pengantar ado.net

12
Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom Pengantar ADO.NET Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali, S.Kom (DFA) 2014 CEP - CCIT Fakultas Teknik Universitas Indonesia

Upload: dudy-ali

Post on 12-Apr-2017

16 views

Category:

Technology


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pengantar ADO.NET

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

Pengantar ADO.NETQ5M2 – 3SC

Dudy Fathan Ali, S.Kom (DFA)2014

CEP - CCITFakultas Teknik Universitas Indonesia

Page 2: Pengantar ADO.NET

ADO.NET

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

• ADO.NET (ActiveX Data Object) adalah kumpulan komponen perangkat lunak komputer yang bisa digunakan oleh programmer untuk mengakses data.

• ADO.NET secara konseptual dibagi menjadi Consumer dan Data Provider dimana Consumer adalah aplikasi yang membutuhkan akses data dan Data Provider adalah komponen perangkat lunak yang menyediakan data untuk Consumer.

Page 3: Pengantar ADO.NET

ADO.NET

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

• Microsoft telah membuat beberapa teknologi data akses untuk membantu programmer dalam membuat aplikasi untuk me-manage data menjadi efisien.

• Berikut adalah beberapa teknologi data akses yang dimiliki oleh Microsoft:• ADO.NET (VB, VC++, VC#)• ODBC (C, C++ Native Code)• OLEDB (ASP-Based, VB6 COM, C++ COM)• JDBC (Java)

Page 4: Pengantar ADO.NET

ADO.NET Object Model

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

• ADO.NET memungkinkan para programmer untuk mengakses data dari SQL Server dan XML.

• Dengan menggunakan ADO.NET, data bisa diambil langsung dari Data Source-nya dan disimpan kedalam komponen lain. (SQL Server -> XML)

Page 5: Pengantar ADO.NET

ADO.NET Object Model

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

• 2 komponen penting dalam ADO.NET Object Model :• Data Provider• Dataset

• Data Provider• Berikut adalah kegunaan dari Data Provider :

• Koneksi kedalam Database.• Mengambil data dari Database• Menyimpan data kedalam Dataset• Membaca data yang telah didapat• Mengubah data dari Database

• 4 Tipe dari Data Provider :• .NET Framework Data Provider for SQL Server• .NET Framework Data Provider for OLE DB• .NET Framework Data Provider for ODBC• .NET Framework Data Provider for Oracle

Page 6: Pengantar ADO.NET

ADO.NET Object Model

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

• Dataset• Dataset adalah representasi data berbasis memory• Dataset adalah bagian dari Disconnected Environment.• Dataset tersedia pada System.Data namespace.• Sebuah aplikasi bisa mengakses data lewat Dataset atau Data Reader.

• Akses lewat Dataset• Dalam hal ini, data sudah diambil dan disimpan ke dataset

terlebih dahulu.• Akses lewat Data Reader

• Data Reader akan membuat koneksi ke Data Source dan menyediakan datanya dalam bentuk Read-Only mode.

Page 7: Pengantar ADO.NET

Connected & Disconnected Environment

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

Page 8: Pengantar ADO.NET

Connected Environment

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

• Connected Environment dibagi menjadi 2 tipe :• Synchronous Operations• Asynchronous Operations

• Synchronous Operations terdiri dari beberapa Command yang ditata menjadi kode yang harus dieksekusi secara berurutan.

• Object yang digunakan untuk Synchronous Operation :• DBCommand Object• DBParameters Object• DBDataReader Object

• Asynchronous Operations memungkinkan kode bisa dieksekusi tanpa harus menunggu kode yang lain selesai dieksekusi.

Page 9: Pengantar ADO.NET

Connected Environment

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

Page 10: Pengantar ADO.NET

Disconnected Environment

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

• Dataset dibagi menjadi 2 bagian :• Typed Dataset• Untyped Dataset

• Typed Dataset memiliki hubungan dengan XML Schema yang mana XML Schema-nya dibuat pada saat Datasetnya dibuat.

• XML Schema memiliki informasi tentang struktur dataset seperti tabel, kolom, dan baris.

• Data diambil dari database kedalam dataset untuk kemudian digunakan kembali oleh komponen lainnya dalam format XML.

• Typed Dataset : jika anda telah mengetahui secara spesifik tentang nama tabel dan kolomnya. Untyped Dataset : Jika tidak mengetahui nama tabel dan kolomnya.

• Kode untuk mengakses data dari Typed Dataset : DSCust.CustomerTracking[0].CustID;• Kode untuk mengakses data dari Untyped Dataset : DSCust.tables["CustomerTracking"].Rows[0].Item["CustID"]

Page 11: Pengantar ADO.NET

Disconnected Environment

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

Page 12: Pengantar ADO.NET

Q5M2 – 3SC Dudy Fathan Ali S.Kom

Terima KasihDudy Fathan Ali S.Kom

[email protected]