penempatan apar secara ergonimi

11
Penempatan APAR secara Ergonomi By ILman Kautsar

Upload: ilman-kautsar

Post on 08-Feb-2017

78 views

Category:

Environment


18 download

TRANSCRIPT

Page 1: Penempatan APAR secara ergonimi

Penempatan APAR secara Ergonomi

By ILman Kautsar

Page 2: Penempatan APAR secara ergonimi

Alat Pemadaman Api Ringan (APAR)

Alat Pemadam Api Ringan (APAR) merupakan alat pemadam api yang

pemakaiannya dilakukan secara manual dan langsung diarahkan pada posisi

dimana api berada.

Page 3: Penempatan APAR secara ergonimi

Ergonomi

• Ergonomi adalah ilmu tentang manusia mengenai usahanya untuk meningkatkan

kenyamanan di lingkungan kerja (Nurmianto, 1996).

• Ergonomi adalah praktek dalam mendesain peralatan dan rincian pekerjaan sesuai

dengan kapabilitas pekerja dengan tujuan untuk mencegah cidera pada pekerja. (OSHA,

2000).

Page 4: Penempatan APAR secara ergonimi

Dasar Penggunaan APAR

• Peraturan Menteri Tenaga Kerja Dan Transmigrasi No. Per.04/Men/1980 -Tentang

Syarat-Syarat Pemasangan Dan Pemeliharan Alat Pemadam Api Ringan.

• NFPA 10 Tahun 1998 tenatang Jenis APAR

• Undang-Undang No. 1 Tahun 1970 Keselamatan kerja

• Kepmenaker No. Kep 186/ MEN/ 1999 mengatur tentang Unit Penanggulangan di

Tempat Kerja

• SK Menaker R.I No. 158 Tahun 1972 berisi tentang Program Operasional Serentak,

Singkat padat untuk Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran.

Page 5: Penempatan APAR secara ergonimi

Klasifikasi KebakaranKelas Klasifikasi Kebakaran

Kelas A Kebakaran pada benda pada mudah terbakar yangmenimbulkan arang/

karbon (contoh : Kayu, kertas,karton/kardus, kain, kulit, plastik)

Kelas B Kebakaran pada benda cair dan gas yang mudah terbakar

(contoh : Bahan bakar, bensin, lilin, gemuk, minyak tanah,thinner)

Kelas C Kebakaran pada benda yang menghasilkan listrik atau yang

mengandung unsur listrik

Kelas D Kebakaran pada logam mudah terbakar (contoh : Sodium,lithium, radium)

(Sumber : NFPA 10 Tahun 1998)

Page 6: Penempatan APAR secara ergonimi

Api dapat dipadamkan dengan berbagai media. Media pemadam api menurut fasanya dibagi menjadi

3 bagian yaitu:

1.  Jenis padat : misalnya pasir, tanah, selimut api, tepung kimia (dry chemical).

2.  Jenis cair : misalnya air, busa.

3. Jenis gas : misalnya gas asam arang (CO2), Halon.

Alat Pemadam Api Ringan (APAR) dibagi menjadi beberapa jenis, yaitu:

1. APAR Jenis Dry Powder (Tepung Kering).

2. APAR Jenis Busa Kimia (Chemical Foam).

3. APAR Jenis Busa Mekanik (Mechanical Foam Extinguisher)

4. APAR Jenis Gas

Jenis APAR

(Sumber : PerMen 04-1980)

Page 7: Penempatan APAR secara ergonimi

Fungsi APAR

• Memadamkan api saat akan terjadinya kebakaran/menengah

kebakaran

• Penanganan pertama pada saat terjadinya kebakaran

• Mudah digunakan

• Bersifat portable

• Mencegah api bertambah besar

• Dapat ditempatkan dimana saja

• Sebagai alat yang sangat membantu untuk menyelamatkan diri saat

kebakaran

Page 8: Penempatan APAR secara ergonimi

Syarat Penempatan APAR• Diletakkan pada posisi yang mudah dilihat, dicapai / diambil dan dilengkapi dengan tanda

pemasangan .

• APAR harus sesuai dengan jenis dan kelas kebakaran benda yg di lindungi

• APAR harus menggantung pada dinding / dalam lemari kaca yang dikunci dengan tebal maximum 2 mm

• Ketinggian pemasangan APAR yaitu 125 cm dari dasar lantai tepat diatas satu atau kelompok alat pemadam api ringan bersangkutan.

• APAR ditempatkan pada suhu antara 4 derajat celcius sampai dengan 49 derajat celcius.

• Penempatan antar APAR yang satu dengan lainnya atau kelompok satu dengan lainnya tidak boleh melebihi 15 meter,

• Terdapat logo APAR (segitiga merah bertuliskan Alat Pemadam Api)

• Terdapat cara penggunaan APAR di dekat tulisan APAR

Page 9: Penempatan APAR secara ergonimi

Penempatan yang Salah

Penempatan APAR berdasarkan ergonomik membuat individu merasa nyaman dan tenang dengan

APAR dapat dilihat, mudah dalam mencari dan menggunakan.

Penempatan yang Benar

Page 10: Penempatan APAR secara ergonimi

Daftar Pustaka

• http://www.alat-pemadam.org/2014/12/fungsi-alat-pemadam.html?m=1

• http://kampanyek3.blogspot.co.id/2014/06/pengertian-apar.html

• http://www.pemadamapi.biz/index.php/en/jenis-tips/tips-apar/item/14-10-cara-memasang-alat-pemadam-

api

• http://midiatama.co.id/2016/09/09/cara-pemasangan-apar/

• https://abunajmu.wordpress.com/2014/02/10/kesalahan-pemasangan-apar/

• https://merulalia.wordpress.com/2011/01/17/pengertian-ergonomi/

• http://consultantk3arif.blogspot.co.id/2015/11/undang-undang-apar-tahun-1998.html

• http://

komara.weebly.com/peraturan-kesehatan-dan-keselamatan-kerja/permenakertrans-no-per-04men1980-tent

ang-syarat-syarat-pemasangan-dan-pemeliharaan-alat-pemadam-api-ringan-apar

Page 11: Penempatan APAR secara ergonimi

Terima Kasih