pengenalan sistem komputer - introduction to computer system

11

Click here to load reader

Upload: ards-munawir

Post on 10-Jul-2015

76 views

Category:

Devices & Hardware


0 download

DESCRIPTION

Persentasi untuk pemula tentang dasar-dasar sistem komputer. Introduction to Computer System for Beginner.

TRANSCRIPT

Page 1: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

Oleh:

Ardi Munawir

Page 2: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

Pengertian Sistem KomputerSistem adalah Suatu kesatuan elemen yang saling

berhubungan sehingga membentuk suatu kelompok dalam

melaksanakan suatu tujuan pokok yang ditargetkan.

Sistem komputer adalah kumpulan dari elemen-elemen

komputer yang saling berhubungan (terintegrasi) dan

saling berinteraksi untuk melakukan pengolahan data

dengan tujuan menghasilkan informasi sesuai dengan yang

diharapkan.

Tujuan pokok dari sistem komputer adalah untuk

mengolah data menjadi informasi.

Page 3: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

1. Hardware

• Perangkat Keras

2. Software

• Perangkat Lunak

3. Brainware

• User (Pengguna)

Sistem

Komponen

Komponen

Sistem

Sistem

Page 4: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

Perangkat Keras

Alat Input

(Input Device)Alat Proses

(Process Device)

Peranti

Keluaran

(Output Device)

Peranti

Penyimpanan

(Storage Device)

Adalah perangkat komputer yang dalam bentuk fisik, dapat dilihat , dan diraba.

Secara umum, hardware komputer dapat dibagi menjadi 4 bagian:

Page 5: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

ALAT INPUTAdalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk

memasukkan data atau memberi perintah ke komputer.

Contoh Perangkat keras yang termasuk Alat Input:

Keyboard

Mouse

Web Camera

Scanner

Touchpad

CD-ROM

Floppy Disk

Microphone

HARDWARE

Page 6: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

ALAT PROSES (PROCESS DEVICE)

Adalah alat yang berfungsi untuk mengolah data dan instruksi menjadi data/file mentah, output, dan informasi yang dapat dimanfaatkan oleh manusia.

Process Device:

-Processor

-RAM (Random Access Memory)

-VGA card

-ROM

-dll

Page 7: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

ALAT OUPUT (KELUARAN)

Merupakan perangkat keras komputer yang berfungsi

untuk menampilkan hasil pengolahan data dari proses

device.

Contoh Alat Output:

-Monitor

-Speaker / Headset

-Printer

-dll

Page 8: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

PERANTI PENYIMPANAN (STORAGE) Alat ini berfungsi untuk menyimpan hasil proses dari

proses device, data, dan file lainnya. Selain itu, storage

juga tempat untuk memasang Sistem Operasi (Operating

System).

Contoh Alat Penyimpan

-Harddisk / SSD

-Disket

-Flash disk

-CD/DVD disc.

Page 9: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

SOFTWARE (Perangkat Lunak)Biasa juga disebut program, adalah sekumpulan data elektronik yang disimpan dan terpasang pada perangkat keras komputer. Software dimasukkan pada komputer agar komputer dapat melakukan tugas tertentu yang diharapkan oleh pemakai.

Contoh Perangkat Lunak-BIOS (Basic Input Output Sistem)-Operating System (Sistem Operasi)-Aplikasi yang terinstal pada Sistem Operasi,Seperti Browser, Games, Office, dll.

Page 10: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

BRAINWARE

Brainware bukanlah komponen komputer. Tetapi jika ditinjau dari sistem, brainware sangatlah berperan dalam sistem komputer tersebut. Tanpa Brainware, komputer yang terdiri dari hardware dan software, hanyalah seperangkat barang yang tak berguna.

Brainware adalah orang yang terlibat dalam aktifitas pemanfaatan komputer, sehingga komputer dapat memberikan hasil yang diharapkan oleh pengguna komputer.

Page 11: Pengenalan Sistem Komputer - Introduction to Computer System

TERIMA KASIH

?

?

?

?