pengetahuan pasar modal dan portofolio

5
RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER (RPKPS) Nama Mata Kuliah : Pengetahuan Pasar Modal dan Portfolio Kode/SKS : KP416/2 SKS Kelompok Mata Kuliah : MKU/MKDP/MKKP/MKKF/MKKPS/MKPP *) Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : Pengantar Ekonomi Mikro Dosen/Kode : Dr. Ikaputera Waspada,MM Drs.Ani Pinayani,MM A. DESKRIPSI MATA KULIAH Mata kuliah ini merupakan mata kuliah lanjutan (wajib) pada Program S-1 Pendidikan Ekonomi dan Koperasi. Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu mengidentifikasi peran pasar modal dalam kegiatan investasi dan perekonomian, dapat menganalisis investasi melalui analisis ekonomi dan industri serta analisis laporan keuangan, dapat menganalisis model penilaian saham, obligasi dan analisis sekuritas derivatif, dapat menganalisis model pengukuran risk dan return portofolio, teori portofolio, Capital Asset Pricing Model (CAPM), dan Arbitrage Pricing Theory (APT), dapat menganalisis penilaian kinerja portofolio melalui perbandingan langsung dan ukuran kinerja tertentu (one parameter performance measures), dan dapat menerapkan pengetahuannya dalam kehidupan sehari-hari baik sebagai investor individu maupun sebagai investor lembaga. Dalam perkuliahan ini dibahas prinsip-prinsip dasar investasi serta proses pengambilan keputusan investasi di pasar modal (Capital Market), khususnya pasar modal Indonesia dan menjelaskan teori serta model-model portofolio. Pelaksanaan perkuliahan menggunakan praktikum simulasi pasar modal metode ceramah, tanya jawab, diskusi, pemberian tugas, review jurnal, bedah kasus yang dilengkapi dengan penggunaan OHP, LCD. Untuk mengetahui tingkat penguasaan mahasiswa dilakukan evaluasi melalui UTS, UAS, makalah, penyajian, dan diskusi. B. TUJUAN PEMBELAJARAN Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami pentingnya pasar modal dalam kehidupan sehari-hari. Mahasiswa dapat menggunakan dan terlibat sebagai peserta pasar modal ini dalam kebutuhan hidup untuk berinvestasi sekarang dan masa datang. C. PERENCANAAN PEMBELAJARAN 1. Jumlah Jam dan Pembagiannya NO JENIS KEGIATAN JUMLAH KEGIATAN WAKTU 1 Tatap muka 12 kali 2 Praktikum Simulasi pasar modal 4 x 24 jam 3 Tugas Mandiri Menyesuaiakan dengan tema 24 jam 4 UTS 1 kali 90 menit 5 UAS 1 kali 90 menit

Upload: diploma-iv-ilmu-keuangan

Post on 24-Dec-2015

33 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

Pasar Modal

TRANSCRIPT

Page 1: Pengetahuan Pasar Modal Dan Portofolio

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPKPS)

Nama Mata Kuliah : Pengetahuan Pasar Modal dan Portfolio Kode/SKS : KP416/2 SKS Kelompok Mata Kuliah : MKU/MKDP/MKKP/MKKF/MKKPS/MKPP *) Status Mata Kuliah : Wajib Prasyarat : Pengantar Ekonomi Mikro Dosen/Kode : Dr. Ikaputera Waspada,MM

Drs.Ani Pinayani,MM A. DESKRIPSI MATA KULIAH

Mata kuliah ini merupakan mata kuliah lanjutan (wajib) pada Program S-1 Pendidikan Ekonomi dan Koperasi. Selesai mengikuti perkuliahan ini mahasiswa diharapkan mampu mengidentifikasi peran pasar modal dalam kegiatan investasi dan perekonomian, dapat menganalisis investasi melalui analisis ekonomi dan industri serta analisis laporan keuangan, dapat menganalisis model penilaian saham, obligasi dan analisis sekuritas derivatif, dapat menganalisis model pengukuran risk dan return portofolio, teori portofolio, Capital Asset Pricing Model (CAPM), dan Arbitrage Pricing Theory (APT), dapat menganalisis penilaian kinerja portofolio melalui perbandingan langsung dan ukuran kinerja tertentu (one parameter performance measures), dan dapat menerapkan pengetahuannya dalam kehidupan sehari-hari baik sebagai investor individu maupun sebagai investor lembaga. Dalam perkuliahan ini dibahas prinsip-prinsip dasar investasi serta proses pengambilan keputusan investasi di pasar modal (Capital Market), khususnya pasar modal Indonesia dan menjelaskan teori serta model-model portofolio. Pelaksanaan perkuliahan menggunakan praktikum simulasi pasar modal metode ceramah, tanya jawab, diskusi, pemberian tugas, review jurnal, bedah kasus yang dilengkapi dengan penggunaan OHP, LCD. Untuk mengetahui tingkat penguasaan mahasiswa dilakukan evaluasi melalui UTS, UAS, makalah, penyajian, dan diskusi.

B. TUJUAN PEMBELAJARAN

Setelah mengikuti mata kuliah ini mahasiswa diharapkan mampu memahami pentingnya pasar modal dalam kehidupan sehari-hari. Mahasiswa dapat menggunakan dan terlibat sebagai peserta pasar modal ini dalam kebutuhan hidup untuk berinvestasi sekarang dan masa datang.

