pengenalan komputer - bayoe.staff.uns.ac.id · external memory adalah memori yang bersifat...

21
PENGENALAN KOMPUTER Rabu, 17 Sept 2008

Upload: trancong

Post on 24-Mar-2019

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

PENGENALAN KOMPUTER

Rabu, 17 Sept 2008

Page 2: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

KOMPONEN DASAR

l MEMORIl CENTRAL PROSES UNIT (CPU)l INPUT / OUTPUT

Page 3: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Komputer menerima informasi yang dikodekan melalui unit-unit masukan seperti keyboard, mouse, joysticks

PROSES PENGOLAHANDATA KOMPUTER

unit-unit masukan seperti keyboard, mouse, joysticks dan lain-lain. Fungsi memory adalah menyimpan program-program dan data-data yang digunakan pada unit pemroses. Data yang telah diolah oleh unit pemroses akan ditampilkan melalui unit output yang dapat berupa monitor, printer, speaker dan lain-lain. Seluruh kegiatan ini dikoordinasikan oleh unit kendali (Control Unit).

Page 4: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

PROSES PENGOLAHANDATA KOMPUTER

Input

CPU

Output

Memory

Page 5: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

input

Komponen komputer yang mengubah sandi-sandi manusia menjadi sandi komputer (data)(data)

Page 6: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Contoh Input

Scanner

Keyboard

Mouse

Scanner

Microphone

Page 7: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

CPU

l Control Unitl Arithmetic And Logic Unitl Memory Unit

Page 8: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Control Unit

Bagian pengatur semua lalu lintas dan perhitungan yang dilakukan komputer

Page 9: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Arithmetic And Logic Unit

Tugas utama dari arithmetic and logic unit (ALU) adalah melakukan semua perhitungan aritmatika atau matematika yang terjadi aritmatika atau matematika yang terjadi sesuai dengan instruksi program

Page 10: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Memory Unit

Semua perintah yang sering digunakan oleh prosessor akan disimpan sementara pada bagian ini.bagian ini.

Page 11: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Contoh Komponen CPU

Sound Card

Mainboard

Prosessor

VGA card

Page 12: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Memory

Secara Memory yang terdapat dalam sebuah komputer dapat dibagi menjadi dua kategori, yaitu memory yang bersifat internal terhadap yaitu memory yang bersifat internal terhadap sistem yang dapat diakses secara langsung oleh prosesor dan memory yang bersifat eksternal yang dapat diakses oleh prosesor melalui modul I/O.

Page 13: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Memory Internal

l ROM (Read Only Memory)l Chace Memoryl RAM (Random Access Memory)

Page 14: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

ROM

Memori ini hanya dapat dibaca saja, programmer tidak bisa mengisi sesuatu kedalam ROM. Isi ROM sudah diisi oleh kedalam ROM. Isi ROM sudah diisi oleh pabrik pembuatnya. Misal sistem waktu dan konfigurasi komputer.

Page 15: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Chace Memory

Cache memory terletak diantara CPU dengan main memory.Cache memory harus lebih cepat dari main Cache memory harus lebih cepat dari main memory dan mempunyai ukuran yang cukup besar, tetapi tidak sebesar main memori. Sebenarnya cache memory tidak diperlukan bilamana main memory dibuat secepat cache memory, tetapi cara demikian tidaklah ekonomis.

Page 16: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Kedudukan Cache Memory

CPU Cache Memory Main MemoryCPU Cache Memory Main Memory

Page 17: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

RAM

Semua data dan program yang dimasukkan lewat alat input akan disimpan terlebih dahulu di main memory, khususnya di RAM dahulu di main memory, khususnya di RAM (Random Access Memory). RAM merupakan memory yang dapat di access yaitu dapat diisi dan diambil isinya oleh programmer.

Contoh RAM

Page 18: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Memori Eksternal

External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati. Dikenal juga dengan nama secondary memory yang berfungsi sebagai media storage dari program dan data untuk jangka waktu yang panjang, contohnya magnetic floppy disk, hard disk,dan CD-ROM.

Page 19: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Contoh Memory External

FDD

HDD

Flash Disk

ZIP Drive

CD Room

Page 20: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

OutPut

Peralatan Output berfungsi untuk menampilkan hasil dari pengolahan Peralatan Pemroses. Hasil dari pengolahan Peralatan Pemroses. Hasil dari pengolahan tersebut bisa berbentuk gambar, teks maupun suara. Berdasarkan jenis output tersebut maka ada beberapa Peralatan Output yang ada sampai saat ini yaitu Monitor, Printer dan Speaker.

Page 21: PENGENALAN KOMPUTER - bayoe.staff.uns.ac.id · External Memory adalah memori yang bersifat nonvolatile dimana data yang disimpan di dalamnya tidak akan hilang ketika sistem mati

Contoh OutPut

Speaker

LCD

Printer

Monitor