pelatihan pengelola lpk disnaker

4
LP3 STT NURUL FIKRI IKUT PELATIHAN PENGELOLA LPK BERSAMA KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN RI Cisarua, 02 s.d. 04 Nopember 2015 Bersama dengan 60 Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Swasta lainnya dari seluruh Indonesia, LP3 STT Nurul Fikri terpilih untuk mengikuti pelatihan khusus bagi pengelolanya saja. Hal ini sebagai wujud kepedulian pemerintah dalam rangka mempersiapkan Pengelola LPK-LPK Swasta dari seluruh Indonesia bagaimana menghadapi era pasar bebas Asean (MEA) yang sudah di depan mata. Intinya, penyelenggaraan pelatihan kerja di LPK haruslah mengarah kepada untuk membekali, meningkatkan dan mengembangkan kompetensi kerja para peserta pelatihan. Guna tercapainya tujuan pelatihan kerja khususnya dalam meningkatkan kemampuan, produktivitas dan kesejahteraan, maka pelaksanaan pelatihan kerja harus memperhatikan kebutuhan pasar kerja dan dunia usaha yang penyelenggaraannya berdasarkan program pelatihan yang mengacu kepada standar kompetensi kerja serta dapat dilakukan secara berjenjang, sesuai UU 13 tahun 2003. Dirjen Binalattas Bapak Drs. Muhammad Zuhri, M.Si dalam kata sambutannya kembali mengingatkan para peserta pelatihan, bahwa “pelatihan yang dibiayai oleh pemerintah ini

Upload: lp3sttnf

Post on 13-Apr-2017

109 views

Category:

Education


7 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pelatihan Pengelola LPK Disnaker

LP3 STT NURUL FIKRI IKUT PELATIHAN

PENGELOLA LPK BERSAMA KEMENTERIAN

KETENAGAKERJAAN RI

Cisarua, 02 s.d. 04 Nopember 2015

Bersama dengan 60 Lembaga Pelatihan Kerja (LPK) Swasta

lainnya dari seluruh Indonesia, LP3 STT Nurul Fikri terpilih untuk

mengikuti pelatihan khusus bagi pengelolanya saja. Hal ini

sebagai wujud kepedulian pemerintah dalam rangka

mempersiapkan Pengelola LPK-LPK Swasta dari seluruh

Indonesia bagaimana menghadapi era pasar bebas Asean

(MEA) yang sudah di depan mata. Intinya, penyelenggaraan

pelatihan kerja di LPK haruslah mengarah kepada untuk

membekali, meningkatkan dan mengembangkan kompetensi

kerja para peserta pelatihan. Guna tercapainya tujuan pelatihan

kerja khususnya dalam meningkatkan kemampuan,

produktivitas dan kesejahteraan, maka pelaksanaan pelatihan

kerja harus memperhatikan kebutuhan pasar kerja dan dunia

usaha yang penyelenggaraannya berdasarkan program

pelatihan yang mengacu kepada standar kompetensi kerja

serta dapat dilakukan secara berjenjang, sesuai UU 13 tahun

2003.

Dirjen Binalattas Bapak Drs. Muhammad Zuhri, M.Si dalam

kata sambutannya kembali mengingatkan para peserta

pelatihan, bahwa “pelatihan yang dibiayai oleh pemerintah ini

Page 2: Pelatihan Pengelola LPK Disnaker

salah satu tujuannya adalah agar pengelola LPK-LPK Swasta

dari seluruh Indonesia bisa konsisten dan memiliki komitmen

yang kuat dalam menyelenggarakan pelatihan di lembaganya

masing-masing untuk senantiasa berorientasi pada Standard

Kompetensi Nasional Indonesia (SKKNI) yang sudah ditetapkan

Pemerintah. Dengan SKKNI tersebut, maka Indonesia

diharapkan memiliki standard yang baku bagi setiap tenaga

kerjanya.

Dengan memiliki standard yang baku ini, maka tenaga

kerja asing yang akan masuk ke Indonesia - mereka juga harus

menyesuaikan dengan Kompetensi Kerja yang dibutuhkan oleh

dunia usaha dan dunia industri di Indonesia. Jadi SKKNI ini bisa

dijadikan alat filtrasi atau penyaringan bagi tenaga kerja asing

yang akan bekerja di Indonesia… (mgs)

Page 3: Pelatihan Pengelola LPK Disnaker

Gambar 1: Sebagian Peserta Menyempatkan Diri Berphoto Bersama dengan Direktur

Bina Instruktur & Tenaga Pelatihan, Kemenaker RI

Page 4: Pelatihan Pengelola LPK Disnaker

Info Training :

0815-1417-5397

0896.5331.2998

0812-9456 946

0858-9404-4839

http://paketinhousetraining.blogdetik.com

http://ihtkomputer.blogspot.com

http://inhousetrainingkomputer.blogspot.com

http://jualpaketinhousetraining.blogspot.com

http://hargainhousetraining.wordpress.com

http://trainingkomputerdepok.blogspot.com

http://programlinkmatch.wordpress.com

http://inhousetrainingcomputer.blogspot.com

http://backlinkseoku.blogspot.com

http://programlinkmatch.blogspot.com

http://belajarphpstandar.blogspot.com

http://kursuscomputerdepok.blogspot.com

http://kursuskomputerdepok.wordpress.com

http://programsiapkerja.blogspot.com

http://kampuslinux.com

http://www.slideshare.net/lp3sttnf

http://www.facebook.com/InhouseTraining

http://www.youtube.com/channel/UCkav8fjggwTPUEIklPRZUZg