pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen...

15
PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN SEPEDA MOTOR YAMAHA VIXION DI DEALER MANDIRI MOTOR Nama : Ade Ilham Okhcan NPM : 10213135 Jurusan : Manajemen Pembimbing : Tuti Ekas Asmarani, SE., MSE.

Upload: dotuyen

Post on 03-Mar-2019

238 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

PENGARUH MOTIVASI,

PERSEPSI DAN SIKAP

KONSUMEN TERHADAP

KEPUTUSAN PEMBELIAN

SEPEDA MOTOR YAMAHA

VIXION DI DEALER MANDIRI

MOTOR

Nama : Ade Ilham Okhcan

NPM : 10213135

Jurusan : Manajemen

Pembimbing : Tuti Ekas Asmarani, SE., MSE.

Page 2: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Latar Belakang

Pada zaman modern perkembangan industri sangat pesat terutama di industri

otomotif. Hal tersebut bisa dibuktikan dengan banyaknya industri otomotif di Indonesia.

Industri otomotif yang banyak diminati salah satunya adalah industri otomotif sepeda motor, hal

tersebut dapat dilihat dari banyaknya merek sepeda motor dan jenis sepeda motor yang ada di

Indonesia.

Pada zaman sekarang ini bagi sebagian orang, sepeda motor menjadi kebutuhan

utama, selain karena fungsinya serta harga yang terjangkau dan mudah perawatannya. Saat ini

banyak sekali bermunculan merek sepeda motor dengan berbagai model, desain, dengan

kualitas yang bagus dan harga yang cukup bersaing. Bagi perusahaan yang bergerak di bidang

otomotif hal ini merupakan suatu peluang untuk meningkatkan pangsa pasar.

Sertanya adanya faktor faktor yang memperngaruhi pembelian, yaitu :

1. Persepsi kualitas sebuah merek ( menurut Durianto, 2010)

2. Adanya sikap orang lain yang mempengaruhi (Setiadi, 2010)

Page 3: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Rumusan Masalah

1. Bagaimana pengaruh motivasi terhadap keputusan pembelian Sepeda Motor Yamaha Vixion

2. Bagaimana pengaruh persepsi terhadap keputusan pembelian Sepeda Motor Yamaha Vixion ?

3. Bagaimana pengaruh sikap konsumen terhadap keputusan pembelian Sepeda Motor Yamaha

Vixion ?

Batasan Masalah

Berdasarkan latar belakang tersebut, penulis hanya membatasi masalah pada Pengaruh

Motivasi, Persepsi, dan Sikap Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Yamaha

Vixion. Penelitian dilakukan pada pembeli atau konsumen dan pengguna sepeda motor Yamaha

dengan total 72 responden.

Tujuan Penelitian

1. Untuk mengetahui pengaruh motivasi terhadap keputusan pembelian Sepeda Motor Yamaha

Vixion.

2. Untuk mengetahui pengaruh persepsi terhadap keputusan pembelian Sepeda Motor Yamaha

Vixion.

3. Untuk mengetahui pengaruh sikap konsumen terhadap keputusan pembelian Sepeda Motor

Yamaha Vixion

Page 4: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Objek Penelitian

Objek Penelitian yang digunakan dalam penulisan ini adalah Dealer Mandiri Motor yang berdiri

secara resmi pada tahun 2003. Berlokasi di Jalan Mangunjaya No.93 Tambun Selatan, Kabupaten

Bekasi.

Data / Variabel

Data / Variabel yang digunakan dalan penelitian ini adalah data primer yang didapat

dari penyebaran kuesioner kepada 72 responden pada pembeli atau konsumen sepeda motor

Yamaha.

Kemudian data sekunder didapat dari jurnal, internet. Variabel yang digunakan adalah

variable independent (X) yaitu faktor motivasi konsumen, persepsi dan sikap konsumen,

sedangkan variable dependent (Y) yaitu keputusan pembelian.

Page 5: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Alat Analisis

1. Teknik Instrumen Penelitian

Uji Validitas dan Uji Reabilitas

2. Teknik Pengujian Pengaruh

Regresi Liner Berganda, Analisis Korelasi, Koefisien Determinasi, Uji Koefisien secara

Simultan (Uji f) dan Uji Koefisien Regresi secara Parsial (Uji t).

Metode Pengumpulan data

1. Studi Pustaka yang berkaitan dengan masalah diteliti

2. Studi lapangan yang menggunakan dua metode yaitu : metode kuesioner untuk memperoleh

data primer dan metode observasi untuk mengamati keadaan yang sebenarnya.

Page 6: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Kajian Teori

Banyak konteks menyebutkan persepsi kualitas sebuah merek menjadi alasan penting

pembelian serta merek yang mana akan dipertimbangkan pelanggan, yang pada gilirannya akan

mempengaruhi pelanggan dalam memutuskan merek yang akan dibeli (Durianto, et al., dalam

Januar, 2010).

Menurut Setiadi dalam Januar (2010) ada dua faktor yang dapat mempengaruhi maksud

pembelian dan keputusan pembelian. Faktor pertama adalah sikap orang lain, sejauh mana sikap

orang lain akan mengurangi alternatif pilihan seseorang akan tergantung pada dua hal: (1)

intensitas sikap negatif orang lain tersebut terhadap alternatif pilihan konsumen dan (2) Motivasi

konsumen untuk menuruti keinginan orang lain tersebut.

Populasi

Populasi dalam penelitian ini adalah pembeli atau konsumen dealer mandiri motor dengan

populasi 260.

