penerapan model pembelajaran kooperatif tipe team game...

11
i PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM GAME TURNAMENT (TGT) BERBANTUAN POHON PINTAR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI GERLANG KABUPATEN BATANG SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2013/2014 SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga Oleh IKA WINDARTI NIM 262012013 PROGRAM SARJANA KEPENDIDIKAN DALAM JABATAN PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS KRISTEN SATYAWACANA SALATIGA 2013

Upload: ngonga

Post on 25-Mar-2019

254 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

i

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM

GAME TURNAMENT (TGT) BERBANTUAN POHON PINTAR UNTUK

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA

KELAS V SD NEGERI GERLANG KABUPATEN BATANG

SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2013/2014

SKRIPSI Untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan

pada Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga

Oleh

IKA WINDARTI

NIM 262012013

PROGRAM SARJANA KEPENDIDIKAN DALAM JABATAN

PROGRAM STUDI S1 PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS KRISTEN SATYAWACANA

SALATIGA

2013

Page 2: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

PTRPUSTAKAAN UN IVD,RSITAS

UNTYERSTTAS KRISTEN SATYA WACANAJl. Diponegoro 52 - 60 Salatiga 507 1 I lawa

Togah, lndonerta Telp. O298 - 321212,

Fu' o 2e8 "'

*" u"''l';T3.,)i'ff.* :"tT::t:

PERNYATAAN TIDAK PI,AGIAT DAN PERSETUJUAN AKSES

Sebagai sivitas akademik Universitas Kristen Satya Wacana, saya yang bertanda tangan di bawah ini;

: .l[A....H.lNP.Af:.T.1

NrM , .?..b.2-o-l?9!.9

Fakultas , HF..9.!lSStf.hl.. .Bell .tlrg .. reNp_l?lt!.h.1,?ENsga?^\) N\O9€L ?€MB€U*JASAN KOo"6B,qrrF alpEaErVt

ketentuan akses tugas akhir elektronik sebagai berikut (beri tanda pada kotak yang sesuai):

JudulTusas Akhir: ..gtHe,...ttrp+)A?aeFr?...LTgt.)..6gcgftNTtxnirst.....?cHu$.....?tt_s.fidtL...,Utrfuk, UeN\NEK/tTt(ANr HRSru gelJJArL tAF/t€r[\At\tFA

Koleksi Digital Perpustakaan Universitas dengan

va. Saya mengijinkan karya tersebut diunggah ke dalam

dan / atau portal GARU DA.

aplikasi Koleksi Digital Perpustakaan Universitas,

tr b. Saya tidak mengijinkan karya tersebut diunggah ke dalam aplikasi Koteksi Digital Perpustakaan

Universitas, dan/atau portal GARUDA. *

Dengan ini saya juga menyatakan bahwa:

1. Hasil karya yang saya serahkan ini adalah asli dan hlum pernah diajukan untuk mendapatkan gelar kesarjanaanbaik diUniversitas Kristen Satya Wacana maupun di institusi pendidikan lainnya.

2. Hasil karya saya ini bukan saduran/terjemahan melainkan merupakan gagasan, rumusan, dan hasilpelaksanaan penelitian/implementasi saya sendiri, tanpa bantuan pihak lain, kecuali arahan pembimbingakademik dan narasumber penelitian.

3. Hasil karya saya ini merupakan hasil revisi terakhir setelah diujikan yang telah diketahui dan disetujuioleh pembimbing.

4. Dalam karya saya ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis atau dipublikasikan orang lain, kecualiyang digunakan sebagai acuan dalam naskah dengan menyebutkan nama pengarang dan dicantumkandalam daftarpustaka.

5. Saya menyerahkan hak non.eksklusif kepada Perpustakaan Universitas-Universitas Kristen Satya Wacanauntuk menyimpan, mengatur akses serta melakukan pengelolaan terhadap karya saya ini dengan mengacupada ketentuanakses tugas akhir elektronik di atas dan norma hukum yang berlaku.

Pernyataan ini saya buat dengan sesungguhnya. Apabila di kemudian hari terbukti ada perryimpangan danketidakbenarandalam pernyataan ini maka saya bersedia menerlma sanksi akademik berupa pencabutan gelaryang telah diperoleh karena karya saya ini, serta sanksi lain yang sesuai dengan ketentuan yang berlaku diUniversitas Kristen Satya Wacana.

Mengeahui,

4k^Stq NtN9Ag-11

PERPUSTAKAAN UNIVERSITAS I UNIVERSTTAS KRISTEN SAryA WACANA

Page 3: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

ii

ABSTRAK

Windarti, Ika. 2013. “Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Turnament (TGT) Berbantuan Pohon Pintar Untuk meningkatkan Hasil Belajar Matematika Pada Siswa Kelas V SD Negeri Gerlang Kabupaten Batang Semester I Tahun Pelajaran 2013/2014”. Skripsi pada Program Studi S1 Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga. Pembimbing Drs. Susiyanto, M.Pd.

