pemetaan kelas 9

21
PEMETAAN STANDAR ISI-SK-KD MATA PELAJARAN : TIK KELAS/Tahun Ajaran : IX / 2012-2013 SK KD Tahapa n berpik ir Indikator Pencapaian Kompetensi Tahapan berpiki r Materi Pokok Ruang Lingk up Alokas i Waktu 1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/in tranet 1.1. Menjelaskan pengertian dasar Internet/intran et 1.2. Memahami dasar-dasar sistem jaringan di Internet/intran et 1.3. Mengenal ukuran kecepatan akses Internet 1.4. Mengidentifika si perangkat C1 C1 C1 C1 C3/P2 1.1.1. Menjelaskan pengertian internet 1.1.2. Menjelaskan pengertian intranet 1.2.1. Menjelaskan dasar-dasar system jaringan internet 1.2.2. Menjelaskan dasar-dasar system jaringan intranet 1.3.1. Menjelaskan kecepatan akses internet 1.4.1. Mengidentifik asi perangkat keras pendukung C1 C1 C1 C1 C1 C1 C1 C1 Pengertian dasar Internet Pengertian dasar Intranet Dasar-dasar system jaringan internet Dasar-dasar system jaringan intranet Kecepatan akses Internet Perangkat Keras Pendukung Akses Internet 1 1 1 1 2 80’ 40’ 40’ 40’ 60’ 60’ 60’ 60’

Upload: dian-smile-rahayu

Post on 26-Nov-2015

9 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

PEMETAAN STANDAR ISI-SK-KD

MATA PELAJARAN

: TIK

KELAS/Tahun Ajaran : IX / 2012-2013SKKDTahapan berpikirIndikator Pencapaian KompetensiTahapan berpikirMateri PokokRuang Lingkup

Alokasi

Waktu

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/intranet2. Menggunakan Internet untuk memperoleh informasi

1.1. Menjelaskan pengertian dasar Internet/intranet

1.2. Memahami dasar-dasar sistem jaringan di Internet/intranet

1.3. Mengenal ukuran kecepatan akses Internet1.4. Mengidentifikasi perangkat keras yang digunakan dalam akses Internet/intranet 1.5. Melakukan berbagai cara untuk memperoleh sambungan Internet/intranet

2.1 Mendemonstrasikan akses internet sesuai dengan prosedur2.2 Mengidentifikasi beberapa layanan informasi yang ada di Internet2.3 Mengakses beberapa situs untuk memperoleh informasi yang bermanfaatC1C1

C1

C1

C3/P2C3/P2C2

C31.1.1. Menjelaskan pengertian internet1.1.2. Menjelaskan pengertian intranet1.2.1. Menjelaskan dasar-dasar system jaringan internet1.2.2. Menjelaskan dasar-dasar system jaringan intranet1.3.1. Menjelaskan kecepatan akses internet1.4.1. Mengidentifikasi perangkat keras pendukung akses internet1.4.2. mengidentifikasi perangkat keras pendukung akses intranet1.5.1. Mencatat langkah-langkah koneksi internet/intranet

1.5.2. Membedakan langkah-langkah koneksi internet/intranet

1.5.3. Memperagakan langkah-langkah koneksi internet/intranet2.1.1 Menjelaskan akses internet yang sesuai dengan prosedur2.1.2 Mendiskusikan akses internet yang sesuai dengan prosedur

2.1.3 Melakukan akses internet yang sesuai dengan prosedur

2.2.1 Menyebutkan layanan informasi yang ada di Internet2.2.2 Menerangkan layanan informasi yang ada di internet2.3.1 Mendaftar beberapa situs untuk memperoleh informasi yang bermanfaat2.3.2 Mendiskusikan beberapa situs untuk memperoleh informasi yang bermanfaat

2.3.3 Menggunakan beberapa situs untuk memperoleh informasi yang bermanfaat

C1C1

C1

C1

C1

C1

C1

C1C2C3/P2C1C2

C3/P2

C1

C2

C1C2

C3

Pengertian dasar Internet Pengertian dasar Intranet

Dasar-dasar system jaringan internet Dasar-dasar system jaringan intranet Kecepatan akses Internet