C. PERENCANAAN PEMBELAJARAN

1. Jumlah Jam dan Pembagiannya

NO JENIS KEGIATAN JUMLAH KEGIATAN WAKTU

1 Tatap muka 12 kali

2 Praktikum Simulasi pasar modal 4 x 24 jam

3 Tugas Mandiri Menyesuaiakan dengan tema 24 jam

4 UTS 1 kali 90 menit

5 UAS 1 kali 90 menit

Page 2: Pengetahuan Pasar Modal Dan Portofolio

2. Jadwal Kegiatan Mingguan

Pertemuan ke

Kompetensi Materi Pokok Sub Materi Kegiatan Pembelajaran Pendekatan,

Metode, Media Pembelajaran

Evaluasi/Tagihan Alokasi waktu/Per-temuan ke Tatap Muka Praktikum Mandiri Bentuk Teknik

1 Konsep dasar investasi dalam manajemen keuangan

Lembaga keuangan

Bank dan lembaga non bank

Ulasan materi - Perbedaan bank dan non bank

ceramah 3 x 50’

2

Pasar modal Ulasan materi - Ceramah dan diskusi

3 x 50’

3 Pasar modal dan investasi

Investasi dalam keuangan

Penilaian investasi Ulasan materi - Uraian 3 x 50’

4

Instrumen Pasar modal

Lembaga dan peraturan

Ulasan materi - Ceramah dan diskusi

3 x 50’

5

Strategi investasi

Gain and loss - 3 x 50’

6

Pasar Pasar primer dan sekunder dan criteria pasar

Praktikum simulasi pasar modal

Latihan analisis Simulasi 6 x 50’

7 Ujian Tengah Semester

8 Memahami pilihan investasi

Analisis investasi

Systematic Ulasan materi - latihan Latihan Kasus 3 x 50

9 Unsystematic Ulasan materi - latihan Latihan 3 x 50

10 Risiko investasi Funtamental analisis

Ulasan materi - latihan Latihan Kasus 3 x 50

11 Teknikal analisis Ulasan materi - latihan Latihan 3 x 50

12 Ujian Akhir Semester

Page 3: Pengetahuan Pasar Modal Dan Portofolio

3. Sumber Belajar/Referensi Harianto, Farid & Siswanto Sudomo. (1998). Perangkat dan Teknik Analisis Investasi di Pasar Modal Indonesia; Husnan, Suad. (1998). Dasar-Dasar Teori Portofolio dan Analisis Sekuritas. Edisi Ketiga; Jones, Charles P. (1998). Invesment: Analysis and Management. Sixth Edition. Martono (2004), Bank dan Lembaga Keuangan Lain, EKONISIA

4. Kriteria Evaluasi Hasil Pembelajaran Kriteria penilaian yang dilakukan untuk mengetahui keberhasilan dalam kegiatan pembelajaran ini

No Komponen Penilaian Bobot (%)

1 Kehadiran (80%) 5

2 Keaktifan di kelas 5

3 Penyelesain laporan 15

4 Praktikum simulasi pasar modal 35

5 UTS 20

6 UAS 20

JUMLAH 100

Selanjutnya jumlah skor yang dicapai mahasiswa dikonversirkan ke dalam huruf A, B, C, D, E dengan ketentuan sebagai berikut

Skor yang dicapai Nilai

≥ 80 A

65 - 79 B

51 - 64 C

40 - 50 D

< 40 E

Page 4: Pengetahuan Pasar Modal Dan Portofolio

D. PERENCANAAN MONITORING DAN UMPAN BALIK 1. Rencana Dokumen Kegiatan Mingguan

Pertemuan ke

Materi Jenis

kegiatan Target

Capaian (%) Kendala Solusi

>75 50-75 <50

1 Bank dan lembaga non bank

Penjelasan materi

2 Pasar modal Penjelasan materi

3 Penilaian investasi

4 Lembaga dan peraturan Penjelasan materi

5 Gain and loss

6 Pasar primer dan sekunder dan criteria pasar

Simulasi pasar modal

Mahasiswa memahami transaksi di pasar modal

7 UTS

8 Systematic Penjelasan materi

9 Unsystematic Penjelasan materi

10 Funtamental analisis Penjelasan materi

11 Teknikal analisis Penjelasan materi

12 UAS

Page 5: Pengetahuan Pasar Modal Dan Portofolio

2. Umpan Balik dari Mahasiswa Bentuk umpan balik dari mahasiswa akan dilakukan dengan memberikan kuestioner yang wajib diisikan mahasiswa pada saat UAS sebagai tolak ukur keberhasilan.

No Aspek yang dinilai 1 2 3 4 5

1 Ketersediaan sumber belajar

2 Silabus

3 Penguasaan materi dosen

4 Kehadiran dosen

5 Strategi mengajar dosen

6 Kejelasan dalam penyampaian materi

7 Daya serap mahasiswa terhadap materi

8 Kesesuaian soal ujian Keterangan : 1. Sangat kurang, 2. Kurang, 3. Cukup, 4. Baik, 5. Sangat Baik