pengertian berpikir kreatif matematis.docx

Upload: zul-fadlan

Post on 06-Jul-2018

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/17/2019 Pengertian Berpikir Kreatif Matematis.docx

    1/5

    Pengertian Berpikir Kreatif Matematis 

    http://feryferdiansyah16.blogspot.co.id/2012/11/berpikirkreatif-matematis.html

    Kamis, 8 ktober 201! "am 0!.#$

     Berpikir Kreatif Matematis

    %oer&adarminta '(y)k)r, 200$: 10*, mengartikan berpikir sebagai pengg)naan akal b)di

    man)sia )nt)k mempertimbangkan ata) mem)t)skan ses)at). (edangkan +ip)to '16*

     berpendapat bah&a berpikir mer)pakan aktiitas mental yang disadari dan diarahkan )nt)k 

    maks)d tertent). aks)d yang dapat dicapai dalam berpikir adalah memahami, mengambil

    kep)t)san, merencanakan, memecahkan masalah dan menilai tindakan. ari ked)a pendapat

    diatas, tampak bah&a kata berpikir mengac) pada kegiatan akal yang disadari dan terarah.

    erdapat bermacam-macam cara berpikir, diantaranya berpikir ertikal, lateral, kritis,

    analitis, kreatif dan strategis. etapi pada penelitian ini akan difok)skan pada berpikir kreatif.

    en)r)t ariman ')da, 2011*, berpikir kreatif adalah s)at) pemikiran yang ber)saha

    menciptakan gagasan yang bar). erpikir kreatif dapat ")ga diartikan sebagai s)at) kegiatan

    mental yang dig)nakan seorang )nt)k membang)n ide ata) pemikiran yang bar). %endapat lain

    dari %ehkonen ')da,2011*, belia) memandang berpikir kreatif sebagai s)at) kombinasi dari

     berpikir logis dan berpikir diergen yang didasarkan pada int)isi tetapi masih dalam kesadaran.

    aks)d berpikir diergen sendiri adalah memberikan bermacam-macam kem)ngkinan "a&aban

    dari pertanyaan yang sama. (ementara it) )nandar ')da,2011* men"elaskan pengertian

     berpikir kreatif adalah kemamp)an menem)kan banyak kem)ngkinan "a&aban terhadap s)at)

    masalah, dimana penekanannya pada k)antitas, ketepatg)naan, dan keberagaman "a&aban.

    %engertian ini men)n")kkan bah&a kemamp)an berpikir kreatif seseorang makin tinggi, "ika ia

    http://feryferdiansyah16.blogspot.co.id/2012/11/berpikirkreatif-matematis.htmlhttp://feryferdiansyah16.blogspot.co.id/2012/11/berpikirkreatif-matematis.htmlhttp://feryferdiansyah16.blogspot.co.id/2012/11/berpikirkreatif-matematis.htmlhttp://feryferdiansyah16.blogspot.co.id/2012/11/berpikirkreatif-matematis.html

  • 8/17/2019 Pengertian Berpikir Kreatif Matematis.docx

    2/5

    mamp) men)n")kkan banyak kem)ngkinan "a&aban pada s)at) masalah. etapi sem)a "a&aban

    it) har)s ses)ai dengan masalah dan tepat, selain it) "a&abannya har)s berariasi.

    erdasarkan beberapa pendapat terseb)t, maka berpikir kreatif dapat diartikan sebagai

     berpikir secara logis dan diergen )nt)k menghasilkan ide ata) gagasan yang bar). %rod)k dari

     berpikir kreatif it) sendiri adalah kreatiititas. (ebagaimana dikem)kakan oleh beberapa tokoh

    mengenai definisi kreatiitas berik)t ini ')da, 2011: * :

    1.  en)r)t )nandar kreatiitas mer)pakan kemamp)an )m)m )nt)k menciptakan ses)at) yang

     bar), sebagai kemamp)an )nt)k memberi gagasan-gagasan bar) yang dapat diterapkan dalam

     pemecahan masalah ata) sebagai kemamp)an )nt)k melihat h)b)ngan-h)b)ngan bar) antara

    )ns)r-)ns)r yang s)dah ada sebel)mnya.2.  arron menyatakan bah&a kreatiitas mer)pakan kemamp)an )nt)k menghasilkan ata)

    menciptakan ses)at) yang bar).#.  (is&ono men"elaskan bah&a kreatiitas mer)pakan prod)k dari berpikir 'dalam hal ini berpikir

    kreatif* )nt)k menghasilkan s)at) cara ata) ses)at) yang bar) dalam memandang s)at) masalah

    ata) sit)asi.

    $.  (olso men"elaskan bah&a kreatiitas mer)pakan aktiitas kognitif yang menghasilkan ses)at)

    yang bar) dalam menghadapi masalah.

    (ementara it), )nandar ')da, 200$* mengem)kakan alasan mengapa kreatiitas pada

    diri sis&a perl) dikembangkan. %ertama, dengan berkreasi maka orang dapat me&)")dkan

    dirinya 'Self Actualization*. Ked)a, pengembangan kreatiitas kh)s)snya dalam pendidikan

    formal masih bel)m memadai. Ketiga, bersib)k diri secara kreatif tidak hanya bermanfaat tetapi

     ")ga memberikan kep)asan tersendiri. Keempat, kreatiitaslah yang mem)ngkinkan man)sia

    )nt)k meningkatkan k)alitas hid)pnya. ari pen"elasan di atas terlihat bah&a kreatiitas

    memp)nyai peranan penting dalam kehid)pan, sehingga kreatiitas perl) dikembangkan

    ter)tama pada generasi m)da yang mengemban cita-cita sebagai pener)s bangsa.