Perangkat Keras Pendukung Akses Internet Perangkat Keras Pendukung Akses Intranet Langkah-langkah koneksi internet Langkah-langkah koneksi intranet Akses internet sesuai dengan prosedur Layanan informasi yang ada di internet Beberapa situs untuk memperoleh informasi yang bermanfaat

11

1

1

211

180404040606060606080600 : 40= 15 JP2040404040204080320 : 40

= 8 JP

SILABUSNama Sekolah

: SMPN 1 TARIKMata Pelajaran: TIK

Kelas/Semester: IX/I

Standar KompetensiKompetensi DasarMateri PokokKegiatan PembelajaranIndikator Pencapaian Kompetensi PenilaianAlokasi WaktuSumber/ BahanNilai Karakter

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/intranet

1.1. Menjelaskan pengertian dasar Internet/intranet

1.2. Memahami dasar-dasar sistem jaringan di Internet/intranet

1.3. Mengenal ukuran kecepatan akses Internet1.4. Mengidentifikasi perangkat keras yang digunakan dalam akses Internet/intranet1.5. Melakukan berbagai cara untuk memperoleh sambungan Internet/intranet

Pengertian dasar Internet Pengertian dasar Intranet

Dasar-dasar system jaringan internet

Dasar-dasar system jaringan intranet

Kecepatan akses Internet

Perangkat Keras Pendukung Akses Internet

Perangkat Keras Pendukung Akses Intranet

Langkah-langkah koneksi internet

Langkah-langkah koneksi intranet

TM: Membaca pengertian internet Membaca pengertian intranet

TM:

Membaca dasar-dasar system jaringan internet

Membaca dasar-dasar system jaringan intranet

PT:

Mendiskusikan dasar-dasar system jaringan internet/intranet

TM:

Mengidentifikasi kecepatan akses internetPT:

Mendiskusikan kecepatan akses internetTM:

Mencatat perangkat keras pendukung akses internet Mencatat perangkat keras pendukung akses intranet

PT:

Mendiskusikan peranagkat keras pendukung internet

Mendiskusikan peranagkat keras pendukung internet

KMTT:

Mencari perangkat keras pendukung internet yang belum disebutkan di internet

TM: Membaca langkah-langkah koneksi internet/intranet

Membandingkan langkah-langkah koneksi internet/intranet

Mempraktekkan langkah-langkah koneksi internet/intranet

PT:

Mendiskusikan beberapa langkah koneksi internet/intranet

KMTT:

Menemukan masalah serta solusi dalam melakukan langkah-langkah koneksi internet

1.1.1. Menjelaskan pengertian internet

1.1.2. Menjelaskan pengertian intranet1.2.1. Menjelaskan dasar-dasar system jaringan internet1.2.2. Menjelaskan dasar-dasar system jaringan intranet1.3.1. Menjelaskan kecepatan akses internet1.4.1. Mengidentifikasi perangkat keras pendukung akses internet

1.4.2. Mengidentifikasi perangkat keras pendukung akses intranet

1.5.1. Mencatat langkah-langkah koneksi internet/intranet

1.5.2. Membedakan langkah-langkah koneksi internet/intranet1.5.3. Memperagakan langkah-langkah koneksi internet/intranetTes tulisTes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes praktek

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes tulis

Tes praktek

Buku BSE, posting oleh Bill Yosafat di http://up-bill-9f.blogspot.com Religi, Tanggung Jawab, Disiplin, Demokrasi.

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan PendidikanMata Pelajaran

Kelas/Semester: SMPN 1 Tarik: TIK: IX/1 (satu)

Waktu:

A.Standar Kompetensi

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/intranet.

B.Kompetensi Dasar

1.1 Menjelaskan pengertian dasar Internet/intranet

C.TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui membaca, peserta didik dapat menjelaskan pengertian internet.2. Melalui membaca, peserta didik dapat menjelaskan pengertian intranet.

