, j2) or ( j1, j2, r). The sequence with the best criteria among the three alternative sequence is selected for further extention. The total tardiness can be reduced up to 100% by using NEH algorithm. Furthermore, a scheduling application software is developed by using NEH algorithm. The application software is constructed by using Borland Delphi 7. The application software is designed by considering the user friendly criterias, so that it make easier to operate this software. This application software also gives advantage in easiness and quickness to arrange the production scedule. The easiness are to store the order data, to process the order appropriately so that the human error can be minimized.

    Keywords: software, total tardiness, Nawaz, Enscore and Ham algorithm xvi + 83 pages; 38 figures; 16 tables; 8 appendix; References : 14 (1974-2011)

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    x

    DAFTAR ISI

    HALAMAN JUDUL i

    HALAMAN PENGESAHAN ii

    HALAMAN VALIDASI iii

    SURAT PERNYATAAN iv

    KATA PENGANTAR vi

    ABSTRAK viii

    ABSTRACT ix

    DAFTAR ISI x

    DAFTAR TABEL xiv

    DAFTAR GAMBAR xv

    BAB I PENDAHULUAN I-1

    1.1 Latar Belakang I-1

    1.2 Perumusan Masalah I-3

    1.3 Tujuan Penelitian I-4

    1.4 Manfaat Penelitian I-4

    1.5 Batasan Masalah I-4

    1.6 Asumsi I-4

    1.7 Sistematika Penulisan I-5

    BAB II TINJAUAN PUSTAKA II-1

    2.1 Tinjauan Umum Perusahaan II-1

    2.1.1 Sejarah Perusahaan II-1

    2.1.2 Susunan dan Struktur Organisasi II-2

    2.1.3 Proses Produksi II-6

    2.1.4 Sistem Penerimaan dan Penjadwalan Order

    Di PT. Wangsa Jatra Lestari II-8

    2.2 Penjadwalan Produksi II-9

    2.2.1 Pengertian Penjadwalan II-9

    2.2.2 Tujuan Penjadwalan II-9

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    xi

    2.2.3 Kriteria dalam Penjadwalan Produksi II-10

    2.2.4 Kriteria Pengukuran Kinerja Jadwal II-11

    2.2.5 Klasifikasi Penjadwalan II-11

    2.2.6 Jenis Persoalan Penjadwalan II-13

    2.2.7 Metode Penjadwalan II-14

    2.2.8 Istilah-Istilah Dalam Penjadwalan II-16

    2.3 Sequencing (Penentuan Urutan) II-17

    2.4 Algoritma II-19

    2.4.1 Penjelasan Algoritma II-19

    2.4.2 Nawaz, Enscore and Ham ( NEH ) II-20

    2.5 Software Borland Delphi 7 II-21

    2.6 Microsoft Access II-23

    2.7 Penelitian Sebelumnya II-24

    BAB III METODOLOGI PENELITIAN III-1

    3.1 Identifikasi Permasalahan III-2

    3.1.1 Studi Pustaka III-2

    3.1.2 Studi Lapangan III-2

    3.1.3 Perumusan Masalah III-3

    3.1.4 Penentuan Tujuan III-3

    3.2 Karakerisasi Sistem III-3

    3.3 Pengumpulan Data III-5

    3.3 Perancangan Prosedur Penjadwalan III-4

    3.3.1 Identifikasi Job III-4

    3.3.2 Penentuan Jumlah Material yang Diproses III-4

    3.3.3 Penentuan Kapasitas Mesin Optimal III-5

    3.3.4 Penentuan Waktu Proses III-6

    3.3.5 Penentuan Buffer time III-6

    3.3.6 Penentuan Kapasitas Produktif III-7

    3.3.7 Penentuan Estimasi Completion Time III-7

    3.3.8 Penerapan Algoritma NEH III-7

  • perpustakaan.uns.ac.id digilib.uns.ac.id

    commit to user

    xii

    3.3.9 Menyusun Jadwal Produksi III-8

    3.3.10 Penambahan Kapasitas Produksi III-8

    3.5 Perancangan Program Aplikasi Penjadwalan Produksi

    Shopping Bag III-8

    3.6 Validasi Program Aplikasi Penjadwalan Produksi

    Shopping Bag III-9

    3.7 Analisis dan Intepretasi Hasil III-9

    3.8 Kesimpulan dan Saran III-9

    BAB IV PENGUMPULAN DAN PENGOLAHAN DATA IV-1

    4.1 Pengumpulan Data IV-1

    4.1.1 Data Kapasitas Produksi IV-1

    4.1.2 Data Waktu Perpindahan Antar Stasiun Kerja IV-1

    4.1.3 Data Inskit IV-2

    4.1.4 Data Kerusakan Mesin IV-3

    4.1.5 Tanggal Produksi dan Ready Time IV-4

    4.1.6 Jam Kerja Normal IV-4

    4.1.7 Spesifikasi Order IV-5

    4.1.8 Data Hari Libur IV-5

    4.2 Prosedur Penjadwalan IV-6

    4.3 Perancangan Program Aplikasi Penjadwalan Produksi

    Shopping Bag IV-17

    4.4 Validasi Program Aplikasi Penjadwalan Produksi

    Shopping Bag IV-22

    4.4.1 Validasi Kesesuaian Tipe Data Input IV-22

    4.4.2 Validasi Ha