Sampel

Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode slovin dengantotal 72 sampel

Page 7: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

PEMBAHASAANKarakteristik Responden Berdasarkan Pekerjaan

Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Pekerjaan Frekuensi Presentase

Pelajar/Mahasiswa 11 15%

Pegawai Swasta 37 51%

PNS 15 21%

Lainnya 9 13%

Jumlah 72 100%

Usia Frekuensi Presentase

< 25 tahun 15 21%

25 – 30 tahun 17 23%

30 – 35 tahun 30 42%

> 35 tahun 10 14%

Jumlah 72 100,0

Page 8: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Karakteristik Responden Berdasarkan Pendapatan

Pendapatan Frekuensi Presentase

< Rp.500.000/bulan 7 9,7

Rp.500.000 -

Rp.1.000.000/bulan24 33,3

> Rp.1.000.000/bulan 41 56,9

Jumlah 72 100%

Page 9: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Hasil Uji Validitas

Variabel Pernyataan R-Hitung r-tabel

= 0,2319

α = 0,05

Keterangan

Motivasi X1.1 0,457 0,2319 Valid

X1.2 0,557 0,2319 Valid

X1.3 0,580 0,2319 Valid

X1.4 0,485 0,2319 Valid

Persepsi X2.1 0,582 0,2319 Valid

X2.2 0,672 0,2319 Valid

X3.3 0,563 0,2319 Valid

X3.4 0,729 0,2319 Valid

X5.5 0,414 0,2319 Valid

Sikap

Konsumen

X3.1 0,488 0,2319 Valid

X3.2 0,528 0,2319 Valid

X3.3 0,615 0,2319 Valid

X4.4 0,589 0,2319 Valid

X5.5 0,528 0,2319 Valid

Keputusan

Pembelian

Y1 0,510 0,2319 Valid

Y2 0,570 0,2319 Valid

Y3 0,538 0,2319 Valid

Y4 0,576 0,2319 Valid

Y5 0,647 0,2319 Valid

Page 10: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Hasil Uji Realibilitas

VariabelCronbach’s

AlphaStandarisasi

Keteranga

n

(X1) Motivasi 0,719 0,60 Reliabel

(X2) Persepsi 0,789 0,60 Reliabel

(X3) Sikap

Konsumen0,710 0,60 Reliabel

(Y) Keputusan

Pembelian0,819 0,60 Reliabel

Page 11: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Hasil Uji Liner Berganda

Sumber : Output Spss versi 22

berdasarkan hasil diatas, didapat persamaan regresinya adalah:

Y = 0,766 + -0,100 X1 + 0,330 X2 + 0,663 X3

Coefficientsa

Model

Unstandardized Coefficients

Standardized

Coefficients

t Sig.B Std. Error Beta

1 (Constant),766 2,404 ,318 ,751

XI-,100 ,162 -,077 -,615 ,540

X2,330 ,161 ,277 2,056 ,044

X3,663 ,169 ,513 3,911 ,000

a. Dependent Variable: Y

Page 12: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Analisi Korelasi dan Koefisien Determinasi

Interprestasi Koefisien Korelasi

Model Summary

Model R R Square

Adjusted R

Square

Std. Error of the

Estimate

1,683a ,467 ,444 2,657

a. Predictors: (Constant), SikapKonsumen_X3, Motivasi_X1,

Persepsi_X2

Interval Koefisien Tingkat Hubungan

0,00 – 0,199 Sangat rendah

0,20 – 0,399 Rendah

0,40 – 0,599 Cukup kuat

0,60 – 0,799 Kuat

0,80 – 1,000 Sangat kuat

Page 13: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Uji Hipotesis (Uji Parsial dan Uji Simultan)

VariabelIndependen

(X)

Keputusan Pembelian (Y)Hasil UjiHipotesis

HasilUji t Uji F

t-Tabel t-Hitung f-Tabel f-Hitung

Parsial

Motivasi 1,6672 -0,615 - - -Terima Ho

TidakBerpengaruh

Persepsi 1,6672 2,056 - - -Tolak Ho Berpengaruh

SikapKonsumen

1,6672 3,911 - - -Tolak Ho Berpengaruh

Simultan - - - 2,74 19,870 Tolak Ho Berpengaruh

Page 14: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Kesimpulan

1. Motivasi konsumen tidak berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian

sepeda motor Yamaha Vixion karena nilai signifian 0,54 > 0,05 dan besarnya pengaruh -100

artinya menyatakan bahwa jika diturunkan 1 satuan pada variabel motivasi maka keputusan

pembelian turun sebesar -0,100.

2. Persepi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian sepeda motor

Yamaha Vixion karena nilai signifkan 0,044 < 0,05 dan besarnya pengaruh 0,330 artinya

menyatakan bahwa jika ditambah 1 satuan pada variabael persepsi maka keputusan pembelian

naik sebesar 0,330.

3. Sikap konsumen berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian sepeda

motor Yamaha Vixion. karena nilai signifikan 0,000 < 0,05 dan besarnya pengaruh 0,663 artinya

menyatakan bahwa jika ditambah 1 satuan pada variabael sikap konsumen maka keputusan

pembelian naik sebesar 0,663.

Page 15: PENGARUH MOTIVASI, PERSEPSI DAN SIKAP KONSUMEN …publication.gunadarma.ac.id/bitstream/123456789/14260/1/PPT buat...pengaruh motivasi, persepsi dan sikap konsumen terhadap keputusan

Saran

Berdasarkan kesimpulan diatas maka saran penulis, pada produk sepeda motor Yamaha

Vixion untuk lebih memperhatikan faktor-faktor yang mempengaruhi keputusan pembelian

sepeda motor Yamaha Vixion. Produk Yamaha Vixion meminta pelanggan menentukan faktor-

faktor menurut mereka paling penting dalam menentukan keputusan pembelian sepeda motor

Yamaha Vixion