D.MATERI AJAR

Pengertian dasar Internet (terlampir) Pengertian dasar Intranet (terlampir)

E.METODE PEMBELAJARAN

Model : Pembelajaran Langsung (DI)

Metode : CTL

F.KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. KEGIATAN PENDAHULUAN ( menit)

a. Berdoa

b. Absensi2. KEGIATAN INTI ( menit)

a. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui pengertian internetb. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui pengertian intranetc. Disediakan file materi tentang internet dan intranetd. Tanya jawab tentang pengertian internet dan intranet3. KEGIATAN PENUTUP ( menit)

a. Peserta didik dibimbing guru menyimpulkan pengertian antara internet dengan intranet.b. Guru memberi penghargaan pada peserta didik yang berperan aktif dalam kegiatan tanya jawab.c. Guru menginformasikan pembelajaran pada pertemuan yang akan datang, yaitu dasar-dasar sistem jaringan pada internet dan intranet

G.SUMBER BELAJAR

1. Buku BSE,2. posting oleh Bill Yosafat di http://up-bill-9f.blogspot.com.

H.PENILAIAN

1. Teknik:Tes Tertulis

2. Bentuk:Uraian,

3. Kisi-kisi dan instrumen penilaian sebagai berikut.

No

Indikator

Teknik Penilaian

Bentuk Instrumen

Contoh Instrumen

1

Menjelaskan pengertian internet

Tes tertulis

Tes Uraian

1. apa yang dimaksud dengan internet?2

Menjelaskan pengertian intranet

Tes tertulisTes Uraian1. apa yang dimaksud dengan intranet?

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan PendidikanMata Pelajaran

Kelas/Semester: SMPN 1 Tarik

: TIK

: IX/1 (satu)

Waktu: menit

A.Standar Kompetensi

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/intranet.

B.Kompetensi Dasar

1.2. Memahami dasar-dasar sistem jaringan di Internet/intranet

C.TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui membaca, peserta didik dapat menjelaskan dasar-dasar jaringan internet.

2. Melalui membaca, peserta didik dapat menjelaskan dasar-dasar jaringan intranet.3. Melalui berdiskusi, peserta didik mampu mengelompokkan dasar-dasar jaringan internet dan intranet.

D.MATERI AJAR

Dasar-dasar system jaringan internet (terlampir) Dasar-dasar system jaringan intranet (terlampir)

E.METODE PEMBELAJARAN

Model : Pembelajaran Langsung (DI)

Metode : CTL

F.KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. KEGIATAN PENDAHULUAN ( menit)

a. Menyesuaikan 2. KEGIATAN INTI ( menit)

a. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui dasar-dasar sistem jaringan internetb. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui pengertian dasar-dasar sistem jaringan intranet c. Disediakan file materi tentang dasar-dasar sistem jaringan internet dan intranetd. Tanya jawab tentang dasar-dasar sistem jaringan internet dan intranet3. KEGIATAN PENUTUP ( menit)

a. Peserta didik dibimbing guru menjelaskan dasar-dasar system jaringan internet dan intranet.b. Guru memberi penghargaan pada peserta didik yang berperan aktif dalam kegiatan tanya jawab.c. Guru menginformasikan pembelajaran pada pertemuan yang akan datang, yaitu mengenal ukuran kecepatan akses inernet

G.SUMBER BELAJAR

1. Buku BSE,2. posting oleh Bill Yosafat di http://up-bill-9f.blogspot.com.

H.PENILAIAN

1. Teknik:Tes Tertulis

2. Bentuk:Uraian,

3. Kisi-kisi dan instrumen penilaian sebagai berikut.

No

Indikator

Teknik Penilaian

Bentuk Instrumen

Contoh Instrumen

1

Menjelaskan dasar-dasar system jaringan internetTes tertulis

Tes Uraian

1. apa yang kamu ketahui tentang dasar system jaringan internet?2

Menjelaskan dasar-dasar system jaringan intranetTes tertulis

Tes Uraian

2. apa yang ketahui tentang dasar system jaringan intranet?

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan PendidikanMata Pelajaran

Kelas/Semester: SMPN 1 Tarik

: TIK

: IX/1 (satu)

Waktu: menit

A.Standar Kompetensi

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/intranet.

B.Kompetensi Dasar

1.3. Mengenal ukuran kecepatan akses Internet

C.TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui membaca, peserta didik dapat menjelaskan ukuran kecepatan akses Internet.