Kata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar.

Latar belakang masalah adalah pemilihan model pembelajaran yang tidak sesuai dengan materi yang akan diajarkan sehingga dalam mengikuti pembelajaran siswa kurang begitu bersemangat dan dalam pembelajaran keaktifan siswa tidak begitu terlihat, hal ini berdampak pada hasil belajar siswa. Rumusan masalahnya adalah “Apakah penerapan model pembelajaran kooperatif Tipe Team Game Turnament (TGT) berbantuan “pohon pintar” dapat meningkatkan hasil belajar matematika pada siswa kelas 5 SD Negeri Gerlang Kabupaten Batang semester I tahun pelajaran 2013/2014?”. Metode penelitian: penelitian eksperimen.

Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) atau classroom action research. Model PTK dengan menggunakan 2 siklus. Masing-masing siklus terdiri dari 4 tahap yakni :1) perencanaan tindakan, 2) pelaksanaan tindakan, 3) observasi, 4) refleksi. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SDN Gerlang Kecamatan Blado Kabupaten Batang sebanyak 40 siswa. Teknik pengumpulan data adalah teknik tes dan observasi. Adapun instrument penelitiannya dengan menggunakan butir soal dan lembar observasi.Teknik analisis yang digunakan adalah deskriptif komparatif yang meliputi perbandingan, mean, dan persentase.

Hasil penelitian adalah penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe TGT berpengaruh terhadap hasil belajar siswa kelas V SD Negeri Gerlang. Hasil belajar siswa setelah pembelajaran dengan penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe TGT lebih tinggi dibanding hasil belajar siswa setelah pembelajaran tanpa penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe TGT. Hal ini berdasarkan ketuntasan dan rata-rata hasil belajar siswa dengan KKM 60 pada materi FPB dan KPK meningkat dari kondisi prasiklus hingga siklus II. Pada kondisi pra siklus siswa yang tuntas 60% dengan rata-rata 59,5, pada kondisi Siklus I menjadi 70 %dengan rata-rata 65,25 dan pada akhir siklus II menjadi 85% dengan rata-rata 76,5.

Saran bagi guru hendaknya dalam pelaksanaan pembelajaran,menerapkan model pembelajaran yang sesuai dengan kebutuhan siswa terutama TGT, karena dapat meningkatkan hasil belajar dan aktifitas siswa serta menciptakan lingkungan pembelajaran yang menyenangkan serta melakukan tindak lanjut terhadap siswa yang tidak tuntas KKM. Bagi siswa hendaknya lebih banyak berlatih untuk bekerjasama dan mengutaran pendapat dalam pembelajaran. Bagi kepala sekolah hendaknya memberikan saraan kepada guru lain untuk menerapkan model kooperatif TGT pada pelajaran yang relevan dan menyedian sarana dan prasarana untuk menunjang proses pembelajaran.

Page 4: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar
Page 5: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

iv

LEMBAR PERSETUJUAN

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM GAME TURNAMENT(TGT) BERBANTUAN POHON PINTAR UNTUK

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SD NEGERI GERLANG KABUPATEN BATANG

SEMESTER I TAHUN PELAJARAN 2013/2014

Oleh IKA WINDARTI NIM 262012013

Skripsi ini telah disetujui untuk diuji

Salatiga, 15 September 2013

Pembimbing

Drs. Susiyanto, M.Pd

Page 6: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

v

Page 7: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

vi

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat, rahmat

dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penulisan skripsi yang berjudul

“Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game Turnament (TGT)

Berbantuan Pohon Pintar Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Pada Siswa Kelas

V SD Negeri Gerlang Kabupaten Batang Semester I Tahun Pelajaran 2013/2014” untuk

diajukan guna memperoleh gelar Sarjana Pendidikan pada Universitas Kristen Satya

Wacana Salatiga.

Penulisan skripsi ini tidak akan terselesaikan tanpa bantuan dan bimbingan dari

berbagai pihak yang membantu di dalam penulisan skripsi ini. Maka dari itu, penulis ingin

mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Dra,Yari Dwikurnaningsih,M.Pd selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Kristen Satya Wacana yang telah memberikan izin kepada penulis untuk

melakukan penelitian.

2. Hery Sanoto, S.Si, M.Pd selaku Kaprogdi S1 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Kristen Satya Wacana yang telah member kesempatan penulis untuk

menyelesaikan program S1 PGSD di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Kristen Satya Wacana.

3. Drs. Susiyanto, M.Pd selaku pembimbing skripsi, yang telah memberikan bimbingan,

pengarahan, dan motivasi dengan baik sehingga penulisan skripsi ini dapat

terselesaikan dengan baik.

