pendokumentasian dengan partograf

12
Pendokumentasian Pendokumentasian dengan Partograf dengan Partograf Oleh Oleh Suyatini,S.Pd, M.Kes Suyatini,S.Pd, M.Kes

Upload: ubaidillah

Post on 30-Sep-2015

294 views

Category:

Documents


8 download

DESCRIPTION

kebidanan

TRANSCRIPT

  • Pendokumentasian dengan PartografOleh Suyatini,S.Pd, M.Kes

  • Partograf adalah ; alat bantu yang digunakan selama fase aktif persalinan Tujuan. Tujuan utama dari penggunaan partograf adalah:Mencatat hasil observasi dan kemajuan persalinan dengan menilai pembukaan serviks melalui pemeriksaan dalam.Mendeteksi apakah proses persalinan berjalan secara normal. Dengan demikian juga dapat melakukan deteksi secara dini setiap kemungkinan terjadinya partus lama.

  • Fungsi partograf:Mencatat kemajuan persalinan.Mencatat kondisi ibu dan janinnya.Mencatat asuhan yang diberikan selama persalinan dan kelahiran.Menggunakan informasi yang tercatat untuk secara dini mengidentifikasi adanya penyulit.Menggunakan informasi yang ada membuat keputusan klinik yang sesuai dan tepat waktu.

  • Penggunaan Partograf:Untuk semua ibu dalam fase aktif kala satupersalinan sebagai elemen penting dalam asuhan persalinan.Selama persalinan dan kelahiran disemua tempat (rumah,puskesmas, klinik bidan swasta rumah sakit dll)Secara rutin oleh semua penolong persalinan yang memberikan asuhan kepada ibu selama persalinan

  • Kondisi ibu dan janin yang harus dinilai secara seksama adalah:Denyut jantung janin :setiap jam.Frekuensi dan lamanya kontraksi uterus : setiap jam.Nadi: setiap jam.Pembukaan serviks: setiap 4 jam.Penurunan bagian terendah janin: setiap 4 jam.TD dan suhu ibu: setiap 4 jm.Produksi urine, aseton dan protein: setiap 2 s/d 4 jam setiap

  • Pencatatanselama fase aktif persalinan pada partograf:Informasi tentang ibu:Nama, umur.Gravida, para, abortus.Nomor catatan medis/nomor puskesmas.Tanggal dan waktu: mulai dirawat.Waktu pecahnya selaput ketuban.

  • Mencatat temuan pada partografa.Informasi tetang ibub.Kesehatan dan kenyamanan janin1. Denyut jantung janin2. Warna dan adanya air ketubanU:Ketuban utuhJ:Ketuban sudah pecah dan air ketuban jernihM:Ketuban sudah pecah dan air ketuban bercampur mekoniumD:Ketuban sudah pecah dan air ketuban bercampur darahc.MoulagePenyusupan adalah indicator penting tentang seberapa jauh kepala bayi dapat menyesuaikan diri dengan bagian keras panggul ibu

  • Temuan gunakan lambang-lambang:0:Tulang-tulang kepala janin terpisah, sutura dengan mudah dapat dipalpasi1:Tulang-tulang kepala janin hanya saling bersentuhan2:Tulang-tulang kepala janin saling tumpang tindih, tapi masih dapat dipisahkan3:Tulang-tulang kepala janin tumpang tindih dan tidak dapat dipisahkan

  • B. Kondisi Janin:DJJ.Warna dan air ketuban.Penyusupan (molage) kepala janin.

    C. Kemajuan persalinan:Pembukaan serviks.Penurunan bagian terendah janin atau presentase janin.Garis waspada dan garis bertindak.

  • D. Janin dan waktu.Waktu mulainya fase aktif persalinan.Waktu aktual saat pemeriksaan atau penilaian.

    E. Kontraksi Uterus.Frekuensi dan lamanya kontraksi.

    F. Obat-obatan dan cairan yang diberikan.Oksitosin.Obat-obatan lainnya dan cairan yang diberikan

  • G. Kondisi ibu.Nadi, TD dan suhu .Urine (Volume, Aseton atau protein)H. Asuhan , pengamatan dan keputusan klinik lainnya (dicatat dalam kolom yang tersedia di sisi partograf atau dicatatan kemajuan persalinan.

  • TERIMA KASIH