2. Melalui berdiskusi, peserta didik mampu mengelompokkan ukuran kecepatan akses intenet

D.MATERI AJAR

Kecepatan akses Internet (terlampir)

E.METODE PEMBELAJARAN

Model : Pembelajaran Langsung (DI)

Metode : CTL

F.KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. KEGIATAN PENDAHULUAN ( menit)

a. Menyesuaikan

2. KEGIATAN INTI ( menit)

a. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui tentang akses internetb. Disediakan file materi tentang kecepatan akses internetc. Tanya jawab tentang kecepatan akses internet3. KEGIATAN PENUTUP ( menit)

a. Peserta didik dibimbing guru untuk memanfaatkan kecepatan akses internet sesuai kebutuhan.b. Guru memberi penghargaan pada peserta didik yang berperan aktif dalam kegiatan tanya jawab.c. Guru menginformasikan pembelajaran pada pertemuan yang akan datang, yaitu mengidentifikasi perangkat keras yang digunakan dalam akses Internet/intranet

G.SUMBER BELAJAR

1. Buku BSE,2. posting oleh Bill Yosafat di http://up-bill-9f.blogspot.com.

H.PENILAIAN

1. Teknik:Tes Tertulis

2. Bentuk:Uraian,

3. Kisi-kisi dan instrumen penilaian sebagai berikut.

No

Indikator

Teknik Penilaian

Bentuk Instrumen

Contoh Instrumen

1

Menjelaskan ukuran kecepatan akses internetTes praktikPercobaan1. cobalah untuk mencari kecepatan akses internet salah satu server (speedy, flexy, gsm)

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan PendidikanMata Pelajaran

Kelas/Semester: SMPN 1 Tarik

: TIK

: IX/1 (satu)

Waktu: menit

A.Standar Kompetensi

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/intranet.

B.Kompetensi Dasar

1.4. Mengidentifikasi perangkat keras yang digunakan dalam akses Internet/intranet

C.TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui pengamatan , peserta didik dapat mengidentifikasi perangkat keras pendukung internet.

2. Melalui pengamatan , peserta didik dapat mengidentifikasi perangkat keras pendukung intranet.3. Melalui berdiskusi, peserta didik mampu mengelompokkan perangkat keras pendukung internet dan intranet.

D.MATERI AJAR

Perangkat Keras Pendukung Akses Internet (terlampir) Perangkat Keras Pendukung Akses Intranet (terlampir)

E.METODE PEMBELAJARAN

Model : Pembelajaran Langsung (DI)

Metode : CTL

F.KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. KEGIATAN PENDAHULUAN ( menit)

a. Menyesuaikan

2. KEGIATAN INTI ( menit)

a. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui dasar-dasar sistem jaringan internetb. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui pengertian dasar-dasar sistem jaringan intranet c. Disediakan file materi tentang dasar-dasar sistem jaringan internet dan intranetd. Tanya jawab tentang dasar-dasar sistem jaringan internet dan intranet3. KEGIATAN PENUTUP ( menit)

a. Peserta didik dibimbing guru menjelaskan dasar-dasar system jaringan internet dan intranet.b. Guru memberi penghargaan pada peserta didik yang berperan aktif dalam kegiatan tanya jawab.c. Guru menginformasikan pembelajaran pada pertemuan yang akan datang, yaitu mengenal ukuran kecepatan akses inernet

G.SUMBER BELAJAR

1. Buku BSE,2. posting oleh Bill Yosafat di http://up-bill-9f.blogspot.com.

H.PENILAIAN

1. Teknik:Tes Tertulis

2. Bentuk:Uraian,

3. Kisi-kisi dan instrumen penilaian sebagai berikut.

No

Indikator

Teknik Penilaian

Bentuk Instrumen

Contoh Instrumen

1

Melalui pengamatan , peserta didik dapat mengidentifikasi perangkat keras pendukung internet Tes tertulis

Tes Uraian

1. (disediakan beberapa gambar hardware), tuntukkan mana yang termasuk alat pendukung internet?2

Melalui pengamatan , peserta didik dapat mengidentifikasi perangkat keras pendukung intranetTes tertulis

Tes Uraian

2. (disediakan beberapa gambar hardware), tuntukkan mana yang termasuk alat pendukung intranet?