4. Drs, Sumiyarso, M.Si selaku penguji skripsi yang telah memberikan saran-saran dan

pengarahan dalam perbaikan skripsi ini.

5. Orang tua penulis dengan segala pengorbanan baik moril maupun materiil.

6. Agus Suyanto S.Pd.SD selaku kepala SD Negeri Gerlang yang telah membantu dalam

pelaksanaan penelitian.

7. Rekan guru SD Negeri Gerlang yang telah membantu dalam pelaksanaan penelitian

8. Siswa-siswi SD Negeri Gerlang, yang telah membantu penulis dalam pelaksanaan

penelitian.

Page 8: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

vii

9. Teman-teman S1 PGSD UKSW kelas Bandar angkatan 2012 dari D2 yang telah

membantu dan memberikan motivasi sehingga penulis dapat menyelesaikan studi di

UKSW Salatiga.

Semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca

Salatiga , September 2013

Penulis

Page 9: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

viii

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................................. i

ABSTRAK ......................................................................................................................... ii

SURAT PERNYATAAN .................................................................................................... iii

LEMBAR PERSETUJUAN ............................................................................................... iv

PENGESAHAN ................................................................................................................. v

KATA PENGANTAR ....................................................................................................... vi

DAFTAR ISI .....................................................................................................................vii

BAB I PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang ..............................................................................................1

1.2 Identifikasi masalah ...................................................................................... 4

1.3 Cara Pemecahan Masalah ........................................................................... 4

1.4 Rumusan Masalah ........................................................................................5

1.5 Tujuan dan Manfaat Penelitian ..................................................................... 5

BAB II KAJIAN PUSTAKA

2.1 Kajian Teori ................................................................................................... 7

2.1.1 Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT Berbantuan Media Pohon

Pintar ........................................................................................................ 7

2.1.1.1 Pengertian Model Pembelajaran Kooperatif .......................................... .7

2.1.1.2 Unsur-unsur Pokok Model pembelajaran Kooperatif .............................. 8

2.1.1.3 Karakteristik Model pembelajaran Kooperatif ......................................... 8

2.1.1.4 Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TGT .............................................. 9

2.1.1.5 Komponen dan Pelaksanaan Pembelajaran TGT ................................ 11

2.1.1.6 Kelebihan dan kekurangan TGT ...........................................................13

2.1.1.7 Media Pembelajaran .............................................................................14

2.1.1.8 Pohon Pintar ......................................................................................... 15

2.1.2 Hasil Belajar Matematika......................................................................... 17

2.1.2.1 Hasil Belajar ......................................................................................... 17

2.1.2.2 Matematika ............................................................................................ 20

Page 10: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

ix

2.2 Penelitian Yang Relevan ............................................................................. 21

2.3 Kerangka Berfikir ....................................................................................... 23

2.4 Hipotesis Tindakan ..................................................................................... 24

BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Setting dan Karakteristik Subjek Penelitian ................................................ 25

3.1.1 Setting Subjek penelitian .......................................................................... 25

3.1.2 Karakteristik Subjek penelitian ................................................................ 26

3.2 Variabel Penelitian ..................................................................................... 27

3.2.1 Variabel terikat ......................................................................................... 27

3.2.2 Variabel bebas ......................................................................................... 28

3.3 Rencana Tindakan ...................................................................................... 28

3.3.1 Perencanaan dalam Siklus ...................................................................... 29

3.4 Teknik dan Alat Pengumpulan Data .............................................................35

3.4.1 Teknik Pengumpul Data ............................................................................35

3.4.2 Alat pengumpul Data ................................................................................36

3.5 Indikator Kinerja .......................................................................................... 40

3.6 Analisis Data ............................................................................................... 40

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN

4.1 Pelaksanaan Tindakan ................................................................................ 43

4.1.1 Kondisi Awal ............................................................................................ 43

4.1.2 Kondisi Siklus I ......................................................................................... 44

4.1.3 Kondisi Siklus II ......................................................................................... 45

4.2 Deskripsi hasil Temuan Pra Siklus ............................................................... 47

4.3 Hasil penelitian Tiap Siklus ...........................................................................48

4.4 Pembahasan Hasil penelitian ...................................................................... 52

4.5 Pembahasan Siswa Belum Tuntas KKM ..................................................... 54

BAB V SIMPULAN DAN SARAN

5.1 Simpulan ...................................................................................................... 55

5.2 Saran ........................................................................................................... 55

DAFTAR PUSTAKA ...................................................................................................... 57

LAMPIRAN –LAMPIRAN ................................................................................................ 58

Page 11: Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Game ...repository.uksw.edu/bitstream/123456789/3736/1/T1_262012013_Judul.pdfKata kunci: Pembelajaran kooperatif tipe TGT, hasil belajar

x