  • 8/17/2019 Pengertian Berpikir Kreatif Matematis.docx

    3/5

    en)r)t %ehkonen 'ahm)di, 2010:#*, kreatiitas tidak hanya ter"adi pada bidang-

     bidang tertent), seperti seni, sastra, ata) sains, melainkan ")ga ditem)kan dalam berbagai bidang

    kehid)pan termas)k matematika. %embahasan mengenai kreatiitas dalam matematika lebih

    ditekankan pada prosesnya, yakni proses berpikir kreatif. leh karena it), kreatiitas dalam

    matematika lebih tepat diistilahkan sebagai berpikir kreatif matematis. eski demikian, istilah

    kreatiitas dalam matematika dipandang memiliki pengertian yang sama dengan berpikir kreatif 

    matematis, sehingga istilah ked)anya dapat dig)nakan secara bergantian.

    Kr)tetski 'ahm)di, 2010:#* mendefinisikan kemamp)an berpikir kreatif matematis

    sebagai kemamp)an menem)kan sol)si masalah matematika secara m)dah dan fleksibel.

    en)r)t +ine 'ahm)di, 2010:#*, berpikir kreatif matematis mer)")k pada kemamp)an )nt)k 

    menghasilkan sol)si berariasi yang bersifat bar) terhadap masalah matematika yang bersifat

    terb)ka.

    ari pendapat tokoh-tokoh diatas dapat disimp)lkan bah&a berpikir kreatif matematis

    adalah aktiitas mental yang disadari secara logis dan diergen )nt)k menem)kan "a&aban ata)

    sol)si berariasi yang bersifat bar) dalam permasalahan matematika.

    B.  Tingkat Kemampuan Berpikir Kreatif 

     Kemamp)an berpikir kreatif seseorang dapat ditingkatkan dengan memahami proses

     berpikir kreatifnya dan berbagai faktor yang mempengar)hinya serta melal)i latihan yang tepat

    ')da, 2011: 11*. (elain it), kemamp)an berpikir kreatif seseorang ")ga dapat ditingkatkan dari

    sat) tingkat ke tingkat yang lebih tinggi yait) dengan cara memahami proses berpikir, dan faktor-

    faktornya serta melal)i latihan-latihan. erdasarkan pendapat terseb)t, dapat disimp)lkan bah&a

    tingkat kemamp)an berpikir kreatif seseorang dapat ber)bah dari sat) tingkat ke tingkat

  • 8/17/2019 Pengertian Berpikir Kreatif Matematis.docx

    4/5

    selan")tnya yang lebih tinggi. en)r)t 3)ilford 'erdian, 2010* indikator dari berpikir kreatif 

    ada lima yait) :

    a.  Kepekaan ' problem sensitivity* adalah kemamp)an mendeteksi 'mengenali dan memahami*

    serta menanggapi s)at) pernyataan, sit)asi dan masalah.

     b.  Kelancaraan ' fluency* adalah kemamp)an )nt)k menghasilkan banyak gagasan.

    c.  Kel)&esan ' flexibility* adalah kemamp)an )nt)k mengem)kakan bermacam-macam,

     pemecahan ata) pendekatan terhadap masalah.

    d.  Keaslian 'originality* adalah kemamp)an )nt)k mencet)skan gagasan dengan cara-cara yang

    asli, tidak klise dan "arang diberikan kebanyakaan orang.

    e.  4laborasi 'elaboration* adalah kemamp)an menambah sit)asi ata) masalah sehingga men"adi

    lengkap, dan merincinya secara detail, yang didalamnya dapat ber)pa tabel, grafik, gambar,

    model, dan kata-kata.

     (ementara (iler ')da, 2011:11* men"elaskan bah&a )nt)k menilai kemamp)an

     berpikir kreatif anak dan orang de&asa dapat dilak)kan dengan mengg)nakan 5The Torrance

    Test of Creative Thinking   '*7. iga komponen yang dig)nakan )nt)k menilai kemamp)an

     berpikir kreatif melal)i adalah kefasihan ' fluency*, fleksibilitas ' fleksibility* dan kebar)an

    'novelty*. %engertian lebih "elasnya sebagai berik)t :

    a.  Kefasihan ' fluency* adalah "ika sis&a mamp) menyelesaikan masalah matematika dengan

     beberapa alternatif "a&aban 'beragam* dan benar.

     b.  leksibilitas ' flexibility* adalah "ika sis&a mamp) menyelesaikan masalah matematika dengan

    dengan cara yang berbeda.c.  Kebar)an 'novelty* adalah "ika sis&a mamp) menyelesaikan masalah matematika dengan

     beberapa "a&aban yang berbeda tetapi bernilai benar dan sat) "a&aban yang tidak biasa

    dilak)kan oleh sis&a pada tahap perkembangan mereka ata) tingkat pengetah)annya.

    daftar p)staka :

    erdian. '2010*. Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa. 9nline. ersedia :

    http://herdy0;.&ordpress.com/2010/0!/2;/kemamp)an-berfikir-kreatif-sis&a/

  • 8/17/2019 Pengertian Berpikir Kreatif Matematis.docx

    5/5

    )da, . '2011*. eningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa !alam emecahkan

     asalah atematika !engan o!el "embela#aran Treffinger pa!a ateri "okok Keliling !an

     $uas "ersegipan#ang . 9nline. ersedia http://digilib.s)nan-ampel.ac.id/gdl.php<mod=bro&se>op=read>id="iptiain--chotmilh)d-08

    ahm)di, ?. '2010*. engukur Kemampuan Berpikir Kreatif atematis. akalah, @ogyakarta

    (y)k)r, . '200$*. "engembangan Kemampuan Berpikir Kritis Siswa S% elalui "embela#aran atematika !engan "en!ekatan &pen'(n!e!. esis agister pada %( A%B

    and)ng: tidak diterbitkan