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan PendidikanMata Pelajaran

Kelas/Semester: SMPN 1 Tarik

: TIK

: IX/1 (satu)

Waktu: menit

A.Standar Kompetensi

1. Memahami dasar-dasar penggunaan Internet/intranet.

B.Kompetensi Dasar

1.5. Melakukan berbagai cara untuk memperoleh sambungan Internet/intranet

C.TUJUAN PEMBELAJARAN

1. Melalui pengamatan , peserta didik dapat mengidentifikasi perangkat keras pendukung internet.

2. Melalui pengamatan , peserta didik dapat mengidentifikasi perangkat keras pendukung intranet.3. Melalui berdiskusi, peserta didik mampu mengelompokkan perangkat keras pendukung internet dan intranet.

D.MATERI AJAR

Perangkat Keras Pendukung Akses Internet (terlampir) Perangkat Keras Pendukung Akses Intranet (terlampir)

E.METODE PEMBELAJARAN

Model : Pembelajaran Langsung (DI)

Metode : CTL

F.KEGIATAN PEMBELAJARAN

1. KEGIATAN PENDAHULUAN ( menit)

a. Menyesuaikan

2. KEGIATAN INTI ( menit)

a. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui dasar-dasar sistem jaringan internetb. Peserta didik diberi kesempatan untuk membaca buku paket, klks serta mencari informasi langsung di internet untuk mengetahui pengertian dasar-dasar sistem jaringan intranet c. Disediakan file materi tentang dasar-dasar sistem jaringan internet dan intranetd. Tanya jawab tentang dasar-dasar sistem jaringan internet dan intranet3. KEGIATAN PENUTUP ( menit)

a. Peserta didik dibimbing guru menjelaskan dasar-dasar system jaringan internet dan intranet.b. Guru memberi penghargaan pada peserta didik yang berperan aktif dalam kegiatan tanya jawab.c. Guru menginformasikan pembelajaran pada pertemuan yang akan datang, yaitu mengenal ukuran kecepatan akses inernet

G.SUMBER BELAJAR

1. Buku BSE,2. posting oleh Bill Yosafat di http://up-bill-9f.blogspot.com.

H.PENILAIAN

1. Teknik:Tes Tertulis

2. Bentuk:Uraian,

3. Kisi-kisi dan instrumen penilaian sebagai berikut.

No

Indikator

Teknik Penilaian

Bentuk Instrumen

Contoh Instrumen

1

Melalui pengamatan , peserta didik dapat mengidentifikasi perangkat keras pendukung internet

Tes tertulis

Tes Uraian

1. (disediakan beberapa gambar hardware), tuntukkan mana yang termasuk alat pendukung internet?2

Melalui pengamatan , peserta didik dapat mengidentifikasi perangkat keras pendukung intranetTes tertulis

Tes Uraian

2. (disediakan beberapa gambar hardware), tuntukkan mana yang termasuk alat pendukung intranet?

Mengetahui,

Kepala SMP Negeri 1 Tarik

Drs. Arie Zainuddin, MM.

NIP. 195703101978031010

Tarik, 2 Juli 2012

Khoirul Badi, S.Kom.

NIP. 198109212011011007

Tarik, 2 Juli 2012

Khoirul Badi, S.Kom.

NIP. 198109212011011007

Mengetahui,

Kepala SMP Negeri 1 Tarik

Drs. Arie Zainuddin, MM.

NIP. 195703101978031010

Tarik, 2 Juli 2012

Khoirul Badi, S.Kom.

NIP. 198109212011011007

Mengetahui,

Kepala SMP Negeri 1 Tarik

Drs. Arie Zainuddin, MM.

NIP. 195703101978031010

Tarik, 2 Juli 2012

Khoirul Badi, S.Kom.

NIP. 198109212011011007

Mengetahui,

Kepala SMP Negeri 1 Tarik

Drs. Arie Zainuddin, MM.

NIP. 195703101978031010

Tarik, 2 Juli 2012

Khoirul Badi, S.Kom.

NIP. 198109212011011007

Mengetahui,

Kepala SMP Negeri 1 Tarik

Drs. Arie Zainuddin, MM.

NIP. 195703101978031010

Tarik, 2 Juli 2012

Khoirul Badi, S.Kom.

NIP. 198109212011011007

Mengetahui,

Kepala SMP Negeri 1 Tarik

Drs. Arie Zainuddin, MM.

NIP. 195703101978031010